Doa untuk memutihkan seluruh tubuh dan Artinya

SuaraJatim.id - Doa agar aura wajah terpancar. Anda bisa membaca doa-doa Nabi Yusuf AS. Sebab Nabi Yusuf AS dianugrahi penampilan tampan.

Selain itu Nabi Yusuf AS juga dikenal mempunyai akhlak yang begitu baik dan mulia. Ketampanan dan kebaikannya ini sukses membuat para kaum hawa jatuh cinta padanya, termasuk bangsawan Mesir bernama Zulaikha.

Berikut daftar doa ketampanan Nabi Yusuf AS:

1. Doa Pengasihan Nabi Yusuf AS

Baca Juga:Lengkap Doa Qunut Subuh Sendiri, Perhatikan Bacaannya Berbeda dengan Berjamaah

Allahummaj 'alnii nuuru yusufa ala 'wajhii fa man roaanii yuhibbunii mahabbatani.

Artinya: "Ya Allah ya tuhan kami, jadikanlah cahaya (ketampanan) Nabi Yusuf AS atas wajah ku, barang siapa melihat ku dia menjadi kagum dan cinta kasih kepada ku."

2. Doa Saat Nabi Yusuf Bercermin

Allahumma kamaa hassanta khalqii fa hassin khuliqi.

Artinya: "Ya Allah sebagaimana Engkau telah ciptakan aku dengan baik, maka perbaikilah akhlakku.

Baca Juga:Bacaan Doa Nabi Yunus, Memiliki Keistimewaan dan Manfaat Luar Biasa

3. Doa Membuat Orang Terpesona

Fa lamm sami'at bimakrihinna arsalat ilaihinna wa a'tadat lahunna muttaka'aw wa tat kulla widatim min-hunna sikknaw wa qlatikhruj 'alaihinn, fa lamm ra`ainah akbarnah wa qaa’na aidiyahunna wa qulna sya lillhi m h basyar, in h ill malakung karm

Artinya: "Maka ketika wanita itu (zulaikha) mendengar cercaan mereka, diundangnyalah perempuan-perempuan itu dan disediakannya tempat duduk bagi mereka, dan kepada masing-masing mereka diberikan sebuah pisau (untuk memotong jamuan), kemudian dia berkata (kepada yusuf), “keluarlah (tampakkanlah dirimu) kepada mereka ." ketika perempuan-perempuan itu melihatnya , mereka terpesona kepada (keelokkan rupa) nya, dan mereka (tanpa sadar) melukai tangannya sendiri seraya berkata, "maha sempurna Allah, ini bukanlah manusia. ini benar-benar malaikat yang mulia."

4. Doa Agar Dicintai

Allaahumma ‘alnii nuuru yusufa ala wajhii fa man ro aanii yuhibbunii mahabbatan

Artinya: “Ya Allah, jadikanlah Nur cahaya Nabi Yusuf pada wajahku, dan bagi siapa yang melihat akan menjadi kagum serta memiliki rasa cinta kasih kepadaku.”

JAKARTA, iNews.id - Doa agar wajah bercahaya dan disukai banyak orang layak diamalkan tiap Muslim. Memiliki wajah bercahaya bukan karena make up namun dari dalam diri atau inner beauty merupakan dambaan setiap orang.

Amalan agar memiliki wajah bercahaya dan disukai banyak orang sebenarnya mudah. Salah satunya rajin berwudhu dan selalu melakukan amalan saleh.

Selain sebagai syarat sah sholat dan amalan ibadah lainnya, wudhu juga menjadi ciri bagi orang beriman kelak di hari kiamat. Disebutkan dalam hadits Nabi bahwa orang yang selalu menjaga wudhu akan memiliki wajah bercahaya di hari kiamat.

Rasulullah SAW telah bersabda:

Dari Abu Hurairah ra, ia berkata : "Saya mendengar Rasulullah SAW bersabda: "Sesungguhnya ummatku itu akan dipanggil pada hari kiamat dalam keadaan bercahaya wajahnya dan amat putih bersih tubuhnya dari sebab bekas-bekasnya berwudhu'. Maka dari itu, barangsiapa yang dapat di antara engkau semua hendak memananjangkan cahayanya, maka baiklah ia melakukannya - dengan menyempurnakan berwudhu' itu sesempurna mungkin." (HR. Muttafaqun 'alaih)

Ada beberapa doa agar wajah bercahaya dan disukai banyak orang yang bisa diamalkan. Doa tersebut di antaranya dipanjatkan Nabi Yusuf yang memiliki wajah tampan dan rupawan. 

Berikut kumpulan doa agar wajah bercahaya dan disukai banyak orang, Arab, latin dan Artinya:

1. Doa Nabi Muhammad SAW

Doa agar memiliki wajah bercahaya dan disukai banyak orang pertama yakni doa kala bercermin yang diajarkan Rasulullah SAW

اَللَّهُمَّ كَمَا حَسَّنْتَ خَلْقِيْ فَحَسِّنْ خُلُقِيْ

latin: Allaahumma kamaa hassanta khalqii fahassin khuluqii.

Artinya, “Wahai Tuhanku, sebagaimana telah Kaubaguskan kejadianku, maka baguskanlah perangaiku,” (Lihat Sayid Utsman bin Yahya, Maslakul Akhyar, Cetakan Al-‘Aidrus, Jakarta).

Doa lain yang bisa dibaca saat  yakni:

اَلْحَمْدُ ِللهِ كَمَا حَسَّنْتَ خَلْقِىْ فَحَسِّـنْ خُلُقِىْ

latin: Alhamdulillaahi kamaa hassanta kholqii fahassin khuluqii

Artinya: “Segala puji bagi Allah, baguskanlah budi pekertiku sebagaimana Engkau telah membaguskan rupa wajahku”.

2. Doa Nabi Yusuf

Doa agar wajah bercahaya dan disukai banyak orang lainnya yakni doa Nabi Yusuf.

رَبِّ السِّجْنُ أَحَبُّ إِلَيَّ مِمَّا يَدْعُونَنِي إِلَيْهِ وَإِلا تَصْرِفْ عَنِّي كَيْدَهُنَّ أَصْبُ إِلَيْهِنَّ وَأَكُنْ مِنَ الْجَاهِلِينَ

Latin: Rabbis sijnu ahabbu ilayya mimmaa yad'uunanii ilaihi wa illaa tashrif 'annii kaydahunna ashbu ilaihinna wa akunm minal jaahiliin.

Artinya: Wahai Tuhanku, penjara lebih aku sukai daripada memenuhi ajakan mereka kepadaku. Dan jika tidak Engkau hindarkan dari padaku tipu daya mereka, tentu aku akan cenderung untuk (memenuhi keinginan mereka) dan tentulah aku termasuk orang-orang yang bodoh". (QS. Yusuf: 33)

Apa doa supaya cantik?

Doa terlihat cantik setiap hari Wa alqoytu alaika mahabbatam manna walitushna a alaa aini. Artinya : Dan Aku telah melimpahkan kepadamu kasih sayang, yang datang dari-Ku, agar kamu diasuh di bawah pengawasan-Ku.

Apa doa agar wajah bercahaya dan disukai banyak orang?

Allaahumma 'alnii nuuru yusufa ala wajhii fa man ro aanii yuhibbunii mahabbatan. Arti dalam Bahasa Indonesia: “Ya Allah, jadikanlah Nur cahaya Nabi Yusuf pada wajahku, dan bagi siapa yang melihat akan menjadi kagum serta memiliki cinta kasih kepadaku.”

Doa apa yang bisa memutihkan wajah?

Doa memutihkan wajah yang pertama adalah kerap diucapkan oleh Nabi Muhammad SAW saat beliau sedang bercermin. Doa ini ada di dalam riwayat Anas RA yang berbunyi: Alhamdulillahilladzi sawwaa khalqii fa'addalahu wa karrama shurata wajhii fahassanaha waja'alanii minal muslimin.

Apa Doa Membuka aura wajah?

Dalam ajaran Islam, ada doa membuka aura wajah yang diambil dari dalam Al-Quran untuk meminta pertolongan memancarkan aura kecantikan, yang membuat wajah lebih bercahaya. Doa secara Islami ini tentunya halal untuk diamalkan. Latin : Innaa ansaanaa hunna insaaa. Faja'alnaa hunna abkaaro.