Siapa yang berhak mengatur alur jalannya pengunjung dalam sebuah pameran?

» Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» GARIS line Raut Bidang dan Bentuk Ruang

» Tekstur Warna Gelap-Terang Unsur dan Obyek Karya Seni Rupa

» Medium dan Bahan Karya Seni Rupa Alat Berkarya Seni Rupa

» Proses Berkarya Seni Rupa Berlatih Berkarya Seni Rupa 2 Dimensi

» Rangkuman Releksi Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Simbol Dalam Karya Seni Rupa

» Nilai Estetis Karya Seni Rupa 3 Dimensi

» Berkarya Seni Rupa 3 Dimensi

» Pengertian Musik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Musik Sebagai Simbol Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Fungsi Musik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» dan 4 Penilaian Pribadi Permainan Musik

» Uji Kompetensi Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Pengertian Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Eskplorasi Musik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Gerak Dalam Permainan Musik

» Rangkuman Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Releksi Uji Kompetensi Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Pengertian Tari Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Fungsi Tari Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Simbol Dalam Tari Nilai Estetis Dalam Gerak Tari

» Praktik Gerak Dasar Tari Sesuai

» Pengertian Kreativitas Tari Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Level Desain Menyusun Karya Tari

» Proses Kreativitas Tari Menampilkan Karya Tari dengan

» Pengertian Pemeranan Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Unsur Penokohan dan Perwatakan

» Unsur Tubuh Unsur Suara Unsur Penghayatan

» Unsur Ruang Unsur Kostum Unsur Property

» Artikulasi Intonasi Dinamika Power Kekuatan

» Teknik Konsentrasi Pengindraan Olah Rasa Sukma

» Analisis Peran Kreativitas Pemeranan

» Penilaian Pribadi Penilaian Antarteman

» Drama Sandiwara Tonil Pengertian Teater

» Teater Rakyat Teater Klasik

» Teater Nontradisional Jenis Teater

» Tema Setting Introduksi 2. Reasing Acion

» Pelaku Seni Pentas Aspek – Aspek Teater

» Simbol Teater Nilai Estestis

» Kreativitas Teater Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Pengertian Pameran Tujuan, Manfaat, dan Fungsi

» Ketua Ketua panitia adalah pimpinan penyelenggaraan pameran yang Wakil Ketua Tugas sebagai wakil ketua adalah pendamping ketua, bertanggung Sekretaris Tugas pokok sekretaris dalam suatu kegiatan pameran atau suatu

» Bendahara Seorang bendahara bertanggung jawab secara penuh tentang Seksi Kesekretariatan Seksi ini bertugas membantu sekretaris dalam pembuatan dokumen Seksi Usaha Seksi ini berkewajiban membantu Ketua dalam pencarian dana atau

» Seksi Dekorasi dan Penataan Ruang Seksi Dekorasi dan Penataan Ruang pameran bertugas mengatur Seksi Stand Seksi stand atau petugas stand adalah penjaga pameran yang

» Menentukan Tujuan Menentukan Tema Pameran Menentukan Waktu dan Tempat Menyusun Agenda Kegiatan

» Menyusun Proposal Kegiatan Merencanakan Pameran

» Ruang Pameran Ruangan yang dapat digunakan dalam kegiatan pameran seni rupa Meja Meja dapat digunakan untuk meja penerima tamu dan dapat pula Buku tamu Bukti tamu berisi: no, nama, alamatasal kelasasal sekolah, dan Buku kesan dan pesan Buku kesan dan

» Penataan Alur Masuk Pengunjung Penataan dan Penempatan Karya Penataan karya yang dipamerkan dilakukan atas dasar pertimbangan Penataan Pencahayaan Aspek lain yang tidak kalah pentingnya dalam penataan ruang Pembukaan pameran Pelaksanaan pameran di

» Releksi Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Pengertian Kritik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Jenis Kritik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Mendeskripsi Menganalisis Menafsirkan Menulis Kritik

» Fungsi Kritik Karya Seni rupa Rangkuman

» Teknik Pertunjukan Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Prosedur Pertunjukan Musik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Releksi Uji Kompetisi Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Jenis Kritik Musik Dalam

» Langkah-langkah dan Penulisan Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Pendahuluan. Pada bagian ini kemukakan latar belakang kritik Deskrips Analisis Interpretasi.

» Evaluasi. Pada bagian ini kamu baru dapat memberi penilaian Penilaian Pribadi Penilaian Antarteman

» Pengertian Pergelaran Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Teknik dan Prosedur Pergelaran Tari Unsur Pendukung Pergelaran Tari

» Pergelaran Seni Tari Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Pengertian Kritik Tari Fungsi Kritik Tari

» Simbol Karya Tari Dalam Kritik Tari

» Nilai Estetis Dalam Kritik Tari

» Panitia Pergelaran Materi Pergelaran Teater

» Pertemuan sekolah dan komite sekolah. Pembentukan Panitia Inti Penentuan Lakon Teater

» Penyusunan Kepanitiaan Langkah-langkah Perencanaan non artistik

» Tugas dan Tanggungjawab Panitia

» Pembuatan Jadwal Produksi Pembuatan Proposal Pergelaran Teater

» Menyiapkan Sarana Prasarana Persiapan Pergelaran a. Menyiapkan Materi Teater

» Menyiapkan Publikasi Menyiapkan Penonton

» Perencanaan Pergelaran Teater Pergelaran Teater

» Pasca Pergelaran Teknik Pergelaran Teater

» Kreativitas Pergelaran Teater Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Fungsi Kritik Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

» Simbol Kritik Teater Kelas10 seni budaya buku siswa 1642

Show more

A. Pengertian pameran dan pergelaran

Pameran dan pergelaran sama-sama merupakan kegiatan mempertunjukan sesuatu kepada orang lain (masyarakat umum) agar mendapat tanggapan dan penilaian. Bedanya, pameran mengandung arti bahwa hal yang ditunjukkan statis/diam. Sedangkan pergelaran mengandung arti bahwa yang dipertunjukkan bersifat dinamis/ada pergerakan.  Jadi kata pameran lebih cocok untuk seni rupa dan kata pagelaran lebih cocok untuk seni music, tari, dan drama. Pameran terbagi menjadi 2 jenis, yakni :

-       Pameran homogen adalah pameran yang menunjukan hanya 1 karya saja.

-       Pameran heterogen adalah pameran yang menunjukan banyak karya.

B. Fungsi pameran dan pergelaran

Pameran atau pergelaran berfungsi sebagai media ekspresi diri bagi pembuat karya seni. Dengan adanya pameran atau pergelaran seseorang diberi kesempatan untuk membuat karya seni untuk kemudian diperlihatkan.

Hal ini jiga menimbulkan fungsi pameran atau pergelaran sebagai media pengembang bakat. Makin banyak kesempatan untuk pameran atau  pegelaran, maka makin banyak latihan untuk mengasah bakat seniman dan makin banyak karya yang dihasilkan.

Pameran atau pergelaran juga menjadi media komunikasi antara pencipta karya seni dengan penikmatnya. Seniman menyampaikan suatu ide dan pesan karyanya dan kemudian ditangkap oleh peningkat seni yang melihat pameran atau pergelaran.

Dengan demikian, pameran atau pergelaran menjadi media aspirasi seni. Aspirasi merupakan yang meliputi oengamatan, penghayatan, penilaian dan penghargaan terhadap sesuatu. Dengan pameran atau pergelaran, seseorang dapat melakukan pengamatan terhadap karya seni dan memberikan penilaian. Penilaian ini menjadi masukkan bagi seniman untuk membuat karya yang lebih baik lagi.

C. Perencanaan dan persiapan 

Perencanaan merupakan suatu proses untuk menetapkan hal-hal yang ingin dicapai dan bagaimana cara mencapainya. Dalam tahap ini dilakukan penentuan tema dan rencana kegiatan.

Tema adalah pokok pikiran, jiwa suatu kegiatan. Tema memberikan seluruh pesan dan nuansa  pameran atau pagelaran tersebut. Misalnya dipilih tema “konsep pasi alam” maka karya yang di tampilkan memprlihstksn yang ada di konservasi alam. Seperti lukisan tentang hutan, tarian tentang hewan yang di lindungi, nyanyian tentang alam, atau drama penebangan hutan.

1.  mengumpulkan hasil karya

Karya yang akan dipamerkan dikumpulkan terlebih dahulu semua anggota berhak mengajukan hasil kerjanya dan di seleksi. Kemudian membuat daftar berdasarkan kelompok seninya yaitu seni rupa, seni music, seni tari, dan seni drama. Gunanya untuk mengetahui seberapa banyak karya yang di tampilkan sehingga bias tau besar ruang yang dibutuhkan dalam pameran dan pembagian waktu untuk pementasan.

2.  membuat kelengkapan acara

Kelengkapan acara adalah sarana pelengkap dalam kegiatan pameran dan pergelaran. Untuk pameran tingkat kelas kalian membutuhkan label karya, papan panel, meja patung, dan lampu penerangan. Untuk pergelaran tingkat kelas kalian memerlukan panggung beserta latar belakangnya atau dekorasi ruangan dalam (jika diperlukan) kursi atau tikar untuk tempat duduk penonton, instrument untuk music daerah setempat, sound system atau tape recorder untuk memutar lagu pengiring, serta perlengkapan tari dan drama.

3.  penataan ruang

Tempat pameran dan pergelaran sudah ditentukan berada di ruang tertutup (kelas/aula sekolah). Acara yang diadakan di ruangan tertutup lebih terjamin keamanannnya, benda-benda yang dipamerkan lebih terlindungi, dan tidak terganggu oleh panas atau hujan. Lakukan penataan ruang yang dapat menciptakan suasana aman, nyaman, dan lancar sehingga penonton dapat berapresiasi secara maksimal. Perhatikan hal-hal berikut dalam penataan ruang pergelaran :

-       Panggung lebih tinggi dari pada tempat duduk penonton/sebaliknya

-       Latar belakang panggung dapat dihias dengan tulisan, gambar, atau tanaman.

-       Tempat duduk dari arah depan, kanan, atau kiri menghadap panggung

Perhatikan hal-hal berikut dalam penataan ruang pameran :

-       Jarak ruang antara satu papan panel dengan papan panel dengan meja patung jangan terlalu dekat agar pengunjung dapat melihat dengan leluasa

-       Tentukan pintu masuk dan keluar/alur jalannya pengunjung mengamati karya sehingga keadaan lebih aman, nyaman dan teratur.

D. Pelaksanaan

Pelaksanaan pameran dan pergelaran tingkat kelas dapat dibuka oleh wali kelas yang bersangkutan. Agar pameran lebih menarik pengunjung, putarlah lagu-lagu berirama lembut untuk mengiringi pengunjung mengamati karya. Untuk pergelaran lakukan urutan pementasan sesuai yang telah direncanakan. Pastikan segala perlengkapan telah tersedia dan pada tempatnya. Setelah selesai acara, jangan lupa untuk membereskan ruangan dan mengembalikan segala perlengkapan pada tempatnya agar ruangan kelas dapat dipakai kembali.


Page 2