Apakah serum boleh dicampur aloe vera?

SurabayaNetwork.id - Aloe vera atau lidah buaya dikenal memiliki banyak manfaat bagi kesehatan kulit. Dalam dunia kecantikan dan kesehatan, Aloe vera banyak dipakai sebagai bahan dasar terutama sebagai pelembab dan obat luka bakar. Hal ini dikarenakan Aloe vera memiliki sifat anti inflamasi dan antioksidan yang baik bagi kulit.

Di luar manfaat serta kegunaannya, penggunaan sebuah skincare juga perlu memperhatikan cara beserta penempatannya.

Tekstur lengket Aloe vera adalah ciri yang dimiliki oleh zat ini, dan untuk mengaplikasikannya perlu diketahui beberapa hal sebagai berikut:

Baca Juga: Resep Kue Susu Di Tahun Baru Super Lezat dan Mudah, Tanpa Oven

- Bersihkan kulit wajah

Untuk menjadikan Aloe vera sebagai moisturizer, membersihkan kulit wajah adalah hal yang penting. Selain dengan sabun, ada beberapa produk yang memang menggunakan Aloe vera sebagai bahan utama dalam prokun cleansernya, maka ini juga dapat dilakukan

- Toner, Essence dan Serum

Setelah membersihkan wajah dengan sempurna, maka langkah selanjutnya adalah menggunakan toner, kemudian essence, lalu serum.

Aloe vera memiliki sifat mengunci yang baik, sehingga ia dapat bekerja maksimal ketika diaplikasikan setelah penggunaan beberapa skincare tersebut. Tujuannya adalah agar zat yang ada pada toner, essence, serta serum akan bekerja maksimal di dalam kulit dan dikunci oleh Aloe vera tersebut.

Terkini

04 Nov 2020

Table of Contents

  • Ini alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel
  • 1. Kandungan alkoholnya yang terlalu tinggi bisa membuat kulitmu iritasi
  • 2. Kalau tidak cocok, aloe vera gel rentan membuat kulit menjadi bruntusan
  • 3. Aloe vera gel bisa membuat kulit wajahmu menjadi kering dan kasar
  • 4. Aloe vera gel bisa menyebabkan timbulnya penuaan dini lebih cepat, jika terlalu sering digunakan
  • 5. Aloe vera gel bisa menimbulkan jerawat dan komedo, terutama di bagian-bagian kulit yang cenderung berminyak
  • Apakah serum boleh dicampur aloe vera?
  • Kapan waktu yang tepat Menggunakan aloe vera?
  • Apakah boleh setelah memakai toner lalu memakai aloe vera gel?
  • Bolehkah Setelah eksfoliasi memakai aloe vera?

Harus balik ke sensitifitas kulit kita masing-masing sis. Kalau ada reaksi negatif sebaiknya di jeda dulu aja, atau di pakai nya secara bergantian aja

04 Nov 2020

tergantung kulit kamu sis asal kuat HTnya bisa kok ga masalah. Kalau aloe vera kurang menjaga kelembabpan kulit menurutku sis

04 Nov 2020

@Clzzzz di aku justu aloe bikin wajah aku kenyel bgt:( btw makasih infonya sist🥰🥰

04 Nov 2020

tergantung toleransi kulit kita masing2 sis. kalo dirasa ada iritasi mending di stop dulu aja sis, atau bisa pakai satu2 dulu sis. kemungkinan dari niacinamide yg konsentrasinya tinggi atau aloe veranya (aku baca aloe vera bisa bikin iritasi kalo ngga cocok). aku ngga pake aloe vera, tapi pake niacinamide sama acne spot salicylic acid, dan aman2 aja

04 Nov 2020

@iamwidya jadi Niacinamide+Salicylic acid sbnr nya gapapa yah dipakai bersamaan?

04 Nov 2020

@yosivaranti gpp sis, tapi kembali lagi ke kulit masing2 ya. tiap kulit bereaksi beda2 soalnya, ada yg iritasi ada jg yg engga

04 Nov 2020

mungkin kulit kamu ada yang ga kuat sama campuran itu, kamu bisa coba pelan pelan pake salah satu nya jadi jangan digabung biar tau mana yang ga cocok. karena aku pernah pake aloe vera gel yg kandungannya ga macem macem aja beruntusan. trs aku cocok banget sama salicylic acid sama niacinamide tapi ga bisa ngegabungin mereka berdua.

04 Nov 2020

@dinanurhakim hmm mungkin ga cocok aloe kali ya? di aku bikin kulit kenyel bgt tp bisa bikin iritasi begini. btw makasih sist info nya🥰

04 Nov 2020

@yosivaranti iya aku ga cocok aloevera gel gitu, awalnya cocok cocok aja tapi pas 3 harian gitu langsung beruntusan di pipi. jadi bikin parno kalo mau coba skincare yg ada aloeveranya 😂

Jakarta Langkah rutinitas skincare berlapis (apalagi jika ingin mengadopsi 10 step Korean skincare) tidak bisa ditelan mentah-mentah. Jika tidak paham dengan kandungan skincare yang dipakai, it would backfire you. Mengapa? Karena ada kandungan skincare yang tidak bisa dipakai bersamaan. Bukannya wajah cerah, malah jadi semakin bermasalah. Jadi jika tak ingim kulit jadi tambah bermasalah, pastikan untuk menggunakan produk secara terpisah. 

Retinol + Acid

Retinol merupakan kandungan skincare aktif yang ampuh mengatasi jerawat dan mengurangi penampakan keriput. Retinol tidak sama dengan eksfoliator, namun cara kerjanya serupa, yakni membantu pergantian sel. Bila retinol dipakai bersamaan dengan eksfolian lainnya, bisa dipastikan lapisan pelindung kulit jadi rusak, berakibat kulit merah dan sangat kering. Jadi, jangan pernah kombinasikan pemakaian retinol dengan berbagai macam asam. 

AHA/BHA + Vitamin C

AHA/BHA yang juga merupakan asam seperti glycolic, lactic, dan salicylic acid berfungsi sebagai chemical exfoliant, yang artinya buat wajah cerah dan bercahaya. Tapi jangan pernah dipakai berlapis bersama vitamin C (L-ascorbic acid) jika tidak ingin pH kulit jadi sangat asam. Beri jarak hari antara pemakaian vitamin C dan AHA/BHA untuk bantu atasi hiperpigmentasi atau mencerahkan wajah. Sementara itu, pemakaian AHA/BHA sangat disarankan untuk selalu diikuti dengan produk yang super melembapkan seperti hyaluronic acid atau aloe vera. 

* Update Terkini Jadwal Asian Games 2018, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru dari Arena Asian Games 2018 dengan lihat di Sini

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Siapa yang sering menggunakan aloe vera gel? Selain digunakan sebagai pelembab, aloe vera gel juga biasanya sering digunakan sebagai masker atau sleeping mask karena dianggap ampuh untuk melembabkan kulit dengan sensasi sejuk ketika digunakan. Tapi, sebenarnya aloe vera gel tidak boleh digunakan terlalu sering karena bisa merusak kesehatan kulit, mempercepat proses penuaan kulit, dan beberapa efek negatif lainnya.Ingin tahu lebih lanjut mengapa aloe vera gel tidak boleh digunakan terlalu sering pada kulit wajah? Yuk, cari tahu alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel di sini.

Ini alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel

1. Kandungan alkoholnya yang terlalu tinggi bisa membuat kulitmu iritasi

Alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel, kandungan alkoholnya bisa bikin kulit iritasi. (Foto: Shutterstock)

Jika kamu perhatikan bagian komposisi dari produk aloe vera gelyang kamu gunakan, kamu pasti melihat turunan alkohol dalam kandungan ketiga atau keempat dari keseluruhan kandungan yang ada di dalamnya.

Alkohol inilah yang membuat tekstur aloe vera gel menjadi sejuk dan mudah menyerap ke dalam kulit. Sayangnya, jika kulitmu terpapar alkohol dalam jumlah yang cukup banyak dan sering, kulitmu malah bisa menjadi iritasi. Jadi, usahakan untuk menghindari pemakaian alkohol yang berlebihan, ya, terutama bagi kamu yang memiliki kulit sensitif. Bagi pemilik kulit sensitif sebaiknya kamu gunakan pelembab untuk kulit sensitif dan berminyak.

Baca juga: Wajah Berkomedo? Berikut 5 Pelembab Non-Comedogenic yang Harus Kamu Coba

2. Kalau tidak cocok, aloe vera gel rentan membuat kulit menjadi bruntusan

Alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel, bisa membuat bruntusan. (Foto: Shutterstock)

Siapa yang pernah beruntusan karena aloe vera gel? Memilih produk aloe vera gel memang sangat tricky. Sebab, jika produk tersebut tidak cocok, biasanya efeknya akan langsung terasa pada kulit dengan cepat yakni dalam bentuk beruntusan. Nah, supaya kamu terhindar dari masalah seperti ini, pastikan kamu melakuka patch test sebelum membeli produknya, ya.

Masih ada 3 alasan lagi mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel untuk menjaga kesehatan kulit. Yuk, cari tahu sisanya hingga tulisan ini selesai.

3. Aloe vera gel bisa membuat kulit wajahmu menjadi kering dan kasar

Alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel, membuat kulit kasar. (Foto: Shutterstock)

Walaupun teksturnya mudah menyerap ke dalam kulit wajah dan memberikan efek sejuk yang nyaman, sebenarnya aloe vera gel bisa membuat permukaan kulit wajahmu menjadi kering dan kasar, lho.

Penyebab utamanya tentu adalah kandungan alkohol yang sangat tinggi di dalam komposisi produk. Selain itu, aloe vera gel cenderung menyerap minyak alami kulit hingga ke pori dengan maksimal sehingga membuat kelembaban alami kulit menjadi hilang secara perlahan-lahan.

Baca juga: Rekomendasi Pelembap Gel di Bawah Rp 200ribu yang Cocok untuk Kulit Berminyak

4. Aloe vera gel bisa menyebabkan timbulnya penuaan dini lebih cepat, jika terlalu sering digunakan

Alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel, menyebabkan penuaan dini. (Foto: Shutterstock)

Jika kamu terlalu sering menggunakan aloe vera gel, maka kulit wajah kamu bisa memiliki kemungkinan yang lebih besar untuk mengalami berbagai macam-macam tanda penuaan dini, lho.

Soalnya, alkohol di dalam aloe vera gel ini bisa membuat kulit wajahmu menjadi kering. Nah, kulit wajah yang kering ini lah yang kemudian bisa membuat garis-garis halus dan keriput muncul di permukaan kulit sebagai tanda-tanda penuaan dini.

Baca juga: 5 Pelembap Lokal Mengandung SPF yang Ampuh untuk Menghindari Noda Hitam

5. Aloe vera gel bisa menimbulkan jerawat dan komedo, terutama di bagian-bagian kulit yang cenderung berminyak

Alasan mengapa kamu tidak boleh terlalu sering menggunakan aloe vera gel, bisa menimbulkan komedo. (Foto: Shutterstock)

Siapa yang sering komedoan? Mungkin salah satu penyebab komedo enggan untuk pergi dari wajahmu adalah karena pemakaian aloe vera gel yang terlalu sering. Soalnya, aloe vera gel bisa ‘mengunci’ komedo yang ada di permukaan wajah dan yang menyumbat pori, alih-alih membantu untuk mengeluarkannya secara alami. Solusi untuk mengatasi komedo membandel? Gunakan face oil!

Jadi, mulai sekarang jangan lupa untuk mengontrol pemakaian aloe vera gel dalam skincare routine kamu, ya.

(Annissa Winda Larasati)

Apakah serum boleh dicampur aloe vera?

Dengan cara kerjanya yang berbeda, vitamin C dan aloe vera bisa saling melengkapi, asalkan Anda benar menggunakannya. Untuk mendapat efek yang optimal dari kedua substansi ini, baiknya Anda aplikasikan dulu serum ke kulit Anda, baru kemudian menggunakan aloevera.

Kapan waktu yang tepat Menggunakan aloe vera?

Caranya, gunakan aloe vera gel setelah pelembap dan sebelum base makeup seperti foundation, bb cream dan bedak. Stylovers juga dapat mencampurkan foundation dengan sedikit aloe vera gel untuk mendapatkan hasil makeup yang lebih halus, lembap dan glowing.

Apakah boleh setelah memakai toner lalu memakai aloe vera gel?

Setelah membersihkan wajah dengan sempurna, maka langkah selanjutnya adalah menggunakan toner, kemudian essence, lalu serum. Aloe vera memiliki sifat mengunci yang baik, sehingga ia dapat bekerja maksimal ketika diaplikasikan setelah penggunaan beberapa skincare tersebut.

Bolehkah Setelah eksfoliasi memakai aloe vera?

Setelah membersihkan wajah dengan cleanser atau pembersih wajah dan menggunakan tonerexfoliator, seperti AHA, BHA dan PHA, boleh saja Anda menggunakan gel lidah buaya untuk menenangkan efek dari exfoliator ini. Lidah buaya diketahui dapat menenangkan kulit dan meredakan iritasi sekaligus melembabkan kulit.

Aloe vera dulu Apa serum dulu?

Untuk mendapat efek yang optimal dari kedua substansi ini, baiknya Anda aplikasikan dulu serum ke kulit Anda, baru kemudian menggunakan aloevera.

Aloe vera digunakan setelah apa?

Caranya, gunakan aloe vera gel setelah pelembap dan sebelum base makeup seperti foundation, bb cream dan bedak.

Apakah setelah memakai aloe vera gel harus dibilas?

Apabila kamu menggunakan aloe vera gel alami yang diolah sendiri, pastikan kamu membilasnya dengan cara cuci muka dengan air. Karena aloe vera gel yang alami terkadang akan meninggalkan beberapa bekas pada wajah, sehingga kamu harus membilasnya agar bersih.

Berapa kali sehari menggunakan aloe vera gel?

Bersihkan wajah dua kali sehari dengan gel lidah buaya. Jika digunakan dengan benar, gel lidah buaya dapat menggantikan fungsi pembersih wajah dan pelembap. Oleskan lapisan gel secara tipis saja pada kulit di pagi dan sore hari. Bilas dengan air dingin dan keringkan wajah secara perlahan.