Negara di ASEAN yang wilayahnya paling sempit adalah

ASEAN atau Association of Southeast Asian Nations (perhimpunan bangsa-bangsa Asia Tenggara) merupakan organisasi ekonomi berbasis geopolitik yang diperuntukan bagi negara-negara di wilayah Asia Tenggara. Perhimpunan ini terbentuk pada 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand dan saat ini tercatat ada 10 negara ASEAN.

Secara umum, luas wilayah ASEAN mencapai 4,5 juta km2 dan sebagian negara di kawasan ini berupa kepulauan. Sedangkan secara astronomis, kawasan ini terbentang pada 28° LU-11° LS dan 93°BT-141°BT di Asia Tenggara.

Nah, kira-kira dari 10 negara yang ada di kawasan tersebut, negara mana yang mempunyai luas wilayah terbesar dan terkecil, kita urutkan yuk!

Indonesia merupakan negara ASEAN yang mempunyai luas wilayah terbesar yaitu 1.904.569 km2. Dimana, Indonesia berbatasan dengan Samudera Hindia di sebelah barat, dengan Malaysia, Singapura, dan Laut Cina Selatan di sebelah utara, dengan Papua New Guinea disebelah timur  dan dengan Samudera Hindia disebelah selatan.

Posisi negara ASEAN dengan luas wilayah terbesar adalah Myanmar yaitu 676.578 km2. Myanmar berbatasan dengan China di sebelah utara, dengan Laos di sebelah timur, dengan Teluk Benggala di sebelah selatan, dan dengan Bangladesh di sebelah barat.

Thailand menempati urutan ketiga yang mempunyai luas wilayah terbesar yaitu 513.120 km2. Thailand berbatasan dengan Laos dan Myanmar di sebelah utara, dengan Kamboja disebelah timur, dengan Malaysia di sebelah selatan, dan dengan Myanmar di sebelah barat.

Filipina memiliki luas wilayah sebesar 343.448 km2. Dimana, Filipina berbatasan dengan Taiwan disebelah utara, dengan Samudera Pasifik di sebelah timur, dengan Laut Sulu di sebelah selatan, dan dengan Laut China Selatan di sebelah barat.

Baca juga: Melihat Perkembangan IPTEK di Negara ASEAN

Vietnam mempunyai luas wilayah sebesar 331.210 km2. Vietnam berbatasan dengan China disebelah utara, dengan Kamboja di sebelah timur dan selatan, dan dengan Laos dan Kamboja disebelah barat.

Negara ASEAN selanjutnya adalah Malaysia yang mempunyai luas wilayah sebesar 330.803 km2. Malaysia berbatasan dengan Brunai Darusalam dan Thailand di sebelah utara, dengan Laut China Selatan di sebelah timur, dengan Indonesia di sebelah selatan, dan dengan Samudera Hindia di sebelah barat.

Negara ASEAN berikutnya adalah Laos yang mempunyai luas wilayah sebesar 237.955 km2. Laos berbatasan dengan China di sebelah utara, dengan Vietnam di sebelah timur, dengan Kamboja di sebelah selatan, dan dengan Myanmar di sebelah barat.

Negara ini merupakan satu-satunya negara di Asia Tenggara yang tidak berbatasan dengan perairan laut.

Kamboja memiliki luas wilayah sebesar 181.035 km2. Kamboja berbatasan dengan Laos di sebelah utara, dengan Vietnam di sebelah timur dan selatan, dan dengan Thailand di sebelah barat.

Brunei Darussalam dikenal sebagai negara yang kaya raya di kawasan ASEAN. Namun, negara tersebut juga masuk ke dalam negara ASEAN dengan luas wilayah terkecil kedua sebesar 5.675 km2.

Brunei Darussalam berbatasan dengan Malaysia di sebelah timur, selatan, dan barat. Sementara disebelah utara berbatasan dengan Laut China Selatan.

Singapura merupakan negara dengan luas wilayah terkecil di ASEAN sebesar 716 km2. Negara singa putih ini berbatasan dengan Malaysia di sebelah utara, dengan Laut China Selatan disebelah timur, dengan Indonesia disebelah selatan, dan dengan Selat Malaka disebelah barat.

Negara di ASEAN yang wilayahnya paling sempit adalah
Ilustrasi bendera ASEAN

puti aini yasmin Sabtu, 26 Februari 2022 - 16:53:00 WIB

JAKARTA, iNews.id - Apakah Anda tahu negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil adalah apa? Agar lebih jelas, berikut jawaban dan urutannya lengkap.

ASEAN adalah Association of SouthEast Asian Nations, yakni organisasi yang membawahi negara-negara di kawasan Asia Tenggara untuk mencapai visi yang sama, yakni kesejahteraan.

Negara Apa yang Paling Luas dan Paling Kecil di ASEAN?

Berdasarkan peta negara ASEAN dikutip dari buku ʻCakrawala Geografiʻ terbitan Yudhistira, berikut daftarnya

  • 1. Singapura: 660 km²
  • 2. Brunei Darussalam: 5.765 km²
  • 3. Filipina: 14.874 km²
  • 4. Kamboja: 181.035 km²
  • 5. Laos: 236.800 km²

 

Negara manakah yang paling sempit?

Dari keterangan di atas, diketahui negara yang paling kecil adalah Singapura. Luasnya bahkan tidak lebih dari kota Jakarta. Secara astronomis, negara ini terletak di 103°35ʻBT - 104°BT dan 1°10ʻ LU - 1°30ʻBT.

Negara manakah yang paling luas di ASEAN?

Selain, negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil adalah Singapura, wilayah ini juga memiliki negara yang paling luas. Adapun, Indonesia memiliki luas mencapai 5.191.543 km² yang daratannya mencapai 1.81.334 km² dan perairannya 3.272.100 km².

Selain negara paling luas, negara ASEAN yang penduduk paling banyak adalah Indonesia. Bahkan, jumlah penduduk Indonesia berada di urutan nomor 4 terbesar di dunia

BACA JUGA:
10 Negara-negara ASEAN Beserta Profil dan Ibu Kotanya Lengkap

Jadi, sudah tahukan negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil adalah Singapura? Selamat belajar!


Editor : Puti Aini Yasmin

TAG : asean negara singapura

Negara di ASEAN yang wilayahnya paling sempit adalah
​ ​

Jakarta -

Urutan lima negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil tentu tak sulit dijawab. Pasalnya meski wilayahnya kecil, negara ASEAN membuktikan peran dan kekuatannya di tataran global.

Secara umum, luas wilayah ASEAN mencapai 4,5 juta kilometer persegi. Secara astronomis, kawasan ini terbentang pada 28°LU-11°LS dan 93°BT-141°BT di Asia Tenggara.

Baca juga: Negara Apakah yang Terletak Paling Utara di Asean? Ini Jawabannya

Daftar lima negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil

Berikut adalah daftar negara di kawasan Asia Tenggara yang memiliki luas area terkecil:

1. Singapura

Negara ini menjadi salah satu yang memiliki wilayah paling kecil di ASEAN. Luas wilayah negara ini adalah 721,5 kilometer persegi dengan total populasi 5,61 juta jiwa pada 2016.

Singapura merdeka pada 9 Agustus 1965 dengan ibu kota yang sama. Negara Singapura memiliki kepala negara seorang presiden dan perdana menteri sebagai kepala pemerintahan.

2. Brunei Darussalam

Negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil selanjutnya adalah Brunei Darussalam. Luas negara ini adalah 5.765 km persegi, dengan ibu kota Bandar Seri Begawan.

Brunei Darussalam merdeka pada 23 Februari 1984 dengan kepala negara seorang sultan. Untuk kepala pemerintahan Brunei Darussalam dipimpin perdana menteri. Mayoritas bahasa yang digunakan penduduk adalah Melayu, Inggris, dan Mandarin.

3. Kamboja

Kamboja menjadi negara berikutnya di ASEAN yang memiliki wilayah terkecil. Negara ini memiliki luas wilayah 181.035 km persegi, dengan populasi 15,76 juta jiwa per tahun 2016.

Negara dengan ibu kota Phnom Penh ini merdeka pada 9 November 1953. Bentuk kepala negara di Kamboja adalah raja, sedangkan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri.

4. Laos

Negara berikutnya adalah Laos dengan luas 237.955 km persegi dan populasi 6.76 juta jiwa pada 2016. Laos dengan ibu kota Vientiane ini merdeka pada tanggal 2 Desember.

Kepala negara Laos adalah presiden dan kepala pemerintahannya seorang perdana menteri. Seperti negara ASEAN lain, masyarakat Laos umumnya memiliki mata pencarian sebagai petani.

Baca juga: 13 Negara Penghasil Timah Terbesar di Dunia, Indonesia Peringkat Berapa?

5. Filipina

Filipina memiliki luas wilayah sekitar 300.000 km persegi, sehingga masuk dalam daftar lima negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil. Populasi di Filipina mencapai 103.3 juta jiwa per tahun 2016.

Negara dengan ibu kota Manila ini merdeka pada tanggal 12 Juni. Filipina memiliki kepala negara dan kepala pemerintahan seorang Presiden.

Itu tadi urutan lima negara ASEAN yang memiliki wilayah paling kecil. Semoga jelas ya detikers.



Simak Video "Malaysia-Indonesia Sepakat Perkuat Bahasa Melayu"

Negara di ASEAN yang wilayahnya paling sempit adalah


(faz/row)

Luas wilayah masing-masing negara anggota ASEAN sebagai berikut:

  • Brunei Darussalam = 5.765 km2
  • Kamboja = 181.300 km2
  • Singapura = 697 km2    
  • Myanmar  =  30.000 km2    
  • Vietnam = 513.120 km2    
  • Malaysia = 330.435 km2    
  • Laos = 236.804 km2    
  • Thailand = 513.120 km2
  • Indonesia = 3.257.483 km2    
  • Filipina = 299.999 km2

Jadi, di antara sepuluh negara anggota ASEAN yang luas wilayahnya paling sempit, yaitu Singapura.