Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

Reuters

Presiden SBY bersama Ibu Negara, Ani Bambang Yudhoyono.

Red: Joko Sadewo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tinggal hitungan hari lagi akan menyerahkan tampuk kekuasaannya pada presiden terpilih Joko Widodo. Pelantikan presiden baru akan dilakukan Senin 20 Oktober 2014.Dalam kepemimpinan dua periodenya, SBY sudah banyak berbuat baik bagi negara ini. Tapi banyak juga kekurangannya. Berikut catatan peristiwa dan kebijakan 10 tahun Pemerintahan SBY:20 Oktober 2004:Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Wakil Presiden Jusuf Kalla  dilantik setelah memenangi Pemilu Presiden 2004. 22 November 2004:  SBY untuk pertama kalinya mengambil langkah meminta bantuan internasional senilai 75 miliar dolar AS untuk membangun infrastruktur di Indonesia pada forum APEC di Chile.21 Desember 2004: Helikopter Bell 205 nomor registrasi HU-416 milik TNI AD jatuh menabrak tebing di kawasan Sungai Siriwo, Kampung Okobado, Distrik Siriwo, Nabire, Papua, dan menewaskan lima awak dan penumpang. Kejadian itu adalah yang pertama dari rangkaian kecelakaan alutsista pada masa pemerintahan SBY.26 Desember 2004: Terjadi gempa bumi di Samudera Hindia, lepas pantai barat Aceh. Gempa yang disusul tsunami tersebut menewaskan setidaknya 600 ribu jiwa.1 Maret 2005: Pemerintah menaikkan harga BBM. Kenaikan harga tersebut memicu diperkenalkannya program Bantuan Langsung Tunai (BLT) berupa kompensasi uang tunai bagi warga miskin.18 Maret 2005: Pollycarpus Budihari Priyanto, pilot maskapai Garuda Indonesia, ditahan sebagai tersangka kasus pembunuhan aktivis HAM, Munir. Penahanan Pollycarpus sempat membuka harapan penanganan kasus HAM di bawah rezim SBY.8 April 2005:

Kapal Republik Indonesia Tedong Naga menyerempet Kapal Diraja Rencong  milik kerajaan Malaysia di perairan Karang Unarang, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Timur. Kejadian tersebut mengawali sejumlah ketegangan lainnya antara RI-Malaysia di perairan perbatasan selama masa jabatan SBY.

(bersambung....)

  • pelantikan jokowi
  • 10 tahun sby
  • pemerintahan sby
  • presiden sby
  • sby


Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

TetaS @TetaS

February 2019 2 107 Report

Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan SBY-JK dari 2004-2009


Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

gra 1. Merebaknya aksi GAM dan penyelesaian yg dilakukan di kota Helsinki
2. Pembentukan Komisi Pengawas Kejaksaan dan KPK
3. Menaikan harga subsidi BBM
4. Menjaga kestabilan nilai suku bunga
5. Likuiditas Perbankan
6. Skandal Bank Century




32 votes Thanks 78

Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

irdaamanda Pada masa pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, terjadi banyak kemajuan di berbagai bidang. Hal ini dikarenakan kemajuan teknologi dan kebebasan berpendapat. Namun, terdapat beberapa kemunduran juga. Kita tidak dapat melihat kesuksesan suatu pemerintahan hanya dengan satu pandangan. Kita harus memandang dari berbagai sisi. Jika dibandingkan dengan pemerintahan pada masa Orde Baru, memang dalam beberapa bidang terlihat kemunduran. Tetapi bisa saja hal ini dikarenakan pada masa Orde Baru kebebasan pers dikekang sehingga bagian buruk pada Orde Baru tidak terlihat. Di masa pemerintahan Susilo Bambang Yudhoyono, musyawarah mufakat diutamakan. Sehingga pengambilan kebijakan terkesan lambat. Meski begitu, musyawarah mufakat ini dilakukan untuk kepentingan bersama. Sehingga dapat dikatakan, pada masa pemerintahan Susilo Bambang Yudhoyono telah cukup berkembang dibandingkan masa-masa sebelumnya dalam hal demokrasi.



3 votes Thanks 8

More Questions From This User See All


Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

TetaS February 2019 | 0 Replies

Hitunglah nilai dari 2^4 . 9^-2 / 8.3 ^-5
Answer

Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

TetaS February 2019 | 0 Replies

Apakah pengertian dari absentia belli
Answer

Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

TetaS February 2019 | 0 Replies

Jelaskan secara ringkas perkembangan pergerakan kebangsaan pada masa pergerakan nasional (1908-1942)
Answer

Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

TetaS February 2019 | 0 Replies

Pada masa akhir pemerintahan SBY-Boediono, di tubuh partai demokrat diguncang sejumlah kasus korupsi. siapa saja kader partai demokrat yang terseret kasus korupsi
Answer

Peristiwa penting apa sajakah yang terjadi pada masa pemerintahan sby-jk dari 2004-2009 tersebut

TetaS February 2019 | 0 Replies

Pada masa pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid pemerintah mengeluarkan beberapa kebijakan yang dinilai menjunjung tinggi pluralisme. kebijakan apakah itu?
Answer

Recommend Questions



AlmaSabrina22720061 May 2021 | 0 Replies

pada zaman dahulu pertunjukan tari colek banyak dilakukan di...a.Rumah Juraganb.Jalan Kampung c.Rumah Belandad.Rumah liburan cerita dalam lenong betawi umumnya mengandung pesan....


mrifyal23 May 2021 | 0 Replies

Dewan konstituante yang dibentuk berdasarkan hasil pemilu yang pertama tahun 1955 mempunyai tugas


mimimi890 May 2021 | 0 Replies

jelaskan selat yg menghubungkan sumatera dan jawa


jihanhanifa59 May 2021 | 0 Replies

politik etis sering mendapat ejekan sebagai politik sarung tangan sutra. mengapa demikian?jelaskan!


Muhammadmansyur May 2021 | 0 Replies

daerah yang berada di bawah kekuasaan kerajaan majapahit meliputi sumatra jawa Kalimantan Sulawesi nusa tenggara maluku dan papua . pernyataan tersebut di paparkan oleh


nadia175356 May 2021 | 0 Replies

penjelasan bagaimana aqidah tanpa filsafat dan filsafat tanpa aqidah


said1622 May 2021 | 0 Replies

jelaskan bagaimana sikap masyarakat indonesia terhadap agama dan bagaimana langkah langkah membumikan islam di kampus


FikriArdjun3009 May 2021 | 0 Replies

Bentuk bentuk perubahan sosial dan budaya dalam konsep perubahan dan keberlanjutan dalam sejarah


fraansiskaa3667 May 2021 | 0 Replies

Nerikut ini yang bukan dampak negative dari penerapan revolusi hijau di indonesia adalah


RazanMI May 2021 | 0 Replies

kenampakan bayangan yang lebih kecil dari ukuran benda sebenarnya