Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

Resep Kacang Asin

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

Resep Kacang Asin (XResep.co) - Untuk membuat Kacang Asin, sangat mudah karena cuma dengan 5 Bahan yang bisa anda beli di pasar/supermarket/minimarket terdekat. Cara membuat Kacang Asin pun tidak sulit, dengan 5 langkah mudah, bisa dipastikan anda bisa membuat Kacang Asin yang enak dan lezat. Cukup ikuti bahan dan langkah-langkah yang sudah kami berikan, seluruh resep sudah teruji dengan baik.

Resep Kacang Asin. Edisi bebersih lemari bahan, ketemu kacang tanah yang belum sempat diolah, okelah dibikin kacang asin aja kesukaan paksu, dari pada beli dapatnya dikit mihil, enakan bikin sendiri yah sudah jelas bahannya, tanpa MSG pula👌ini simple resep dari mertua, hasilnya ga keras/alot dan gurih bawang putih nya terasa banget, rasanya original banget deh, silahkan dicoba ya, semoga bermanfaat 😘 #PejuangGoldenApron2 #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglover

Bahan-bahan Membuat Kacang Asin:

  • Kamu butuh 1 kg kacang tanah tanpa kulit
  • Siapkan 5-6 siung bawang putih
  • Ambil secukupnya Garam
  • Siapkan Air
  • Gunakan Minyak untuk menggoreng

Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Kacang Asin, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing jika hendak menyiapkan Kacang Asin enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi suguhan istimewa. Setelah menyiapkan semua bahan-bahan yang dibutuhkan, kita lanjut dengan membuat Kacang Asin sesuai langkah-langkah berikut.

Langkah-langkah Membuat Kacang Asin:

LANGKAH 1

Siapkan bahan

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit
Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

LANGKAH 2

Kupas bawang putih dan iris lebar, sisihkan

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

LANGKAH 3

Rebus air hingga mendidih, lalu tuang dalam baskom yang berisikan kacang tanah kupas tadi, cukup hingga kacang terendam semua ya, tambahkan garam & irisan bawang, aduk hingga rata, biarkan 5-7 menit saja sambil diaduk sesekali ya, tiriskan

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit
Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

LANGKAH 4

Panaskan minyak, goreng kacang bersama irisan bawang putih hingga kuning keemasan, angkat. (Note: biasanya bawang putih akan matang duluan, saat bawang putih sudah mulai kering dan berwarna kekuningan angkat dulu ya walaupun kacangnya belum matang, biar ga bau gosong😂)

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

LANGKAH 5

Tiriskan kacang goreng dan masukkan dalam wadah tertutup jika kacang sudah dingin (suhu ruang)

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

Demikianlah Resep Kacang Asin yang kami sajikan kali ini. Semoga Resep Kacang Asin ini bisa memberi anda inspirasi masak hari ini. Lihat juga resep-resep menarik kami lainnya di XResep.co. Terima Kasih.

Resep Menarik Lainnya :

Cara merebus kacang tanah tanpa kulit

Membuat bubur kacang hijau memang sangat mudah, Anda hanya butuh bahan-bahan seperti gula aren atau gula merah, kacang hijau secukupnya, santan, dan tentu saja daun pandan agar aroma dari bubur kacang hijau yang Anda masak jadi lebih harum.

Tapi sayang, banyak orang yang tidak tahu bagaimana cara merebus kacang hijau yang tepat, sehingga proses memasaknya jadi lebih lama dari biasanya. Bahkan untuk merebus ½ Kg kacang hijau, bisa mencapai lebih dari 2 jam. Bukankah itu sangat merugikan?

Terus bagaimana solusinya?

Tenang saja. Anda sebenarnya bisa menghasilkan bubur kacang hijau yang empuk dan lezat, tanpa harus membuang banyak waktu dan tenaga karena proses memasak yang terlalu lama. Caranya mudah kok, ikuti saja beberapa trik berikut ini:

  1. Cuci bersih biji kacang hijau sebelum Anda mengolahnya menjadi bubur kacang hijau. Setelah itu, rendam kacang hijau dalam air dingin selama 3-4 jam.
  2. Proses perendaman ini dibutuhkan agar air rendaman bisa menembus pori-pori kacang hijau, sehingga kacang hijau lebih mengembang dan mudah hancur saat dipanaskan.
  3. Rebus dulu air hingga mendidih, kemudian baru masukkan kacang hijau tadi. Rebus dulu selama 5-7 menit, kemudian matikan kompor. Biarkan kacang hijau terendam dalam air panas tersebut selama 30-60 menit.
  4. Setelah itu, nyalakan kembali kompor dan rebus seperti biasa, dan lihatlah. Kacang hijau pun jadi lebih mudah hancur, tanpa butuh waktu yang terlalu lama.


Teknik penurunan dan peningkatan suhu akan membuat kacang hijau mudah mekar dan hancur menjadi bubur. Sedangkan jika terus dimasak dalam suhu yang konsisten, kacang rebus akan sulit untuk hancur.

Gunakan Kompor Berkualitas Tinggi

Untuk memaksimalkan proses memasak kacang hijau, Anda butuh kompor bekualitas tinggi yang mudah diatur penurunan dan penaikan suhunya. Kompor induksi Electrolux EHI6450BA, merupakan kompor terbaik untuk melakukan tugas berat seperti ini.

Electrolux EHI6450BA dilengkapi dengan kontrol daya yang sangat tepat, sehingga akan memudahkan Anda untuk menaikkan dan  menurunkan suhu. Dengan cara ini, tidak ada lagi risiko masakan yang kurang matang, atau tidak matang karena proses permainan suhu yang kurang tepat.

Pertanyaan yang sering diajukan saat memasak kacang hijau

1. Berapa lama merebus kacang hijau?

Menurut channel Youtube memasak populer di Indonesia seperti Lely Kd, kacang hijau harus direbus dalam tujuh menit agar benar-benar matang.

2. Berapa lama saya harus merendam kacang hijau?

Kacang hijau harus direndam 3 sampai 4 jam sebelum dimasak.

3. Apa yang akan terjadi jika kacang hijau direndam terlalu lama?

Jika kacang hijau dibiarkan terlalu lama, akan menimbulkan bau yang tidak sedap dan teksturnya akan gosong. Beberapa netizen juga mengklaim kacang hijau mereka direndam terlalu lama bahkan berubah menjadi kecambah.

Berapa lama merebus kacang tanah tanpa kulit?

Didihkan air dan rebus kacang selama kira-kira 4 jam. Apabila Anda menggunakan kacang tanah mentah yang sudah kering, rebus kacangnya dengan api kecil selama minimal 10 jam.

Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk merebus kacang?

Rebus dulu air hingga mendidih, kemudian baru masukkan kacang hijau tadi. Rebus dulu selama 5-7 menit, kemudian matikan kompor. Biarkan kacang hijau terendam dalam air panas tersebut selama 30-60 menit.

Apakah kacang tanah harus dicuci dulu?

Sebelum diolah, kita harus membersihkan kacang tanah dulu.

Berapa lama merendam kacang tanah?

Diamkan kacang hingga besar. Kalau saya kurang lebih 3 jam. Setelah kacang membesar dan air rendaman berkurang, saring kacang, tiriskan. Panaskan minyak goreng.