Letak suatu titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol berada pada jarak

Tentukanlah letak titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol. Karena kedua muatan berbeda jenis, maka letak titik yang kuat medannya nol tidak mungkin berada di antara kedua muatan. Letak titik yang paling mungkin adalah di sebelah kiri muatan -3 C karena muatan itu lebih kecil dari muatan kedua.

Apakah kuat medan listrik nol terletak pada titik yang berjarak?

Kuat medan listrik nol terletak pada titik yang berjarak … (k = 9 x 10 9 Nm 2 /C 2 ). Kuat medan listrik = nol pasti berada pada posisi dimana arah medan listrik berlawanan.

Berapa besar kuat medan listrik di titik A?

Karena arah medan listrik ke kanan maka resultan medan listrik di titik A sebagai berikut. Jadi besar kuat medan listrik di A adalah 7,5 x 10 7 N/C. Jawaban soal ini B. Titik A yang berjarak 10 cm dari suatu muatan listrik Q mempunyai kuat medan listrik sebesar 180 N/C. Kuat medan listrik di titik B yang berjarak 15 cm dari muatan Q adalah…

Bagaimana cara mengetahui kuat medan listrik sama dengan nol?

Muatan A + 9 C dan muatan B −16 C terpisah sejauh 1 meter seperti gambar berikut. Tentukan letak titik C, dimana kuat medan listrik sama dengan nol! Seperti telah disimpulkan di atas, letak titik nol ada di kiri A, karena beda tanda dan 9 lebih kecil dari 16. Misal jarak C adalah x dari A, r A = x dan r B = 1 + x

Dimana letak P agar kuat medan listrik di titik tersebut sama dengan nol?

Penjelasan : Agar kuat medan listrik dapat bernilai nol, maka titik P harus terletak di sepanjang garis yang menghubungkan kedua muatan q1 dan q2.

Apakah ada titik diantara dua buah muatan negatif yang kuat medan pada titik tersebut nol?

Jawaban : Ada. Jika kedua muatan sejenis, yaitu : (+) dengan (+) atau (-) dengan (-) maka titik muatan tersebut berada di antara dari kedua muatan itu akan menjadi nol. Jika salah satu muatan lebih kecil, maka titik muatan haruslah lebih dekat ke muatan yang lebih kecil daripada muatan yang lebih besar.

Apa rumus medan listrik?

Medan listrik adalah daerah disekitar benda bermuatan listrik yang masih dipengaruhi oleh gaya listrik, dirumuskan E = F/q, di mana (F) adalah gaya Coulomb dan (q) adalah besar muatan uji.

Apa saja yang mempengaruhi besar medan listrik pada suatu titik yang bermuatan?

Kuat medan listrik yang ditimbulkan oleh muatan listrik pada sebuah titik bergantung pada : (1) besarnya muatan. (2) jaraknya dari muatan. (3) jenis muatan.

Apakah benar medan listrik suatu titik dari muatan sebanding dengan besar muatan listrik tersebut?

Sehingga, kuat medan listrik (E) pada suatu titik di sekitar sebuah muatan akan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak (r) antara titik dengan muatannya, atau dapat dituliskan juga E~1/r2. Sedangkan semakin besar muatan sumber (Q) maka semakin besar pula medan listriknya (E) atau dapat ditulis E~Q.

You might be interested:  Kapan Iain Surakarta Jadi Uin?

Apa rumus dari daya?

Daya (lambangnya P) dihitung dengan membagi usaha (W) yang dilakukan terhadap selang waktu (t) lamanya melakukan usaha. Keterangan: P = Daya (J/s atau Watt )

Apa perbedaan gaya listrik dan medan listrik?

Gaya listrik adalah gaya yang dialami oleh objek bermuatan yang berada dalam medan listrik. Medan listrik adalah efek yang ditimbulkan oleh keberadaan muatan listrik, seperti elektron, ion, atau proton, dalam ruangan yang ada di sekitarnya.

Apa yang dimaksud medan listrik E?

Medan listrik merupakan daerah yang terpengaruh oleh listrik. Dilansir dari ThoughtCo, medan listrik adalah besaran vektor yang ada di setiap titik dalam ruang dan divisualisasikan sebagai panah. Jadi, setiap benda bermuatan listrik akan menghasilkan medan listrik atau wilayah yang dipengaruhi gaya listriknya.

Tuliskan faktor apa saja yang mempengaruhi medan listrik?

Jawaban:

  • Kuat arus listrik.
  • Jumlah lilitan.
  • Besar inti besi yang digunakan.
  • Gaya gesekan antar magnet.
  • Besarnya gaya listrik yang digunakan.
  • Apa yang mempengaruhi kuat medan listrik?

    Kuat medan listrik dipengaruhi oleh jarak titik tinjau dari konduktor fasa. Semakin dekat jarak antara titik tinjau dengan konduktor fasa, maka kuat medan yang timbul juga semakin besar. Sebaliknya, semakin jauh titik tinjau dari konduktor fasa, maka medan listrik yang timbul akan berkurang.

    Apakah jenis muatan mempengaruhi kuat medan listrik?

    Jenis muatan listrik akan menentukan arah dari medan listrik. Arah medan listrik adalah menuju muatan negatif dan menjahui muatan positif. Jenis medium antara muatan dan titik mempengaruhi kuat medan listrik.

    Bagaimana cara mengetahui kuat medan listrik sama dengan nol?

    Muatan A + 9 C dan muatan B −16 C terpisah sejauh 1 meter seperti gambar berikut. Tentukan letak titik C, dimana kuat medan listrik sama dengan nol! Seperti telah disimpulkan di atas, letak titik nol ada di kiri A, karena beda tanda dan 9 lebih kecil dari 16. Misal jarak C adalah x dari A, r A = x dan r B = 1 + x

    You might be interested:  Pertanyaan: How High Is Jakarta Above Sea Level?

    Apakah syarat untuk mendapatkan kuat medan di titik sama dengan 0?

    Dan karena muatan Q1 yang bernilai 6 C lebih kecil dibandingkan muatan Q2 yang bernilai 8 C, maka titik harus berada di sisi lain dari muatan Q1 atau dengan kata lain lebih dekat dengan Q1 dibanding di Q2. maka syarat untuk mendapatkan kuat medan di titik sama dengan 0 adalah

    HOME FISIKA SMA LISTRIK STATIS RUMUS CEPAT

    Medan listrik merupakan daerah dimana gaya listrik masih terjadi. Jika sebuah muatan diletakkan di daerah tersebut, maka muatan tersebut akan mengalami gaya listrik. Jiika dihubungkan dengan gaya listrik atau gaya Coulomb, maka kuat medan listrik yang dialami suatu muatan berbanding lurus dengan besar gaya listrik yang dialaminya dan berbanding terbalik dengan besar muatan yang memberi gaya. Kuat medan listrik merupakan besaran vektor.


    Berdasarkan hubungannya dengan gaya listrik, maka kuat medan listrik berbanding lurus dengan muatan pemberi gaya dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak antara muatan dan muatan uji yang secara matematis dapat ditulis : Dengan : E = kuat medan listrik (N/C) q = muatan pemberi gaya

    R = jarak antara muatan dan titik uji

    Letak suatu titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol berada pada jarak

    Jika dua muatan sejenis tepisah sejauh R, maka letak muatan ketiga (muatan uji) agar medan listrik pada muatan tersebut sama dengan nol dapat dihitung dengan rumus berikut :
    Dengan :

    R1 = jarak titik uji ke muatan pertama


    R2 = jarak titik uji ke muatan kedua


    Contoh soal : Dua muatan masing-masing +16 μC dan +9 μC terpisah sejauh 21 cm satu sama lain seperti terlihat pada gambar di bawah ini.

    Letak suatu titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol berada pada jarak

    Tentukanlah letak sebuah muatan uji agar medan listrik yang dialaminya sama dengan nol.

    Pembahasan :

    Agar medan listrik sama dengan nol, maka muatan uji harus diletakkan di titik yang medan listriknya sama dengan nol. Seperti yang kita tahu, arah medan listrik menjauhi muatan sumber positif dan menuju muatan negatif. Ada tiga letak muatan uji yang dapat kita uji yaitu di tengah antara kedua muatan, di sebelah kiri muatan +16 μC atau di sebelah kanan muatan +9 μC. Dari tiga kemungkinan itu, ada satu titik yang pasti dimana medannya sama dengan nol. Berikut sketsa arah medan untuk masing-masing lokasi yang ada :

    Letak suatu titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol berada pada jarak


    Dari gambar di atas jelas terlihat bahwa lokasi yang paling memungkinkan agar medan listriknya sama dengan nol adalah letak nomor 2 yaitu di antara kedua muatan. Kenapa? Karena seperti yang telihat pada gambar, arah medan listrik di titik nomor 2 berlawanan arah sehingga jika besarnya sama kedua medan itu akan saling meniadakan. Sedangkan titik no 1 dan 3, arah medannya searah sehingga saling menguatkan dan tidak mungkin jadi nol. Dengan demikian, letak muatan uji adalah di anatara dua muatan sebagai berikut :

    Letak suatu titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol berada pada jarak

    Mengapa muatan uji diletakkan lebih dekat ke muatan B? Karena muatan B lebih kecil dari muatan A. Dari rumus medan listrik terlihat jelas bahwa medan listrik berbanding terbalik degan kuadrat jarak. Nah, karena besar muatan B lebih kecil dari muatan A, maka jarak muatan uji harus lebih dekat ke muatan B agar kuat medannya setara. Agar sama dengan nol, maka berlaku : ⇒ Ea = Eb
    ⇒ k qa = k qb
    (21 − x)2 x2
    ⇒ 4x = 3(21 − x) ⇒ 4x = 63 − 3x ⇒ 7x = 63

    ⇒ x = 9 cm

    Jadi, agar medan listrik sama dengan nol, maka muatan uji harus diletakkan di antara kedua muatan pada jarak 9 cm dari muatan B atau 12 cm dari muatan A.

    Misalkan Ra adalah jarak muatan uji ke muatan A dan Rb adalah jarak muatan uji ke muatan B.
    ⇒ Ra = 12 cm
    maka Rb = 21 - 12 = 9 cm. Jadi, agar medan listrik sama dengan nol, maka muatan uji harus diletakkan di antara kedua muatan pada jarak 9 cm dari muatan B atau 12 cm dari muatan A.

    Tips : agar kita tahu jarak yang kita peroleh itu berada di sebelah kanan, di sebelah kiri, atau di antara kedua muatan, maka kita harus memahami lokasi yang paling memungkinkan seperti yang telah dijabarkan di atas.


    Jika dua muatan berbeda jenis tepisah sejauh R, maka letak muatan ketiga (muatan uji) agar medan listrik pada muatan tersebut sama dengan nol dapat dihitung dengan rumus berikut :


    Dengan :

    R1 = jarak titik uji ke muatan pertama.

    Contoh soal : Dua buah muatan -3 C dan +12 C terpisah oleh jarak sejauh 4 m. Tentukanlah letak titik yang kuat medan listriknya sama dengan nol.

    Pembahasan :

    Karena kedua muatan berbeda jenis, maka letak titik yang kuat medannya nol tidak mungkin berada di antara kedua muatan.  Letak titik yang paling mungkin adalah di sebelah kiri muatan -3 C karena muatan itu lebih kecil dari muatan kedua. Dengan rumus cepat:
    ⇒ R1 = 4√3 (√3 + √12)
    |3 − 12|
    ⇒ R1 = 4 m
    Jadi, titik yang medan listriknya sama dengan nol adalah 4 m di sebelah kiri muatan -3 C.


    Edutafsi.com adalah blog tentang bahan belajar. Gunakan menu atau penelusuran untuk menemukan bahan belajar yang ingin dipelajari.