Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm

Foto ukuran 4R merupakan foto yang biasa dimasukkan atau disimpan pada buku album photo. Biasanya dalam 1 halaman album terdapat beberapa foto 4R. Hal ini dikarenakan ukurannya yang cukup kecil namun tidak sekecil jenis ukuran pas foto.

Jika diumpamakan maka foto 4R memiliki ukuran yang mirip dengan amplop surat. Bisa juga dikatakan bahwa ukurannya seperti kertas A4 yang dibagi menjadi 4 bagian.

Sesuai dengan namanya yaitu 4R, nilai 4 menandakan bahwa lebar dari photo tersebut adalah 4 inci. Sedangkan panjang dari photo tersebut adalah 6 inci. Tentunya hal ini juga berlaku untuk jenis ukuran seri R lainnya misalnya foto 10R memiliki lebar 10 inci dan lainnya.

Nah, itu jika dalam inci, lalu berapa cm ukuran tersebut? Karena di Indonesia tidak biasa menggunakan inci maka mari kita bahas ukurannya dalam cm, mm, inci dan juga pixel.

Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm
Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm

Ukuran Foto 4R dalam cm

Ukuran foto 4R dalam satuan centimeter adalah 10.2 x 15.2 cm. Lebar dari photo tersebut adalah 10.2 cm. Sedangkan panjang dari photo adalah 15.2 cm. Ukuran di atas jika digambarkan maka mirip dengan amplop surat. Namun tentunya tidak sama persis dengan ukuran amplop tersebut.

Foto Ukuran 4R dalam mm

Dalam satuan milimeter, ukuran 4R adalah 102 x 152 mm. Di mana lebarnya adalah 102 mm dan panjangnya adalah 152 mm.

Foto Ukuran 4R dalam inci

Dalam satuan inci, ukuran 4R adalah 4 x 6 in. Artinya lebar dari foto adalah 4 in sedangkan panjangnya 6 in. Angka 4 pada 4R menunjukkan lebar photo.

Ukuran Foto 4R dalam pixel

Ukuran 4R dalam pixel adalah 1200 x 1800 px dengan resolusi 300dpi. Artinya lebar foto tersebut adalah 1200px dan tingginya adalah 1800px. Resolusi yang digunakan adalah 300dpi. Kita harus mengatur resolusinya karena jika tidak diatur maka ukuran photo tidak menjadi 4R.

Pixel dan resolusi dpi merupakan 2 aspek penting yang menentukan ukuran cetak foto. DPI menentukan banyaknya dot atau pixel dalam 1 inci. Lalu bagaimana cara membuat dan cetak foto 4R sendiri? Kita bisa menggunakan aplikasi photo editing seperti Photoshop. Selain itu kita juga bisa menggunakan MS Word.

Cara Buat dan Cetak Foto Ukuran 4R di Photoshop

  1. Buka software Adobe Photoshop.
  2. Klik menu File, setelah itu pilih New.
  3. Ubah satuan dari Width dan juga Height menjadi Pixels.
  4. Masukkan angka 1200 pada Width dan 1800 pada Height.
  5. Masukkan angka 300 pada Resolution. Lalu pastikan satuannya adalah Pixels/Inch.
  6. Kemudian klik OK.
  7. Masukkan foto ke kanvas yang sudah dibuat. Edit sesuai kebutuhan.
  8. Cetak foto dengan cara klik File > Print. Pilih printer yang ingin digunakan. Lalu klik Print Settings. Ubah kertas menjadi ukuran 4 x 6 inch. Lalu Klik OK. Lalu klik Print.

Penggunaan Foto 4R

Album Foto

Umumnya photo 4R digunakan untuk album foto. Dalam 1 halaman album yang berukuran besar tentunya terdapat beberapa foto 4R. Namun ada juga album yang berukuran lebih kecil untuk menempatkan 1 photo 4R dalam 1 halaman.

Foto Pigura di Dinding dan Meja

Foto ukuran 4R terkadang dipajang di dinding dengan menggunakan pigura atau bingkai. Namun karena berukuran cukup kecil maka letaknya tidak terlalu tinggi. Biasanya jenis photo 4R di pajang dengan pigura di meja.

Menentukan ukuran foto adalah salah satu langkah terpenting ketika hendak mencetak foto. Di Indonesia, biasanya kertas foto yang digunakan adalah kertas R series.

Penggunaan kertas seri R tidak hanya berlaku di Indonesia saja. Tapi seri R juga digunakan di seluruh dunia karena sudah ditetapkan oleh Standar Internasional sebagai lambang ukuran pada foto dengan berbagai ukuran.

Ada banyak sekali macam-macam kertas foto R series. Yang terkecil adalah kertas 1R dan yang paling besar adalah 10R.

Meski sudah seringkali digunakan sebagai ukuran standar foto, ternyata masih banyak juga orang yang tidak tau berapa ukuran kertas foto seri R dalam satuan mm, cm dan sebagainya.

Ukuran Foto 4R dalam mm, cm, inchi dan pixel

Daftar Isi

  1. 1. Ukuran Foto 4R dalam mm
  2. 2. Ukuran Foto 4R dalam cm
  3. 3. Ukuran Foto 4R dalam inchi
  4. 4. Ukuran Foto 4R dalam pixel

Contohnya seperti kertas 4R yang akan kita bahas ukurannya dalam satuan mm, cm, inchi dan juga pixel. Selengkapnya, kalian bisa menyimak penjelasannya dibawah ini :

Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm
Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm
Ukuran Foto 4R dalam mm, cm, inchi, dan pixelUkuran FotoSatuan mmSatuan cmSatuan inchiSatuan pixelFoto 4R102 x 152 mm10,2 x 15,2 cm4 x 6 inchi1205 x 1795 pixel

1. Ukuran Foto 4R dalam mm

Pertama saya akan menjelaskan ukuran foto 4R dalam satuan mm. Seperti yang diketahui, mm adalah satuan panjang terkecil.

Dalam satuan mm, ukuran foto 4R setara dengan 102 x 152 mm dengan rincian panjang foto 152 mm dan lebarnya 102 mm.

2. Ukuran Foto 4R dalam cm

Setelah mengkonversi ke satuan mm, mari kita lanjutkan mengkonversikan foto 4R ke satuan cm. Ukuran Foto 4R dalam cm adalah 10,2 x 15,2 cm, dengan rincian 10,2 cm panjangnya dan 15,2 cm lebarnya.

3. Ukuran Foto 4R dalam inchi

Dalam urusan foto, tidak jarang juga orang yang mengukur foto menggunakan satuan inchi. Maka dari itu, saya akan membantu kalian untuk memberitahu berapa ukuran foto 4R dalam Inchi.

Perlu teman-teman ketahui, jika di konversikan ke dalam satuan inchi. Foto 4R memiliki ukuran panjang 6 inchi, sementara itu lebarnya 4 inchi.

4. Ukuran Foto 4R dalam pixel

Sewaktu melakukan editing menggunakan aplikasi edit foto, kita harus melakukan resize dengan satuan pixel. Oleh karena itu, saya juga akan menjelaskan berapa ukuran foto 4R dalam satuan pixel.

Dalam satuan pixel, ukuran foto 4R setara dengan 576 pixel (panjang) x 384 pixel (lebar).

[powerkit_separator style=”dotted” height=”5″]

Akhir Kata

Demikian artikel tentang ukuran foto 4R dalam satuan mm, cm, inchi dan Pixel yang sudah dijelaskan dengan lengkap. Terimakasih sudah membaca, semoga bisa bermanfaat dan membantu kalian.

Bagikan:

Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm
Ukuran foto 4r sama dengan berapa cm

Admin Kompiwin

Aktif menulis di kompiwin.com sejak tahun 2014. Dan sekarang kompiwin sudah memasuki tahun ke-delapan. Semoga memberi manfaat untuk pembaca semua.

Berapa pixel ukuran foto 4R?

Buat kamu yang ingin mencetak foto 4R ukuran maksimal foto pada hasil cetakan kamera yakni berukuran 1205 piksel x 1795 piksel dan bisa dihasilkan dari kamera minimal dengan resolusi 2,1 MP. Jadi hampir bisa dipastikan semua kamera hp zaman sekarang mampu menghasilkan foto 4R.

Foto 5 R sebesar apa?

Ukuran Kertas Foto 5R adalah 12,7 x 17,8 CM. Ukuran Kertas Foto 6R adalah 15,2 x 20,3 CM.

14 R sebesar apa?

Ukuran foto 14R bisa nyatakan dalam mm, cm dan inci sebagai berikut: Dalam mm, ukuran foto 14R memiliki lebar dan panjang sebesar 284 x 353 mm. Dalam cm, ukuran foto 14R memiliki lebar dan panjang sebesar 28,4 x 35,3 cm.

Berapa ukuran foto 6x9?

Foto paspor persyaratan dan alat 6x9 cm (60x90 mm)