Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

Suara.com - Pernahkah Anda merasa jari-jari dan tangan terasa kaku ketika bangun tidur? Kondisi ini tentu mengganggu kenyamanan hidup Anda.

Pasalnya, banyak pekerjaan yang membutuhkan kelincahan tangan tidak dapat terselesaikan secara lebih cepat lantaran jari-jari dan tangan mendadak kaku di pagi hari.

Tangan dan jari-jari yang kaku ini bisa terjadi, karena kondisi kesehatan tertentu, seperti artritis atau  aktivitas berulang yang dilakukan dengan tangan secara agresif, dan membuat tangan menjadi kaku.

Bila Anda mengalami keluhan ini, cobalah melakukan latihan ringan yang disarankan dr Nita, Konsultan dari Meet Doctor, untuk menambah kekuatan tangan dan memperbaiki fungsi tangan.

1. Rendam tangan terlebih dahulu di dalam air hangat
Air yang hangat dan titik apung alami air dapat menjadi awalan yang baik bagi Anda untuk mempersiapkan tangan sebelum melakukan aktivitas mengatasi kekakuan selanjutnya. Rendam tangan di dalam air dan gerak-gerakkan tangan melawan daya apung alaminya.

Selain merendam tangan, Anda dapat juga menggoyang-goyangkan tangan dan memijat-mijat setiap jari dari bagian ruas bawahnya hingga ke ujung-ujungnya untuk memperlancar peredaran aliran darah.

2. Lakukan latihan tangan
Kepalkan tangan dan renggangkan jari tangan sejauh mungkin dalam gerakan membuka dan menutup. Atau, cobalah gerakan menempelkan jari-jari tangan dan menggerak-gerakkannya dengan pergelangan tangan sebagai tuasnya dan jari mengarah ke atas.

Kemudian, secara perlahan, tekuk ujung jari dan tukikkan hingga membentuk gerakkan ombak dengan telapak tangan hingga ujung jari menghadap ke bawah.

Tukar arahnya dan kali ini arahkan lagi jari dari posisi menghadap bawah ke posisi awal yang menghadap ke atas.

3. Lakukan finger walks
Dengan telapak tangan Anda rata dengan permukaan meja dan jari-jari yang saling menempel, gerakkan jempol Anda sejauh mungkin ke samping dan gerakkan satu per satu jari mendekati jempol. Latih juga jari-jari tangan dengan mengangkatnya satu per satu.

Lakukan dengan menempelkan dua telapak tangan menghadap ke bawah di atas permukaan meja, kemudian angkat jari telunjuk sejauh mungkin dari meja, tahan dan turunkan.

Ulangi gerakan yang sama dengan setiap jari. Kemudian, untuk melatih jempol, tempelkan keempat jari lainnya dan angkat jempol ke atas menjauhi tangan serta regangkan jempol dengan mengarahkannya agar menyentuh ruas bawah kelingking. Rilekskan jari, lalu ulangi gerakan.

4. Manfaatkan mainan tangan
Untuk menambah dan melatih ketahanan tangan, Anda dapat menggunakan bola busa atau karet gelang besar untuk membantu tangan Anda berlatih. Anda bahkan dapat memanfaatkan kertas kosong untuk berlatih.
Pegang ujung atau sudut kertas dan secara cepat remas-remas kertas tersebut menjadi bola kertas dalam genggaman tangan, buang lalu ulangi lagi dengan kertas baru dan dengan tangan yang satunya.

Latihan-latihan mengatasi kekakuan tangan tersebut dapat dilakukan sebelum tidur di malam hari dan di pagi hari saat baru bangun tidur. Lakukan gerakan ini sekali dalam sehari agar efektif mengatasi jari-jari dan tangan yang kaku.

Jika Anda memiliki kondisi artritis dan sendi-sendi Anda sering membengkak dan kaku, konsultasikan terlebih dahulu gerakan-gerakan mana yang aman untuk Anda praktikkan. Selamat mencoba!

Forum

Gaya Hidup

Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

floury handayani on 21 Oct 2017

Apa kira-kira penyebab jari-jari tangan kaku ketika bangun tidur? Sudah pernah cek ke dokter, dirujuk cek lab dan hasil lab kadar asam urat normal dan tidak ada rematik. terima kasih.

0 Komentar

Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Pertanyaan Terkait

    • Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

      Kram

    • Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

      Gak pernah sarapan pagi

    • Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

      Cara Makan yang sehat

    • Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

      Membentuk badan

    • Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

      menambah berat badan

    Rekomendasi Artikel

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Bahaya Meniup Makanan Panas Ditinjau dari Ilmu Kimia

    Tanpa disadari makanan yang sehat berubah menjadi tidak sehat hanya karena cara mengonsumsi dan cara mengolahnya yang kurang tepat. Misalnya meniup makanan panas.

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Fazhar Nuryasari

    01 September 2022

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Biar Enggak Stres, Yuk Lakukan Aktivitas Relaksasi Ini, Mums!

    Padatnya rutinitas seringkali membuat Mums merasa mudah stres dan kelelahan. Nah, untuk itu, yuk coba lakukan beberapa ide relaksasi untuk ibu berikut ini, Mums!

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Bernadette Andika Gitawardani

    16 July 2022

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Penting, Ketahui Manfaat Sarapan Seimbang untuk Tubuh!

    Siapa yang sering melewatkan sarapan? Eits, mulai sekarang jangan lewatkan waktu sarapan ya, Gengs. Yuk, ketahui manfaat sarapan seimbang bagi tubuh!

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Bernadette Andika Gitawardani

    25 February 2022

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Agar Bahagia, Miliki 7 Prioritas Utama Dalam Hidup Berikut Ini!

    Hidup bahagia menjadi harapan semua orang. Namun, agar hidup kamu bahagia, sebaiknya miliki tujuh prioritas utama dalam hidup ini sehingga hidup kamu lebih berkualitas!

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Uliya Helmi Ali

    28 December 2021

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Apa Itu Midlife Crisis dan Bagaimana Tanda-Tandanya?

    Geng Sehat pernah mendengar istilah midlife crisis atau krisis paruh baya? Sebenarnya, apa itu midlife crisis dan bagaimana tanda-tandanya? Berikut penjelasannya!

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Uliya Helmi Ali

    20 December 2021

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Jangan Sampai Stres, Contek Beberapa Tips Memperbaiki Mood Berikut Ini!

    Kejenuhan dan stres bisa memengaruhi suasana hati seseorang menjadi lebih buruk. Ketahui bagaimana tips memperbaiki mood berikut ini!

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Bernadette Andika Gitawardani

    28 September 2021

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Pet Parents, Ini 5 Hak Dasar Hewan yang Harus Dipenuhi!

    Ada banyak alasan tren adopsi hewan meningat selama pandemi, salah satunya sebagai teman di rumah. Tetapi kalian para pet parents harus tahu 5 hak dasar hewan sebelum adopsi!

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Ana Yuliastanti

    07 August 2021

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Lifestyle

    Mums, Ini Rahasianya agar Wangi Pakaian Tahan Lama!

    Selain membuat pakaian bersih, mencuci pakaian tentu juga bertujuan untuk membuatnya lebih wangi. Yuk, Mums cari tahu tips mencuci pakaian agar wangi tahan lama.

    Kenapa bangun tidur jari tangan kaku

    Bernadette Andika Gitawardani

    18 July 2021

    Apa penyebab jari tangan kaku saat bangun tidur?

    Jari jemari tangan yang kaku dan nyeri hingga terasa ke siku, utamanya saat bangun tidur, mungkin menandakan Anda mengalami rheumatoid arthritis, yakni radang sendi dan jaringan penyokongnya disebabkan oleh kelainan autoimun.

    Jari tangan kaku gejala penyakit apa?

    Nyeri dan kaku juga bisa terjadi karena osteoarthritis pada Bagian tangan. Osteoarthritis atau radang sendi bisa menyerang bagian tangan dan dapat menimbulkan rasa sakit pada jari-jari tangan. Kondisi ini menyebabkan jari tangan menjadi kaku, bengkak, sakit, bahkan muncul benjolan di bagian sendi jari yang kaku.

    Bagaimana cara mengatasi jari tangan kaku?

    Kompres air dingin. Langkah pertama yang bisa Anda lakukan adalah memberikan kompres dingin pada bagian yang kaku atau nyeri itu. ... .
    2. Lakukan peregangan kembali. Michael menegaskan, memang tindakan terbaik adalah mencegah kaku atau nyeri jari tangan ini terjadi. ... .
    3. Jangan konsumsi obat penghilang nyeri..

    Jari tangan kaku apakah asam urat?

    Gejala asam urat di tangan yang paling sering terjadi adalah tangan, termasuk pergelangan dan jari kaku, membengkak, kemerahan, dan disertai rasa nyeri, perih, dan panas. Gejala ini bisa kambuh tiba-tiba di malam hari atau di pagi hari saat baru bangun tidur.