Beberapa keunggulan jaringan nirkabel sebagai berikut kecuali

Berdasarkan media transmisi data, jaringan dibedakan menjadi Jaringan Kabel (Wired) dan jaringan nirkabel (Wireless). Jaringan kabel adalah jaringan yang menggunakan kabel sebagai media penghubungnya. Sedangkan Jaringan nirkabel adalah jaringan yang menggunakan gelombang radio atau gelombang elektromagnetik untuk mengirimkan sinyal informasi antar komputer jaringan.

Apakah kelebihan dan kelemahan dari Jaringan Kabel (Wired) dan Jaringan Nirkabel (Wireless)?