Gerak yang paling dominan dalam aktivitas gerak berirama adalah

senam irama dengan alat. Adapun alat yang digunakan dalam senam irama dengan alat dapat berupa tongkat, gada, pita, simpai, topi,ataupun bola. Senam irama adalah olahraga gerak senam yang mengutamakan pada pembentukan sikap, keharmonisan dan keindahan gerak tubuh. Di dalam senam irama semua gerakan diprogamkan sesuai dengan irama yang mengiringi musik. Ada tiga penekanan yangharus diberikan dalam senam irama, yaitu: 1. Irama 2. kelentukan tubuh fleksibilitas kelentukan tubuh adalah keluwesan gerak tubuh, misalnya meliuk, membungkukkan badan ataupun memilin badan. Kelentukan tubuh dalam gerakan akan diperoleh berkat suatu latihan yang tekun dan membutuhkan waktu yang cukup lama. 3. Kontinuitas gerakan Kontinuitas berupa rangkaian gerak yang tidak terputus dan bergerak secara berkelanjutan. Rangkaian gerak ini diperoleh dari gerak-gerak senam yang sudah disusun dalam bentuk rangkian yang siap dipertunjukkan.

B. Macam-macam Pola Gerak Dasar dan Dominan Senam Irama

Untuk dapat melakukan gerakan senam irama dengan baik maka harus dikuasai terlebih dahulu tentang gerak dasar dalam senam irama. Ada tiga macam gerak dasar dalam senam irama, yaitu: 1. Gerak tangan Gerak tangan meliputi gerakan mengayun,memutar, mengeper. 2. Gerak badan Gerak badan meliputimeliuk,membungkuk, menengadah. 3. Gerak kaki Gerak kaki meliputi gerakan langkah dan loncat. Ada bebrapa macam gerakan langkah dan loncat yang harus dikuasai, yaitu:  Langkah: a. Langkah biasa f. Langkah silang b. Langkah rapat g. Langkah samping c. Langkah keseimbangan h. Langkah lingkar d. Langkah depan i. Langkah tiga e. Langkah putar silang  Loncat: a. Loncat biasa f. Loncat lingkar b. Loncat rapat g. Loncat pantul c. Loncat depan h. Loncat ayun d. Loncat silang i. loncat putar silang e. Loncat samping j. Loncat sepak. Disamping itu gerakan dasar dalam senam mempunyai model gerakan yang dapat dibedakan dengan olahraga lain, dimana senam memiliki seperangkat pola gerak dasar dan dominan yang unik. Pola gerak dominan senam antara lain sebagai berikut: 1. Pendaratan Pendaratan diartikan secara luas sebagai penghentian gerak yangterkontroldari tubuh yang melayang pada saat turun 2. posisi-posisi statis statis berarti diam atau seimbang. Pesenam yang sedanf dalam posisi diam adalah pesenam yang sedang dalam posisi seimbang. 3. Gerak berpindah Berpindah diartikan sebagai berulang-ulang memindahkan tubuh atau gerak tubuh atau anggota tubuh yang menyebabkan tubuh berpindah tempat. 4. Ayunan Ayunan adalah bagian yang melekat dengan senam dan dapat diperkenanlakn pada ketrampilan manapun. 5. Putaran Putaran mempunyai peranan penting dalam pengembangan koordinasi, menyediakan sedemikian banyak variasi dalam programsenam. 6. Lompatan Lompatan dapat dilihat sebagai situasi ketika seseorang melontarkan dirinya ke udara. 7. Layangan dan ketinggian Layangan adalah peristiwa tatkala tubuh sedang berada diudara, terbatas dari kontak dengan alat atau permukaaan tanah.

C. Proses Melakukan Gerakan Senam

Gerak yang paling dominan dalam aktivitas gerak berirama adalah

Gerakan yang paling dominan dalam senam ritmik adalah gerakan

Berikut merupakan gerakan yang paling dominan dalam senam ritmik adalah gerakan …

A. Sikap berdiri B. Gerak langkah C. Gerak lompat D. Gerak mengayun

E. Gerak berpindah

Jawaban : A. Sikap berdiri

Jawabannya (A) karena pada dasarnya gerakan di lakukan dengan menggerakan anggota badan seperti berdiri di sertai langkah.

Disclaimer : Ini merupakan pembahasan kunci jawaban untuk soal Gerakan yang paling dominan dalam senam ritmik adalah gerakan yang sifatnya sebagai referensi orangtua untuk membantu anak-anaknya dalam belajar.

Jawaban dari soal-soalnya ini mungkin tidak mutlak kebenarannya, jadi para orang tua dan siswa bisa mengembangkannya menjadi jawaban yang lebih baik dan benar. dengan mencari jawabannya dari buku sekolah sesuai kurikulum yang diterbitkan oleh pemerintah Indonesia.

KOMPAS.com - Pengertian pola gerak dominan dalam senam adalah suatu gerakan dasar untuk semua keterampilan gerak senam dan seringkali terlihat.

Istilah dominan mengacu pada gerak yang mendasari terbentuknya suatu keterampilan tersebut. Di sisi lain, dominan berarti bersifat sangat menentukan dalam gerakan.

Tujuan adanya gerakan dasar ini berguna untuk melihat kondisi seseorang atau lebih tepatnya ke anak-anak usia sekolah dasar kelas 1-3.

Hal tersebut berpengaruh dalam memahami senam sekaligus menjadi batu loncatan dalam mengembangkan semua keterampilan senam sejak usia dini.

Jenis-jenis gerakannya tidak rumit karena sejatinya memang sebuah landasan. Pola gerak dominan dalam senam ini merupakan dasar bagi keterampilan teknik berolahraga lainnya.

Baca juga: Senam Lantai: Pengertian, Jenis, Ragam Gerakan, dan Manfaatnya

Apa saja yang termasuk pola gerak dominan?

Mengutip buku Pembelajaran Senam dan Aktivitas Ritmik karya Sayuti Sahara, ada enam pola gerak dominan dalam senam, yakni statis (gerakan di tempat), mendarat, melompat, gerak berpindah, berputar, dan mengayun.

6 Jenis Pola Gerak Dominan dalam Senam

Statis

Gerakan ini biasanya diam dalam suatu tempat untuk menyeimbangkan badan.

Posisi ini biasanya dibedakan menjadi tiga macam seperti bertumpu, menggantung, dan keseimbangan.

Sebagai contoh, seorang anak berdiri dengan satu kaki di atas suatu benda selama beberapa detik untuk mengetes gerakan statis ini.

Baca juga: Sejarah Senam Irama dan Perkembangannya

Ada empat jenis dalam melakukan gerakan mendarat atau landing, yaitu pendaratan dengan kaki, tangan, putaran, dan punggung rata.

Dalam percobaan mendarat kepada anak usia sekolah dasar, akan lebih baik diantisipasi dengan alat peredam seperti matras.

Melompat/Meloncat

Melompat merupakan pergerakan memindahkan badan dengan bantuan kekuatan, kecepatan, sekaligus keseimbangan kaki.

Baca juga: Jenis-jenis Senam Irama

Terdapat dua kategori dalam gerakan ini, yakni melompat dengan bantuan dan tanpa bantuan.

Gerak Berpindah (Locomotion)

Jeni pola gerak dominan yang satu ini adalah gerakan yang berulang-ulang memindahkan tubuh, anggota tubuh, atau gerak tubuh yang menyebabkan tubuh berpindah tempat.

Terbagi dalam empat sub-jenis, meliputi berlari, melompat, melangkah, dan sikap bertumpu.

Berputar

Pola gerak dominan berputar terbagi menjadi tiga poros, seperti longitudinal (guling balok), transversal (guling ke depan jongkok), dan medial (meroda).

Baca juga: Senam: Sejarah, Pengertian, Jenis, dan Teknik Dasar

Mengayun (Swings)

Cara dasar keterampilan mengayun ini bisa dimulai dengan pegangan dalam posisi tubuh menggantung.

Ada dua macam ayunan, yakni sikap menggantung dan bertumpu.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Gerak dominan dalam gerak berirama yaitu