Jelaskan perubahan energi pada alat elektronik penanak nasi mesin cuci komputer setrika televisi

Lihat Foto

SHUTTERSTOCK/IMAGENET

Ilustrasi rumah.

KOMPAS.com - Alat elektronik adalah alat yang menggunakkan listrik sebagai sumber energinya. Baik listrik secara kontak langsung, maupun listrik yang didapat dari baterai.

Dalam alat elektronik, listrik diubah menjadi bentuk energi lain yang dibutuhkan. Ada yang mengubah listrik menjadi gerak, ada pula yang mengubah listrik menjadi panas. Simak beberapa contoh perubahan energi alat elektronik yang ada di rumah!

Televisi

Televisi mengubah energi listrik menjadi energi cahaya dan suara. Untuk menyalakan televisi, dibutuhkan aliran listrik.

Semakin besar ukuran televisi, makin semakin besar juga listrik yang dibutuhkan untuk menghasilkan cahaya dan suara.

Namun seiring dengan kecanggihan teknologi, televisi di masa sekarang lebih hemat listrik dibanding televisi di zaman dahulu.

Contohnya televisi LED membutuhkan daya 40-50 watt, lebih kecil dari televisi tabung yang mengonsumsi 75-100 watt.

Kipas angin mengubah energi listrik menjadi energi mekanik atau energi gerak. Kabel kipas angin dicolokkan pada terminal listrik, kemudian listrik mengalir ke dalam kipas dan menggerakkan dinamo. Dinamo kemudian menggerakkan baling-baling kipas dan menciptakan angin yang berhembus.

Selain kipas angin ruangan, kipas exhaust pada ventilasi udara, dan kipas yang digunakkan dalam CPU computer juga menggunakkan prinsip yang sama.

Pengering Rambut

Pengering rambut adalah alat elektronik yang mengubah energi listrik menjadi energi mekanik hampir sama dengan kipas angin.

Dilansir dari ThoughtCo., pengering rambut mengubah energi listrik menjadi energi mekanik yang menggerakkan kipas, dan juga energi panas yang membuat udara dari pengering rambuh terasa hangat.

Baca juga: Perubahan Energi dan Contohnya

1. Kipas Angin

2. Rice Cooker

3. Televisi

4. Radio

5. Mesin Cuci

Kipas Angin dapat digunakan untuk mendinginkan udara. Perubahan energi yang terjadi pada kipas angin adalah energi listrik menjadi energi gerak kinetik. Rice cooker merupakan penanak nasi yang menggunakan listrik. Rice cooker juga digunakan untuk menghangatkan nasi. Perubahan energi yang terjadi pada rice cooker adalah dari energi listrik menjadi energi panas. Dengan menonton televisi, kamu dapat memperoleh hiburan, informasi, dan pengetahuan. Televisi mengalami perubahan energi yaitu dari energi listri menjadi energi cahaya. Radio hanya dapat menghasilkan suara. Kalian dapat mendengar lagu dan berita menggunakan radio. Perubahan energi yang terjadi pada radio adalah dari energi listrik menjadi energi bunyi.

6. Setrika

Nah, dari cerita diatas kaliah telah mengetahui berbagai macam benda elektronik dan kegunaannya. Agar kalian lebih paham, kalian buat laporan mengeai benda elektronik, manfaat serta perubahan energi yang terjadi pada benda elektronik secara berkelompok No Nama Benda Elektronik Kegunaan Perubahan Bentuk Energi 1. Radio Mendengarkan hiburan Energi listrik  suara 2. 3. 4. 5. Jadi, arus listrik menyebabkan benda-benda elektronik menjadi berfungsi dan bermanfaat untuk mempermudah dalam melakukan pekerjaan sehari-hari di rumah Ani. Mesin cuci adalah alat untuk mencuci pakaian. Ada juga mesin cuci yang sekaligus mengeringkan cucian. Perubahan energi yang terjadi pada mesin cuci adalah dari energi listrik menjadi energi gerak Setrika merupakan alat yang digunakan untuk menghaluskan baju yang kusut, agar baju terlihat rapi. Perubahan energi yang terjadi pada rsetrika adalah dari energi listrik menjadi energi panas. Benda – benda elektronik tersebut dapat digunakan dan berfungsi dengan baik jika terdapat energi listrik. Untuk menggunakannya kita harus membayar daya listrik. Ani ingin mengetahui pemakaian daya listrik dirumahnya selama satu hari. Di rumah Ani ada kipas angin 50 watt, rice cooker 50 watt, televisi 150 watt, 6 lampu 50 watt, dan setrika 50 watt. Teman- teman… Sebelum kita menghitung daya listrik yang dikeluarkan di rumah Ani selama sehari, yuk kita pelajari dulu strategi menghitung pada operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian 1. Operasi penjumlahan dan pengurangan adalah setingkat. Urutan pengerjaannya mulai dari kiri. Contoh: 450 + 150 – 200 = 450 + 150 - 200 = 600 - 200 = 400 2. Operasi perkalian dan pembagian adalah setingkat. Urutan pengerjaannya mulai dari kiri. Contoh: 25 x 10 : 5 = 25 x 10 : 5 = 250 : 5 = 50 3. Operasi hitung perkalian dan pembagian harus didahulukan dari pada penjumlahan dan pengurangan. Operasi hitung perkalian berasal dari penjumlahan yang berulang, sedangkan pembagian berasal dari pengurangan yang berulang. Karena itu perkalian dan pembagian mempunyai tingkat yang lebih tinggi. Contoh: 180 + 60 : 3 = 180 + 60 : 3 = 180 + 20 = 200 4. Jika dalam operasi hitung campuran terdapat tanda kurung maka Operasi yang terdapat di dalam kurung dikerjakan terlebih dahulu. Contoh: 580 + 220 : 10 = 580 + 220 : 10 = 800 : 10 = 80 Nah… sekarang kita hitung daya listrik yang dikeluarkan di rumah Ani selama sehari. Perhatikan ya teman-teman Di rumah Ani ada kipas angin 50 watt, rice cooker 50 watt, televisi 150 watt, 6 lampu 50 watt, dan setrika 50 watt. Jadi, selama sehari mengeluarkan daya sebagai berikut: 50 + 50 + 150 + 6 x 50 + 50 Perkalian dikerjakan terlebih dahulu = 50 + 50 + 150 + 300 + 50 = 600 watt Jadi, daya yang dikeluarkan di rumah Ani selama sehari yaitu 600 watt. Pada suatu hari, ayah Ani pergi ke toko elektronik untuk membeli kipas angin karena kipas angin yang lama sudah rusak. Sepulangnya dari toko elektronik, ayah Ani membawa buklet pamflet yang berisi benda-benda elektronik. “itu ayah membawa apa?” “ohh.. ini buklet pamflet yang ayah dapat dari toko elektronik tadi” “buklet pamflet itu apa yah?” “buklet pamflet itu terbitan yang terdiri dari sejumlah kecil halaman. Ya seperti ini, dibuat menarik dengan gambar-gambar serta menggunakan bahasa yang singkat, sederhana dan mudah dipahami. Jadi, buklet pamflet ini memudahkan kamu untuk memilih benda-benda elektronik yang ingin kamu beli” “emm..begitu ya yah?” “iya Ani” Nah sekarang kita akan mempelajari lebih lanjut tentang buklet pamflet. Contoh buklet : Ciri-ciri buklet: 1. Halamannya sering dijadikan satu antara lain dengan stapler, benang, atau kawat, 2. biasanya memiliki sampul, tapi tidak menggunakan jilid keras. 3. Bila terdiri dari satu halaman, Pamflet atau buklet umumnya dicetak pada kedua sisi, dan dilipat dengan pola lipatan tertentu hingga membentuk sejumlah panel yang terpisah. 4. Dibuat dengan disertai gambar dan warna yang menarik 5. Bahasa yang digunakan menggunakan kalimat yang pendek, sederhana, dan mudah dipahami Lembar Kerja Siswa LEMBAR KERJA SISWA Nama : No Absen : Temukanlah sebanyak-banyaknya benda yang sumber energinya adalah listrikAmati perubahan energi yang terjadi dan tuliskan manfaatnya Kunci Jawaban Lembar Kerja Siswa  Televisi - media informasi - energi listrik - cahaya gambar dan suara  Kipas angin - pendingin ruangan – energi listrik - gerak  Setrika - menghaluskan pakaian – energi listrik - panas  Rice cooker - memasak nasi – energi listrik - panas  Mesin cuci – mencuci pakaian – energi listrik - gerak  Radio – mendengarkan informasi atau berita – energi listrik - gerak Daftar periksa membuat laporan kegunaan dan perubahan energi pada benda elektronik No Kriteria Bagus sekali Bagus Cukup Berlatih lagi 1. Jumlah benda elektronik yang dicantumkan Menyebutkan lebih dari 6 benda Menyebutkan 6 benda elektronik Menyebutkan 4 – 5 benda elektronik Hanya menyebutkan kurang dari 4 elektronik 4 3 2 benda elektronik 1 2. Tercantum manfaat benda elektronik Tercantum lebih dari 1 manfaat benda elektronik 4 Tercantum 1manfaat benda elektronik 3 Tercantum kurang lengkap manfaat benda elektronik 2 Tidak mencantumkan manfaat benda elektronik 1 3. Tercantum informasi tentang sumber energi yang digunakan dan bentuk perubahan energi Tercantum informasi tentang sumber dan perubahan bentuk energi 4 Hanya mencantumkan perubahan bentuk energi 3 Hanya mencantumkan sumber energi 2 Tidak mencantumkan sumber energi dan bentuk perubahan energi 1 Catatan: centang  pada bagian yang memenuhi kriteria Penilaian x 100 LEMBAR KERJA KELOMPOK MEMBUAT BUKLET TENTANG BENDA – BENDA ELETRONIK Kelompok : Anggota : 1. Amatilah tiga benda elektronik yang kamu dapatkan dari guru 2. Tempelkan gambar benda elektronik di setiap kolom 3. Lengkapilah bukletmu dengan informasi berikut: a. Manfaat benda. b. Sumber energi yang digunakan dan perubahan bentuk energi yang terjadi. c. Cara pemeliharaan benda tersebut. 4. Diskusikan dengan teman satu kelompokmu 5. Bacakan hasil diskusi kelompokmu di depan kelas Kunci Jawaban Lembar Kerja Kelompok Manfaat: Mendinginkan ruangan Perubahan bentuk energi: Energi listrik menjadi energi gerak Cara Pemeliharaan: Dipakai seperlunya, setelah dipakai cabut kabel dari stop kontak, dibersihkan jika terkena debu. Manfaat: Menanak nasi menghangatkan nasi Perubahan bentuk energi: Energi listrik menjadi energi panas Cara Pemeliharaan: Dipakai seperlunya, setelah dipakai cabut kabel dari stop kontak, dibersihkan jika terkena kotoran. Manfaat: Menghaluskan pakaian Perubahan bentuk energi: Energi listrik menjadi energi panas Cara Pemeliharaan: Dipakai seperlunya, setelah dipakai cabut kabel dari stop kontak, dibersihkan jika terkena kotoran. Rubrik unjuk kerja membuat “Buklet” No Kriteria Bagus Sekali Bagus Cukup Berlatih Lagi 1. Tercantum Tercantum 3 Tercantum 2 Tercantum 1 Tidak tercantum informasi tentang manfaat benda elektronik informasi tentang manfaat benda elektronik 4 informasi tentang manfaat benda elektronik 3 informasi tentang manfaat benda elektronik 2 informasi tentang manfaat benda elektronik 1 2. Tercantum informasi tentang sumber energi yang digunakan dan bentuk perubahan energi Tercantum informasi tentang sumber dan perubahan bentuk energi 4 Hanya mencantumkan perubahan bentuk energy 3 Hanya mencantumkan sumber energi 2 Tidak mencantumkan keduanya 1 3. Tercantum informasi tentang cara perawatan benda sehingga akan tahan lama Tercantum 3 informasi tentang cara perawatan benda sehingga tahan lama 4 Tercantum 2 informasi tentang cara perawatan benda sehingga tahan lama 3 Tercantum 1 informasi tentang cara perawatan benda sehingga tahan lama 2 Tidak tercantum informasi tentang cara perawatan benda sehingga tahan lama 1 Catatan: centang pada bagian yang memenuhi kriteria. Penilaian x 100 LEMBAR KERJA MATEMATIKA 1. Rumah Rina memiliki daya 450 watt. Jika rumah tersebut menggunakan 3 lampu 50 watt, televisi 100 watt, dan rice cooker 50 watt. Berapakah daya yang tersisa? 2. Siska mempunyai televisi 150 watt, kipas angin 50 watt, 6 lampu 50 watt. Jika dihidupkan secara bersamaan, berapakah jumlah daya yang dibutuhkan? Nama : No Absen : KUNCI JAWABAN LEMBAR KERJA MATEMATIKA 1. Diketahui: Rumah Rina memiliki daya 450 watt Menggunakan 3 lampu 50 watt Televisi 100 watt Rice cooker 100 watt Ditanya: Berapakah daya yang tersisa? Jawab: Daya yang terpakai : 3x50 + 100 + 50 = 150 + 100 + 50 = 300 Daya yang tersisa: 450 – 300 = 150 Jadi, daya yang tersisa adalah 150 watt. 2. Diketahui: Siska mempunyai televisi 150 watt Kipas angin 50 watt 6 lampu 50 watt Ditanya: Berapakah jumlah daya yang dibutuhkan? Jawab: Daya yang dibutuhkan : 150 + 50 + 6x50 = 150 + 50 + 300 = 500 Jadi, daya yang dibutuhkan adalah 500 watt. Daftar Periksa Lembar Kerja Matematika Catatan: centang pada bagian yang memenuhi kriteria. Penilaian x 100, contoh Kisi – kisi Soal Evaluasi Mata Kompetensi dasar Indikator Bentuk Nomor No Kriteria Bagus Sekali Bagus Cukup Berlatih Lagi 1. Kelengkapan langkah- langkah pengerjaan Semua langkah- langkah pengerjaan lengkap 4 Langkah- langkah pengerjaan kurang satu 3 Langkah- langkah pengerjaan kurang dua 2 Tidak mencantumk an langkah- langkah pengerjaan 1 2. Hasil pengerjaan soal Langkah- langkah pengerjaan benar dan hasilnya benar 4 Langkah- langkah pengerjaan benar tetapi hasil salah 3 Langkah pengerjaan ada yang salah tetapi hasilnya benar 2 Langkah pengerjaan salah dan hasilnya juga salah 1 pelajaran soal soal IPA 3.4 3.4 Membedakan berbagai bentuk energi melalui pengamatan dan mendeskripsikan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari 3.4.1 menyebutkan manfaat berbagai benda elektronik dalam bentuk tulisan Uraian 1 3.4.2 Menjelaskan perubahan bentuk energi listrik dalam bentuk tulisan Uraian 2 Matematika 3.10Menyederhanakan kesamaan dua ekspresi menggunakan penjumlahan, pengurangan atau perkalian pada kedua ruas sehingga diperoleh bentuk yang paling sederhana 3.10.1Menyederhanakan kesamaan dua ekspresi menggunakan langkah- langkah pengerjaan operasi hitung campur. Uraian 3,4 Bahasa Indonesia 3.1 Menggali informasi dari teks laporan hasil pengamatan tentang gaya, gerak, energi panas, bunyi, dan cahaya dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku. 3.1.1.Menyebutkan benda-benda elektronik menggunakan kosakata bahasa Indonesia yang baku dengan benar. Uraian 1 Soal Evaluasi Nama : No. Absen : Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat 1. Sebutkan 3 benda elektronik yang ada dirumahmu Kemudian jelaskan manfaatnya 2. Tulislah perubahan energi pada benda-benda elektronik berikut: a. Kipas angin b. Televisi c. Mesin cuci d. Rice cooker e. Setrika 3. Dalam sehari, Teguh menggunakan televisi 100 watt, 3 lampu dengan daya 50 watt, dan kipas angin 50 watt. Sedangkan Feri menggunakan kipas angin 50 watt dan 5 lampu 50 watt. Berapakah daya yang digunakan oleh Teguh dan Feri? Apakah jumlahnya sama? 4. Rumah Siska memiliki televisi dengan daya 100 watt, kipas angin 50 watt, 2 lampu 50 watt. Dan rumah Dina memiliki 4 lampu 50 watt, 1 setrika 50 watt. Berapakah total daya yang dikeluarkan di rumah Siska dan Dina? Apakah jumlahnya sama? Kunci Jawaban dan Pedoman Penskoran Soal Evaluasi No Jawaban Skor 1. Lampu : Untuk menerangi ruangan. Kipas angin : Untuk mendinginkan udara. Rice cooker : Untuk menanak nasi atau menghangatkan nasi. 1 1 1 Jumlah skor 3 2. a. Kipas angin: energi listrik menjadi energi gerak kinetik b. Televisi : energi listrik menjadi energi cahaya gambar dan suara c. Mesin cuci : energi listrik menjadi energi gerak d. Rice cooker: energi listrik menjadi energi panas e. Setrika : energi listrik menjadi energi panas 1 1 1 1 1 Jumlah skor 5 3. Diketahui: Yang digunakan Teguh: Televisi 100 watt 3 lampu 50 watt Kipas angin 50 watt Yang digunakan Feri: Kipas angin 50 watt 5 lampu 50 watt Ditanya : Berapakah daya yang digunakan oleh Teguh dan Feri? Apakah jumlahnya sama? Jawab : Daya yang digunakan Teguh dan daya yang digunakan Feri 100 + 3x50 + 50 dan 50 + 5x50 1 1 1 1 1 1 1 1 100 + 150 + 50 dan 50 + 250 300 dan 300 Jadi, daya yang digunakan teguh dan feri adalah 300 watt. Dan jumlahnya sama. 1 1 2 Jumlah Skor 12 4. Diketahui : Rumah Siska: Televisi 100 watt Kipas angin 50 watt 2 lampu 50 watt Rumah Dina: 4 lampu 50 watt Setrika 50 watt Ditanya : Berapakah total daya yang dikeluarkan di rumah Siska dan Dina? Apakah jumlahnya sama? Jawab : Rumah Siska dan Rumah Dina 100 + 50 + 2x50 dan 4x50 + 50 100 + 50 + 100 dan 200 + 50 250 dan 250 Jadi, total daya yang dikeluarkan di rumah Siska dan rumah Dina yaitu 250 watt dan jumlahnya sama. 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Jumlah Skor 11 Total Skor Keseluruhan Skor Maksimal 31 Nilai = Skor yang diperoleh x 100 Skor Maksimal Pedoman Penilaian Sikap Spiritual No. Nama Siswa Perubahan Tingkah Laku Bersyukur Berdoa 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Dst Pedoman Penilaian Sikap Sosial No. Nama Siswa Perubahan Tingkah Laku Rasa ingin tahu Teliti Peduli 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Dst Rubrik Pengamatan Sikap Spiritual No Sikap Perubahan tingkah laku Sangat Baik Baik Cukup Kurang 1. Bersyukur Siswa selalu mengucapkan syukur disetiap aktifitas belajar 4 Siswa mengucapkan syukur di awal pembelajaran dan di akhir pembelajaran 3 Siswa mengucapkan syukur di akhir pembelajaran 2 Siswa tidak pernah mengucapkan syukur selama proses pembelajaran 1 2. Berdoa Siswa berdoa dengan memejamkan mata, tenang, dan menengadahkan tangan 4 Siswa berdoa dengan tenang dan menengadahkan tangan 3 Siswa berdoa dengan menengadahkan tangan tetapi tidak tenang 2 Siswa tidak berdoa 1 Rubrik Pengamatan Sikap Sosial No Sikap Perubahan tingkah laku Sangat Baik Baik Cukup Kurang 1. Rasa ingin tahu Siswa selalu bertanya selama proses pembelajaran 4 Siswa sering bertanya hanya pada saat penayangan CD Interaktif 3 Siswa hanya bertanya 1-2 kali selama proses saat pembelajaran 2 Siswa tidak bertanya sama sekali selama proses pembelajaran 1 2. Teliti Siswa melakukan pengecekan berulang-ulang setelah mengerjakan tugas soal 4 Siswa melakukan pengecekan sekali setelah mengerjakan tugassoal 3 Siswa hanya melakukan pengecekan ulang pada soal yang dianggap sulit. 2 Tidak ada pengecekan ulang setelah siswa mengerjakan tugassoal 1 3. Peduli Membersihkan sampah sisa pembuatan buklet yang ada di ruang kelas. 4 Membersihkan sampah sisa pembuatan buklet yang ada di sekitar area kelompok 3 Membersihkan sampah sisa pembuatan buklet hanya yang ada di sekitar meja, tempat duduknya 2 Tidak membersihkan sampah sisa pembuatan buklet 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP SIKLUS I PERTEMUAN II Satuan Pendidikan : SD Sampangan 01 Semarang Kelas Semester : IV1 satu Tema : 2. Selalu Berhemat Energi Sub Tema : 1. Macam – macam Sumber Energi Waktu : 1 hari 6 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI

Video yang berhubungan