Di mana perjanjian bebas nuklir ASEAN disebut juga?

Jawaban:

d. trakat bangkok

Penjelasan:

Perjanjian Kawasan Bebas Senjata Nuklir Asia Tenggara (bahasa Inggris: Southeast Asia Nuclear Weapon Free Zone Treaty), atau yang dikenal juga dengan nama Traktat Bangkok, yang ditandatangani pada 15 September 1995 dan mulai berlaku pada 28 Maret 1997.

semoga membantu