Apa saja kata-kata untuk hari guru?

idkuu, Jakarta - Setiap tanggal 25 November, warga Indonesia merayakan Hari Guru Nasional. Inilah saat yang tepat untuk mengungkapkan rasa terima kasih kita kepada para pahlawan tanpa tanda jasa ini, salah satunya lewat kata-kata.

Tidak hanya di Indonesia, Hari Guru juga dirayakan di negara lain dengan tanggal berbeda, misalnya di India, Hari Guru diadakan pada tanggal 5 September. Sementara untuk Hari Guru Sedunia dirayakan setiap 5 Oktober.

BACA JUGA: Menanti Langkah Indonesia Jadi Penengah Konflik Rusia Vs Ukraina
BACA JUGA: Barbara Stephen Produser Film Animasi Australia 100 % Wolf Puji Studio Produksi Indonesia
BACA JUGA: Dua Tanggapan Indonesia Bisa Jadi Penengah Konflik Rusia Vs Ukraina Saat Presidensi G20
BACA JUGA: Presidensi G20 Indonesia Bisa Dimanfaatkan Tengahi Perang Rusia Ukraina

Baca Juga

  • 6 Ucapan dan Harapan Para Tokoh di Peringatan Hari Guru Nasional
  • Lirik Lagu Guruku Tersayang Ciptaan Melly Goeslaw yang Dipersembahkan pada Hari Guru Nasional
  • Google Doodle Peringati Hari Guru Nasional 25 November 2021

Penetapan tanggal 25 November sebagai Hari Guru Nasional bertepatan dengan tanggal pembentukan Persatuan Guru Republik Indonesia.

Di Indonesia, Hari Guru biasanya dirayakan dengan mengadakan upacara untuk para guru serta staf pendidikan di sekolah. Tidak sedikit juga anak-anak yang diajak untuk membuat kartu ucapan untuk guru mereka sebagai tanda terima kasih.

Dirangkum dari berbagai sumber, Kamis (25/11/2021), berikut adalah beberapa contoh kata-kata ucapan untuk guru sebagai tanda terima kasih untuk jasanya membimbing kita.

* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.