Nama anak laki-laki awalan P Islam

Jakarta -

Memilih nama untuk bayi laki-laki bukanlah hal yang mudah. Berikut inspirasi nama bayi laki-laki Islami dan artinya terlengkap dari A-Z.

Tak sedikit muslimah yang bingung memilih nama yang tepat untuk bayi laki-lakinya.Beberapa mungkin menyarankan nama tradisional sementara yang lain mungkin memilih yang lebih modern.

Deretan nama bayi laki-laki Islami berikut ini memiliki beragam makna. Ada nama bayi yang terkesan tradisional dan modern. Seperti nama Unais yang berarti ramah atau nama Danaa yang maknanya orang cerdas dan bahagia.

Berikut 100 nama bayi laki-laki Islami dan artinya terlengkap dari A-Z:

Baca juga: 100 Nama Bayi Laki-laki Islami Modern Huruf Awal A

Nama Bayi Laki-Laki Islami Awalan A Hingga E



1. Aaaqil memiliki makna seorang yang bijaksana dan cerdas.
2. Aaarabisk memiliki makna seseorang yang berangan-angan dan sehat
3. Aban memiliki makna nama malaikat, bulan Persia ke-8, malaikat besi,
4. Abdar memiliki nama aabdar berasal dari alquran yang artinya cahaya bulan
5. Abdeen memiliki makna pemuja
6. Abid memiliki makna kuat, lengkap, penyembah semua
7. Bahij memiliki makna menyenangkan, ceria, bahagia
8. Bahili memiliki makna Murid Muhammad Agung
9. Bahir memiliki makna spektakuler, luar biasa, brilian
10. Bahiri memiliki makna brilian, jernih, dan terkenal
11. Bahjat memiliki makna kemegahan
12. Bahrudin memiliki makna cahaya iman
13. Cahil memiliki makna seorang pria muda dan naif
14. Caliph memiliki makna judul Islami
15. Can memiliki makna seseorang yang penuh dengan semangat, kehidupan dan hati
16. Canada memiliki makna seorang cadid, orang yang tulus
17. Candanin memiliki makna tulus dan jujur
18. Cano memiliki makna hidup
19. Dafi memiliki makna orang yang mencegah
20. Daai memiliki makna Nabi Muhammad
21. Daim memiliki makna kepribadian abadi
22. Daamin memiliki makna jaminan dan kepastian.
23. Danaa memiliki makna orang yang cerdas dan bijak
24. Daaneesh memiliki makna penuh dengan hikmah
25. Ebadah memiliki makna doa kepada Allah
26. Ehsan memiliki makna suka dan bagus
27. Ebrahim memiliki makna bumi, nama seorang nabi
28. Ehab memiliki makna hadiah seseorang
29. Eesaa memiliki makna juru selamat dari dosa
30. Ehan memiliki makna terang bulan atau bulan penuh.

Nama Bayi Laki-Laki Islami Awalan F Hingga G



31. Faaiz memiliki makna menang, sukses
32. Faakhir memiliki makna bangga, Luar Biasa
33. Farih memiliki makna seseorang yang penuh dengan kegembiraan
34. Faris memiliki makna penunggang kuda, ksatria
35. Farooq memiliki makna seorang pria yang tahu perbedaan antara benar dan salah
36. Faateh memiliki makna penakluk
37. Gabra memiliki makna manusia,
38. Gadiel memiliki makna Tuhan adalah rejekiku
39. Gafur memiliki makna tak terkalahkan
40. Gahez memiliki makna pagi
41. Gairim memiliki makna bernyanyi dalam pujian
42. Gamal memiliki makna Unta.

Nama Bayi Laki-Laki Islami Awalan H Hingga J


43. Hakim memiliki makna penguasa
44. Halim memiliki makna dewasa
45. Hamid memiliki makna memuji, mencintai berhubungan dengan tuhan, yang menawarkan persetujuan
46. Haan memiliki makna ayam jantan
47. Haani memiliki makna senang, bahagia
48. Haanish memiliki makan Senang
49. Ibrar memiliki makna Bermanfaat, Damai
50. Idrak memiiki makna untuk memahami
51. Idrees memiliki makna orang yang memberi petunjuk
52. Idris memiliki makna nama seorang nabi
53. Iethaar memiliki makna pengorbanan, tanpa pamrih
54. Iesa memilki makna nama seorang nabi
55. Jabir memiliki makna penasihat yang baik
56. Jaafar memiliki makna orang yang berasal dari sungai kecil
57. Jaah memiliki makna martabat atau keagungan
58. Jaalibi memiliki makna seseorang yang memiliki motif, alasan untuk bertindak
59. Jaban memiliki makna berhati lembut.

Baca juga: 60 Nama Bayi Laki-Laki Islam yang Indah dan Sarat Makna

KLIK HALAMAN SELANJUTNYA untuk mengetahui nama bayi laki-laki Islami awalan huruf K hingga Z.




(eny/eny)

Selanjutnya
Halaman
1 2