Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

Unduh PDF

Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan mengajarkan kepada Anda cara melihat pesan dari orang-orang yang tidak dikenal di Facebook Messenger.

  1. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    1

    Buka aplikasi Messenger. Ikonnya tampak seperti petir di atas balon percakapan berwarna biru.

    • Jika belum masuk ke akun Messenger, tikkan nomor telepon, sentuh "Continue" ("Lanjutkan"), dan masukkan kata sandi akun.

  2. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    2

    Sentuh tab People ("Teman"). Tab ini berada di pojok kanan bawah layar.

    • Jika Anda berada di jendela obrolan, sentuh tombol "Back" atau "Kembali" di pojok kiri atas layar terlebih dahulu.

  3. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    3

    Pilih Message Requests ("Permintaan Pesan"). Opsi ini berada di bagian atas halaman. Pesan-pesan dari orang-orang yang tidak berada di daftar teman Facebook Anda akan ditampillkan.

    • Jika tidak ada permintaan, Anda akan melihat pesan "No Requests" ("Tidak Ada Permintaan").
    • Anda juga bisa melihat daftar kontak yang disarankan pada halaman ini.

    Iklan

  1. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    1

    Buka situs web Facebook. Halaman news feed atau umpan berita akan ditampilkan.

    • Jika belum masuk ke akun, tikkan alamat surel (atau nomor telepon) dan kata sandi akun di pojok kanan atas halaman, kemudian klik "Log In" atau "Masuk".

  2. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    2

    Klik ikon petir. Ikon ini berada pada baris opsi di pojok kanan atas halaman Facebook. Setelah itu, jendela drop-down dengan obrolan Messenger terbaru akan ditampilkan.

  3. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    3

    Klik View All in Messenger ("Lihat Semua di Messenger"). Tautan ini berada di bagian bawah jendela drop-down Messenger.

  4. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    4

    Klik ⚙️. Ikon roda gigi ini berada di pojok kiri atas halaman Messenger.

  5. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    5

    Klik Message Requests ("Permintaan Pesan"). Pesan-pesan tertunda dari orang-orang yang belum berteman dengan Anda di Facebook akan ditampilkan.

  6. Bagaimana cara melihat Messenger yang belum berteman?

    6

    Klik See Filtered Requests ("Lihat Pesan yang Difilter"). Permintaan terfilter merupakan pesan-pesan Facebook yang ditandai sebagai spam karena kontennya. Jika tidak ada konten yang ditampilkan, Anda tidak memiliki permintaan pesan apa pun.

    Iklan

  • Permintaan pesan disembunyikan untuk melindungi Anda dari spam yang tidak diinginkan.

Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 62.075 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Bagaimana cara melihat Messenger yang disembunyikan?

Pada aplikasi Facebook Messenger:.
Buka aplikasi tersebut dan klik ikon gigi di pojok kanan atas..
Pilih People..
Klik pada Message Requests..
Pilih See Filtered Requests untuk melihat pesan-pesan yang selama ini "disembunyikan" Facebook..

Bagaimana cara melihat percakapan di Messenger?

Dari Obrolan, ketuk Cari di bagian atas. Cari orang, bisnis, layanan, tempat, nomor telepon, atau teks dari sebuah percakapan. Ketuk orang, bisnis, layanan, atau tempat untuk membuka percakapan.

Bagaimana melihat fb orang tapi tidak berteman?

Facebook sebenarnya sudah menyediakan opsi bagimu jika ingin melihat postingan orang lain tanpa harus berteman dengannya..
Opsi atau pilihan yang dimaksud adalah follow atau mengikuti seseorang di Facebook..
Jika ingin melihat lebih lanjut, kamu dapat mengintip postingan orang tersebut dengan menggunakan akun yang lain..

Bagaimana cara melihat permintaan pesan di Messenger?

Buka Messenger, lalu ketuk foto profil Anda di sudut kiri atas. Ketuk Permintaan Pesan. Dari Permintaan Pesan, Anda bisa: Membalas untuk membuka percakapan dan terhubung dengan orang tersebut.