Apa manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari hari jelaskan

Bola.com, Jakarta - Persatuan dan kesatuan merupakan hal penting yang harus dimiliki setiap negara, termasuk Indonesia. Tanpa persatuan dan kesatuan, sebuah negara akan mudah terombang-ambing serta terpecah belah.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) edisi keempat, persatuan adalah gabungan (ikatan, kumpulan dan sebagainya) beberapa bagian yang sudah bersatu, perserikatan, serikat. Sementara pengertian kesatuan berarti perihal satu, keesaan, sifat tunggal, satuan.

Mengacu pengertian tersebut, persatuan dan kesatuan bisa disimpulkan berasal dari satu suku kata yang berarti utuh atau tidak terpecah-belah. Wajar tentunya persatuan dan Kesatuan sering menjadi satu di antara senjata paling ampuh agar tetap utuh.

Maka dari itu, Indonesia sebagai negara yang mempunyai banyak keberagaman dan perbedaan perlu mempunyai persatuan dan kesatuan. Perbedaan yang ada di Indonesia, antara lain agama, suku, etnis, budaya bahasa, maupun adat istiadat.

Itulah mengapa, penting memiliki sikap persatuan dan kesatuan antarwarga masyarakat dami keutuhan bangsa dan negara. Tanpa adanya rasa persatuan dan kesatuan, bangsa Indonesia bisa terpecah.

Selain menjaga keutuhan bangsa, persatuan dan kesatuan mempunyai beberapa manfaat. Apa saja manfaat dari persatuan dan kesatuan?

Berikut ini rangkuman tentang manfaat persatuan dan kesatuan, seperti dikutip dari laman Yuksinau dan Ppkn, Jumat (19/2/2021).

Bayu Dwi Mardana Kusuma Selasa, 31 Agustus 2021 | 23:57 WIB

Apa manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari hari jelaskan

Ini jawaban apa contoh sikap yang menunjukkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari (Istimewa)

Fotokita.net - Berikut jawaban apa contoh sikap yang menunjukkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari yang menjadi soal dalam buku tematik kelas 6 SD Tema 2. 

Buku tematik Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2018 untuk kelas 6 SD/MI tema 2 memiliki judul Persatuan dalam Perbedaan. 

Kita dapat mengetahui jawaban soal halaman 79 Tema 2 Subtema 1 Rukun dalam Perbedaan Kelas 6 SD dalam artikel ini 

Soal dalam halaman 5 adalah apa contoh sikap yang menunjukkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari.

Sebaiknya, siswa kelas 6 SD menjawab terlebih dahulu sebelum mencari jawaban soal itu di dalam artikel ini. 

Baca Juga: Jawaban Tulislah Paling Sedikit Tiga Makna Proklamasi Kemerdekaan

2 dari 5 halaman

Prinsip kesatuan dan persatuan pada sila ke-3 Pancasila ini sangat penting dimiliki untuk menjaga kekuatan dan keutuhan bangsa. Terdapat beberapa prinsip dalam persatuan dan kesatuan bagi Bangsa Indonesia, yaitu:

1. Bhinneka Tunggal Ika

Melalui Prinsip Bhinneka Tunggal Ika, Bangsa Indonesia wajib menjauhkan diri dari sikap etnosentris, sukuisme, dan fanatisme yang berlebihan.

Melalui penerapan prinsip nasionalisme, seseorang akan rela berkorban, mendahulukan kepentingan bersama dari kepentingan pribadi atau kelompok/golongan, serta menempatkan sikap persatuan dan kesatuan bangsa di atas kepentingan pribadi.

3. Kebebasan yang Bertanggung Jawab

Kebebasan yang bertanggung jawab berarti setiap orang diberikan kebebasan untuk bertindak dan bersikap sesuai dengan kemauannya tanpa menyalahi Hak Asasi Manusia.

4. Wawasan Nusantara

Melalui wawasan nusantara, Bangsa Indonesia ditempatkan dalam kerangka satu kesatuan politik, sosial, budaya, serta pertahanan keamanan. Dengan begitu, Bangsa Indonesia akan merasa satu, senasib sepenanggungan, sebangsa, dan setanah air, serta memiliki satu tekad dalam mencapai cita-cita pembangunan nasional.

5. Mewujudkan Cita-cita Proklamasi

Di dalam Pembukaan UUD 1945, terdapat wujud cita-cita proklamasi untuk mewujudkan masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan Pancasila dalam wadah NKRI. Untuk mewujudkan cita-cita proklamasi tersebut, dibutuhkan persatuan dan kesatuan dari seluruh warga Indonesia.

Materi persatuan dan kesatuan bangsa sudah kita bahas dalam beberapa artikel sebelumnya. Mulai dari makna, prinsip, dan landasan hukum persatuan dan kesatuan.

Maka tidak lengkap jika kita tidak membahas juga mengenai manfaat persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.

Kita semua tahu pepatah “bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh“, dan kita bisa mengambil pelajaran dari pepatah tersebut pentingnya persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia.

Apabila kita semua bersatu padu, tentunya bangsa kita akan semakin kuat. Kuat menghadapi masalah dan menyelesaikan masalah yang tidak bisa diselesaikan sendiri.

Kehidupan dengan orang lain hanya bisa dijalankan lewat persatuan dan kesatuan. Tidak mungkin kita hidup bersatu tanpa adanya rasa semangat rela berkorban; persatuan dan kesatuan.

Pengertian Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia

Persatuan berasal dari kata satu yang artinya tidak terpecah-belah atau utuh. Jadi arti persatuan yaitu bersatunya bermacam-macam aneka ragam kebudayaan menjadi satu yang utuh dan serasi.

Persatuan Indonesia adalah persatuan bangsa yang tinggal di wilayah Negara Indonesia, didorong untuk mencapai kehidupan yang bebas dalam negara yang merdeka dan berdaulat.

Bca juga: Makna Persatuan dan Kesatuan Bangsa Indonesia.

Perlu kita ketahui prinsip-prinsip persatuan dan kesatuan, diantaranya:

  • Prinsip Bhineka Tunggal Ika
  • Prinsip Nasionalisme Indonesia
  • Prinsip Kebebasan yang Bertanggungjawab
  • Prinsip Wawasan Nusantara
  • Prinsip Persatuan Pembangunan untuk Mewujudkan Cita-Cita Reformasi

Manfaat Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Apa manfaat persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari hari jelaskan

  1. Bisa mengatasi semua perbedaan yang timbul dengan penuh kesadaran.
  2. Pembangunan nasional akan berjalan lebih lancar, aman, dan baik.
  3. Bangsa Indonesia lebih mudah untuk maju
  4. Mempermudah untuk mencapai tujuan nasional, yaitu tujuan yang tertuang dalam pembukaan UUD 1945 alinea ke 4
  5. Menciptakan suasana yang aman, damai, dan tenteram dalam negara karena setiap orang menunjukkan sikap solidaritas, setia kawan, dan toleran yang tinggi
  6. Agar tidak terjadi perbedaan yang menonjol antar manusia
  7. Supaya tidak terjadi perpecahan bangsa dan keutuhan terus terjaga.
  8. Supaya keutuhan dan keamanan NKRI tetap terjaga
  9. Pergaulan antar sesama akan lebih akrab dan rukun.
  10. Memperkuat jati diri Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
  11. Memperkuat ketahanan nasional dalam menghadapi segala ancaman dan gangguan dalam bernegara
  12. Terwujudnya kehidupan yang seimbang, selaras, dan serasi antar sesama.
  13. Pelaksanaan gotong-royong akan berjalan lancar dan baik.
  14. Memperkuat ketahanan nasional Indonesia dalam menghadapi segala ancaman dan gangguan dalam bernegara.
  15. Bisa bekerjasama dan saling tolong-menolong di kehidupan sehari hari.
  16. Menjaga kerukunan dan menjalin silaturahmi.
  17. Agar tidak timbul konflik dalam kehidupan bermasyarakat.
  18. Menghindari pertengkaran dan permusuhan.
  19. Supaya bisa saling bahu membahu saat ada kerja bakti di sekolah
  20. Agar tidak membuat kerusuhan di sekolah

Kesimpulan dari Yuksinau.id yang bisa kita ambil yaitu kita perlu menjaga persatuan dan kesatuan, agar tujuan nasional yang ditargetkan bisa berjalan dengan baik. Serta beberapa manfaat persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang disebutkan diatas bisa terwujud.

Mari kita bayangkan, ketika program pemerintah tidak berjalan maka apakah akan terjadi kemajuan?. Jika program pembangunan tidak berjalan, maka akan susah mencapai kemakmuran bersama dan keadilan sosial.

Kamu semua pasti pernah mendengar tentang ungkapan “Bersatu kita teguh bercerai kita runtuh”. Semenjak kemerdekaan bangsa Indonesia, semua orang tahu betapa pentingnya persatuan. Negara dapat dengan mudah dipecah jika kita tidak memiliki rasa persatuan. Tetapi ketika kita berdiri bersama maka tidak ada siapa-siapa bisa mengganggu suatu bangsa. Selain informasi singkat di atas, ternyata masih ada banyak manfaat persatuan dan kesatuan. Pada kesempatan kali ini kita akan coba membahasnya. Pastikan kamu membaca hingga akhir, ya.

Manfaat Persatuan dan Kesatuan

Dalam sebuah negara, kamu tidak hanya hidup seorang diri. Akan ada warga negara lain yang juga ikut hidup di negara ini. Bila tidak ada persatuan, maka akan sangat mustahil bagi sebuah negara dalam mengayomi warga negaranya.

Persatuan sendiri memiliki pengertian:

“Bersatunya bermacam-macam aneka ragam kebudayaan menjadi satu yang utuh dan serasi.”

Saling memahami perbedaan ini akan bisa membuka pandangan yang lebih luas untuk memahami berbagai macam hal. Untuk bisa meraih hal ini, kesatuan menjadi jalan utama. Setiap perbedaan apabila bisa dipayungi dalam satu kesatuan, akan bisa menjadi sebuah kekuatan bersama.

Untuk negara kita Indonesia, prinsip-prinsip kesatuan yang dipegang adalah:

  • Prinsip Bhineka Tunggal Ika
  • Prinsip Nasionalisme Indonesia
  • Prinsip Kebebasan yang Bertanggungjawab
  • Prinsip Wawasan Nusantara
  • Prinsip Persatuan Pembangunan untuk Mewujudkan Cita-Cita Reformasi

Dengan mencapai sebuah persatuan dan kesatuan yang teguh, ada berbagai hal menguntungkan yang bisa dirasakan. Manfaat persatuan dan kesatuan adalah sebagai berikut ini:

1. Mengatasi Perbedaan

Seperti yang sudah disebutkan di atas, perbedaan antar individu, budaya, atau ras akan bisa diatasi melalui persatuan. Dengan saling memahami satu lain, sebuah persatuan akan bisa terjadi. Hal ini akan menjadi kekuatan yang begitu kuat dalam menjaga hubungan yang rukun.

Baca Juga: Mengenal Keberagaman Karakteristik Individu Manusia

2. Mempermudah Mencapai Tujuan Nasional

Tujuan nasional dari bangsa Indonesia adalah:

  • Melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia.
  • Memajukan kesejahteraan umum.
  • Mencerdaskan kehidupan bangsa.
  • Ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi, dan keadilan sosial

Hal ini akan bisa dicapai apabila kita saling bersatu.

3. Menjaga Keutuhan dan Keamanan NKRI

Dengan saling bersatu, kita akan bisa meminimalisir perpecahan yang bisa mengganggu keutuhan dan keamanan dari negara. Hal ini bisa dicapai apabila setiap warga negara bisa memiliki rasa solidaritas yang tinggi, setia kawan, dan toleransi antara satu sama lain.

Baca Juga: Bagaimana Sikap Dalam Menjaga Keutuhan NKRI?

4. Pergaulan yang Akrab

Rasa keakraban akan bisa dibangun melalui persatuan dan kesatuan yang kuat. Dari sini setiap warga negara akan bisa hidup saling rukun, rajin tolong menolong, dan juga akrab.

5. Pembangunan Negara yang Lebih Mudah

Rasa persatuan akan bisa menimbulkan rasa kepedulian yang tinggi. Tiap warga negara akan peduli dengan perkembangan negara, berusaha melakukan yang terbaik agar hal ini bisa berjalan dengan lancar. Bentuk pertolongan yang bisa diberikan adalah dengan membayar pajak tepat waktu ataupun menjaga lingkungan dari berbagai kerusakan. Dengan begitu negara akan bisa cepat berkemabang terutama dalam sektor pembangunan.

Baca Juga: 7 Asas Pemungutan Pajak di Indonesia

Seperti Itulah 5 manfaat persatuan dan kesatuan bagi sebuah negara. Sebagai pelajar, kamu juga bisa kok membantu negara dengan cara belajar yang baik. Bimbel online Kelas Pintar siap membantu kamu. Dapatkan akses produk SOAL yang berisi soal latihan ujian untuk memahami seberapa baik pemahaman kamu dengan berbagai macam soal di dalamnya. Kemudian ada fitur TANYA yang bisa menjawab berbagai pertanyaan mengenai soal dan materi yang belum dikuasai secara gratis. Guru profesional yang sudah tidak diragukan lagi kemampuannya akan menjawab seluruh pertanyaan kamu.

Jadi tunggu apalagi? Ayo belajar di Kelas Pintar!