cara membedakan stick xbox 360 ori dan kw

Selasa, 05 Juni 2018 Edit



Cara Cek Keaslian Stik Xbox 360 for PC- Sekarang ini, banyak gamers PC yang bermain game di PCnya menggunakan gamepad, terlebih lagi Xbox 360 Controller. Hal ini menyebabkan banyaknya controller Xbox KW alias palsu. Walaupun pada awalnya tidak terlalu kerasa perbedaanya, tetapi tidak sedikit juga dari mereka yang mempertanyakan juga keaslian dari stik Xbox yang mereka beli.

Nah, pada artikel kali ini, akan menampilkan perbedaan yang mendasar antara controller Xbox 360 yang ori (asli) dan yang KW (palsu). Sebelumnya, stick Xbox yang asli dikemas dalam 2 versi, dua-duanya asli, namun yang satu versi OEM yaitu versi dimana stick tidak dikemas dengan eksklusif (biasanya hanya dengan plastik hijau). Satu versi lagi yaitu versi box dimana stick dikemas dalam box eksklusif dan menerima manual book dan cd driver. Dan juga pada dasarnya keduanya sama dan asli, kok.

Jadi untuk menentukan Stik Xbox 360 yang untuk versi Windows itu palsu atau asli, mampu dilihat dari beberapa ciri sederhana berikut...

Baca juga: Cara Merubah USB Joystick Menjadi XBOX 360 Controller

1. Lihat di balik stik (untuk yang wired) & di depan kawasan baterai (untuk yang wireless) ada label hologram tau tidak, alasannya ialah yaitu yang asli harus ada label hologramnya. Di hologramnnya ada gesekan pena MICROSOFT (besar) di tengah dan dikelilingi gesekan pena XBOX & 360.

2. Lihat kabel stik, panjang atau tidak? alasannya ialah yaitu yang asli ukuranya cukup panjang (2 meter).

3. Stik Xbox asli untuk PC memiliki port USB, tetapi tidak langsung, terdapat jack khas Xbox (mirip colokan P/S2) dan diseratakan konverternya dari jack itu ke USB.

4. Stik Xbox yang asli akan terdeteksi sebagai "Xbox 360 Controller for Windows" di device manager (untuk Windows Vista dan 7). Sedangkan yang KW akan terdeteksi sebagai "Generic USB Joystick". 


Bagi pengguna Windows Vista/ Windows 7 dan terdeteksi sebagai Generic USB Joystick, coba lakukan windows update atau cari driver untuk Windows Vista/ Windows 7. Kalau masih tidak terdeteksi sebagai "Xbox 360 Controller for Windows", patut dipertanyakan tuh.

Sebenarnya 4 hal di atas tadi bukan hal mutlak untuk membedakan antara KW dan ori, alasannya ialah yaitu yang KW itu banyak banget jenisnya (saya sendiri dapet yang wired KW, tapi alhamdulilah masih lancar dan semoga aja tetap lancar, hehe.. Walaupun begitu, menggunakan yang ori pasti lebih enak :) )

Untuk lebih jelasnya, silahkan ke: Thread Kaskus @AlphaZen

Primamulia Teguh Saturday, July 5, 2014 Info, Tips Edit



Primonymous ~ Cara Cek Keaslian Stik Xbox 360 for PC- Sekarang ini, banyak gamers PC yang bermain game di PCnya menggunakan gamepad, terlebih lagi Xbox 360 Controller. Hal ini menyebabkan banyaknya controller Xbox KW alias palsu. Walaupun pada awalnya tidak terlalu kerasa perbedaanya, tetapi tidak sedikit juga dari mereka yang mempertanyakan juga keaslian dari stik Xbox yang mereka beli.

Nah, pada artikel kali ini, Primonymous akan menampilkan perbedaan yang mendasar antara controller Xbox 360 yang ori (asli) dan yang KW (palsu). Sebelumnya, stick Xbox yang asli dikemas dalam 2 versi, dua-duanya asli, namun yang satu versi OEM yaitu versi dimana stick tidak dikemas dengan eksklusif (biasanya hanya dengan plastik hijau). Satu versi lagi adalah versi box dimana stick dikemas dalam box eksklusif dan mendapatkan manual book dan cd driver. Dan juga pada dasarnya keduanya sama dan asli, kok.

Jadi untuk menentukan Stik Xbox 360 yang untuk versi Windows itu palsu atau asli, bisa dilihat dari beberapa ciri sederhana berikut...

Baca juga: Cara Merubah USB Joystick Menjadi XBOX 360 Controller

1. Lihat di balik stik (untuk yang wired) & di depan tempat baterai (untuk yang wireless) ada label hologram tau tidak, karena yang asli harus ada label hologramnya. Di hologramnnya ada tulisan MICROSOFT (besar) di tengah dan dikelilingi tulisan XBOX & 360.

2. Lihat kabel stik, panjang atau tidak? karena yang asli ukuranya cukup panjang (2 meter).

3. Stik Xbox asli untuk PC memiliki port USB, tetapi tidak langsung, terdapat jack khas Xbox (mirip colokan P/S2) dan diseratakan konverternya dari jack itu ke USB.

4. Stik Xbox yang asli akan terdeteksi sebagai "Xbox 360 Controller for Windows" di device manager (untuk Windows Vista dan 7). Sedangkan yang KW akan terdeteksi sebagai "Generic USB Joystick". 


Bagi pengguna Windows Vista/ Windows 7 dan terdeteksi sebagai Generic USB Joystick, coba lakukan windows update atau cari driver untuk Windows Vista/ Windows 7. Kalau masih tidak terdeteksi sebagai "Xbox 360 Controller for Windows", patut dipertanyakan tuh.

Sebenarnya 4 hal di atas tadi bukan hal mutlak untuk membedakan antara KW dan ori, karena yang KW itu banyak banget jenisnya (saya sendiri dapet yang wired KW, tapi alhamdulilah masih lancar dan semoga aja tetap lancar, hehe.. Walaupun begitu, menggunakan yang ori pasti lebih enak :) )

Untuk lebih jelasnya, silahkan ke: Thread Kaskus @AlphaZen

Memainkan game di PC dapat menggunakan stik atau controller baik dari PS atau Xbox, tapi kebanyakan game PC lebih menggunakan controller Xbox, biasanya ini hasil dari porting game xbox, jadi meringankan kerja developer.

Stik Xbox yang dijual dipasaran saat ini agak meragukan dengan adanya stik murah tapi ori. Stik asli biasanya berharga sekitar 400 ribuan untuk wire dan 600 ribuan untuk wireless. Jadi timbulah pertanyaan dari para pengguna stik xbox, ini stik asli atau palsu? Nah, kali ini saya akan merangkum semua ciri-ciri dari stik Xbox 360 PC yang asli, supaya bagi yang sudah punya bisa tenang karena stiknya asli. Namun bagi yang belum beli, bisa selektif dan mengetahui ciri-ciri dari yang asli agar tidak tertipu waktu membelinya.

Stick Xbox asli dikemas dalam dua versi, keduanya asli,

  • Pertama, versi OEM (Original Equipment Manufacture), stick tidak dikemas dengan eksklusif (biasanya hanya dengan plastik hijau). 
  • Kedua, versi box dimana stick dikemas dalam box eksklusif dan mendapatkan manual book dan cd driver.
Dalam Menentukan stik xbox 360 dapat dilihat dari beberapa ciri-ciri sederhana seperti berikut ini.

Stiker Hologram


Dibalik stik ada label (wired) dan di depan tempat baterai (wireless). Stik asli terdapat label hologram dan dimensi kira-kira 1x1 / 2 cm. Terdapat tulisa "MICROSOFT" cukup besar di tengah dikelilingi oleh tulisan "XBOX360". Lebih jelasnya seperti gambar dibawah ini.

Kabel


Stik asli memilki kabel berwarna abu-abu, panjang sekitar 2 meter, dan untuk PC menggunakan jack USB sebagai converter dari jack Xbox aslinya.

Dikenali Windows


Stik asli akan dikenali sebgai "Xbox 360 Controller for Windows" bukan sebagai "Generic USB Joystik", Bila terdeteksi USB joystik coba update windows atau cari driver buat vista/7 di internet, di web resminya. Bila tidak, bisa jadi stik xbox Anda palsu.

Bagi pengguna Windows XP, jika telah menginstall driver stik xbox for XP (bisa didownload di: //drivers.softpedia.com/) seharusnya sih terdeteksinya juga sebagai Xbox 360 Controller.

Chipset Microsoft


Ada yang bilang bila menggunakan baut jenis bintang itu stik asli. Namun hal ini dibantah, ketika ada seseorang yang memiliki stik xbox dengan jenis baut tersebut dan setelah dibongkar tidak ada chipset berlabel Microsoft. Jadi ini yang penting dari semuanya yaitu terdapat chipset berlabel Microsoft, Sudah bisa dipastikan stik ini asli. Khusus wired asli tidak dijual terpisah lagi, hanya terdapat pada saat pembelian kosol xbox.
Saya pernah beli yang KW kata si penjual ori pabrik. kualitasnya? ya, sama seperti stik abal-abal lainnya, hanya bentuknya saja yang berbeda.
Tidak lupa saya berterima kasih kepada user AlphaZen yang sudah mau berbagi ilmunya. satu lagi tips dari saya.

Bila ragu membeli stik ori yang murah, lebih baik beli yang bekas. Karena dari pemakai sebelumnya tahu kalau itu stik ori, atau bukan.

Bila ada pertanyaan atau ada yang kurang jelas dari artikel ini, silahkan bertanya melalui kolom komentar dibawah! Semoga bermanfaat dan bila Anda merasa demikian, maka Anda bisa membagikannya dengan mengklik ikon sharing dibawah. Cukup sekian dan terima kasih telah membaca!

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA