Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

You're Reading a Free Preview
Pages 4 to 6 are not shown in this preview.

Home » Kelas V » Skala pada Peta dan Denah

Peta merupakan penggambaran suatu wilayah atau daerah. Tentu tidak mungkin menggambar peta suatu wilayah sesuai ukuran sebenarnya, karena sangat besar. Biasanya peta digambar dengan menggunakan skala. Artinya, jarak dua tempat atau ukuran suatu wilayah digambar lebih kecil. Sebagai contoh jarak sebenarnya dua kota 5 km digambar pada peta sejauh 1 cm. Dikatakan bahwa peta tersebut mempunyai skala. Skala merupakan perbandingan jarak, bentuk, dan ukuran yang tergambar di peta dengan keadaan sesungguhnya di lapangan. Skala angka adalah skala peta yang menggunakan angka atau bilangan pecahan sebagai pembanding jarak. Skala ini dapat berupa perbandingan cm maupun inchi berbanding mil. Skala peta dapat digunakan sebagai pedoman penghitungan untuk menentukan jarak maupun luas wilayah. Untuk menghitung jarak suatu tempat dapat menggunakan skala seperti contoh berikut. Jarak kota A dan B di peta = 5 cm,sedangkan skala peta 1 : 200.000. Jarak kota A sampai B = 5 x 200.000 = 1.000.000 cm = 10 km. Selain itu skala juga dapat digunakan untuk menghitung luas suatu wilayah. Skala 1 : 200.000 artinya 1 cm jarak pada peta sama dengan 200.000 cm pada jarak sebenarnya atau 2 km pada jarak sebenarnya.

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

Secara umum rumus skala dapat dituliskan sebagai berikut :
Rumus Skala : Skala = Jarak Sebenarnya/Jarak Pada Peta

Rumus Jarak pada peta :

Jarak Pada Peta = Jarak Sebenarnya/Skala

Rumus Jarak sebenarnya


Jarak sebenarnya = skala x jarak pada peta
Sebuah peta memiliki skala 1 : 500.000. Skala itu menunjukkan bahwa jarak 1 cm pada peta mewakili jarak sebenarnya 500.000 cm = 5 km. Dengan skala tersebut kita dapat menentukan jarak beberapa tempat yang ada di peta tersebut. 1. Berapa jarak sebenarnya jika jarak dua kota A dan B pada peta 2 cm? Jarak sebenarnya = skala x jarak pada peta = 500.000 x 2 = 1.000.000 cm atau 10 km. 2. Berapa jarak sebenarnya jika jarak dua desa C dan D pada peta 4,5 cm? Jarak sebenarnya = skala x jarak pada peta = 500.000 x 4,5  = 2.250.000 cm atau 22,5 km. 3. Jika jarak sebenarnya terminal E dan F 30 km, berapa jarak kedua terminal tersebut pada peta? Untuk memudahkan satuanya diubah ke cm, 30 km = 3.000.000 cm. Jarak Pada peta = Jarak Sebenarnya/Skala = 3.000.000/500.000 = 6 cm 4. Jika jarak sebenarnya stasiun kereta api G dan H 145 km, berapa jarak kedua stasiun tersebut pada peta? Untuk memudahkan satuanya diubah ke cm, 145 km = 14.500.000 cm Jarak Pada Peta = Jarak Sebenarnya/Skala = 14.500.000/500.000 = 29 cm Pada sebuah peta yang memiliki skala 1 : 500.000, kita juga dapat menentukan jarak pada peta suatu tempat, seperti contoh di bawah ini.
No.Jarak SebenarnyaJarak Pada Peta
1.25 km2.500.000/1.500.000 = 1,7 cm
2.14 km1.400.000/1.500.00 = 0,9 cm
3250 km25.000.000/1.500.000 = 16,7 cm
4.70 km7.000.000/1.500.000 = 4,7 cm
Jawablah soal-soal berikut. 1. Jarak antara kedua kota sesungguhnya 25 km. Jarak pada peta 10 cm. Tentukan skala peta tersebut! Ubah jarak sebenarnya menjadi cm, 25 km = 2.500.000 cm Skala = Jarak Sebenarnya/Jarak pada peta = 2.500.000/10 = 1.250.000 2. Jarak kedua kota sesungguhnya 45 km. Skala pada peta 1 : 150.000. Tentukan jarak kedua kota pada peta! Ubah jarak sebenarnya menjadi cm, 45 km= 4.500.000 cm Jarak Pada Peta = Jarak Sebenarnya/Skala = 4.500.000/150.000 = 30 cm 3. Panjang rumah pada denah 50 cm. Panjang rumah sebenarnya 25 m. Berapa skala denah tersebut? Ubah panjang rumah menjadi cm, 25 m = 2.500 cm Skala = Jarak Sebenarnya/Jarak Pada Peta = 2.500/50 = 50, Jadi skala = 1 : 50 4. Tinggi suatu gedung 60 meter. Tinggi gedung pada denah 50 cm. Berapa skala denah tersebut? Ubah tinggi gedung sebenarnya menjadi cm, 60 m = 6.000 cm Skala = Tinggi Sebenarnya/Tingg Pada Peta = 6.000/50 = 120, Jadi skala = 1 : 120 5. Lebar suatu kolam renang 20 meter. Pada denah dibuat dengan skala 1 : 250. Berapa sentimeterkah lebar kolam pada denah? Ubah lebar kolam sebenarnya menjadi cm, 20 m = 2.000 cm

Lebar Pada Denah = Lebar sebenarnya/Skala = 2.000/250 = 8 cm

Posted by Nanang_Ajim

Mikirbae.com Updated at: 4:26 PM


Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis @dhiahkhairunnis

September 2018 2 797 Report

2.jarak kedua kota sesungguhnya 45km.skala pada peta 1:150.000.tentukan jarak kedua kota pada peta?(yg tau kasih jawaban ya:D,plus caranya)


Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

CRD JP = JS ÷ Sk
45 km = 4.500.000
4.500.000 ÷ 150.000 = 30

JP = 30

0 votes Thanks 0

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

09sof9 4.500.000:150.000=30

0 votes Thanks 0

More Questions From This User See All


Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis October 2018 | 0 Replies

Seutas tali panjangnya 19,6m dipotong potong menjadi beberapa bagian . setiap potong panjangnya 2,8m. brp potong tali yg diperoleh?
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

A.berapa 10% dari 1 ton? B.berapakah 10 per ml dari 1 ton? C.manakah yg lebih besar 1 % atau 1 per ml? kasih tau donk...caranya juga ya
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

Sebotol minuman yg berisi 620 ml,dengan kadar alkohol 15%.berapa mili liter alkohol yg terdapat dalam minuman itu? yg tau please kasih tau.... pake cara ya
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

Sisi sebuah persegi 18cm maka luas persegi ........ Cm
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

APA arti PT ? Dan CV?
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

1.jarak antara kedua kota sesungguhnya 25km.jarak pada peta 10 cm.tentukan skala peta tersebut?(yg tau kasih tau dong,sama caranya ya)
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

Apa yg dimaksud kop surat?
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

Apa arti tujuan dalam bahasa inggris
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

Siapa nama tokoh tokoh perjuangan indonesia?daerah asal?perjuangannya? sebutkan 5! (tolong ya jawabannya)
Answer

Jarak kedua kota Sesungguhnya 45 km skala pada peta 1 150.000 Berapakah jarak kedua kota pada peta?

dhiahkhairunnis September 2018 | 0 Replies

Apa unsur unsur surat penawaran?
Answer

Recommend Questions



nansy2015 May 2021 | 0 Replies

sebuah akuarium mempunyai volume 240 liter .jika akuarium kosong tersebut di aliri air dengan debit 30 liter/menit,waktu yg di perlukan untuk mengisi akuarium sampai penuh adalah.......... a.3menit b.6 menit c.8 menit d.16 menit


DivaVisia May 2021 | 0 Replies

Tolong caranya serta jawaban. gomawo


ingaazhaimuets May 2021 | 0 Replies

5 per 8 dikurang 5 per 6


rizkypsa33 May 2021 | 0 Replies

dalam percobaan melempar dadu sebanyak 450 kali ,frekuensi harapan muncul mata dadu kurang dari 5 adalah


CAVieny May 2021 | 0 Replies

Tolong ya kak.. 1. Sebuah tangki air dapat menampung 14,168m3 air. Bagian alas tangki air tersebut memiliki radius 14 dm. Tangki air tersebut setinggi.. a. 23dm b. 46dm c. 69dm d. 92dm 2. FPB dari 84 dan 56 dalam bentuk faktorisasi prima adalah....


nad58 May 2021 | 0 Replies

cos 330°.tan 225°-sin 210°-cot330°


athala6 May 2021 | 0 Replies

bu ani meminjam uang di bank sebesar Rp.20.000.000,00 dengan bunga 20% pertahun . besar bunga yg ditanggung oleh bu ani jika meminjam uang selama 6 bulan adalah...


Pengguna Brainly May 2021 | 0 Replies

Help me friends... no 26


efan22 May 2021 | 0 Replies

[tex]3 \sqrt{10} - \sqrt{10} [/tex]


aririyan752 May 2021 | 0 Replies

Dengan kecepatan 80 km/jam, waktu yang diperlukan 3 jam 45 menit. Dengan kecepatan 60 km/jam, waktu yang diperlukan untuk menempuh yang sama jarak adalah