Manakah dari pernyataan berikut yang bisa menjadi sudut dari sebuah jajaran genjang

Manakah dari pernyataan berikut yang bisa menjadi sudut dari sebuah jajaran genjang

muhammad farouq

Student GAP YEAR

1

0

Jawaban (1)

Manakah dari pernyataan berikut yang bisa menjadi sudut dari sebuah jajaran genjang

Febri Hariadi

Student GAP YEAR

0

© 2020 Pahamify. All rights reserved.

jawaban dari pertanyaan di atas adalah HANYA (4) yang benar (D).

Mari kita bahas! Pada jajar genjang: 1) ada dua pasang sudut yang besarnya sama.

2) jumlah seluruh sudutnya adalah 360°.

Mari cek setiap pernyataan. Pada pernyataan (1), hanya sepasang sudut yang besarnya sama, sehingga tidak memenuhi sudut-sudut dalam jajar genjang. Pada pernyataan (2), ada dua pasang sudut yang besarnya sama. Mari cek jumlah seluruh sudut-sudutnya: 60°+110°+60°+110° = 340° Jumlah seluruh sudutnya bukan 360°, sehingga tidak memenuhi sudut-sudut dalam jajar genjang. Pada pernyataan (3), hanya sepasang sudut yang besarnya sama, sehingga tidak memenuhi sudut-sudut dalam jajar genjang. Pada pernyataan (4), ada dua pasang sudut yang besarnya sama. Mari cek jumlah seluruh sudut-sudutnya: 50°+130°+50°+130° = 360°

Jumlah seluruh sudutnya adalah 360°, sehingga memenuhi sudut-sudut dalam jajar genjang.

Jadi, pernyataan yang bisa menjadi sudut dari sebuah jajar genjang HANYA (4) yang benar (D).

Baca Juga :  Garis garis gaya magnet adalah ….

bentuk aljabar yang sederhana dari adalah​

28. hasil dari 4³+6⁴—6⁶:9³​

ini caranya gimana kak​

menggunakan metode Eliminasi{-x+3y=-8{x-4y=9TOLONG DI JAWAB BANG!​

7. 1 --------- x² - x ------ 1/X​

bntu kk pke jln plss​

tolong y pakek cara ​

tolong y pakek cara ​

tolong y pakek cara ​

tolong y pakek cara ​