menurut anda apa kelebihan simulasi digital dalam penerapan kehidupan sehari-hari

  • menurut anda apa kelebihan simulasi digital dalam penerapan kehidupan sehari-hari

Menurut Pusat Bahasa Depdiknas (2005) simulasi adalah satu metode pelatihan yang memperagakan sesuatu dalam bentuk tiruan (imakan) yang mirip dengan eadaan yang sesungguhnya; simulasi: penggambaran suatu system atau proses dengan peragaan memakai model statistic atau pemeran.

Digitalberasal dari kataDigitus, dalam bahasa yunani berarti jari jemari. Apabila kita hitung jari jemari orang dewasa, maka berjumlah sepuluh (10). Nilai sepuluh tersebut terdiri dari 2 radix, yaitu 1 dan 0, oleh karena ituDigitalmerupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atauoffdanon(bilanganbiner).

Simulasi digital merupakan salah satu mata pelajaran baru semua kompetensi keahlian pada kurikulum 2013, juga merupakan kompetensi sebagai suatu keahlian dalam TKJ (Teknik Jaringan Komputer). Pembelajaran Simulasi Digital adalah media pembelajaran yang digunakan untuk mengalami perkembangan dari media cetak dalam bentuk buku hingga media audio visual yang ditampilkan melalui suatu jaringan internet yang dapat diakses secara online. Internet mempunyai banyak fasilitas yang dipergunakan untuk terbentuknya suatu sistem pembelajaran yang baru atau yang kadang lebih populernya disebut dengan pembelajaran berbasis web atau e-learning.

Simulasi Digital dalam pembelajaran berarti kegiatan pembelajaran dengan pemanfaatan teknologi informatika melalui pengembangan bahan ajar berbasis web.Untuk mewujudkan materi bahan ajar berbasis web ini diperlukan sejumlah pemahaman materi mengenai bagaimanakah komunikasi daring (online), proses pembelajaran berbasis web (kelas maya), bagaimana cara presentasi yang lebih menarik (presentasi video) dan lain sebagainya.

Perancangan pembelajaran simulasi digital diawali dengan adanya identifikasi kebutuhan belajar siswa mandiri dan online. Terdapat tiga aspek yang menjadi pengujian terkait e-learning Simulasi Digital yang baru dibuat yakni desain web, sintag pembelajaran, dan materi-materi simulasi digital, dan masing-masing aspek akan dimintai berupa tanggapannya kepada ahli web desain, ahli evaluasi dan ahli materi.

ØAdapun macam-macam jenis simulasi digital antara lain:

a.Simulasi analog adalah simulasi yang pelaksanaanya menggunakan suatu rangkaian elektronika analog, misalnya pembalik, penjumlah, pembanding dan operasional amplifier untuk integrasi.

b.Simulasi hybrid adalah simulasi yang bergerak dengan adanya gabungan rangkaian elektronika analog dan komputer digital.

c.Simulasi digital adalah simulasi yang pelaksanaannya menggunakan komputer digital.

ØTujuan dari Simulasi Digital yang merupakan mata pelajaran ini antara lain:

·Penanaman sikap berbagi pakai atau sharing kepada pihak lain.

·Pengetahuan dan keterampilan bagi segenap siswa untuk membentuk kreativitasnya dengan membuat jejaring informasi dengan pihak lain yang berfungsi meningkatkan pengetahuan dan keterampilannya.

· Memberikan gagasan atau penjelasan produk terhadap suatu benda yang berasal dari hasil karya orang lain melaui perangkat media digital.

ØTerdapat beberapa macam manfaat dari Simulasi Digital sebagai suatu contoh yang diterapkan, antara lain:

·Memudahkan pendidik atau guru dalam memberi tugas kepada muridnya.

· Hadirnya simulasi digital memberikan manfaat dalam memudahkan proses kegiatan belajar mengajar.

·Memudahkan proses kegiatan belajar mengajar.

ØKeistimewaan Teknologi Digital

1. Mampu mengirimkan informasi dengan kecepatan cahaya yang mengakibatkan informasidapat dikirim dengan kecepatan tinggi.

2.Penggunaan yang berulang-ulang terhadap informasi tidak mempengaruhi kualitas dan kuantitas informasi itu sendiri.

3.Informasi dapat dengan mudah diproses dan dimodifikasi ke dalam berbagai bentuk.

4.Dapat memproses informasi dalam jumlah yang sangat besar dan mengirimkannya secara interaktif.

Implementasinya Dalam Kehidupan Sehari-hari

  • menurut anda apa kelebihan simulasi digital dalam penerapan kehidupan sehari-hari

1.Jam digital

2.Kamera digital

3.Penunjuk suhu digital

4.Kalkulator digital

5.Computer

6.HP

7.Radio digital

8.Laptop

9.Dan lain-lain

Sumber

https://ranimohune.wordpress.com/2014/04/21/pengertian-simulasi-digital/

http://simulasidigital-muchamadekisa.blogspot.com/2017/02/pengertian-simulasi-digital.html

https://www.bukusekolah.net/2018/08/komunikasi-dalam-jaringan-simulasi.html

http://belajaryah.blogspot.com/2019/03/soal-dan-jawaban-simulasi-digital.html