perbedaan yamaha psr s775 dan 975

Tanggal Posting: 23/03/2018

perbedaan yamaha psr s775 dan 975

Yamaha PSR-S975 adalah Yamaha 2018 flagship dari S Series, dan merupakan pengganti dari model sebelumnya yaitu Yamaha PSR S-970.

Pada saat artikel ini ditulis, kami dari Nafiri Music memiliki dan masih menjual dua-duanya, sehingga harapannya adalah pembeli dapat membandingkan kedua tipe tersebut sebelum memutuskan membeli tipe yang mana. Perlu diingat bahwa PSR S-970 sudah tidak diproduksi lagi dan tipe ini hanya menghabiskan stok yang ada saja.

Aesthetics and Dimensions

Yamaha PSR-S970 memiliki warna metallic dark grey body, sedangkan PSR-S975 menggunakan warna Black.

Secara ukuran dimensi, kedua tipe ini memiliki ukuran yang sama persis yaitu 39.45″W x 5.93″H x 17.2″D (100.2cm x 14.8cm x 43.7cm) dengan berat sekitar 11.6kg.

Keyboard

Kedua tipe PSR ini menggunakan regular 61 keys (5 octaves) dan unweighted / tuts ringan.

Touch response dapat diset ke 5 mode yang berbeda : Hard1, Hard2, Medium, Soft1, Soft2.

Controllers

Kedua tipe PSR ini memiliki pitch bend dan modulation wheel, plus dua assignable control knobs.

Sound & Polyphony

Kedua tipe PSR ini sama-sama memliki Yamaha AWM Stereo Sampling tone generation technology, dengan max 128 notes of polyphony.

  PSR-S970 PSR-S975
No. Voices 989 1090
Drum/SFX Kits 41 55
XG Voices 480 480
S.Art Voices 131 140
Mega Voices 30 30
Sweet! Voices 31 32
Cool! Voices 74 74
Live Voices 89 99
Organ Flutes 30 30

PSR S970 dan PSR S975 keduanya sudah XG, GS, GM and GM2 compatible.

Accompaniments

  PSR-S970 PSR-S975
Number of Preset Styles 450 523
Featured Styles 40 +Audio Styles, 366 Pro Styles, 31 Session Styles, 10 DJ Styles, 3 Free Play 40 +Audio Styles, 431 Pro Styles, 34 Session Styles, 15 DJ Styles, 3 Free Play
Fingering Single Finger, Fingered, Fingered On Bass, Multi Finger, AI Fingered, Full Keyboard, AI Full Keyboard
Style Control INTRO x 3, MAIN VARIATION x 4, FILL x 4, BREAK, ENDING x 3  

Effects

  PSR-S970 PSR-S975
Reverb 52 preset + 3 user 52 preset + 3 user
Chorus 106 preset + 3 user 106 preset + 3 user
DSP 322 presets (with VCM) + 10 user 322 presets (with VCM) + 10 user
Master Compressor 5 presets + 2 user 5 presets + 5 user
Master EQ 5 presets + 2 user 5 presets + 2 user
Part EQ 27 27
Others Mic/Guitar effects Noise Gate x1 Compressor x1

3Band EQ x1

Arpeggio Yes Yes
Vocal Harmony presets Vocal Harmony: 44
Synth Vocoder: 10
Vocal Harmony settings 60 *The number is the total of Vocal Harmony and Synth Vocoder
Vocal Harmony effects 23 23

Expansion

Disini ada perbedaan, yaitu Yamaha PSR-S970 memiliki 512MB expansion memory untuk voices. Sedangkan PSR S-975 lebih besar yaitu 768MB.

Kedua tipe PSR ini memiliki memory yang sama yaotu 128MB expansion untuk audio styles.

Other

Beberapa fitur yang masih sama untuk PSR S-970 dan PSR S-975 :

  • 16 track recording up to 300K per song
  • Multi-pads: 188 banks x 4 pads
  • Built-in lessons: Follow Lights, Any Key, Karao-Key, Your Tempo
  • Performance Assistant Technology (PAT)
  • Style Creator/Recommender
  • Lyrics Display
  • Audio recorder 80 mins. per song
  • Internal Memory: 13MB

Kesimpulannya adalah, kedua instrumen ini hampir mirip. Secara tampilan, feel dan sound technology masih berada pada level yang sama. Perbedannya ada pada jumlah sounds, styles dan effects.

Keyword: yamaha psr, keyboard, yamaha PSR S975, yamaha PSR S775

Share:

Artikel lainnya :

  1. Telah dibuka Cabang terbaru Nafiri Music 2017 di Summarecon Serpong : Dynamic Rythm Music Store (DR Music)!
  2. Review Boss GT-1 : Multi Effect Pedal Terbaru dengan Ukuran Kecil Namun Sangat Powerful!
  3. Review Line 6 Spider Classic 15 : Amplifier Gitar Modelling Digital Dengan Ukuran Kecil Namun Lengkap!
  4. Review Efek gitar Zoom G3XN dan Zoom G3N : Efek Multi Gitar Lengkap dengan Harga Terjangkau Best Seller dari Zoom!
  5. Review Marshall CODE-25 dan CODE-50 : Amplifier Terbaru dari Marshall dengan Efek Modelling dan Tone Melimpah!
  6. Review Boss Katana-50 dan Katana-100 : Amplfier Gitar Pertama dari Boss dengan Fitur Lengkap Namun Harga Terjangkau!
  7. Review Mic RODE NT2-A : Salah Satu Microphone Terbaik Untuk Recording Dengan Fitur Multi Pattern dan Harga Terjangkau!
  8. Review Peavey Classic 20 MH Mini Head : Amplifier Tabung dengan Sound Classic Tube Distortion dan Tweed Finish!
  9. Review Peavey 6505 Mini Head : Amplifier Tabung Mini 20 Watt dengan Karakter Peavey 6505 yang Legendary!
  10. Review Pilihan Subwoofer 18 inch Aktif Terbaik untuk PA System Anda!
  11. Review LD Systems CURV 500 : Mini Line Array / Column Array Dengan Sound Jernih dan Setting Fleksibel!
  12. Review Fender American Standard Telecaster Crimson Red Burst : Elektrik Gitar Legendaris dengan Tone Super Jernih!
  13. Review Russel RS15A : Speaker Aktif dengang Harga Terjangkau dan Sound yang Jernih!
  14. Review Line 6 Helix : Digital Multi Effect dan Amplifier Modelling Flagship Terbaru Pesaing Fractal dan Kemper!
  15. Apa Perbedaan Efek Gitar Zoom G5 dengan Zoom G5n?
  16. Review Zoom G5n : Efek Gitar Multi Terbaru dengan 80 Amp Simulator!
  17. Review Roland FP-20 : Digital Piano untuk Pemula dengan Fitur Belajar yang Lengkap!
  18. Review Roland FP-30 : Digital Piano Untuk Pianis Beginner dan Advanced!
  19. Review Wharfedale Titan 15D : Speaker Aktif Premium dengan DSP QUBIT dan Titanium Driver!
  20. Review Yamaha Montage-8 : Flagship Synthesizer Terbaru dari Yamaha!
  21. Perbedaan Yamaha PSR E-443 VS E-453 : Apakah Ada Perubahan Fitur Atau Sama Saja?
  22. Review Yamaha THR100H dan THR100HD : Amplifier Gitar Digital Terbaru dari Yamaha Dengan Kualitas Tabung!
  23. Yamaha PSR EW-400 dan PSR E-453 Review : Keyboard PSR Terbaru Yamaha dengan Fitur Semi Pro!
  24. Review Yamaha DSR118W vs DXS18 : Subwoofer Aktif dari Yamaha dengan Teknologi Canggih untuk Pro!
  25. Casio MX-Z 300 dan MX-Z 500 Review : Arranger Workstation terbaru dari Casio Pesaing Yamaha PSR S-Series!
  26. Review Yamaha HS-5 : Studio Monitor Dengan Kualitas Premium Namun Harga Terjangkau!
  27. Review Roland RD-800 : Stage Digital Piano Untuk Profesional Pengganti Roland RD-700 NX!
  28. Review Roland FP-50 : Digital Piano Terbaru dari Roland!
  29. Review Speaker Aktif Peavey Dark Matter DM 112 DM115 : Speaker Legendaris Dari Peavey!
  30. Review Casio WK-225 dan WK-220 : Keyboard dengan 76 Tuts dan Value for Price Terbaik!
  31. Review Audiocore KA-1250 : Stereo Mixing Amplifier dengan Power Dahsyat dan Desain Elegan!
  32. Review Audiocore VD-5000 : Mic Wireless Premium Setara Sennheiser EW-335!
  33. Yamaha Arius YDP V240 Review : Digital Piano Dengan Fitur Setara Clavinova!
  34. Review Casio Celviano AP-650 : Digital Piano Clavinova Terbaik dari Casio!
  35. Review Casio Privia PX-5S : Digital Stage Piano seri Tertinggi dan Flagship Casio dengan Spesifikasi Pro!
  36. Review Yamaha P-45 : Piano Digital Portable Yamaha dengan Harga Paling Terjangkau!
  37. Review Yamaha DGX-660 : Portable Digital Piano terbaru dari Yamaha dengan Fitur Terlengkap!
  38. Review Casio Celviano AP-700 : Digital Piano Premium dengan Sound Akustik Legendaris Carl Bechstein Jerman!
  39. Review Roland Juno DS-88 : Synthesizer Canggih Terbaru untuk Profesional dan Player!
  40. Review Digital Piano Casio Celviano AP-460 : Cocok Untuk Pro dan Pemula dengan sound Mewah!
  41. Review Roland XPS-30 : Expandable Synthesizer pengganti Juno Di!
  42. Review Fitur dan Kelebihan Roland E-A7 : Arranger Keyboard Untuk Pemain Organ Tunggal!
  43. Apa Kelebihan Yamaha DBR dibandingkan dengan speaker aktif 10,12, dan 15 inch lainnya?
  44. Review Casio Privia PX-560 : Digital Stage Piano terbaru Pesaing Roland RD300NX dan RD700NX!
  45. Review Audiocore WCS-1000 : Wireless Conference System dengan Teknologi Canggih dari USA-Brand Audiocore!
  46. Review Roland XPS-10 : Expandable Synthesizer Kompak Terbaru Dari Roland dengan Sound Legendaris Juno Di!
  47. Yamaha TF1, TF3, dan TF5 : Serbuan Digital Mixer dari Yamaha yang Revolusioner!
  48. Apa Perbedaan Signal Analog dan Digital?
  49. Review Mixer Yamaha TF-5 : Mixer Digital dari Yamaha Dengan Harga Terjangkau dan Fitur Berkelas!
  50. Review Roland E-A7 : Keyboard Arranger Super Dahsyat Pesaing Yamaha PSR S970!
  51. Review Yamaha MG06X VS MG16XU : Mixer Terbaru Yamaha Dengan DSP Effect!
  52. Review Casio Privia PX-360 : Stage Digital Piano Canggih Dengan Touch Screen dan Fitur PX-5S!
  53. Review Casio Privia PX-160 : Digital Piano Modern Terbaru pengganti PX-150!
  54. Roland E-A7 : Expandable Arranger Canggih yang Akan Segera Launching di Indonesia!
  55. Review Digital Piano Yamaha DGX 650 : Tampil Elegan dengan Fungsi Piano dan Keyboard!
  56. Review Casio PX-860 : Digital Piano Kelas Premium Dengan Sound Akustik!
  57. Review Audiocore PA 0820 dan PA 0811 : Portable Wireless Dengan Sound Premium dan Fitur Mewah!
  58. Review Digital Piano Casio Celviano AP-260 : Body Kokoh Dengan Tuts Kayu!
  59. Review Casio CTK-7200 : Keyboard Arranger Canggih Dengan Harga Super Murah!
  60. Review Speaker Aktif Mackie Thump TH12A dan TH15A : Dentuman Dahsyat!
  61. Review Speaker Yamaha DBR12 dan DBR15 : Speaker Aktif Ringan dengan Power 1.000 Watt dan DSP Built In Effect!
  62. Review Yamaha PSR E443 : Keyboard Arranger Untuk Pemula dengan USB to Device dan Fitur Berlimpah!
  63. Yamaha PSR S670, PSR S770, dan PSR S970 : Tiga Arranger Keyboard dan Organ Tunggal Terbaru Andalan Yamaha! Part III
  64. Yamaha PSR S670, PSR S770, dan PSR S970 : Tiga Arranger Keyboard dan Organ Tunggal Terbaru Andalan Yamaha! Part II
  65. Yamaha PSR S670, PSR S770, dan PSR S970 : Tiga Arranger Keyboard dan Organ Tunggal Terbaru Andalan Yamaha! Part I
  66. Review Roland MP-100 : Digital Piano Entry Level dengan Sound Piano Lembut Khas Roland!
  67. Review Roland BK-5 : Keyboard
  68. Review Roland KC-550 : Amplifier Keyboard Multi-Channel dengan Power Besar dan Siap Dibawa Kemana Saja!
  69. Review Keyboard Roland E09i : Keyboard Arranger untuk Pemula dengan Sound dan Fitur Kelas Satu!
  70. Review Samson Auro D415 : Speaker 15 inch Aktif dengan Kualitas dan Fitur Pro Namun Sangat Terjangkau!
  71. Review Clavinova Yamaha CVP-700 Series dibanding CVP-600 Series
  72. Tips Upgrade dan Modif Drum Elektrik Yamaha DTX400K / DTX450K
  73. Review Speaker Aktif Beta3 U15A : Speaker Andalan Rental Indonesia dengan Sound Mantap dan Tahan Banting!
  74. Review Orange Amplifier Thunderverb TH-100 : Amplifier Panggung 100 Watt dengan Sound Drive yang Dahsyat!
  75. Review Orange Amplifier Crush 12, 20RT, dan 35RT : Amplifier Kamar / Latihan dengan Sound dan Tone yang Mahal!
  76. Review Orange Amplifier Crush Pro CR-120C : Amplifier Professional Solid State dengan Sustain dan Drive Khas Tabung!
  77. Review Digital Piano Casio Privia PX-760 : Digital Piano Terbaru dari Casio Privia Series dengan Sound Lembut Khas Akustik Piano!
  78. Review Line 6 POD HD500X : Guitar Multi Effect dan Amplifier Modelling yang Sangat Cocok Untuk Live Maupun Direct Recording!
  79. Review Gitar Washburn N24 AV Nuno Bettencourt Signature Vintage : Gitar dengan Spesifikasi High End dan Fitur Khas Nuno Bettencourt!
  80. Review Gitar Washburn N2 AV Nuno Bettencourt Signature Vintage : Gitar yang Sangat Fleksibel dengan Sound dari Funk sampai Heavy Rock!
  81. Review Orange OR-15 Pics Only Head : Amplifier Tabung dengan Sound Legendary Orange UK Versi Reissue!
  82. Review Orange Amplifier Dark Terror : Amplifier Tabung dengan Super High Gain bagi Anda Pecinta Musik Rock / Metal!
  83. Review Orange Amplifier Tiny Terror : Amplifier Lunchbox 15 Watt Full Tabung Dengan Spesifikasi Pro Untuk Live Maupun Recording!
  84. Review Orange Amplifier Micro Terror : Amplifier Mini 20 Watt yang mampu Mengangkat Cabinet 4x12!
  85. Review Orange Amplifier Jim Root Signature Terror #4 : Amplifier Dahsyat dengan karakter Sound Rockerverb!
  86. Apa itu Floyd Rose Tremolo Pada Gitar Elektrik?
  87. Apa itu Pickup Humbucker?
  88. Tips Memilih Gitar Elektrik Bagi Pemula
  89. Gitar Washburn Parallaxe Series Review : Gitar dengan spesifikasi PRO dan harga terjangkau!
  90. Nafiri Music kini telah menjadi dealer resmi dari brand UK / England yaitu ORANGE Amplifiers!
  91. Roland RD700NX Review : Digital Piano berkualitas untuk perform di stage!
  92. Amplifier Gitar Marshall JCM900 (4100 Head + 1960A Cabinet) Review
  93. Yamaha Keyboard Seri PSR S970 dan S770 Paling Laris Manis di Indonesia!
  94. Tutorial Cara Menginstal Ekspansion Pack Untuk Yamaha PSR S970
  95. Yamaha Clavinova CLP525 Review : Clavinova Dengan Fitur Arius
  96. Yamaha Arius YDP 162 Review : Digital piano Dengan Rasa Akustik!
  97. Yamaha Arius YDP 142 Review : Digital piano entry level untuk pemula
  98. Pilih yang mana? Drum Elektrik Yamaha DTX522K vs DTX542K vs DTX562K vs DTX582K
  99. Review Drum Elektrik Yamaha DTX522K : Drum Elektrik Mid Level dengan Fitur Pro dan Harga Terjangkau, Reccomended!
  100. Review Drum Elektrik Yamaha DTX400K : Drum Elektrik Murah yang Cocok untuk Pemula
  101. Review Drum Elektrik Yamaha DTX700K : Drum Elektrik Dengan Fitur Pro dan Haraga Terjangkau
  102. Pilih mana, Drum Elektrik DTX400K vs DTX450K?
  103. Nafiri Music kini telah menjadi dealer dari brand USA yaitu Washburn, BC Rich, dan Dean Guitars!
  104. Sejarah Keyboard Yamaha dari 1992-2015
  105. Fakta Tentang Keyboard Yamaha
  106. Review Yamaha PSR S970 dibandingkan dengan seri sebelumnya PSR S950
  107. Yamaha sudah rilis harga Keyboard terbaru PSR S970 dan PSR S770 di Indonesia!
  108. Spesifikasi Keyboard Yamaha PSR S770, layar sudah berwarna dan ada Mic Input!
  109. Apa saja Fitur dan Kelebihan dari Keyboard Yamaha PSR S970?
  110. Apa saja Fitur dan Kelebihan dari Keyboard Yamaha PSR S770?
  111. Keyboard Yamaha PSR S970 dan S770 akan diluncurkan di Indonesia sebentar lagi!
  112. Tips Merawat Keyboard arranger Roland, Korg, Yamaha agar Awet
  113. Tips Merubah File Midi Menjadi STY
  114. Tips Membuat Style Yamaha menggunakan fasilitas Style Creator
  115. Tips Memperbaiki Tuts Keyboard Roland, Yamaha, Korg Yang Mati
  116. Tips Dasar Bermain Alat Musik Keyboard
  117. Perbedaan Alat Musik Melodis, Harmonis Dan Ritmis
  118. Free YEP Yamaha PSR-S950 dan PSR-S750 Dangdut, Koplo, Campursari, dll
  119. Cara Mudah Membuat Style Dari Midi
  120. Pakai Stavolt Agar Keyboard Aman
  121. Tips Membersihkan Karet Tuts Keyboard Roland, Yamaha Dan Korg
  122. Memaksimalkan Dalam Membuat Style Keyboard Roland Korg Yamaha Dan Casio
  123. Perbedaan Antara Keyboard Roland Dan Yamaha
  124. Yamaha PSR S970 yang ditunggu-tunggu akan launching sebentar lagi di Indonesia!
  125. Tips dalam Bermain Organ Tunggal
  126. Apa Itu DLMS (Speaker Manajemen) DBX Driverack 260?
  127. Tips Melakukan Set-Up Digital Loudspeaker Management DBX Driverack 260
  128. Perbedaan Piano, Organ, dan Keyboard
  129. Tips dalam memilih Digital Piano (Part 2)
  130. Tips dalam memilih Digital Piano
  131. Mixer Yamaha Digital TF-5 kini telah hadir dan ready stock!
  132. Pengenalan dan Mitos Mengenai Mixer
  133. Sejarah dan Perkembangan Alat Musik Keyboard
  134. Perbedaan Alat Musik Piano, Keyboard dan Organ
  135. Cara Setting Dasar untuk Sound System Organ Tunggal
  136. Panduan Lengkap Membangun Sound System Lapangan Profesional (Part 1)
  137. Tips Memilih Microphone untuk Sound System Lapangan
  138. Panduan Lengkap Membangun Sound System Lapangan Profesional (Part 2)
  139. Tehnik mixing Audio Sound System
  140. Tips Mixing Audio Sound System
  141. Tips dalam memilih Keyboard yang sesuai dengan kebutuhan anda
  142. Kumpulan Tips Seputar Keyboard Yamaha PSR S750 / Yamaha PSR S950
  143. Tips mengatur sound monitor panggung
  144. Bagaimana cara mengetes polarity tanpa phase checker?
  145. Kelebihan dan kekurangan drum akustik dan elektrik
  146. Menyeimbangkan frekuensi low dan high di telinga manusia
  147. DI Box Pasif atau Aktif?
  148. Sejarah dan aplikasi subwoofer
  149. Prinsip dan fungsi kerja crossover
  150. Cara pemasangan attenuator / pengatur volume
  151. Teknik merangkai LINE ARRAY speaker system
  152. LINE ARRAY speaker, solusi mengurangi gema!
  153. Teknik Penempatan speaker yang baik
  154. Aplikasi Mic Conference Wireless System
  155. Pertanyaan dan Artikel Umum Seputar Mixer dan Tehnik Mixing
  156. Pertanyaan dan Artikel Umum Seputar Compressor / Gate
  157. Pertanyaan dan Artikel Umum Seputar Microphone
  158. 10 Tipe microphone
  159. Perbedaan Mic Condensor dan Dynamic
  160. Apa itu feedback dan bagaimana cara mengatasinya
  161. Tpis dalam merawat Microphone
  162. Tips Memilih Amplifier Berkualitas
  163. Anatomi Kabel dan Ragamnya
  164. Mixing Console : Jantung Sebuah System Audio (Part 3)
  165. Mixing Console : Jantung Sebuah System Audio (Part 2)
  166. Mixing Console : Jantung Sebuah System Audio (Part 1)
  167. Tips Cara menghilangkan Feedback
  168. Cara Memilih Microphone untuk Sound System Lapangan
  169. Panduan Lengkap Membangun Sound System Lapangan Profesional (Part 2)
  170. Panduan Lengkap Membangun Sound System Lapangan Profesional (Part 1)
  171. Contoh instalasi sound system lapangan
  172. Dasar dan Basic Pro Audio / Sound System
  173. Tips dan Trik membangun sound system masjid, hall, dan aula
  174. System Instalasi Audio Sederhana
  175. Audio Power Rating (RMS vs PMPO)
  176. Jenis dan Kelas Power Amplifier
  177. Tips membeli Power Amplifier Lapangan / Outdoor
  178. Pemilihan Daya Amplifier
  179. Keunggulan High Impedance
  180. Tips Penempatan Speaker yang baik
  181. Tips dan Panduan Teknik Instalasi Speaker TOA
  182. Merancang Conference system TOA TS-770 series
  183. Tips Sound System Sekolah
  184. Pengertian Impedansi speaker (Z)
  185. Merubah Low Impedance speaker menjadi High Impedance speaker
  186. Tips Mengatasi suara FEEDBACK
  187. Tips Instalasi Paging System
  188. Hubungan SERI-PARALEL Speaker
  189. Aplikasi Mic Conference Wireless System
  190. Aplikasi Sound system Masjid / Mushola
  191. Tips and Tricks Menata Akustik Ruang dan Sound System
  192. Tips and Tricks Microphone Recording dan teknik Miking
  193. Tips and Tricks Power dan Speaker
  194. Tips and Tricks Mixing dan Sound Processing
  195. NAFIRI MUSIC sudah dapat menerima pembelian dengan Fasilitas Kredit dari AEON!
  196. Yamaha luncurkan produk terbaru digital piano DGX 650!
  197. Kelebihan Yamaha PSR S950 dibandingkan dengan Yamaha PSR S910
  198. Review keyboard KORG PA600
  199. NAFIRI MUSIC sudah menjadi dealer resmi Russel dan Rockwell!
  200. Pengaturan Sound System Organ Tunggal Di Acara Pesta
  201. Apa saja Kelebihan dan Kekurangan Speaker Aktif dan Pasif?
  202. Telah dibuka cabang baru: PRIMANADA Music-Audio-Sound System
  203. Spesifikasi Casio CTK 6000/7000 dan WK6500/7500
  204. Tata Cara Penggunaan SD Card pada keyboard CASIO
  205. Cara mengedit song di Yamaha PSR 910
  206. Pengklasifikasian Jenis-Jenis Keyboard Menurut Fungsi dan Kemampuannya
  207. Sejarah Singkat MIDI
  208. Membuat dan Membunyikan Voice yang Berbeda Per-Oktaf Pada KORG PA500
  209. Cara Menginstall Ulang OS Keyboard KORG PA-500 & 800
  210. Cara Record Style Pada PA500
  211. SOUNDSYSTEM & AKUSTIK: Membeli Peralatan Sound System atau Perbaikan Akustik Ruang?
  212. SISTEM TATA SUARA: Contoh Aplikasi Dasar Sound System di Gereja
  213. SISTEM TATA SUARA : Peralatan Dasar Sound System
  214. Definisi dan Teori Dasar Mixer
  215. Tips Instalasi Sound System
  216. Pengertian Speaker, Microphone, dan amplifier
  217. Fungsi Monitor Speaker
  218. Impedansi Speaker
  219. Soudn System untuk Organ Tunggal
  220. Cara Membuat Style Korg PA500
  221. KORG PA 600 coming soon!!
  222. Tips Mudah Memilih Keyboard yang Sesuai dengan Keinginan
  223. Keyboard Murah Meriah | Keyboard TECHNO T9900i | Keyboard Murah Dari China
  224. Cara Koneksikan Keyboard CASIO CTK-6000 dengan komputer PC
  225. Perbedaan Keyboard CASIO CTK-5000 dengan CTK-7000
  226. Cara loading SONG & STYLE pada keyboard CASIO CTK-5000,6000,7000
  227. The Yamaha PSR-S750 is coming soon!
  228. The Yamaha PSR-S950 is coming soon!