Mana dari yang berikut ini yang bukan merupakan contoh dari respon refleksif

Contoh Soal Indra dan ReaksiUntuk bertahan hidup, makhluk hidup harus mampu memperoleh makanan, menghindari bahaya, dan juga berkembang biak. Kemampuan menyadari lingkungan sekitar kita merupakan bagian penting dalam melakukan ketiga hal ini.  Manusia memperoleh informasi seputar lingkungannya dengan menggunakan berbagai indra yang melibatkan sel khusus yang disebut reseptor. Contohnya, telinga kita memiliki sel untuk mendeteksi getaran suara, dan mata kita memiliki sel yang mampu mendeteksi cahaya. Kita juga memiliki kemopersepsi, yaitu kemampuan mendeteksi zat kimia tertentu, lewat berbagai reseptor yang terlibat dengan indra penciuman dan pengecap kita. Indra peraba kita melibatkan beragam reseptor yang berbeda, kebanyakan pada kulit, yang bisa mendeteksi panas, dingin, tekanan, dan rasa sakit. 

“Indra keenam” yang sering kita anggap remeh disebut propriosepsi, yaitu kemampuan untuk membedakan bahwa masing-masing bagian tubuh kita saling terkait satu dengan lainnya dan juga terkait dengan bumi. Tanpa indra ini, mustahil seorang pesenam bisa melakukan gerakan akrobat rutin dan bahkan akan sulit untuk seorang siswa mengambil sebuah pensil! Kumpulan reseptor yang mengumpulkan “masukan” mengenai lingkungan dan saraf yang membawa sinyal dari reseptor ke sumsum tulang punggung disebut sistem saraf aferen

Dapatkah makhluk hidup merespons lingkungannya tanpa menggunakan otak?

Hampir di setiap situasi, impuls saraf akan bergerak ke sistem saraf aferen, ke atas sumsum tulang punggung, kemudian ke otak, tempat pemrosesan informasi yang dibawa impuls saraf tadi. Bila ada yang respons diperlukan, impuls akan kembali dikirimkan ke bawah sumsum tulang punggung dan melewati sistem saraf eferen untuk menghasilkan respons tersebut. Dengan kata lain, sistem saraf eferen merupakan sekumpulan saraf yang membawa sinyal saraf dari sumsum tulang punggung ke otot, dan kemudian memberikan "hasil" dari sistem saraf berupa gerakan.

Akan tetapi, pada situasi tertentu tidak diperlukan adanya keterlibatan penuh dari otak ataupun sumsum tulang punggung. Contohnya, kita tidak bisa sepenuhnya mengontrol diri kita saat bersin karena tidak sengaja menghirup debu, dan nyaris mustahil bagi kita untuk menghindari rasa kaget saat dokter mengetuk tepat di bagian bawah tempurung lutut kita dengan palu kecil. Kadang-kadang kita bahkan menarik tangan kita dari benda tajam sebelum merasakan sakit akibat luka yang bisa timbul kalau tidak sengaja terkena benda tersebut. Respons refleksif semacam itu memerlukan jalan pintas agar bisa lebih cepat merespons rangsangan eksternal tertentu. Jalan pintas ini disebut busur refleks. Untuk menghasilkan sebuah tindakan refleks, impuls saraf bergerak dari titik rangsangan, melewati sistem saraf aferen, ke sumsum tulang punggung, kemudian segera kembali ke sistem saraf eferen. Contohnya, pada gambar di bawah, bayangkan orang tersebut baru saja menyentuh kompor panas. Jejak berwarna merah menandai pergerakan impuls saraf dari tangan ke sumsum tulang punggung. Di sumsum tulang punggung, sinyal tersebut dikirim kembali ke bagian sistem saraf eferen, yang ditandai dengan jejak berwarna hitam, yang akan menggerakkan tangan supaya menjauhi sumber panas tersebut. Jejak berwarna merah dan hitam, berikut titik pada tulang punggung tempat keduanya bertemu, adalah merupakan busur refleks. Respons tadi tidak melibatkan otak, yang berarti bahwa tindakan refleks bisa saja terjadi lebih cepat dan bisa terjadi tanpa rasa sadar atau kontrol yang cepat.

Mana dari yang berikut ini yang bukan merupakan contoh dari respon refleksif

S1

Mana dari yang berikut ini yang tidak berkaitan dengan busur refleks?

S2

Indra mana yang berkaitan dengan kemoresepsi?

S3

Apa peranan dari sistem saraf aferen?

S4

Mana dari yang berikut ini yang bukan merupakan contoh dari respons refleksif?

S5

Mana dari yang berikut ini yang merupakan contoh propriosepsi yang sehat?

S6

Mana dari yang berikut ini yang menggambarkan jenis reseptor yang berbeda?

S7

Apa kesamaan dari semua sinyal sistem saraf eferen?

S8

Sebutkan urutan kejadian yang terdapat pada busur refleks!I. reseptor merasakan kondisi lingkunganII. impuls saraf bergerak di sumsum tulang punggungIII. pergerakanIV. impuls saraf bergerak menjauhi sumsum tulang punggung

V. impuls saraf bergerak menuju sumsum tulang punggung

S9

Seorang ilmuwan membuat hipotesis bahwa tindakan melompat menjauhi batu tajam yang terinjak melibatkan busur refleks. Mana dari hasil percobaan berikut yang akan membantah hipotesis ilmuwan tersebut?

S10

Apa manfaat utama dari busur refleks?

Mana dari yang berikut ini yang bukan merupakan contoh dari respon refleksif

Mana dari yang berikut ini yang bukan merupakan contoh dari respon refleksif
Lihat Foto

freepik.com/macrovector

Ilustrasi jenis-jenis perilaku manusia

KOMPAS.com - Hasil dari aksi dan reaksi organisme terhadap lingkungannya disebut perilaku.

Dalam buku Memahami Perilaku dan Kejiwaan Manusia (2020) karya Alvin Koswanto, perilaku manusia adalah respons terhadap stimulus yang ada.

Namun, di dalam diri indiviodu memiliki kemampuan untuk menentukan perilaku yang akan dilakukan. Jenis-jenis perilaku manusia menjadi dua bagian, yaitu:

Perilaku refleksif merupakan perilaku manusia yang ditimbulkan oleh reaksi secara spontan terhadap stimulus yang ada, maupun otomatis.

Baca juga: Teori Perilaku Manusia

Perilaku refleksif ini pada hakikatnya tidak dapat dikendalikan karena perilaku ini merupakan perilaku yang alamiah.

Contohnya, ketika jari kita secara tidak sengaja menyentuh benda panas, otomatis kita akan menarik jari kita atau Mata yang otomatis berkedip ketika terkena cahaya silau, dan sebagainya.

Di dalam perilaku refleksi juga ada perilaku naluri. Perilaku naluri merupakan gerak refleks yang kompleks atau rangkaian tahapan.

Ada tiga gejala yang menyertai perilaku naluri , seperti pengenalan, perasaan atau emosi, dorongan, keinginan atau motif, dan sebagainya.

Perilaku yang dikendalikan oleh pusat kesadaran atau otak, Stimulus diterima oleh reseptor, kemudian diteruskan kepada otak untuk direspon melalui efektor.

Proses yang terjadi dalam otak dinamakan proses psikologis. Perilaku ini merupakan perilaku yang dibentuk dan dapat dikendalikan. Perilaku ini dapat berubah setiap saat sebagai hasil dari proses belajar.

Baca juga: Perilaku Manusia dan Ciri-Cirinya

Berdasarkan batasan

Dilansir dari situs resmi Kementerian Kesehatan, perilaku juga daoat dibedakan berdasarkan batasan. Terbagi menjadi:

Perilaku pasif juga disebut respon internal. Perilaku ini sifatnya masih tertutup, terjadi dalam individu sehingga tidak bisa diamati secara langsung. Contohnya, dalam berpikir, angan-angan, berfantasi, dan lain sebagainya.

Perilaku aktif disebut dengan respon eksternal atau bersifat terbuka. Perilaku ini bisa diamati secara langsung karena tindakan nyata. Contohnya, bekerja, membaca buku, membersihkan rumah, dan lainnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

apa makna lagu tomboy - Destiny Rogers​

isilah tts struktur teks persuasi berikutngasal bisulan!​

................... selanjutnya pada kesempatan yang berbahagia ini, saya sebagai ketua kelas mengajak teman-teman untuk menjaga kebersihan lingkungan … kelas dan kebersihan lingkungan sekolah, sehingga akan tercipta lingkungan sekolah kita yang bersih, asri, nyaman dan, sehat Tulisan kalimat untuk mengawali pidato di atas!!.

Bu Mulyono ut untuk menjawab soal no "Pak, sebenarnya apa dosa kita sampai anak kita menderita seperti ini? Saya sudah tidak tahu haru berbuat apa lag … i.” Pak Mulyono : "Bersabarlah, Bu. Pasti Yang Mahakuasa akan memberikan jalan." 1.Apa konflik yang terdapat dalam kutipan drama tersebut?

Membuat dialog percakapan antara 2 orang berisi ajakan cerita persuasi​

membuat dialog percakapan antara 2 orang berisi ajakan cerita persuasi​

jangannnnnnnn ngasal​

sekarang jam berapa?​

Pantun 1Tertawa mengusir dukabahkan sedih pun akan berbalik Jika kamu mampu menerka binatang apa tidur terbalik? Pantun 2Mendengar ibu sedang memasak … Ternyata masak kue panggangKalau kamu pintar menebakUlar apa yang ada di pinggang?Lakukan identifikasi terhadap informasi (pesan, rima,dan pilihan kata)dari pantun tersebut!✏ Jangan ngasal ✏ Ngasal report​

Buatlah prolog, orientasi, komplikasi,resolusi,dan epilog dalam teks drama "impian masa depan"