Bagaimana tanggung jawab kita sebagai warga negara Indonesia?

Bagaimana tanggung jawab kita sebagai warga negara Indonesia?

Kelas 6 Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 3 /Buku Tematik Siswa SD/MI Kelas 6

JURNAL SOREANG - Buku Siswa Tema 6 Kurikulum 2013 dengan judul Menuju Masyarakat Sejahtera menjadi buku pelajaran pertama di semester 2 bagi siswa Kelas 6 tingkat Sekolah Dasar.

Di dalam Buku Siswa Tema 6, terdapat 3 Subtema dengan judul berbeda. Dan pada setiap Subtema, terdapat 6 Pembelajaran. Selain itu, ada juga soal-soal latihan yang harus dikerjakan, mulai dari tugas individu dan tugas berkelompok.

Sudah menjadi kewajiban para siswa untuk mengerjakan soal-soal latihan tersebut dengan baik. Namun, apabila merasa kesulitan, kunci jawaban yang tersedia dalam artikel ini dapat dijadikan sebagai alternatif.

Baca Juga: Jadwal Waktu Shalat untuk Palembang dan Sekitarnya, Rabu 26 Januari 2022

Diharapkan, kunci jawaban digunakan dengan bijak oleh para siswa bersama orang tua yang terlibat mendampingi mereka di saat mengerjakan tugas.

Berikut ini adalah kunci jawaban yang dihimpun dari berbagai sumber untuk soal-soal latihan dalam Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 Halaman 101, 102, 103.

Kunci Jawaban Halaman 101 Tema 6 Kelas 6

Ayo Berlatih
Teks di atas merupakan teks nonfiksi yang mengandung informasi penting dalam setiap paragrafnya. Informasi-informasi penting tersebut didasarkan pada gagasan utama yang ada pada setiap paragraf. Temukan informasi penting dalam setiap paragraf berdasarkan gagasan utama yang ada didalamnya. Tuliskan hasil temuanmu pada tabel seperti berikut.

Baca Juga: Tempat Wisata Tercantik, Terindah di Eropa dan yang ini Cocok Untuk pernikahan atau Berbulan Madu!

Jawaban:
Gagasan UtamaParagraf 1: Dampak pelaksanaan tanggung jawab.Paragraf 2: Contoh pelaksanaan tanggung jawab sebagai warga negara.

Paragraf 3: Bentuk tanggung jawab warga negara untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

Sebagai seorang warga negara, kita memiliki tanggung jawab yang harus kita berikan terhadap negara. Kesadaran akan hal ini harus berasal dari diri kita sendiri, karena akan bisa menumbuhkan rasa cinta terhadap tanah air. Setiap lapisan masyarakat akan memiliki tanggung jawab terhadap negara yang sama, dan wajib untuk kita jalankan. Apa saja tanggung jawab tersebut? Dan apa saja contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara yang harus kita lakukan?

Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai tanggung jawab seorang warga negara terhadap negaranya sendiri. Pastikan kamu membaca hingga akhir ya!

Tanggung Jawab Sebagai Warga Negara

Jika saat ini kamu yang merupakan seorang pelajar, tentu akan memiliki tanggung jawab untuk belajar. Jika kamu sudah belajar, berarti kamu sudah melaksanakan tanggung jawab kamu sebagai pelajar. Hal ini juga berlaku kepada warga negara, dimana akan ada tanggung jawab yang harus kita lakukan.

Baca Juga : Makna Hak dan Kewajiban Warga Negara

Tanggung jawab adalah bagian dari kehidupan kita sejak lahir, tentu saja tiap individu akan memiliki versi mereka tersendiri. Akan wajib bagi kita untuk menanggung akibat segala sesuatu yang telah kita kerjakan. Jadi, jika sebuah tanggung jawab dikerjakan dengan sesuka hati dan tidak benar, maka dampaknya tentu tidak akan bisa kita banggakan, sebaiknya kita melakukanya dengan bijak agar ada keuntungan yang bisa kita rasakan.

Berikut ini adalah bentuk atau contoh tanggun jawab terhadap bangsa dan negara yang harus kita kerjakan, yaitu:

  • Memahami dan mengamalkan ideologi bangsa, yakni Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dalam berbagai bidang kehidupan seperti politik, ekonomi, sosial, budaya, dan keamanan.
  • Menjaga dan memelihara nama baik bangsa dan negara di mata dunia internasional sebagai bangsa dan negara yang merdeka, berdaulat, berperadaban, dan bermartabat.
  • Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dengan menghindari sikap dan perilaku yang diskriminatif.
  • Membina solidaritas sosial sebagai sesama warga negara Indonesia.
  • Meningkatkan wawasan kebangsaan agar senantiasa terbina rasa kebangsaan, paham kebangsaan, dan semangat kebangsaan pada setiap diri warga negara.

Sebagai warga negara yang baik, sebisa mungkin kita harus bisa melaksanakan berbagai tanggung jawab ini.

Contoh Tanggung Jawab Terhadap Bangsa dan Negara

Mungkin kita bisa mengambil salah satu contoh, yaitu pengamalan ideologi bangsa, yaitu Pancasila, dalam kehidupan sehari-hari. Mari kita mulai dengan sila pertama yaitu Ketuhanan yang Maha Esa, pengamalan sila pertama yang bisa dilakukan selalu beribadah sesuai dengan agama kita masing-masing, menghormati umat agama lain dan tidak memaksakan ajaran agama kepada umat lain.

Untuk sila kedua, Kemanusiaan yang Adil dan Beradab, bentuk pengamalannya adalah dengan saling menghormati orang lain tanpa memandang derajat dan kesukuan, dalam lingkungan sekitar rumah maupun lingkungan umum.

Sila ketiga yang berbunyi Persatuan Indonesia, bentuk pengamalannya bisa berbentuk penggunaan bahasa Indonesia dengan baik dan benar, saling mendukung usaha anak bangsa dengan membeli produk dalam negeri

Sila keempat, Kerakyatan yang Dipimpin Oleh Hikmat Kebijaksanaan Dalam Permusyawaratan Perwakilan, bentuk pengamalannya yaitu menghargai pendapat orang lain, musyawarah mencapai untuk mufakat diliputi oleh semangat kekeluargaan, menghormati keputusan akhir yang didapat selama musyawarah dan membuat keputusan dengan memperhatikan kepentingan bersama.

Sila kelima yang berbunyi Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia, akan bisa kita amalkan melalui pembayaran pajak dengan benar, serta saling menjaga fasilitas umum agar bisa digunakan secara bersama.

Itu dia contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara yang bisa kita lakukan. Nah apakah kamu sudah mengamalkannya? Jika sudah, bisa nih bagiin cerita kamu di kolom komentar!

Jakarta -

Tanggung jawab berasal dari hati dan kemauan sendiri untuk melakukan kewajiban. Seseorang bertanggung jawab kepada Tuhan, diri sendiri, keluarga, masyarakat, bangsa, dan negara. Apa saja contoh tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari?

Dikutip dari buku 'Mengembangkan Tanggung Jawab pada Anak' dari Kemendikbud, tanggung jawab adalah melakukan tugas dan kewajiban dengan sungguh-sungguh. Tanggung jawab juga berarti kesediaan menanggung segala risiko atas perbuatan sendiri.

Perilaku tanggung jawab di antaranya yaitu bersungguh-sungguh dalam segala hal, berusaha melakukan yang terbaik, rela berkorban, disiplin, dapat dipercaya, taat aturan, jujur dalam bertindak, dan berani menanggung risiko.


1. Dipercaya, dihormati, dihargai, dan disenangi orang lain.

2. Muncul sikap berani mengakui kesalahan dan mau mengubah dengan tindakan yang lebih baik. Sikap ini merupakan kunci meraih kesuksesan.

3. Menyelesaikan tugas dengan baik.

4. Membuat seseorang bertindak lebih hati-hati dengan perencanaan yang matang.

5. Membuat seseorang lebih kuat dan tegar menghadapi permasalahan yang harus diselesaikan.

Untuk mendapat manfaat tanggung jawab di atas, ada sejumlah sikap tanggung jawab yang bisa dilaksanakan sehari-hari. Contoh tanggung jawab sehari-hari adalah sebagai berikut:

  • Contoh tanggung jawab terhadap Tuhan


1. Menjalankan perintah dan menjauhi larangan tuhan.

2. Mensyukuri apa yang telah diberi oleh Tuhan Yang Maha Esa.

3. Memelihara lingkungan sebagai ciptaan Tuhan.

  • Contoh tanggung jawab terhadap diri sendiri


1. Menjaga diri sendiri dan hal-hal yang membahayakan.

2. Menjaga kebersihan.

3. Menjaga kesehatan dan gizi seimbang.

4. Menjaga keamanan.

5. Melaksanakan apa yang sudah dijanjikan.

6. Bertanggung jawab terhadap perkataan dan perbuatan.

7. Bertanggung jawab terhadap keputusan yang menjadi pilihannya.

  • Contoh tanggung jawab terhadap keluarga


1. Menjaga nama baik keluarga.

2. Memelihara kebersihan, kenyamanan, keamanan dalam keluarga.

3. Mematuhi aturan yang ditetapkan bersama.

4. Bertingkah laku sesuai norma dan aturan yang berlaku dalam keluarga.

5. Menjaga keharmonisan keluarga dengan saling menyayangi, menghormati, dan menghargai.

  • Contoh tanggung jawab terhadap masyarakat


1. Berpartisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan masyarakat, misalnya menjaga kebersihan lingkungan, menjaga keamanan, dan ketertiban masyarakat.

2. Tidak melakukan perbuatan yang tidak sesuai dengan peraturan atau norma yang berlaku.

3. Berani melaporkan kejadian yang merugikan masyarakat kepada yang berwenang.

4. Menghargai perbedaan agama, suku, dan budaya.

  • Contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara


1. Menjaga kesatuan dan persatuan bangsa

2. Mencintai tanah air

3. Melestarikan bahasa dan seni budaya

4. Menghargai keanekaragaman yang dimiliki oleh bangsa Indonesia

5. Mencintai produk-produk dalam negeri

Nah, itu dia contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara, masyarakat, keluarga, diri sendiri, dan Tuhan. Yuk, praktikkan!

Simak Video "'Tanggung Jawab' Juicy Luicy Buka Outdoor Stage Allo Bank Festival"



(twu/pay)


Page 2

Jakarta -

Tanggung jawab berasal dari hati dan kemauan sendiri untuk melakukan kewajiban. Seseorang bertanggung jawab kepada Tuhan, diri sendiri, keluarga, masyarakat, bangsa, dan negara. Apa saja contoh tanggung jawab dalam kehidupan sehari-hari?

Dikutip dari buku 'Mengembangkan Tanggung Jawab pada Anak' dari Kemendikbud, tanggung jawab adalah melakukan tugas dan kewajiban dengan sungguh-sungguh. Tanggung jawab juga berarti kesediaan menanggung segala risiko atas perbuatan sendiri.

Perilaku tanggung jawab di antaranya yaitu bersungguh-sungguh dalam segala hal, berusaha melakukan yang terbaik, rela berkorban, disiplin, dapat dipercaya, taat aturan, jujur dalam bertindak, dan berani menanggung risiko.


1. Dipercaya, dihormati, dihargai, dan disenangi orang lain.

2. Muncul sikap berani mengakui kesalahan dan mau mengubah dengan tindakan yang lebih baik. Sikap ini merupakan kunci meraih kesuksesan.

3. Menyelesaikan tugas dengan baik.

4. Membuat seseorang bertindak lebih hati-hati dengan perencanaan yang matang.

5. Membuat seseorang lebih kuat dan tegar menghadapi permasalahan yang harus diselesaikan.

Untuk mendapat manfaat tanggung jawab di atas, ada sejumlah sikap tanggung jawab yang bisa dilaksanakan sehari-hari. Contoh tanggung jawab sehari-hari adalah sebagai berikut:

  • Contoh tanggung jawab terhadap Tuhan


1. Menjalankan perintah dan menjauhi larangan tuhan.

2. Mensyukuri apa yang telah diberi oleh Tuhan Yang Maha Esa.

3. Memelihara lingkungan sebagai ciptaan Tuhan.

  • Contoh tanggung jawab terhadap diri sendiri


1. Menjaga diri sendiri dan hal-hal yang membahayakan.

2. Menjaga kebersihan.

3. Menjaga kesehatan dan gizi seimbang.

4. Menjaga keamanan.

5. Melaksanakan apa yang sudah dijanjikan.

6. Bertanggung jawab terhadap perkataan dan perbuatan.

7. Bertanggung jawab terhadap keputusan yang menjadi pilihannya.

  • Contoh tanggung jawab terhadap keluarga


1. Menjaga nama baik keluarga.

2. Memelihara kebersihan, kenyamanan, keamanan dalam keluarga.

3. Mematuhi aturan yang ditetapkan bersama.

4. Bertingkah laku sesuai norma dan aturan yang berlaku dalam keluarga.

5. Menjaga keharmonisan keluarga dengan saling menyayangi, menghormati, dan menghargai.

  • Contoh tanggung jawab terhadap masyarakat


1. Berpartisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan masyarakat, misalnya menjaga kebersihan lingkungan, menjaga keamanan, dan ketertiban masyarakat.

2. Tidak melakukan perbuatan yang tidak sesuai dengan peraturan atau norma yang berlaku.

3. Berani melaporkan kejadian yang merugikan masyarakat kepada yang berwenang.

4. Menghargai perbedaan agama, suku, dan budaya.

  • Contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara


1. Menjaga kesatuan dan persatuan bangsa

2. Mencintai tanah air

3. Melestarikan bahasa dan seni budaya

4. Menghargai keanekaragaman yang dimiliki oleh bangsa Indonesia

5. Mencintai produk-produk dalam negeri

Nah, itu dia contoh tanggung jawab terhadap bangsa dan negara, masyarakat, keluarga, diri sendiri, dan Tuhan. Yuk, praktikkan!

Simak Video "'Tanggung Jawab' Juicy Luicy Buka Outdoor Stage Allo Bank Festival"


[Gambas:Video 20detik]
(twu/pay)