Apa yang dimaksud dengan nefron dan jelaskan bagian-bagian dari nefron?

Selamat datang di Pakdosen.co.id, web digital berbagi ilmu pengetahuan. Kali ini PakDosen akan membahas tentang Nefron Ginjal? Mungkin anda pernah mendengar kata Nefron Ginjal? Disini PakDosen membahas secara rinci tentang 7 bagian-bagian, fungsi serta gambarnya. Simak Penjelasan berikut secara seksama, jangan sampai ketinggalan.

Apa yang dimaksud dengan nefron dan jelaskan bagian-bagian dari nefron?

Ginjal terdiri atas tiga susunan yakni korteks renalis (korteks), medula renalis (medula) dan pelvis renalis, dimana bagian fungsional terkecil dari ginjal disebut dengan nefron. Nefron ialah bagian fungsional terkecil dari ginjal yang terdiri atas tubulus kontortus proximal, tubulus kontortus distal dan duktus koligentes. Setiap ginjal manusia terdiri dari kurang lebih dari satu juta nefron, tiap-tiap sanggup membentuk urin. Nefron berlokasi pada korteks renalis dan medula renalis.

Bagian-Bagian Nefron Ginjal dan Fungsinya

Berikut ini terdapat 7 bagian-bagian  dan fungsi nefron ginjal, yakni sebagai berikut:

Badan malpighi ialah bagian yang berisi kapsula bowman dan glomerulus untuk membersihkan darah. Fungsi badan malpighi ialah sebagai lokasi dimana diperoleh alat membersihkan darah.

Kapsula bowman ialah sejenis kantung yang melapisi glomerulus. Fungsi kapsula bowman ialah untuk akumulasi larutan hasil membersihkan glomerulus.

Glomerulus ialah pembuluh darah kecil atau kapiler, yang tertampak seperti bola benang. Fungsi glomerulus ialah sebagai lokasi membersihkan darah yang akan membersihkan air, glukosa, asam amino, garam dan urea untuk memperoleh urin primer.

Tubulus kontortus proksimal ialah lokasi pengisapan kembali (reabsorpsi) urin primer yang mengisap air, garam, glukosa dan asam amino. Fungsi tubulub kontortus proksimal ialah untuk memperoleh urin sekunder dengan persentase urea tinggi.

Baca Lainnya :  Penyembelihan adalah

Lengkung henle ialah pembuluh yang berbentuk U atau setengah lingkaran dan berupa penyambung antara tubulus kontortus proksimal dan tubulus kontortus distal. Fungsi Lengkung henle ialah agar urine tidak kembali ke tubulus kontortus proksimal.

Tubulus kontortus distal ialah lokasi untuk melancarkan partikel yang tidak berguna lain dalam urin sekunder. Proses yang dijalankan tubulus kontortus distal ialah proses pengumpulan.

Tubulus kolektivus ialah silinder yang berbentuk sempit panjang dalam ginjal yang akumulasi urin dari nefron, untuk disalurkan ke pelvis mengarah ke kandung kemih. Fungsi Tubulus kolektivus ialah untuk akumulasi urin dari beberapa tubulus kontortus proksimal, kemudian dituju ke pelvis.

Fungsi Utama Nefron

Berikut ini terdapat beberapa fungsi utama dari nefron ginjal, yakni sebagai berikut:

  1. Memulihkan partikel, misalnya kalium, natrium ataupun fosfor setiap kali partikel tersebut sudah habis dalam tubuh.
  2. Menopang untuk mengeluarkan kelebihan air, limbah dan partikel-partikel lainnya dari darah.

Demikian Penjelasan Materi Tentang 7 Bagian-Bagian Nefron Ginjal, Fungsi Serta Gambarnya
Semoga Materinya Bermanfaat Bagi Siswa-Siswi

Nefron merupakan bagian paling kecil dari ginjal yang tersusun atas tubulus kontortus proximal, tubulus kontortus distal dan duktus kologentes.

Pada nefron inilah tempat penyaringan darah terjadi dan bagian ginjal yang sangat penting yang juga merupakan bagian sistem eksresi manuia karena mengeluarkan urin.

Fungsi Nefron

Fungsi dari nefron antara lain:

  • Melakukan filtrasi darah. Proses ini dinamakan juga dengan penyaringan dan dilakukan pada glomerulus.
  • Melakukan reabsorpsi. Proses merupakan penyerapan kembali dan dilakukan di tobulus kontortus proksimal.
  • Melakukan sekresi zat yang berlebih atau tidak digunakan oleh tubuh. Proses ini adalah augmentasi dan dilakukan di tubulus kontortus distal.
  • Memiliki fungsi utama dalam eksresi urin.
  • Sebagai pengatur kadar zat dan cairan di tubuh
  • Memecah sel-sel darah merah untuk menghasilkan buangan nitrogen.
  • Membentuk urea dari produk sisa hasil metabolisme protein
  • Sebagai pengatur komposisi kimia darah

Bagian-Bagian Nefron

Apa yang dimaksud dengan nefron dan jelaskan bagian-bagian dari nefron?

Adapun bagian dari nefron antara lain sebagai berikut:

Afferent Arteriole

Arteriol Afferen yaitu arteri yang membawa darah ke glomerulus. Darah pada arteriol ini masih kotor. Fungsi dari afferent arteriole yaitu untuk membawa darah kotor ke glomerulus.

Glomerulus

Glomerulus merupakan simpul kecil pembuluh darah. Glomerulus merupakan alat filter atau penyaring pertama dari tiga proses penyarigan darah. Fungsi glomerulus yaitu untuk melakukan penyaringan (filtrasi darah) yang mempunyai ukuran lebih kecil dari sel darah.

Kapsula Bowman

Kapsula bowman merupakan struktur yang mengelilingi glomerulus. Berbentuk seperti cangkir atau kantung. Fungsi dari kapsula bowman yaiyu untuk menampung sementara hasil filtrasi glomerulus dan mengatarkannya ke tubulus kontortus proksimal. Baca Juga: Fungsi Testis

Efferent Arteriole

Efferent arteriole atau arteriol eferen merupakan kebalikan dari afferent arteriole yakni arteri yang membawa darah dari glomerulus. Darah pada afferent arteriole masih harus diproses pada tubulus di nefron. Fungsi dari efferent arteriole yaitu unutk membawa darah sesudah disaring di glomerulus untuk diproses pada nefron.

Tubulus Proksimal

Tubulus proksimal atau tubulus kontortus proksimal merupakan saluran berliku yang terletak setelah glomerulus. Fungsi dari tubulus kontortus proksimal yaitu untuk melakukan reabsorpsi (penyerapan kembali) zat yang bisa digunakan oleh tubuh seperti asam amino.

Lengkung Henle

Lengkung henle merupakan bagian yang berbentuk lengkung ke bawah yang terletak diantara tubulus kontortus proksimal dan tubulus kontortus distal. Fungsi lengkung henle yaitu untuk membagi urin yang berada di kedua tubulus tersebut.

Tubulus Distal

Tubulus distal (tubulus kontortus distal) merupakan saluran berliku yang terletak pada akhir dari saluran nefron. Fungsi dari tubulus kontortus distal yaitu untuk menjalankan proses augmentasi atau menambah zat yang tidak digunakan atau berlebih menjadikan urin menjadi pekat dan siap dikeluarkan oleh tubuh. Baca Juga: Fungsi Alveolus

Duktus Kolektivus

Duktus kolektivus (tubulus kolektivus) merupakan saluran yang mempunyai fungsi untuk menampung urin dari berbagai nefron untuk diantarkan ke pelvis.

Itulah penjelasan lengkap tentang nefron. Semoga bisa menjadi referensi materi kalian. Terimakasih sudah membaca blog kami dan nantikan artikel berikutnya.

Jakarta -

Ginjal memiliki peran yang penting dalam tubuh manusia, khususnya sebagai organ ekskresi. Nah, ginjal sendiri memiliki bagian terkecil yang disebut nefron. Meski kecil, nefron adalah struktur penting yang berfungsi menyaring darah hingga memproses urine.

Dilansir laman LMS Spada Indonesia Kemendikbud, di setiap ginjal kita setidaknya terdapat satu juta nefron yang bekerja. Sayangnya, ginjal tidak dapat membentuk nefron baru sehingga jumlahnya dapat berkurang jika terjadi penyakit atau penuaan pada ginjal.

Setelah usia manusia mencapai 40 tahun, jumlah nefron dapat menurun setiap 10 tahun. Tapi jangan khawatir, pengurangan jumlah memang dapat berpengaruh pada kinerja, namun tidak mengancam jiwa karena ada proses adaptif pada tubuh ketika terjadi penurunan fungsi pada ginjal.

Agar lebih paham tentang nefron mulai dari komponen hingga fungsi utamanya dalam ginjal, yuk simak penjelasan lengkapnya berikut ini detikers.

Fungsi Utama Nefron Ginjal

Sebelumnya kita sudah mengetahui fungsi utama nefron adalah sebagai penyaring darah dan memproses keluarnya urine dari tubuh kita. Namun, selain itu nefron juga memiliki fungsi lain, simak beberapa fungsinya berikut ini.

1. Mengatur komposisi kimia dalam darah2. Memecah sel-sel darah merah sehingga dapat menghasilkan sisa buangan nitrogen3. Berfungsi memproses ekskresi urine4. Mengatur kadar zat cairan pada tubuh5. Membentuk urea dari sisa metabolisme protein6. Melakukan tahap filtrasi darah atau penyaringan darah di glomerulus7. Melakukan tahap reabsorpsi yaitu penyerapan kembali di tubulus kontortus proksimal

8. Melakukan sekresi zat yang tidak lagi digunakan atau berlebihan tubuh dilakukan di tubulus kontortus distal.

Komponen Nefron pada Ginjal

Nefron tersusun dari badan Malpighi atau badan renalis yang berada di bagian tengah ginjal. Badan malpighi terdiri dari saluran-saluran atau tubulus yang mengandung gulungan kapiler yakni glomerulus di kapsula bowman.

Pada bagian inilah proses penyaringan darah terjadi. Dikutip dari laman Sumber Belajar Kemendikbud, berikut ini saluran-saluran yang ada dalam badan malpighi nefron adalah:

Tubulus Proksimal
Saluran ini disebut juga tubulus kontortus yaitu saluran berliku setelah glomerulus. Fungsi utama saluran proksimal pada nefron adalah melakukan reabsorpsi atau penyerapan kembali zat yang dapat dipakai dalam tubuh misalnya asam amino.

Lengkung Henle
Bagian ini memiliki bentuk melengkung ke bawah yang ada di antara tubulus kontortus proksimal dan tubulus konstortus distal. Lengkung henle berperan sebagai membagi urine ke dua tubulus tersebut.

Tubulus Distal
Disebut juga sebagai tubulus kontortus distal yang bentuknya berliku dan ada di akhir saluran nefron. Fungsinya adalah melakukan proses augmentasi atau penambahan zat yang berlebihan atau tidak digunakan menjadi urine.

Tubulus Kolektivus
Bagian ini dikenal juga dengan duktus kolektivus atau saluran pengumpul. Saluran ini berfungsi sebagai tempat penampung urin dari berbagai nefron untuk ditransfer ke pelvis.

Afferent Arteriole
Bagian ini merupakan arteri yang membawa darah ke glomerulus, namun darah di arteriol masih kotor. Maka fungsi dari arteri ini yaitu membawa darah kotor tersebut ke glomerulus.

Glomerulus

Glomerulus adalah simpul kecil di pembuluh darah berupa alat filter atau penyaring pertama dari tiga proses penyaringan darah. Fungsi glomerulus adalah melakukan filtrasi atau penyaringan darah yang ukurannya lebih kecil dari sel darah.

Kapsula Bowman
Komponen berada di sekeliling glomerulus yang bentuknya seperti cangkir atau kantung. Fungsinya yaitu sebagai penampung sementara dari hasil filtrasi pada glomerulus. Kemudian hasilnya akan diantarkan ke tubulus kontortus proksimal.

Efferent Arteriole
Arteri ini kebalikan dari afferent arteriole, efferent arteriole membawa darah dari glomerulus. Fungsinya yaitu membawa darah yang selesai di saring untuk proses nefron.

Nah, dari penjelasan fungsi utama dan komponen nefron di atas dapat kita pahami bahwa nefron adalah salah satu bagian terpenting yang membantu ginjal melakukan perannya untuk tubuh manusia. Selamat belajar, detikers!

Simak Video "Peneliti Ini Gunakan Pupuk dari Urine untuk Bunga "



(nwy/nwy)