Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan

Selain mendekor interior rumah, mengenal macam-macam perabotan rumah tangga dan kegunaannya merupakan hal yang penting. Dengan begitu, Pins bisa mulai merencanakan apa saja yang harus dibeli sesuai keperluan, Pins. Tenang, Pins tidak perlu bingung, kali ini Pinhome akan memberikan tipsnya juga.

Pinhome – Peralatan rumah tangga dibagi menjadi 2 bagian, yaitu wajib dan tidak wajib. Perabotan wajib rumah tangga ini dimiliki agar aktivitas sehari-hari berjalan dengan baik. Untuk perabotan wajib merupakan peralatan yang setidaknya harus dimiliki rumah tangga agar dapat berfungsi dengan baik. Sedangkan perabotan tidak wajib merupakan peralatan pelengkap yang tidak harus dimiliki sebuah rumah tangga.

Baca Juga:

Macam-Macam Perabotan Rumah Tangga dan Kegunaannya

Dalam memilih perabotan, pertimbangkan dengan baik, mana yang dibutuhkan dan mana yang diinginkan. Bagaimana cara memilihnya? Termasuk macam-macam perabotan rumah tangga dan kegunaannya.

Pilih Sesuai Dengan Fungsinya

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Tokopedia)

Ketika menempati rumah baru, pilihlah perabot apa yang paling dibutuhkan. Jangan membeli barang yang fungsinya masih bisa digantikan barang lain. Atau, Pins juga bisa memilih barang yang multifungsi, untuk menghemat anggaran belanja.

Baca Juga:

Pilih Secara Efisien

Di era zaman digital ini, peralatan rumah tangga semakin efisien. Contohnya adalah, ketika memilih lampu, pilihlah lampu LED. Kenapa? Dengan watt yang kecil tetapi mampu menerangi ruangan dengan maksimal. Begitu juga ketika memilih AC, Pins.

AC jaman sekarang sudah dilengkapi dengan inverter, sehingga akan menghemat penggunaan listrik rumah. Atau, bandingkan satu produk dengan lainnya. Fungsinya adalah mengetahui mana yang lebih efisien dari segi harga, kegunaan.

Perhatikan Bahan Pembuat Barang

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Rumah123)

Bahan peralatan rumah tangga, pastikan terbuat dari bahan yang awet. Jangan tergiur memilih peralatan rumah tangga yang murah, tetapi tidak awet. Sehingga, Pins tidak perlu terlalu sering mengeluarkan uang untuk membeli barang baru. Contohnya untuk peralatan dapur, usahakan memilih yang bahannya aman dan tak mudah terkelupas.

Baca Juga:

Perabotan Rumah Tangga yang Wajib Dimiliki

Setelah dapat memilih perabotan rumah tangga dengan bijak, saatnya Pins mengatur budget dan skala prioritas mengenai peralatan yang harus dibeli. Pins dapat melakukan survei terlebih dahulu, melalui e-commerce. Karena mereka sering menawarkan berbagai diskon yang bisa dimanfaatkan.

Ruang Dapur

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Dekoruma)

Di setiap rumah, selalu ada dapur. Dapur ini menjadi tempat memasak, makan, dan minum. Sehingga, pemilihan peralatan dapur harus memadai. Berikut ini beberapa peralatan penting yang wajib mengisi dapur.

Baca Juga:

  • Cara Menata Rumah Kecil Biar Rapih
  • Tips Memilih Sofa Sebagai Dekorasi Rumah

Kompor

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Bukalapak)

Ada berbagai macam jenis kompor yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan desain dapur. Termasuk Kompor gas, kompor listrik, kompor induksi, hingga kompor portabel. Untuk kompor gas, pastikan gas di rumah Pins, menggunakan gas alam atau LPG. Karena jenis kompor gas akan berbeda.

Penanak Nasi

Pins dapat memilih penanak nasi multifungsi yang bisa digunakan untuk memasak sekaligus menghangatkan nasi. Selain itu, penanak nasi serba bisa juga bisa dimanfaatkan untuk memasak sayur.

Baca Juga:

  • Berbagai Peralatan Rumah Modern
  • Cara Mudah Membuat Desain Rumah Sendiri

Peralatan Memasak, Menggoreng, Panci, dan Pisau

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Kompas)

Tidak boleh ketinggalan, adalah peralatan masak seperti penggorengan, panci, oven, microwave, pisau, dan sebagainya. Pilihlah peralatan memasak yang paling dibutuhkan dan dapat digunakan segera.

Peralatan Makan

Urusan memasak sudah selesai, sekarang saatnya menyantap makanan. Pilihlah peralatan makan yang sesuai dengan desain rumah Pins. Mulai dari piring, sendok, garpu, gelas, dan mangkuk, sesuai dengan desain dan warna-warna yang menarik agar sesi makan menjadi lebih hangat.

Baca Juga:

Kulkas

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Sindonews)

Menjadi salah satu alat yang sangat dibutuhkan, karena untuk menyimpan bahan makanan agar tetap segar. Sesuaikan kulkas dengan kebutuhanmu. Baik kulkas 1 pintu atau dua pintu.

Ruang Tamu

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Dekorku)

Bagian Ruang tamu akan menjadi tempat pertama kali yang akan dilihat oleh tamu atau selain penghuni rumah. Oleh karena itu, pilihlah perabotan yang akan membuat tamu menjadi nyaman. Meja kursi menjadi perabotan yang wajib ada di ruang tamu.

Baca Juga:

Ruang Tidur

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Ruangarsitek)

Pins pasti ingin memiliki ruang tidur yang nyaman. Karena tidur yang cukup dan berkualitas akan membantu Pins merasa segar kembali setelah lelah bekerja seharian. Peralatan yang wajib ada di kamar tidur:

Kasur

Pilihlah kasur sesuai kebutuhan. Baik single bed, queen bed atau yang lain. Perhatikan juga kualitas kasur tersebut.

Baca Juga:

Sprei, bantal & guling

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Viva)

Merupakan elemen pelengkap tempat tidur, yang akan membantu kualitas tidur Pins. Pastikan bahan yang tepat.

Lemari

Lemari yang dipilih, sebaiknya menyesuaikan kebutuhan. Jangan memilih lemari yang besar sehingga kamar akan terlihat sempit.

Peralatan Elektronik

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Pinhome.id)

Dengan Peralatan elektronik bisa memudahkan hidup Pins. Peralatan yang wajib ada adalah:

Mesin cuci

Kegunaan Mesin cuci bisa menghemat waktu dan tenaga saat mencuci. Pastikan kemampuan tabung cucinya sesuai kebutuhan.

Baca Juga:

  • Inspirasi Desain Ruang Keluarga
  • Cara Membuat Rumah Hemat Energi

Televisi

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Grid)

Televisi adalah salah satu yang akan menghibur Pins di rumah. Pins dapat mencari televisi yang LED atau LCD. Sesuaikan dengan kebutuhan Pins dan konsumsi listriknya.

AC / Kipas Angin

AC atau kipas angin ini akan membantu mendingan suhu ruangan. Jika cukup dengan kipas angin, sesuaikan apakah yang akan ditempatkan di langit-langit atau di lantai. Jika AC, pastikan konsumsi listriknya.

Baca Juga:

  • Model Dapur Minimalis
  • Tips Desain Dapur Terbaik Untuk Keluarga

Setrika

Pilihlah setrika yang menggunakan proteksi thermofuse serta thermostat untuk menjaga suhu panas setrika. Dilengkapi dengan tombol pengatur panas dan alas anti lengket.

Peralatan kebersihan

Mengapa pemilihan jenis perabot harus sesuai dengan fungsinya jelaskan
(Tidy)

Rumah bersih dan rapi akan membuat betah. Peralatan kebersihan dibutuhkan antara lain adalah sapu, alat pel, keset, pembersih kaca. Jika dibutuhkan, penghisap debu. Perhatikan daya listrik yang dibutuhkan.

Nah, sudah mendapatkan gambaran untuk peralatan mengisi rumah baru? Selamat mengisi rumah barunya Pins.

Baca Juga:

  • Ragam Desain Dapur Sederhana
  • Contoh Desain Dapur Minimalis 3×3

Temukan pilihan rumah terlengkap di Aplikasi Pinhome. Dapatkan properti idaman melalui program NUP untuk akses eksklusif. Untuk kamu agen properti independen atau agen kantor properti bergabunglah menjadi rekan agen properti bersama kami dan iklankan properti kamu di sini.

Kamu juga bisa belajar lebih lanjut mengenai properti di Property Academy by Pinhome. Gabung menjadi Rekan Jasa Pinhome melalui aplikasi Rekan Pinhome di App Store atau Google Play Store sekarang!

Hanya di Pinhome.id yang memberikan kemudahan dalam membeli properti. Pinhome PINtar jual beli sewa properti.

Editor: Jay