Apakah benecol bisa menurunkan berat badan

Foto dapat berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan perbarui. Harga dapat berbeda dengan di apotek.

Deskripsi

Nutrive Benecol merupakan susu dengan sari buah lychee yang mengandung Plant Stanol Ester (PSE). PSE mempunyai struktur yang mirip dengan kolesterol sehingga dalam saluran cerna akan berikatan dengan garam empedu membentuk micelle dan dapat menghambat penyerapan kolesterol dari makanan. Hal tersebut dapat menyebabkan kolesterol dalam darah turun dan dapat menghindari risiko penyakit jantung koroner. Nutrive Benecol sudah teruji secara klinis dapat menurunkan kadar kolesterol total 7-10% setelah mengkonsumsi 2 botol perhari secara rutin dalam 2-3 minggu. Nutrive Benecol bebas gula sehingga tidak dapat meningkatkan berat badan dan aman dikonsumsi bagi penderita diabetes. Nutrive Benecol dapat dikonsumsi oleh orang yang memiliki kadar kolesterol tinggi maupun normal yang ingin melakukan pencegahan.

Komposisi

Plant Stanol Ester (PSE)

Indikasi / Manfaat / Kegunaan :

membantu menurunkan kadar kolesterol dan menghindari risiko penyakit jantung koroner

Sub Kategori

Suplemen dan Terapi Penunjang

Tag

Dosis

2 botol sehari teruji secara klinis daat menurunkan kolesterol jahat (LDL) hingga 11%, serta kolesterol total hingga 8%, dalam waktu 2 minggu.

Perhatian

ibu hamil dan menyusui, anak usia < 5 tahun sebaiknya konsultasi terlebih dahulu ke dokter. Kocok dahulu sebelum diminum dan segera dihabiskan setelah dibuka.

Nama Standar MIMS

NUTRIVE BENECOL LYCHEE NO SUGAR 100ML

Nomor Izin Edar

MD 266610016281

Golongan Obat

Apakah benecol bisa menurunkan berat badan
Obat Bebas

Keterangan

Terakhir diperbarui pada 2 November 2022

Referensi

Referensi Nutrive Benecol Lychee No Sugar 100ml diambil dari

  • BPOM (2022)
  • Medscape (2022)
  • MIMS Indonesia (2022)

Mengapa K24Klik?

K24Klik adalah apotek online pertama di Indonesia yang 'benar-benar buka 24 jam non stop' karena melayani konsultasi , pesanan dan pengantaran 24 jam non stop.

Apakah benecol bisa menurunkan berat badan
100% obat asli

Apakah benecol bisa menurunkan berat badan
Kirim cepat, kurang dari 1 jam

Apakah benecol bisa menurunkan berat badan
Stok tersedia


Ditinjau oleh Apoteker K24Klik

Beli lebih mudah dan murah via aplikasi dengan cashback K24KlikPoints
INSTALL APLIKASI

Potensi cashback up to Rp. 397,-

( untuk pembelian menggunakan aplikasi )

Segala bentuk perbedaan penulisan obat adalah diluar tanggung jawab K24klik

  • Tanya Jawab Apoteker

  • Rating & Ulasan Produk

Pertanyaan Anda telah kami terima. Administrator website kami akan memeriksa pertanyaan yang Anda sampaikan sebelum mempublikasikannya di website ini.

Pertanyaan Tidak Berhasil Ditambahkan

Tanya tentang Nutrive Benecol Lychee No Sugar 100ml pada apoteker kami di sini

Pertanyaan Tidak Berhasil Ditambahkan

Rating & Ulasan dari Nutrive Benecol Lychee No Sugar 100ml

Rata-rata penilaian produk

5.0 dari 5

1 rating 1 ulasan

5 bintang 1
4 bintang 0
3 bintang 0
2 bintang 0
1 bintang 0

Baik

2019-07-24 13:51:19

Produk Asli

Apakah benecol bisa menurunkan berat badan
 ulasan ini berguna bagi 1 orang

...

Tidak Membantu

(Login) Lapor penyalahgunaan

LIHAT LEBIH BANYAK

Kadar kolesterol yang tinggi dapat membahayakan kesehatan seseorang karena bisa menyebabkan berbagai penyakit. Maka penting untuk Anda menurunkan kadar kolesterol jahat dengan mengonsumsi beberapa makanan yang dianjurkan.

Dilansir dari Harvard Health Publishing, terdapat beberapa super food yang bisa membantu menurunkan kolesterol. Di antaranya adalah oatmeal dan makanan berserat tinggi, kacang-kacangan seperti kacang kedelai, dan lainnya.

Menurut Medical Advisor KALBE Nutritionals dr. Ervina Hasti W, oatmeal mampu menurunkan kadar kolesterol karena kandungan seratnya tinggi sehingga bisa mengurangi penyerapan kolesterol oleh tubuh.

"Kemampuan oatmeal menurunkan kadar kolesterol erat kaitannya dengan kandungan seratnya. Serat larut dalam oatmeal dapat mengurangi penyerapan kolesterol oleh tubuh melalui usus dan dapat mengurangi lipoprotein dengan kerapatan rendah (LDL) alias kolesterol jahat," ujarnya.

Namun dr. Ervina mengatakan kacang kedelai tidak dapat menurunkan kolesterol jahat secara signifikan karena hanya mampu menurunkan sebesar 3% setelah mengonsumsi 50 gram kacang kedelai setiap hari.

"Karena itu, AHA menyatakan bahwa susu kedelai dan produk kacang kedelai lainnya boleh menjadi bagian dari menu makanan sehari-hari, namun tidak direkomendasikan khusus untuk terapi menurunkan kolesterol tinggi," sambungnya.

Selain dengan mengonsumsi super food tadi, dr. Ervina juga menyarankan untuk menerapkan 7 langkah TANGKAL kolesterol, yakni Teratur periksa kolesterol, Awasi asupan dan pola makan, Nikmati hidup tanpa rokok dan minuman beralkohol, Giat berolahraga, Kendalikan berat badan dan hindari stress, Awasi tekanan darah, dan Lengkapi dengan Nutrive Benecol 2 kali sehari

Nutrive Benecol mengandung Plant Stanol Ester (PSE) yang telah teruji klinis dapat membantu menurunkan kadar kolesterol darah 7-10% jika dikonsumsi teratur 2 kali sehari dalam 2-3 minggu.

Kandungan 1 gram Plant Stanol Ester yang terdapat di dalam sebotol Nutrive Benecol setara dengan 3 gram beta glucan yang terdapat dalam 3 mangkuk oat.

Apa manfaat minum Benecol?

Membantu menurunkan kadar kolesterol. 2 botol per hari juga teruji klinis dapat menurunkan kolesterol jahat (LDL) hingga 11%, serta kolesterol total hingga 8% dalam waktu 2 minggu. Ibu hamil dan menyusui, anak usia < 5 tahun sebaiknya konsultasi terlebih dahulu ke dokter.

Apakah boleh minum Benecol setiap hari?

Jangan mengonsumsi lebih dari dosis aturan pakai dalam sehari. Jangan meningkatkan dosis Nutrive Benecol atau mengonsumsi obat ini lebih sering dari yang diarahkan. Jangan mengonsumsi obat ini lebih dari yang direkomendasikan untuk usia Anda.

Apa efek samping minum Benecol?

Risiko Efek Samping Nutrive Benecol.
Diare..
Muntah..
Kram perut..
Perut kembung..
Mudah rewel..
Penurunan berat badan drastis..
Kulit dan mata menguning (jaundice).

Kapan Waktu Tepat Minum Benecol?

Nutrive Benecol dapat langsung diminum. Dianjurkan konsumsi 2 botol per hari, setelah makan.