Sebutkan contoh penerapan nilai kemanusiaan di sekolah

KabarLumajang.com - Semangat belajar adik-adik kelas 6 SD MI! Simak referensi kunci jawaban tema 7 kelas 6 SD MI halaman 27.

Pancasila mempunyai nilai-nilai dari setiap bunyinya.

Nilai-nilai yang terkandung dapat diwujudkan dalam kegiatan sehari-hari bagi warga Indonesia.

Baca Juga: Peran Indonesia dalam Kerja Sama Antar Parlemen di ASEAN, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 35

Pada halaman 26, adik-adik membaca nilai-nilai yang terkandung dalam sila kedua yakni "Kemanusiaan yang Adil dan Beradab".

Setelah itu ayo adik-adik coba identifikasikan penerapan nilai-nilai kemanusiaan itu dalam kehidupan sehari-hari.

Kunci jawaban yang akan dibahas berdasarkan Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 20127 berjudul "Kepemimpinan" tema 7 kelas 6 SD MI.

Baca Juga: Berikanlah Contoh Penerapan Nilai-nilai Kemanusiaan Itu Dalam Kehidupanmu Sehari-hari! Tema 7 Kelas 6 SD MI

Subtema 1 berjudul "Pemimpin di Sekitarku" pembelajaran 4.

Artikel kunci jawaban ini kiranya menjadi salah satu referensi dalam membantu adik-adik untuk mengerjakan tugas.

Alangkah baiknya jika adik-adik telah mengerjakan tugas terlebih dahulu dan menjadikan artikel ini sebagai bahan perbandingan dan referensi jawaban.

Baca Juga: Sikap-sikap yang Dapat Kamu Teladani dari Raden Ajeng Kartini, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 19

Jika adik-adik merasa kesulitan, cobalah minta bantuan kakak, ayah atau ibu yang ada di rumah untuk menentukan jawaban.

Selain itu adik-adik juga dapat mencari sumber informasi lainnya atau berdiskusi bersama teman sekelas.

Dikutip KabarLumajang.com sebagai narasumber dari alumni FKIP Universitas Terbuka Jember yakni Ekhtiar Sulistiani, S.Pd., simak pembahasan kunci jawaban berikut ini.

Baca Juga: Unsur-unsur Pokok pada Pidato Bacaan 'Pak Abdi', Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Subtema 1 Halaman 30

Kunci Jawaban Halaman 27

Ayo Berdiskusi

1. Berikan contoh penerapan nilai-nilai kemanusiaan itu dalam kehidupanmu sehari-hari.

Jawaban

1. Menghargai hak dan kewajiban orang lain.

2. Berteman dengan siapa saja.

Baca Juga: Informasi Penting tentang Raden Ajeng Kartini, Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 19

3. Menyayangi keluarga, teman, guru dan diri sendiri.

4. Suka menolong teman yang membutuhkan pertolongan.

5. Mendengarkan dan menghargai pendapat teman saat melakukan diskusi atau kerja kelompok.

6. Menghibur teman yang sedang bersedih.

Itulah pembahasan kunci jawaban kali ini, semoga menjadikan adik-adik semakin giat belajar.***

Disclaimer:

1. Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.