Tidak ada satupun zat yang dapat menghidupkan makhluk kecuali

GALAMEDIA - Asmaul husna merupakan nama-nama terbaik Allah Swt. Hadist Rasulullah Saw., yang diriwayatkan oleh Bukhari dan muslim menyebut bahwa Allah Swt., mempunyai 99 nama. Kesembilan puluh sembilan nama tersebut mengandung makna yang menunjukkan keagungan dan kebesaran Allah Swt., sebagai pencipta dan pemelihara alam semesta. Oleh karena itu, tidak ada mahluk yang berhak memiliki nama ini atau menyamainya.

Dalam buku “Berperilaku sesuai Al-Asma’u Al-Husna” karya Arif Nur Rahman Al- Aziiz menjelaskan setidaknya ada tujuh diantara 99 nama tersebut yaitu Al-Asma’u al Husna al- karim, Al-Mu’min, Al-Wakil, Al-Matin, Al-Jami’, al-Adl dan al-Akhir.

Baca Juga: Luar Biasa, Subhanallah Ini Keutamaan Asmaul Husna, Terkabulnya Doa Hingga Pahala Masuk Surga

Makna beserta dalil Asma’ul Husna

Al- Karim
Al-karim artinya Maha Mulia. Asma’ul Husna al-karim dijelaskan dalam surat al-Mu’miun ayat 116 yang artinya:
“ Maka Maha Tinggi Allah, Raja yang sebenarnya; Tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) selain Dia, Tuhan (yang memiliki) ‘Arsy yang mulia” (Qs. al-Mu’minun:116)
Allah Swt. Mampu memuliakan dan merendahkan seseorang yang rendah menjadi mulia dan sebaliknya. Kemuliaan yang dikaruniakan Allah Swt., mutlak berdasarkan kehendak-Nya. Tidak ada satu pun mahluk yang dapat menghalangi-Nya.

Kemuliaan Allah Swt., tercermin pada kemurahaan-Nya yang telah menciptakan manusia dengan bentuk yang sempurna dan diberikan nikmat yang amat banyak. Salah satu kemurahan Allah Swt. tersebut sebagaimana dijelaskan dalam surat Al-Infitar [82] : 6-7), yang artinya :
“Wahai manusia! Apakah yang telah memperdayakan kamu (berbuat durhaka terhadap Tuhanmu Yang Maha Pengasih. Yang telah menciptakanmu lalu menyempurnakan kejadianmu dan menjadikan (susunan tubuh)mu seimbang)”

>

Baca Juga: Tahukah Kamu, Asmaul Husna Disebut dalam Alquran Sebanyak 4 Kali, Ini Dia Suratnya

Al-Mu’min
Al-mu’min artinya Maha Pemberi Keamanan. Allah swt., Maha berkehendak atas segala sesuatu. Jika AllahSwt. Menghendaki keamanan kepad seseorang, siapapun tidak dapat mencelakainya. Al-mu’min dijelaskan dalam surat al-Hasyr [59] ayat 23 yang artinya
“Dialah Allah, tidak ada Tuhan selain Dia. Maha Raja Yang Maha Suci, Yang Maha Sejahtera, Yang Maha kemanan, Pemelihara keselamatan, yang Maha perkasa, Yang Maha Kuasa, Yang Memiliki segala keagungan. Maha suci Allah dari apa yang mereka persekutukan.”

Imam Ghazali menjelaskan bahwa All-Mu’min merupakan sifat Allah yang memberi Rahmat bagi setiap muslim untuk mengembalikan rasa aman kepada-Nya. Rasa aman tidak adapat bersemayam dalam benak siapapun jika tidak bersumber dari Allah Swt. Jika seseorang berkata, “ Aku berlindung kepada Allah Swt.” dapat diartikan bahwa ia berlindung kepada Allah dan Allah tidak akan menolak hamba-Nya yang beriman jika memohon perlindungandan rasa Aman kepada-Nya.

Baca Juga: Masjid Provinsi Jawa Barat Bakal Adopsi Museum Nabi Asmaul Husna Madinah

Jakarta -

Al Muhyi artinya Yang Maha Menghidupkan, maknanya adalah Allah SWT sebagai satu-satunya yang bisa memberi kehidupan. Tentunya kehidupan hanya diberikan pada hambaNya yang berhak hidup di dunia.

Asmaul Husna Al Muhyi terdapat dalam Al Quran surat Al Hajj ayat 66

وَهُوَ ٱلَّذِىٓ أَحْيَاكُمْ ثُمَّ يُمِيتُكُمْ ثُمَّ يُحْيِيكُمْ ۗ إِنَّ ٱلْإِنسَٰنَ لَكَفُورٌ

Arab latin: Wa huwallażī aḥyākum ṡumma yumītukum ṡumma yuḥyīkum, innal-insāna lakafụr

Artinya: Dan Dialah Allah yang telah menghidupkan kamu, kemudian mematikan kamu, kemudian menghidupkan kamu (lagi), sesungguhnya manusia itu, benar-benar sangat mengingkari nikmat.

Dikutip dari Akidah Akhlak Madrasah Aliyah Kelas X karya H Aminudin, Harjan Syuhada menjelaskan Allah SWT memberikan kehidupan dalam jangka waktu tertentu. Setelah jangka waktu tersebut habis, kematian akan menjemput hambaNya.

"Allah SWT satu-satunya Zat yang Maha Menghidupkan. Bumi yang semula kering tandus menjadi subur dan ditumbuh pepohonan menunjukkan Allah SWT bersifat Al Muhyi," tulis buku tersebut.

Selain itu, Allah SWT juga mampu menghidupkan kembali hambaNya pada hari kebangkitan. Manusia yang telah mati sejak zaman Nabi Adam AS akan dihidupkan kembali hingga yang paling terakhir hidup.

Keutamaan meneladani Al Muhyi

  • Memelihara dan menjaga kelestarian alam
  • Senantiasa menebarkan kebaikan di muka bumi
  • Senantiasa menghidupkan malam dengan Qiyamullail
  • Senantiasa menghidupkan persaudaraan dan kasih sayang dengan silaturahim
  • Senantiasa menghidupkan suasana dengan membaca Al Quran.

Arti Al Muhyi mengingatkan tiap muslim, hanya Allah SWT yang mempunyai kekuatan memberi kehidupan pada tiap hamba. Dengan memahami Al Muhyi artinya Maha Menghidupkan diharapkan keimanan tiap muslim pada Allah SWT makin kuat.

Simak Video "KuTips: Tips Betah Baca Al-Qur'an Biar Khatam Pas Ramadan!"



(row/erd)

Jakarta -

Allah SWT memiliki nama-nama mulia berdasarkan sifat-Nya yang disebut Asmaul Husna. Al Mumit merupakan salah satu Asmaul Husna yang memiliki arti Yang Maha Mematikan.

Allah SWT mengatur seluruh alam semesta beserta isinya. Dia yang berkuasa atas kehidupan dan kematian setiap makhluk sesuai kehendak-Nya. Dialah Sang Pencipta dan Penghancur alam semesta.

لْمُمِيتُ

Al Mumit = Yang Maha Mematikan
Atas kehendak-Nya terhadap kematian setiap makhluk di bumi, Dia memiliki nama Al Mumit.

Allah berfirman dalam Q.S Ali Imran ayat 156 sebagai berikut, يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ لَا تَكُونُوا۟ كَٱلَّذِينَ كَفَرُوا۟ وَقَالُوا۟ لِإِخْوَٰنِهِمْ إِذَا ضَرَبُوا۟ فِى ٱلْأَرْضِ أَوْ كَانُوا۟ غُزًّى لَّوْ كَانُوا۟ عِندَنَا مَا مَاتُوا۟ وَمَا قُتِلُوا۟ لِيَجْعَلَ ٱللَّهُ ذَٰلِكَ حَسْرَةً فِى قُلُوبِهِمْ ۗ وَٱللَّهُ يُحْىِۦ وَيُمِيتُ ۗ وَٱللَّهُ بِمَا تَعْمَلُونَ بَصِيرٌ

Arab-latin: yā ayyuhallażīna āmanụ lā takụnụ kallażīna kafarụ wa qālụ li`ikhwānihim iżā ḍarabụ fil-arḍi au kānụ guzzal lau kānụ 'indanā mā mātụ wa mā qutilụ, liyaj'alallāhu żālika ḥasratan fī qulụbihim, wallāhu yuḥyī wa yumīt, wallāhu bimā ta'malụna baṣīr

Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu seperti orang-orang kafir (orang-orang munafik) itu, yang mengatakan kepada saudara-saudara mereka apabila mereka mengadakan perjalanan di muka bumi atau mereka berperang: "Kalau mereka tetap bersama-sama kita tentulah mereka tidak mati dan tidak dibunuh". Akibat (dari perkataan dan keyakinan mereka) yang demikian itu, Allah menimbulkan rasa penyesalan yang sangat di dalam hati mereka. Allah menghidupkan dan mematikan. Dan Allah melihat apa yang kamu kerjakan." Kekuasaan Allah SWT meliputi kerajaan langit dan bumi. Seperti dijelaskan dalam firmannya pada Surat Hadid Ayat 2, لَهُۥ مُلْكُ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضِ ۖ يُحْىِۦ وَيُمِيتُ ۖ وَهُوَ عَلَىٰ كُلِّ شَىْءٍ قَدِيرٌ Arab-latin: lahụ mulkus-samāwāti wal-arḍ, yuḥyī wa yumīt, wa huwa 'alā kulli syai`ing qadīr

Artinya: "Kepunyaan-Nya-lah kerajaan langit dan bumi, Dia menghidupkan dan mematikan, dan Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu."

Kematian seseorang juga sudah dituliskan dengan jelas dalam Al Quran. Setiap yang bernyawa pasti mati. Allah SWT berfirman dalam Q.S Ali Imrat ayat 185 sebagai berikut, كُلُّ نَفْسٍ ذَآئِقَةُ ٱلْمَوْتِ ۗ وَإِنَّمَا تُوَفَّوْنَ أُجُورَكُمْ يَوْمَ ٱلْقِيَٰمَةِ ۖ فَمَن زُحْزِحَ عَنِ ٱلنَّارِ وَأُدْخِلَ ٱلْجَنَّةَ فَقَدْ فَازَ ۗ وَمَا ٱلْحَيَوٰةُ ٱلدُّنْيَآ إِلَّا مَتَٰعُ ٱلْغُرُورِ Arab latin: kullu nafsin żā`iqatul maụt, wa innamā tuwaffauna ujụrakum yaumal-qiyāmah, fa man zuḥziḥa 'anin-nāri wa udkhilal-jannata fa qad fāz, wa mal-ḥayātud-dun-yā illā matā'ul-gurụr Artinya: "Tiap-tiap yang berjiwa akan merasakan mati. Dan sesungguhnya pada hari kiamat sajalah disempurnakan pahalamu. Barangsiapa dijauhkan dari neraka dan dimasukkan ke dalam surga, maka sungguh ia telah beruntung. Kehidupan dunia itu tidak lain hanyalah kesenangan yang memperdayakan."

Sahabat hikmah, itu tadi Asmaul Husna yang dimiliki oleh Allah SWT. Untuk meneladani Al Mumit bisa dilakukan dengan cara senantiasa berada di jalan yang lurus. Menjalankan setiap perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya.

Simak Video "Anjuran Porsi Sahur yang Ideal Menurut Dokter Gizi"


[Gambas:Video 20detik]
(nwy/nwy)

infak ini hampir sama dengan sedekah namun infaq mempunyai arti yang sangat luas yaitu: a.berbelanja untuk sendirib.berbelanja untuk pamer c.membelanj … akanbharta di jalan Allah d. membelanjakan harta di jalan batil tolong yah kk mau di kumpul makasih ❤️​

makna paskah tahun ini​

Jalur perdagangan yang diperluas Daulah Mamluk merupakan jalur yang sudah dirintis Daulah .... a. Umayyah b. Fatimiyah C. Andalusia d. Abbasyiah​

makhluk mitologi cantik tapi mematikan yang suka mencuri anak-anak​

Berikut ini merupakan nama sahabat yang meriwayatkan hadis langsung dari Nabi SAW adalah ........A. Imam MuslimB. Imam Bukhari C. Suhaib bin SinanD. I … mam TirmiziMohon bantuannya​

tuliskan cerita singkat kisah tsa' labah !!

kesultanan ayubiyah di damaskus di pimpin oleh al adil I selama..tahunA.6B.7C.8D.9​

Sebutkan ganjaran bagi orang yang meninggalkan salat Jumat​

sebutkan sunnah-sunnah yang hendak kita kerjakan pada hari Jumat​

artikel part 1:Banyak Situs Hindu - Buddha di Sumatra Raib Banyak situs peninggalan masa Hindu - Buddha hilang dan tidak ditemukan lagi di Sumatra bag … ian utara . Hal ini menimbulkan kerugian sangat besar bagi perkembangan ilmu pengetahuan . " Peneliti jadi kesulitan mencari jejak peradaban masa Hindu - Buddha yang pernah berkembang di Sumatra bagian utara , " kata Bambang Budi Utomo , peneliti senior masa Hindu - Buddha dari Pusat Penelitian dan Pengembangan Arkeologi Nasional ( Puslitbang Arkenas ) , Rabu ( 27/2/2013 ) , di Jakarta .artikel part 2: for diatasquestion:3. Berdasarkan artikel tersebut, jejak tradisi Hindu-Buddha yang masih lestari hingga kini antara lain aksara tradisional Batak yang merupakan turunan aksara Pallawa dari India Selatan. Tuliskan nilai-nilai dan unsur budaya Hindu-Buddha yang lain yang masih lestari hingga kini, khususnya di daerah tempat tinggal Anda.​