Berikut yang bukan contoh perwujudan nilai semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari hari

Jakarta -

Pancasila merupakan ideologi bangsa Indonesia yang menjadi panduan dalam bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. Dalam Pancasila terkandung berbagai nilai-nilai luhur yang bisa kita terapkan dalam berbagai aspek kehidupan. Tahukah kamu seperti apa perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya?

Show

Jika kita amati, masyarakat terus berkembang mengalami perubahan di bidang sosial budaya. Maka, perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya adalah upaya agar setiap perubahan tetap mengarah pada sistem dan nilai luhur dalam Pancasila.

Meski begitu, tentunya sistem nilai sosial saat ini terus berkembang dan maju ke arah modern. Namun, modernisasi ini bukan berarti "westernisasi", melainkan proses perubahan menuju ke arah yang lebih maju dalam masyarakat.

Dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang diterbitkan Kemdikbud (2018), perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya yang sudah diterapkan masyarakat Indonesia sejak lama yaitu nilai kekeluargaan, musyawarah, dan gotong royong yang mesti diturunkan ke generasi muda.

Masyarakat akan terus berkembang dan mengalami perubahan sosial budaya terutama demi kepentingan kemajuan bersama. Namun, perubahan tetap harus berlandaskan nilai Pancasila. Berikut ini contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya, yaitu:

1. Gotong royong

Ciri khas bangsa Indonesia salah satunya yaitu selalu menerapkan sikap gotong royong untuk menumbuhkan kerukunan, kekeluargaan, dan sikap tolong menolong dalam kehidupan masyarakat. Hal ini diyakini nantinya akan mendorong pada persatuan Indonesia yang semakin menguat.

2. Pengambilan keputusan secara musyawarah

Musyawarah merupakan kegiatan pemecahan masalah dan pengambilan keputusan secara bersama. Praktik musyawarah sering kita lakukan ketika pemilu yang diselenggarakan pemerintah dengan berlandaskan sifat luber jurdil atau langsung, umum, bebas, rahasia dan jujur, adil.

3. Toleransi antar suku, ras, dan agama

Indonesia merupakan negara kepulauan yang mana menimbulkan keberagaman suku, ras, hingga agama. Untuk mencegah konflik antar perbedaan tersebut, nilai pancasila yang harus diterapkan yaitu sikap toleransi. Masyarakat diimbau untuk saling memberi kebebasan dan tidak memandang sebelah mata suku maupun agama lain.

4. Menciptakan lingkungan rukun, adil, dan harmonis

Dalam bermasyarakat sikap rukun, adil dan menciptakan keharmonisan sangat dibutuhkan agar tercipta lingkungan yang nyaman dan tenteram. Keluarga merupakan lingkup terkecil masyarakat yang menjadi agen sosialisasi bagi individu dalam berinteraksi dengan dunia luar. Maka praktik sikap tersebut harus dimulai dari keluarga agar tujuan tercapai.

5. Pelestarian budaya lokal

Keberagaman budaya Indonesia memiliki nilai dan harga yang tak ternilai. Setiap kebudayaan perlu dilestarikan dengan mengimplementasikan dalam kehidupan masyarakat sehari-hari. Contohnya dengan mempelajari dan menggunakan bahasa daerah masing-masing, melakukan adat tradisi, dan lainnya.

6. Menghargai pendapat dan pandangan orang lain

Biasanya nilai ini digunakan ketika sedang bermusyawarah dimana setiap orang saling memiliki perbedaan pendapat dan pandangan. Berbeda pendapat bukan hal yang buruk, setiap orang berhak mengeluarkan pendapat. Sikap menghargai ini penting agar musyawarah berjalan kondusif dan menghasilkan keputusan yang adil dan bermanfaat bagi seluruh anggota.

7. Menjunjung Tinggi Hak Asasi Manusia

Sebagai negara yang menjunjung tinggi HAM, masyarakat perlu memahami sikap adil dan jauh dari tindakan kekerasan dan diskriminasi. Setiap orang memiliki hak dan kewajiban untuk menerapkan sikap ini agar tercipta lingkungan yang aman.

Selain itu, tak dapat dimungkiri nilai-nilai sosial dari luar dapat masuk ke tengah masyarakat. Contohnya seperti semangat bekerja keras, kedisiplinan, sikap ilmiah, merupakan beberapa nilai sosial dari luar yang dapat diterima sesuai nilai-nilai Pancasila.

Sementara sikap feodal, sikap eksklusif, dan budaya asing lain yang bertentangan dengan perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya perlu dicegah. Beberapa contoh budaya asing yang dapat diterapkan misalnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang dapat memperkaya dan bermanfaat bagi kemajuan bangsa.

Simak Video "Hari Lahir Pancasila, Apa Mereka Hafal Pancasila?"



(pal/pal)


Page 2

Jakarta -

Pancasila merupakan ideologi bangsa Indonesia yang menjadi panduan dalam bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. Dalam Pancasila terkandung berbagai nilai-nilai luhur yang bisa kita terapkan dalam berbagai aspek kehidupan. Tahukah kamu seperti apa perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya?

Jika kita amati, masyarakat terus berkembang mengalami perubahan di bidang sosial budaya. Maka, perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya adalah upaya agar setiap perubahan tetap mengarah pada sistem dan nilai luhur dalam Pancasila.

Meski begitu, tentunya sistem nilai sosial saat ini terus berkembang dan maju ke arah modern. Namun, modernisasi ini bukan berarti "westernisasi", melainkan proses perubahan menuju ke arah yang lebih maju dalam masyarakat.

Dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang diterbitkan Kemdikbud (2018), perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya yang sudah diterapkan masyarakat Indonesia sejak lama yaitu nilai kekeluargaan, musyawarah, dan gotong royong yang mesti diturunkan ke generasi muda.

Masyarakat akan terus berkembang dan mengalami perubahan sosial budaya terutama demi kepentingan kemajuan bersama. Namun, perubahan tetap harus berlandaskan nilai Pancasila. Berikut ini contoh perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya, yaitu:

1. Gotong royong

Ciri khas bangsa Indonesia salah satunya yaitu selalu menerapkan sikap gotong royong untuk menumbuhkan kerukunan, kekeluargaan, dan sikap tolong menolong dalam kehidupan masyarakat. Hal ini diyakini nantinya akan mendorong pada persatuan Indonesia yang semakin menguat.

2. Pengambilan keputusan secara musyawarah

Musyawarah merupakan kegiatan pemecahan masalah dan pengambilan keputusan secara bersama. Praktik musyawarah sering kita lakukan ketika pemilu yang diselenggarakan pemerintah dengan berlandaskan sifat luber jurdil atau langsung, umum, bebas, rahasia dan jujur, adil.

3. Toleransi antar suku, ras, dan agama

Indonesia merupakan negara kepulauan yang mana menimbulkan keberagaman suku, ras, hingga agama. Untuk mencegah konflik antar perbedaan tersebut, nilai pancasila yang harus diterapkan yaitu sikap toleransi. Masyarakat diimbau untuk saling memberi kebebasan dan tidak memandang sebelah mata suku maupun agama lain.

4. Menciptakan lingkungan rukun, adil, dan harmonis

Dalam bermasyarakat sikap rukun, adil dan menciptakan keharmonisan sangat dibutuhkan agar tercipta lingkungan yang nyaman dan tenteram. Keluarga merupakan lingkup terkecil masyarakat yang menjadi agen sosialisasi bagi individu dalam berinteraksi dengan dunia luar. Maka praktik sikap tersebut harus dimulai dari keluarga agar tujuan tercapai.

5. Pelestarian budaya lokal

Keberagaman budaya Indonesia memiliki nilai dan harga yang tak ternilai. Setiap kebudayaan perlu dilestarikan dengan mengimplementasikan dalam kehidupan masyarakat sehari-hari. Contohnya dengan mempelajari dan menggunakan bahasa daerah masing-masing, melakukan adat tradisi, dan lainnya.

6. Menghargai pendapat dan pandangan orang lain

Biasanya nilai ini digunakan ketika sedang bermusyawarah dimana setiap orang saling memiliki perbedaan pendapat dan pandangan. Berbeda pendapat bukan hal yang buruk, setiap orang berhak mengeluarkan pendapat. Sikap menghargai ini penting agar musyawarah berjalan kondusif dan menghasilkan keputusan yang adil dan bermanfaat bagi seluruh anggota.

7. Menjunjung Tinggi Hak Asasi Manusia

Sebagai negara yang menjunjung tinggi HAM, masyarakat perlu memahami sikap adil dan jauh dari tindakan kekerasan dan diskriminasi. Setiap orang memiliki hak dan kewajiban untuk menerapkan sikap ini agar tercipta lingkungan yang aman.

Selain itu, tak dapat dimungkiri nilai-nilai sosial dari luar dapat masuk ke tengah masyarakat. Contohnya seperti semangat bekerja keras, kedisiplinan, sikap ilmiah, merupakan beberapa nilai sosial dari luar yang dapat diterima sesuai nilai-nilai Pancasila.

Sementara sikap feodal, sikap eksklusif, dan budaya asing lain yang bertentangan dengan perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam bidang sosial budaya perlu dicegah. Beberapa contoh budaya asing yang dapat diterapkan misalnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang dapat memperkaya dan bermanfaat bagi kemajuan bangsa.

Simak Video "Hari Lahir Pancasila, Apa Mereka Hafal Pancasila?"


[Gambas:Video 20detik]
(pal/pal)

Top 1: Sebutkan contoh perilaku yang menggambarkan perwujudan nilai ....

Top 1: Berilah tiga contoh perwujudan nilai dan semangat kebangkitan ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 101

Ringkasan: . Ajakan tidak membuang sampah di sungai . apa yang menjadi warna dasar keempat simbol pada perisai Garuda Pancasilapliss perlu secepatnya!!!!!!!!!​ . Amatilah gambar TKK berikut! Berdasarkan teks di atas, warnailah lambang TKK berikut sesuai pengelompokannya!Yang ga diwarnai ya​ . Bantu tugas PPKN dong​ . Syair Lagu Artinya Garuda pancasila, akulah pendukungmu Patriot proklamasi, sedia berkorban untukmu Pancasila dasar negara, rakyat adil makmur

Hasil pencarian yang cocok: Berilah tiga contoh perwujudan nilai dan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari​ - 37680463. ...

Top 2: Berikan 3 contoh beserta alasannya perwujudan nilai nilai semangat ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 106

Ringkasan: . Pancasila adalah sarana yang ampuh dalam mempersatukan bangsa Indonesia karena kedudukan pancasila Jiwa dan kepribadian bangsa. Pembangunan nasional b. … erdasarkan Pancasila dan UUD 1945 sebagai landasan ideal dan landasan konstitusional . Dalam hal ini Pancasila sebagai ….*Paradigma pembangunanIdeologi nasionalPandangan hidup bansaParadigma reformasisumber segala hukum​ 40. Ancaman pengaruh ideology yang harus dihadapi dantidak sejalan dengan pancasila adalah sebagai b

Hasil pencarian yang cocok: Berikan 3 contoh beserta alasannya perwujudan nilai nilai semangat kebangkitan nasional dalam Bhineka Tunggal Ika di masa pandemi covid 19 ... ...

Top 3: Sebutkan tiga contoh perwujudan nilai-nilai semangat kebangkitan ...

Pengarang: lovelyristin.com - Peringkat 193

Hasil pencarian yang cocok: Sebutkan tiga contoh perwujudan nilai-nilai semangat kebangkitan nasional pada masa sekarang ini. 1 month ago. Komentar: 0. Dibaca: 70. ...

Top 4: Sebutkan 3 contoh perwujudan nilai-nilai semangat kebangkitan ...

Pengarang: jawabsoal.live - Peringkat 127

Ringkasan: . Anklin delano roosevelt, pada tahun 1941 merumuskan 4 [empat] kebebasan terkait hak asasi yaitu: kebebasan untuk berbicara dan menyatakan pendapat; ke. … bebasan beragama; kebebasan dari ketakutan; kebebasan dari kemelaratan. Bagaimana sikap mu terhadap teman yang memiliki fisik berbeda dengan mu . Pola ira setiap lagu berbeda beda.cara yg tepat agar dapat membedakan pola irama setiap lagu adalah dengan . Perlawanan rakyat maluku ?. A.masa perjuang

Hasil pencarian yang cocok: 22 Mar 2022 — Sekolah Menengah Pertama terjawab Sebutkan contoh perwujudan nilai-nilai semangat kebangkitan nasional pada masa sekarang ini! ...

Top 5: Sebutkan dan jelaskan wujud dari nilai kebangkitan nasional

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 171

Ringkasan: Kebangkitan Nasional ditandai dengan lahirnya Organisasi Budi Utomo 20  Mei 1908 oleh Dr. Wahidin Soedirohoesodo dan Dr. Soetomo. Organisasi sosial intelektual ini menyatukan semangat persatuan dan kesatuan bangsa untuk mewujudkan kemerdekaan  bangsa Indonesia. Beberapa wujud dari nilai kebangkitan nasional adalah memupuk rasa persaudaraan, melakukan musyawarah untuk menambah nilai demokrasi bangsa, serta saling membantu dalam kegiatan sosial. Dengan demikian, semangat kebangkitan nasi

Hasil pencarian yang cocok: Sebutkan dan jelaskan wujud dari nilai kebangkitan nasional .... ...

Top 6: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Kebangkitan Nasional Indonesia

Pengarang: bobo.grid.id - Peringkat 163

Ringkasan: Grace EirinSenin, 24 Januari 2022 | 11:00 WIB Contoh soal dan pembahasan materi kebangkitan nasional. [Pixabay.com] . Bobo.id - Materi kebangkitan nasional akan dipelajari di kelas 8 SMP pada semester genap.  Untuk memudahkan teman-teman dalam mempelajarinya, mari simak contoh soal dan pembahasan berikut.  1. Sebutkan makna kebangkitan nasional bagi bangsa Indonesia.  Pembahasan:  Kebangkitan nasional yang terjadi pada tahun 1908 tidak lepas kaitannya dengan organisasi Boedi

Hasil pencarian yang cocok: 24 Jan 2022 — Sebutkan 3 contoh perwujudan nilai-nilai semangat kebangkitan nasional pada masa sekarang ini. Pembahasan: Semangat kebangkitan nasional ... ...

Top 7: Top 10 sebutkan empat contoh perilaku semangat kebangkitan ...

Pengarang: dimanakahletak.com - Peringkat 195

Hasil pencarian yang cocok: Top 3: Berikan contoh perilaku pelajar di sekolah sesuai ... Top 4: Membangun Semangat Kebangkitan Nasional melalui Pendidikan; Top 5: JIWA, SEMANGAT DAN NILAI- ... ...

Top 8: Kebangkitan Nasional sebagai perwujudan kerja nyata dan bukan ...

Pengarang: jateng.kemenag.go.id - Peringkat 171

Ringkasan: Semarang – Kebangkitan Nasional merupakan momentum penting dalam sejarah perjuangan rakyat Indonesia, lahirnya Budi Utomo pada tanggal 20 Mei 1908 menjadi tonggak sejarah peringatan Hari Kebangkitan Nasional yang hingga saat tahun 2015 sudah mencapai ke-107 tahun. Melalui peringatan Hari Kebangkitan Nasional yang biasa kita kenang semangat perjuangan para pendiri bangsa pada saat itu seperti Dokter Wahidin Soedirohoesodo dan Dokter Soetomo dalam menanamkan konsep perjuangan intelektual melalui

Hasil pencarian yang cocok: Melalui peringatan Hari Kebangkitan Nasional yang biasa kita kenang semangat perjuangan para pendiri bangsa pada saat itu seperti Dokter Wahidin ... ...

Top 9: Top 9 contoh perilaku yang menggambarkan perwujudan nilai ...

Pengarang: memperoleh.com - Peringkat 205

Ringkasan: Top 1: Sebutkan contoh perilaku yang menggambarkan perwujudan nilai ...Pengarang: brainly.co.id - Peringkat100Ringkasan:. kerjakan soal di atas?​ . Sebutkan minimal 5 pahlawan dimana dia wafat dan mengapa dia wafat sertakan nama istrinya​ . informasi tentang suatu hal yang disampaikan kepada orang banyak disebut? A.Kampanye B.Demonstrasi C.Pidato D.Orasi​ . Ayah Dodi mempunyai sepeda montor. Sepeda motor tersebut bisa digunakan ayah untuk bekerja.selain itu,sepeda motor tersebut juga sering dig

Hasil pencarian yang cocok: Top 9: sebutkan contoh perilaku yang menggambarkan perwujudan nilai . — ... pada masa KEBANGKITAN Nasional Sebutkan contoh perwujudan nilai nilai ... ...

Top 10: Top 10 berikan 3 contoh perilaku pelajar di sekolah sesuai semangat ...

Pengarang: toptenid.com - Peringkat 213

Hasil pencarian yang cocok: Top 10: Berikan contoh perilaku yang dapat mewujudkan kebangkitan nasional . — Sebutkan tiga contoh perilaku ... nilai nilai kebangkitan nasional ... ...

Top 1: berikan semangat kepada generasi muda saat ini tentang - Brainly.co.id

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 106

Ringkasan: . cerita serba Serbi tentang tari kerasi daerah berikut a cincin b tari piring c tari jaipong​ . Alinea pertama pembukaan uud nri tahun 1945 memuat dalil subyektif, yaitu . Anggapan subjektif bahwa kelompoknya paling baik, paling hebat dibandingkan kelompok lain merupakan prilaku masyarakat yang disebut ... . Anggota dpd yang dipilih dari setiap propinsi di indonesia, untuk mewakili daerah propinsi masing-masing melalui pemilu, sesuai dengan aturan sejumlah.

Hasil pencarian yang cocok: Contoh upaya menghidupakan semangat ke- bangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah .... a. seluruh pelajar SMP/MTs giat belajar ...

Top 2: Momentum Kebangkitan Nasional Telah ... - Gokemedia.com

Pengarang: gokemedia.com - Peringkat 277

Ringkasan: Momentum kebangkitan nasional telah memberikan semangat kepada generasi muda saat ini tentang arti penting persatuan dan kesatuan. Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah? Seluruh pelajar SMP giat belajar menjelang pelaksanaan ujian sekolah. Seluruh pelajar SMP mengerjakan soal-soal ujian sekolah secara mandiri. Guru menugasi peserta didik membaca materi tentang persatuan dan kesatuan bangsa. Warga bergotong royong mempersiapkan acara menyamb

Hasil pencarian yang cocok: 23 Feb 2022 — Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah? Seluruh pelajar SMP giat belajar menjelang ... ...

Top 3: Momentum kebangkitan nasional telah memberikan ... - Penakuis.com

Pengarang: penakuis.com - Peringkat 286

Ringkasan: Momentum kebangkitan nasional telah memberikan semangat kepada generasi muda saat ini tentang arti penting persatuan dan kesatuan. Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah? . Seluruh pelajar SMP giat belajar menjelang pelaksanaan ujian sekolah. Seluruh pelajar SMP mengerjakan soal-soal ujian sekolah secara mandiri. Guru menugasi peserta didik membaca materi tentang persatuan dan kesatuan bangsa. Warga bergotong royong mempersiapkan acara menyambu

Hasil pencarian yang cocok: Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah? 05/12/2021 by Kato. Momentum kebangkitan nasional telah ... ...

Top 4: Momentum kebangkitan nasional telah memberikan semangat ...

Pengarang: cp.dhafi.link - Peringkat 301

Ringkasan: Dhafi QuizFind Answers To Your Multiple Choice Questions [MCQ] Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia : Seluruh pelajar SMP giat belajar menjelang pelaksanaan ujian sekolah. Seluruh pelajar SMP mengerjakan soal-soal ujian sekolah secara mandiri. Guru menugasi peserta didik membaca materi tentang persatuan dan kesatuan bangsaWarga bergotong royong mempersiapkan acara menyambut HUT ke-72 Republik Indonesia . Jawaban terbaik adalah

Hasil pencarian yang cocok: ... muda saat ini tentang arti penting persatuan dan kesatuan. Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah...? >> ...

Top 5: PTS PPKN KELAS 8 | Education Quiz - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 115

Hasil pencarian yang cocok: Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari adalah …. answer choices. seluruh pelajar SMP/MTs giat belajar menjelang ... ...

Top 6: 2. BAB 4 [ARTI PENTING KEBANGKITAN NASIONAL] - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 151

Hasil pencarian yang cocok: Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah .... answer choices. seluruh pelajar SMP/MTs giat belajar ... ...

Top 7: Momentum Kebangkitan Nasional Telah Memberikan ... - Prawone.com

Pengarang: prawone.com - Peringkat 284

Ringkasan: Momentum kebangkitan nasional telah memberikan semangat kepada generasi muda saat ini tentang arti penting persatuan dan kesatuan. Contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah? Seluruh pelajar SMP giat belajar menjelang pelaksanaan ujian sekolah. Seluruh pelajar SMP mengerjakan soal-soal ujian sekolah secara mandiri. Guru menugasi peserta didik membaca materi tentang persatuan dan kesatuan bangsa. Warga bergotong royong mempersiapkan acara menyamb

Hasil pencarian yang cocok: 7 Jan 2022 — contoh upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan sehari-hari ialah Warga bergotong royong mempersiapkan acara menyambut ... ...

Top 8: Top 10 sebutkan contoh perilaku sesuai semangat kebangkitan ...

Pengarang: lovelyristin.com - Peringkat 201

Hasil pencarian yang cocok: Top 10: Contoh-Contoh Sikap Patriotisme di Berbagai Bidang Kehidupan — Berikut ini contoh-contoh sikap ... dalam kehidupan sehari-hari ... ...

Top 9: Makna Kebangkitan Nasional bagi Kehidupan Saat Ini - Kompas.com

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 168

Ringkasan: . Lihat FotoKOMPAS.COM/Anggita Muslimah Kota Bekasi peringati Hari Kebangkitan Nasional [Harkitnas] dan tabliq akbar menyambut bulan suci Ramadhan 1438 H di Stadion Patriot Candrabhaga Kota Bekasi, Rabu [24/5/2017] . KOMPAS.com - Hari Kebangkitan Nasional [Harkitnas] merupakan salah satu hari penting dalam sejarah Indonesia. Harkitnas yang diperingati setiap tanggal 20 Mei ini menjadi pengingat akan tumbuhnya semangat bangsa Indonesia.. Pada tanggal 20 Mei tahun 1908, organisasi pemuda yang

Hasil pencarian yang cocok: 18 Mar 2021 — Untuk melaksanakan makna dari Harkitnas, berikut adalah hal-hal yang dapat kita lakukan: Membangkitkan semangat dalam budaya toleransi. ...

Top 10: Top 10 perilaku yang tidak sesuai dengan semangat kebangkitan ...

Pengarang: kafesentul.com - Peringkat 175

Hasil pencarian yang cocok: 2 hari yang lalu — Top 1: berikan contoh perilaku pelajar di sekolah sesuai semangat . ... upaya menghidupkan semangat kebangkitan nasional dalam kehidupan ... ...

Video yang berhubungan