Dilihat dari perwujudan atau bentuknya patung dapat dibedakan menjadi macam yaitu *

Lihat Foto

freepik.com/macrovector

Ilustrasi patung torso

KOMPAS.com – Patung merupakan salah satu bentuk seni rupa tiga dimensi yang ekspresif dan banyak diminati manusia.

Hal ini dibuktikan dengan keberadaan patung di berbagai tempat umum sebagai unsur dekoratif dan historis dalam suatu kota.

Patung sudah dibuat oleh para manusia prasejarah sejak zaman batu. Dilansir dari Visual Arts Encyclopedia, patung pertama yang diketahui adalah The Venus of Berekhat Ram yang dibuat sekitar 230.000 SM dan juga The Venus of Tan-Tan yang dibuat sekitar 200.000 tahun SM.

Sejak saat itu, seni patung terus-menerus berkembang. Seiring dengan berkembangnya peradaban, seni patung juga ikut berkembang menjadi banyak jenis.

Baca juga: Unsur-Unsur Seni Patung

Jenis patung berdasarkan bentuk

Berdasarkan bentuknya, patung dibedakan menjadi dua yaitu:

  1. Patung figuratif adalah jenis patung yang berbentuk objek visual yang realistis atau ada dalam kehidupan nyata. Patung figuratif menggambarkan obyek nyata seperti manusia, hewan, tumbuhan, maupun benda-benda yang sifatnya nyata.
  2. Patung non-figuratif merupakan jenis patung yang berbentuk obyek visual yang tidak realistis. Dilansir dari Gallery Today, karya seni non-figuratif seringkali tidak menggambarkan sesuatu yang bisa dikenali sama sekali karna penggambarannya yang abstrak. Namun penggambaran abstrak patung non-figuratif dinilai unik dan dapat mewakili suatu emosi yang kuat juga nilai estetika yang tinggi.

Jenis patung yang dilihat dari bentuk dan posisinya terbagi menjadi:

Dilansir dari Artistry Found, patung free standing adalah patung yang tidak terikat dengan latar belakang apapun. Seperti namanya, patung ini berdiri bebas, memiliki pijakannya sendiri, dan dapat dilihat dari berbagai sisi dan sudut.

Beberapa contoh dari patung free standing adalah patung Liberty karya Auguste Bartholdi, patung Christ the Redeemer yang dibuat Paul Landowski, dan patung David karya Michelangelo.

Patung zonde adalah jenis patung yang menggambarkan sosok manusia dalam berbagai posisi. Patung zonde menggambarkan bentuk utuh dengan posisi beragam seperti duduk, tidur, bersandar, dan posisi-posisi lain selain berdiri.

Baca juga: Fakta Unik Tentang Patung Liberty

Beberapa contoh patung zonde adalah patung The Thinker karya Auguste Rodin, patung Pieta karya Michelangelo, patung Lincoln Memorial karya Daniel Chester French dan Piccirilli Brother, serta patung Lacoon and His Son yang dibuat sekitar tahun 323 Sebelum Masehi tanpa diketahui siapa pembuatnya.

  • Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mencoba salah satu mobil listrik yang dipamerkan pada ajang Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022, di JIExpo Kemayoran, Jakarta, ...

  • Perusahaan Listrik Negara (PLN) telah membangun 139 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di seluruh Indonesia sebagai bagian dari upaya mendukung pengembangan kendaraan listrik di ...

  • AdOnline Shopping Tools

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Think you're getting the best deal when you shop online? Don't buy a single thing until you try this — you won't regret it.

  • Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Utara menyebutkan seluruh kontribusi pajak dari masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan dan perekonomian warga.“Bayar pajak itu adalah kegiatan baik ...

  • Bola.com, Jakarta - Manchester United (MU) di bawah kendali Erik ten Hag sebagai sosok pelatih baru, diprediksi memiliki masa depan yang cerah. Penampilan yang jeblok di musim lalu, bisa saja ditebus untuk musim 2022/2023. Erik ten Hag membawa suasana baru di Manchester United. Semangat perubahan mulai terlihat untuk menyambut prestasi yang lebih mentereng musim mendatang. Hal yang menarik akhir-akhir ini adalah saat ten Hag berhasil menyulap Anthony Martial sebagai penyerang yang tajam. Terbukt

  • Bola.com, Bandung - Gelandang muda anyar Persib Bandung, Robi Darwis kemungkinan diturunkan Robert Alberts dalam laga perdana BRI Liga 1 2022/2023 lawan Bhayangkara FC, Minggu (24/7/2022) malam di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi. Robi Darwis kerap menjadi pilihan utama dalam setiap latihan, uji coba, dan gim internal yang selama ini dilakukan tim pelatih Persib Bandung sebagai persiapan lawan Bhayangkara FC. Pemain bernomor punggung 6 di Persib itu menyatakan siap jika tim pelatih memberinya kesemp

  • AdAshley

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Visit Ashley for the Styles You Want at a Great Price!

  • Chief Operating Officer PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) Makmur optimistis kapasitas pabrik mereka di Cikarang, Jawa Barat, mampu memenuhi permintaan Stargazer yang cukup tinggi di Indonesia.Hal itu ...

  • Menteri Koordinasi Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) adalah salah satu solusi untuk kuatkan ekonomi ...

  • Putra semata wayang mendiang Vanessa Angel dan Bibi Andrianyah, Gala Sky, baru saja merayakan ulang tahun yang ke-2. Ia pun mendapat banyak hadiah dari orang-orang yang selama ini menyayanginya. Gala pun membuka kado itu ditemani oleh keluarga dari pihak sang papa yaitu Fuji, Fadly, oma dan opanya. Ini momen menarik yang menjadi sorotan netizen saat unboxing kado yang jadi perhatian warganet.

  • AdDesert Financial Credit Union

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    All the technology with none of the hassle. Get online banking, a top-rated mobile app, contactless cards and more.

  • 232.750 dolar AS2. Tai Tzu Ying (tunggal putri/Taiwan.

  • Septia Yetri istri Putra Siregar kini tengah ramai disorot. Di saat sang suami mendekam di tahanan ia harus menghadapi tudingan plagiat yang dilayangkan pihak MS Glow. Selain itu, ia harus berjuang mengasuh ketiga anaknya sendirian tanpa kehadiran sang suami. Simak selengkapnya di sini!

  • Ford Motor Co akan membeli lithium dari proyek pertambangan Rhyolite Ridge ioneer Ltd di Nevada dan menggunakan logam tersebut untuk membuat baterai kendaraan listrik (EV) di Amerika ...

  • AdMicrosoft

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Find out what you can do with Azure cloud computing services.

  • Jonas Vingegaard mengayuh sepedanya dengan sangat kencang di Tour de France 2022 pada Kamis demi memperlebar jarak sebagai pemuncak klasemen di etape pegunungan terakhir saat juara bertahan Tadej Pogacar rugi sendiri ...

  • Wakil Ketua DPD Gerindra DKI Jimmy Alexander Turangan mempertanyakan kapasitas Ketua DPC Gerindra Jakarta Timur yang menggugat Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto lantaran tak kunjung memecat ...

  • Tokopedia mengungkapkan produk fesyen hingga mainan anak menjadi produk yang paling favorit dalam penjualan kategori kebutuhan "Ibu dan Anak" pada periode semester pertama ...

  • AdMerck

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Testing An Investigational Combination of Study Drugs For People With Non-Small Cell Lung Cancer Who Are Not Eligible For Surgery.

  • Sebanyak 10 perwakilan negara menghadiri Festival Jember Kota Cerutu Indonesia (JKCI) 2022 yang merupakan kegiatan cerutu tahunan keempat yang digelar di Kabupaten Jember, Jawa Timur, pada Jumat hingga Minggu ...

  • Bola.com, Bangkalan - Madura United memberikan sentuhan segar pada jersey kandangnya untuk BRI Liga 1 2022/2023. Masih mengandalkan corak dari baju khas Madura, Pesa'an, mereka memberikan sentuhan di garis merah dan putih yang berada di bagian dada. Dari musim ke musim, variasi yang dilakukan dipusatkan di area kerah maupun ujung lengan. Tetapi kini mereka lebih berani dengan memberikan motif brush line di kedua garis tersebut. Dengan menerapkan konsep freedom atau kebebasan, motif baru nan bera

  • Pemerintah pusat menunjuk Provinsi Jawa Barat sebagai percontohan dalam pelaksanaan integrasi data dengan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) secara "host-to-host" ...

  • AdVisible

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Get unlimited data, as low as $25/mo. Powered by Verizon, 5G included. Family plan savings. No family needed. Terms apply.

  • Maia Estianty sebelumnya sempat disindir Ahmad Dhani dan disebut tukang ghibah. Tak butuh waktu lama, Maia langsung membalas sindiran tersebut melalui sebuah unggahan. Pada akhirnya Maia mengungkapkan opininya soal alpha female. Berikut foto-foto Maia yang pancarkan aura alpha female!

  • Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mendukung kebijakan pemerintah untuk mengalihkan atau melakukan konversi penggunaan LPG (elpiji) 3 kg ke kompor induksi sehingga subsidi BBM lebih tepat ...

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Polri memastikan gelar autopsi ulang terhadap jasad dari Brigadir J atau Yoshua yang tewas dalam peristiwa adu tembak ajudan Irjen Ferdy Sambo dilaksanakan dalam waktu dekat. Hal tersebut karena mempertimbangkan kondisi jenazah almarhum. "Informasi yang saya dapatkan dari Katim Sidik Pak Dirtipidum, sebenarnya dari komunikasi dari Pidum dengan pihak pengacara ini kalau bisa secepatnya," tutur Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA