Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Cara Membuat Suara Merdu Dengan 3 Ramuan Alami

Ditulis olehBacaterus.com - Diperbaharui10 Agustus 2021

Setiap orang pastinya memiliki suara yang berbeda-beda. Tidak sedikit orang yang ingin sekali memiliki suara yang merdu dan nyaring terutama yang bercita-cita untuk menjadi seorang penyanyi. Lalu pertanyaannya adalah bagaimana cara membuat suara merdu dan nyaring tersebut?

Nah, kali ini bacaterus.com akan memberikan beberapa tips dan trik untuk membuat suara merdu dan nyaring. Selain itu kami juga akan mengulas beberapa resep ramuan yang bisa Anda gunakan untuk membuat suara semakin cantik.

Tips Membuat Suara Menjadi Merdu

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Terdapat beberapa tips yangdapat Anda praktekan setiap harinya di waktu lengang untuk membuat suara merdu. Semakin sering Anda melatihnya, maka semakin cepat pula Anda akan terlatih untuk menghasilkan suara yang indah.

Berikut adalah beberapa tips yang dapat membuat suara merdu:

  1. Melakukan pemanasan, yaitu dengan cara melatih vokal Anda dengan bunyi-bunyian seperti mah, ah, doh, mei, mi, mu, dan mow dengan nada vokal yang rendah maupun tinggi.
  2. Melakukan latihan dengan sesering mungkin, agar nada pada pita vokal kita cepat terbiasa.
  3. Melakukan dan mengulangi latihan sesering mungkin dengan menyanyikan lagu-lagu yang memiliki nada tinggi sesuai dengan vokal Anda dan mengulanginya beberapa kali. Hal ini juga akan bisa membiasakan vokal Anda menjadi merdu.
  4. Menyanyikan satu atau dua lagu dengan vokal yang tinggi dan rendah sesuai dengan oktaf yang Anda miliki.

Perihal Yang Harus Dihindari Saat Latihan Vokal

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Dengan melakukan sesering mungkin latihan di atas, pastinya Anda akan memiliki suara merdu serta nyaring. Akan tetapi, saat Anda melakukan cara membuat suara merdu di atas, Anda harus juga bisa memperhatikan serta menjauhi dari beberapa hal yang bisa membuat suara Anda menjadi buruk lagi.

Berikut adalah hal yang harus dihindari agar suara menjadi merdu:

  1. Hindari merokok.
  2. Menghindari berteriak-teriak hingga membuat suara Anda menjadi serak.
  3. Jangan mengkonsumsi minuman yang terlalu dingin seperti es.
  4. Menghindari makanan penyebab suara serak seperti makanan berlemak atau berminyak.
  5. Menghindari makanan atau minuman yang memiliki kandungan susu, karena ini akan membuat pita suara menjadi tegang.
  6. Jangan memaksa kemampuan oktaf, lakukan dengan cara perlahan-lahan dan diulang sesuai dengan oktaf pada pita suara Anda.
  7. Menikmati latihan.

Ramuan Untuk Membuat Suara Merdu

Untuk mempermudah Anda dalam mempunyai suara merdu dan nyaring, Anda sebaiknya meminum air putih mineral sebanyak-banyaknya karena ini akan sangat membantu Anda dalam memulihkan pita suara Anda. Selain meminum air putih mineral, mengkonsumsi buah-buahan yang banyak mengandung air dan juga vitamin A akan membantu dalam memelihara pita suara.

Berikut ini adalah beberapa ramuan yang bisa Anda minum untuk membuat suara menjadi indah. Konon ramuan ini sudah banyak digunakan sejak jaman dahulu kala. Inilah beberaparamuan yang bisa dipakai sebagai cara membuat suara bagus dalam waktu 1 minggu:

  • Buah lobak dan gula jawa

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Ramuan yang pertama adalah dengan menggunakan gula jawa yang dicampur dengan buah lobak atau ubi. Pertama-tama, ambilah 3 buah lobak lalu parut hingga halus. Setelah itu, campurkan parutan tersebut dengan gula jawa dan air hingga merata.

Embunkan ramuan tersebut di udara terbuka selama 1 malam. Di pagi harinya, minumlah ramuan tersebut hingga habis tanpa menelan endapannya. Agar hasilnya maksimal, minumlah ramuan ini setiap dua hari sekali.

  • Ramuan jeruk nipis

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Ramuan yang selanjutnya menggunakan bahan berupa jeruk nipis 2 buah, kapur sirih seujung kuku, madu asli satu sendok, dan garam secukupnya. Untuk membuatnya cukup campurkan semua bahan tersebut ke dalam air sebanyak satu gelas.

Setelah itu, minumlah ramuan ini setiap seminggu sekali untuk menghasilkan suara yang merdu dan juga nyaring. Untuk hasil yang lebih memuaskan, Anda bisa meminumnya 2 kali dalam 1 minggu, agar suara merdu Anda bisa awet.

  • Ramuan Jahe

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Ramuan yang terakhir ini menggunakan bahan berupa cabe merah 2 buah, ditambah madu 2 sendok, parutan jahe 2 ruas, serta kelapa parut seperempat. Campurkanlah semua bahan tersebut dengan air secukupnya kemudian peras. Nah, minumlah air hasil perasan tersebut untuk membuat suara Anda menjadi merdu dan indah.

Cara Lain untuk Memiliki Kualitas Suara dan Vokal yang Baik

Suara yang merdu adalah aset berharga bagi para penyanyi. Jika Anda baru ingin meniti di dunia tarik suara, maka Anda harus memiliki suara yang merdu. Cara membuat suara merdu secara alami bisa diwujudkan dengan mengonsumsi 3 ramuan di atas, tetapi Anda juga harus melakukan hal-hal lain agar suara Anda lebih merdu dan enak didengar.

1. Melatih artikulasi

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Seorang penyanyi harus memiliki artikulasi yang jelas dalam menyanyikan lirik, baik itu lirik dalam Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris. Jadi, Anda harus menguasai teknik artikulasi dengan lebih sering berlatih dengan lagu-lagu yang memiliki lirik dengan kata-kata yang sedikit susah.

2. Melatih teknik pernapasan

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Hal penting yang harus dikuasai oleh seorang penyanyi adalah teknik pernapasan. Teknik ini dibutuhkan untuk mencegah penyanyi kehabisan suara saat harus menyanyikan lagu dengan nada tinggi. Berikut adalah cara sederhana untuk melatih pernapasan:

  • Berdiri atau duduk bersila dengan posisi punggung yang tegak
  • Tarik napas dalam-dalam dengan melibatkan pernapasan perut, hitung sampai 10 detik dan pusatkan napas pada perut sampai terlihat mengembung
  • Tahan napas di perut selama 10 detik
  • Keluarkan napas dari mulut secara perlahan
  • Lakukan latihan ini secara berulang

3. Bersihkan lendir pada tenggorokan di pagi hari

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Ketika Anda bangun pada pagi hari, Anda harus membersihkan lendir dan tenggorokan sebelum menggosok gigi. Bersihkan lendir dengan cara memasukkan kedua jari tangan Anda ke dalam tenggorokan, maka mulut akan mengeluarkan lendir dan kotoran yang menumpuk di tenggorokan akan keluar. Setelah itu, teteskan air ke dalam hidung karena cara ini juga cukup efektif untuk membersihkan lendir yang masih menyumbat hidung Anda.

4. Minum air hangat sebelum tidur

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Cara membuat suara merdu yang paling sederhana dan bisa Anda lakukan setiap hari adalah minum air hangat sebelum tidur. Minumlah air ini dengan posisi berdiri sembari kepala sedikit menengadah ke atas. Posisi ini akan memungkinkan air untuk melewati tenggorokan. Akan tetapi, jangan pernah menggunakan air yang terlalu panas karena hal tersebut dapat merusak tenggorokan.

5. Minum air putih 8 gelas sehari

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Apa hubungan antara minum air putih sebanyak 8 gelas sehari dengan membuat suara jadi merdu? Tentu saja ada, minum air putih yang cukup menjaga agar tenggorokan Anda tetap segar dan tidak terasa kering. Dengan minum air putih sebanyak 8 gelas sehari, maka suara akan lebih merdu, tidak serat dan sangat enak didengar.

6. Latihan pernafasan di rumah

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Tahukah Anda bahwa untuk berlatih pernafasan agar Anda bisa mengambil nafas panjang saat menyanyi tidak harus dilakukan di pelatih vokal. Anda pun bisa melatih pernapasan Anda kapan saja dan di mana saja.

Melatih pernafasan tidak hanya sekedar untuk dapat menyanyikan nada tinggi, tapi bisa juga untuk membuat suara terdengar lebih merdu dan tidak fals. Silakan baca artikel cara melatih teknik pernafasan untuk langkah-langkah mudahnya.

7. Jagalah kesehatan lambung

Apakah minum air hangat bisa membuat suara bagus?

Sayangnya, masih banyak penyanyi yang belum mengetahui pentingnya menjaga kesehatan lambung agar dapat memiliki suara yang indah. Apabila asam lambung naik hingga ke paru-paru dan tenggorokan, maka asam lambung tersebut dapat merusak pita suara yang berada di dekat tenggorokan.

Untuk menghindari asam lambung naik, Anda dapat melakukan berbagai cara, seperti makan secara teratur serta mengurangi makanan pedas, beminyak, dan asam. Anda juga dapat mengonsumsi ramuan tradisional yang sudah kami review di atas.

Nah, itulah beberapa cara membuat suara merdu dengan menggunakan 3 ramuan bahan alami. Jangan lupa pula untuk menghindari berbagai faktor penyebab suara serak agar suara merdu Anda tetap awet. Dengan suara merdu kini Anda dengan percaya diri bernyanyi tanpa takut suara sumbang ataupun serak. Selamat mencoba!

Artikel Terkait
10 Cara Membuat Suara Serak yang Bisa Dicoba di Rumah
Coba Sendiri, Inilah Cara Memperpanjang Nafas Secara Alami

Baca Juga

125 comments on Cara Membuat Suara Merdu Dengan 3 Ramuan Alami

  1. yuda putra arebaball berkata:
    26 Agustus 2015 pukul 01:40

    Apakah ubi madura dan gula gula jugak bisa membuat suara merdu

    Balas
    1. tony berkata:
      20 November 2016 pukul 14:19

      pakenya es batu biar suara nggak bagus

    2. Qonita salsa berkata:
      4 Februari 2020 pukul 18:56

      Bisa

  2. frisca berkata:
    4 Mei 2016 pukul 11:58

    hai temen

    Balas
    1. valdo berkata:
      4 Mei 2016 pukul 12:00

      hai juga

  3. Rara berkata:
    28 Oktober 2016 pukul 21:13

    Makasi.. Semua pantangan itu kmaren gua langgar.. Insyaalloh akan ku laksanakan pantangannya

    Balas
    1. ridho roma berkata:
      26 Maret 2017 pukul 07:12

      Bagus...

  4. Azun..Fecofela berkata:
    31 Desember 2016 pukul 18:35

    Okelah..klau..begitu..bro.

    Balas
  5. arian fahat rabani berkata:
    3 Januari 2017 pukul 14:27

    Hay kawan....cara yg mudah untuk menjadikan suaraku merdu gmna..??

    Balas
    1. Ryo berkata:
      8 April 2017 pukul 08:37

      Pake biji kedongdong di telen.

    2. ratu berkata:
      21 April 2017 pukul 22:29

      hmm....

    3. gangster berkata:
      4 Januari 2018 pukul 14:50

      duren ajah luh telen hahahahaha

  6. Risky Wanda S. berkata:
    4 Januari 2017 pukul 15:53

    Nuwus om! bermanfaat!

    Balas
  7. Rahmat Mhirza berkata:
    22 Januari 2017 pukul 19:33

    SAya sih, teriak sekencang-kencang-nya. karena pengen bisa scream. Tapi untuk latihan yang bagus, saya bawakan lagu slow semacam Spirit carrries on atau yang susah dan gak bisa sampai sekarang Ne Divide. Benar banget tuh, kalo teriak bakal ngabisin suara dan bikin suara jadi serak. Bahkan merusak pita suara itu sendiri.

    Balas
  8. kang santri berkata:
    29 Januari 2017 pukul 18:06

    kapur sirih itu ap sih?

    Balas
    1. satrio berkata:
      27 April 2017 pukul 12:12

      Kapur sirih y kapur sirih om ...
      Yg di pake nenek2 orang jawa untuk nginang ...
      Kapur sirih terbuah dari gunung kapur ...
      Tny mbh google
      ????

  9. kang santri berkata:
    29 Januari 2017 pukul 18:08

    atau mungkin daun sirih??

    Balas
    1. sprint berkata:
      30 Maret 2017 pukul 02:20

      gile lu ndrooo

  10. ajirambu berkata:
    1 Februari 2017 pukul 05:20

    Ribet

    Balas
  11. Tikee chibby muetimuet berkata:
    3 Februari 2017 pukul 07:35

    gmana cara lain

    Balas
  12. Landomanorsa berkata:
    9 Februari 2017 pukul 16:19

    Thankz ya, bantuanya
    Smoga bermanfaat..

    Balas
  13. denirahman berkata:
    21 Februari 2017 pukul 17:54

    berapa hari kira2, khasiatnya bkl terasa?

    Balas
  14. Chakly Raflesia berkata:
    11 Maret 2017 pukul 00:10

    Ramuan itu percuma jika kamu tidak tahu "Tekhnik Vocal untu Bernyanyi".

    Menurut saya suara merdu itu, Suara yang tengar Halus dan lembut. sedangkan bernyanyi adalah bermain Kekuatan dengan Nada.

    Balas
  15. Ratna wati berkata:
    15 Maret 2017 pukul 08:19

    Makasi tipsnya

    Balas
  16. Jaenal berkata:
    17 Maret 2017 pukul 13:55

    Makan baso pake bon cabe level 30,pasti bakal bagus suaranya

    Balas
    1. sprint berkata:
      30 Maret 2017 pukul 02:21

      anjirrrt

    2. Pepeq berkata:
      6 Mei 2017 pukul 07:53

      lawak ndrooo

    3. brenda berkata:
      7 Februari 2020 pukul 20:28

      tolol peyehh

  17. Attaqi berkata:
    17 Maret 2017 pukul 13:56

    Ini jempol kuku saya cantengan gmn ngobatinnya????

    Balas
    1. Ray berkata:
      4 November 2017 pukul 19:19

      Beda pembahasan ini broo....

  18. murni berkata:
    17 Maret 2017 pukul 14:20

    bnyak minum air putih juga bisa kn biar gak serek

    Balas
  19. ridho roma berkata:
    26 Maret 2017 pukul 07:12

    Bagus ..klauu bisaa ikut KDI tahun ini yaa... semangat

    Balas
  20. alwi dj berkata:
    26 Maret 2017 pukul 12:54

    makasih yea tips nya
    ini sangat bermanfaat buat orang yang membutuh kan

    Balas
  21. lolo berkata:
    29 Maret 2017 pukul 01:26

    Ga pake madu asli juga gpp ??

    Balas
  22. lolo berkata:
    29 Maret 2017 pukul 01:27

    Ga pake madu asli juga gpp kan ?

    Balas
  23. Lhyana Lee Kyu Woon berkata:
    8 April 2017 pukul 20:49

    bisa G' cuma Pake jeruk nipis dan garam ajjah?

    Balas
  24. alyasechan&shaqila berkata:
    14 April 2017 pukul 16:48

    Udah tau lagi an suara aku ma shaqila mah dah merdu.salam ya buat tm tm madrasah alhidayah garut kota.wanasari

    Balas
    1. wiwigembel berkata:
      29 Juni 2017 pukul 10:29

      Heol

  25. umeyda berkata:
    16 April 2017 pukul 10:47

    klo ramuan jahe diminumnya berapa kali ya??????????

    Balas
  26. dika berkata:
    19 April 2017 pukul 08:53

    oke guys selamat mencoba...

    Balas
  27. mamet berkata:
    25 April 2017 pukul 12:23

    kalaudaun sirih j

    Balas
  28. [emailprotected] berkata:
    25 April 2017 pukul 17:54

    Kapur sirih bukannya gamping ya atau enjet yang buat orang tua itu????

    Balas
  29. Rambo fals berkata:
    28 April 2017 pukul 10:38

    Pake semen 3 roda campur air trus di minum di jamin suara jadi bakoh

    Balas
  30. Rio berkata:
    28 April 2017 pukul 20:06

    apa benar 3 ramuan ini bemanfaat?

    Balas
    1. ria ayu berkata:
      23 Mei 2017 pukul 22:03

      aku doa kan manfaat

  31. kange berkata:
    30 April 2017 pukul 06:55

    Gue nggaakkkk....

    Balas
  32. orang cantik berkata:
    7 Mei 2017 pukul 22:05

    ooooooooh gitu caranya mals bngt mntang es udh biasa,ih

    Balas
  33. hangjret.. berkata:
    10 Mei 2017 pukul 17:46

    wah boleh juga tu,, tp kapur sirih gak ada.adanya kapur ajaib gimana tu... gan druwo

    Balas
    1. Ariana berkata:
      18 Mei 2017 pukul 13:33

      Ya udah pkek ajah kapur ajaib nya nanti suaramu jadi ajaib juga.....hahahahah

    2. ria ayu berkata:
      23 Mei 2017 pukul 21:44

      haaaaaaaa

  34. Ariana berkata:
    18 Mei 2017 pukul 13:31

    Mau suara jadi bagus minum ajah ramuan minyak GPU campur bon cabe lvl 50...,.????????????????????????guyon.....kidding

    Balas
  35. izhaq berkata:
    18 Mei 2017 pukul 22:31

    Ternyata...!! 3 buah permen milkita setara dengan segelas susu

    Balas
  36. Jofan berkata:
    6 Juni 2017 pukul 11:11

    Tpi gue udh merokok?, gx papa itukan asal gx diulangi ngerokoknya?

    Balas
  37. Citot berkata:
    6 Juni 2017 pukul 11:22

    Kalau air putih diganti ma air aki dan baygon pasti jdi merdu tuh suara....

    Balas
  38. Culun Fals berkata:
    22 Juni 2017 pukul 16:43

    Makasih infonya. Moga bermanfaat buat gua...

    Balas
  39. Abdulla berkata:
    30 Juni 2017 pukul 19:18

    Tanks tips nx ...
    moga manfaat .

    Balas
  40. jenal berkata:
    3 Juli 2017 pukul 10:13

    Oke mksih????????

    Balas
  41. heryy berkata:
    9 Juli 2017 pukul 15:34

    benar apa tidak ya tips dijtas

    Balas
  42. Fajar radiin berkata:
    16 Juli 2017 pukul 20:21

    Tenks saran nya

    Balas
  43. Agus berkata:
    28 Juli 2017 pukul 10:32

    Kalo gak ada madu ganti apa

    Balas
  44. takimond berkata:
    31 Juli 2017 pukul 23:31

    joos gandos carane .

    Balas
  45. Choiandin berkata:
    8 Agustus 2017 pukul 15:17

    Makasih ya buat infonya????

    Balas
  46. Choiandin sayy berkata:
    8 Agustus 2017 pukul 15:17

    Makasih ya buat infonya????

    Balas
  47. Raciels pratama putra berkata:
    13 Agustus 2017 pukul 02:00

    Tadi konsernya kurang bagus, hampir suara mau serat,, tp alhammdulillah lah masih di berikan kesempatan untuk konser lgi

    Balas
  48. mbleding berkata:
    15 Agustus 2017 pukul 01:43

    Apa harus dengan madu asli

    Balas
  49. labibfaza berkata:
    2 September 2017 pukul 12:00

    ramuan trsebut akan trasa berapa bulan kemudian?

    Balas
  50. Rully berkata:
    3 September 2017 pukul 19:47

    Kalo mau pake asam kawak d campur sama gula jawa terus d minum minimal 1 minggu sekali

    Balas
  51. Eko berkata:
    26 Oktober 2017 pukul 22:14

    makasih infonya...semoga TIDAK bermanfaat buat gua

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      2 November 2017 pukul 16:51

      Sama-sama

  52. Eko berkata:
    26 Oktober 2017 pukul 22:15

    makasih infonya...semoga TIDAK bermanfaat buat gua hahaha

    Balas
  53. azat_welaah berkata:
    27 Oktober 2017 pukul 04:56

    trims bah google ats tips ny..insyallah sngt brguna unk sya..

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      2 November 2017 pukul 16:53

      Sama-sama

  54. Pacar nya oppa korea berkata:
    30 Oktober 2017 pukul 06:36

    Mungkin admin nanti harus posting cara supaya tiduck edannn ????

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      2 November 2017 pukul 17:10

  55. Evendi simbolon berkata:
    4 November 2017 pukul 00:00

    Makasih banyak atas masukan nya/tips yang anda bagikan ,saya sangat senang membacanya..

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      5 November 2017 pukul 12:54

      Sama-sama.

  56. dicky berkata:
    15 November 2017 pukul 23:44

    Mantab dah informasi nya ..
    Semoga bermanfaat banget buat saya

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      16 November 2017 pukul 10:54

      Semoga berhasil ya! Terima kasih

  57. queen pesek wae berkata:
    18 November 2017 pukul 16:50

    ini malah pada becana??gimana toh...

    Balas
  58. legie juliantika berkata:
    27 November 2017 pukul 01:26

    Gampang banget,makasih infonya emoga bermanfaat buat aku

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      4 Desember 2017 pukul 11:05

      Sama-sama.

  59. Rapp nBx berkata:
    6 Desember 2017 pukul 14:11

    klo mw suara bagus ya diimbangin dgn latihan,serta menyadari oktafnya dgn benar,apalagi harus tau jenis suaranya,suara1,2,atau 3,

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      7 Desember 2017 pukul 11:20

      Terima kasih masukannya

  60. Jessica berkata:
    13 Desember 2017 pukul 18:18

    Yang membersihkan lendir di tenggorokan masih gak ngerti caranya

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      19 Desember 2017 pukul 16:20

      Bersihkan lendir dengan cara memasukkan kedua jari tangan Anda ke dalam tenggorokan sampai mulut mengeluarkan lendir dan kotoran yang menumpuk di tenggorokan. Semoga berhasil. Terima kasih.

  61. Khoirul anam berkata:
    14 Desember 2017 pukul 20:18

    Trimakasih ya poko nya baca sampai habis pasti gak nyesel...

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      19 Desember 2017 pukul 16:28

      Sama-sama. Terima kasih sudah berkunjung ke laman Bacaterus.

  62. zain berkata:
    18 Januari 2018 pukul 01:59

    sukran katsir

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      24 Januari 2018 pukul 13:03

      Terima kasih sudah berkunjung ke Bacaterus.com.

  63. Mohd Zulkhair berkata:
    20 Februari 2018 pukul 08:19

    Tips yang menarik. terima kasih.

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      22 Februari 2018 pukul 22:02

      Sama-sama. Semoga bermanfaat. ?

  64. Kiki Amelia berkata:
    25 Februari 2018 pukul 14:40

    Apakah ada tips yg agak simpel lg selain itu.??

    Balas
  65. Dechu berkata:
    2 Maret 2018 pukul 10:09

    Pait ga??

    Balas
  66. Pete selong berkata:
    28 April 2018 pukul 01:44

    Bnran ga nihh

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      30 April 2018 pukul 09:28

      Semoga berhasil mencoba. Terima kasih.

  67. suzy berkata:
    12 Mei 2018 pukul 19:10

    saya harap 3bahan ni bolih boat suara saya merdu insyaalla saya akan coba

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      14 Mei 2018 pukul 10:23

      Semoga berhasil. Terima kasih.

  68. Adithya berkata:
    15 Mei 2018 pukul 22:07

    Rasanya semanis dirimu

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      17 Mei 2018 pukul 15:22

      Terima kasih.

  69. Annisa berkata:
    28 Mei 2018 pukul 12:00

    Thanks you so mach ???

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      28 Mei 2018 pukul 13:04

      Sama-sama. Terima kasih sudah mengunjungi Bacaterus.com.

  70. Hans berkata:
    30 Mei 2018 pukul 22:34

    OMG ..udah guess masukin tuh 2 jari ke tenggorokan .. Hasilnya mantappp isi perut keluar smua ?

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      31 Mei 2018 pukul 22:02

      Haha bisa saja kak Hans!

  71. Yuliana berkata:
    1 Juni 2018 pukul 10:26

    Tmn, suara sya parah banget.... Gimana cara yg lebih mudah dan cpt biar suara sya jdi bagus....????

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      1 Juni 2018 pukul 19:58

      Bisa dicoba cara-cara di atas ya. Semoga berhasil.

  72. bayu berkata:
    17 Juli 2018 pukul 19:30

    makasih sarannya semoga saja saran di atas berhasil amin..

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      29 Juli 2018 pukul 17:26

      Semoga berhasil. Terima kasih.

  73. Boyka berkata:
    14 Agustus 2018 pukul 05:22

    Semoga aja bisa tercapai agar bisa mempunyai suara yang bagus

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      3 September 2018 pukul 13:35

      Semoga berhasil!

  74. Rudin berkata:
    16 September 2018 pukul 15:14

    makasih ya infonya berkat info ini suara saya sangat bagus .

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      28 Oktober 2018 pukul 14:56

      Sama-sama. ?

  75. sujay berkata:
    6 November 2018 pukul 14:53

    Pake kulit pohon kecapi di rebus (ala santri)

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      7 November 2018 pukul 16:18

      Terima kasih atas masukannya.

  76. Frishan Raditiya Wibawa berkata:
    10 November 2018 pukul 14:06

    Biasa aja

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      11 November 2018 pukul 16:29

      ??

    2. Siti Yunani berkata:
      27 Maret 2019 pukul 18:13

      Makasihh infonya, insya allah aku bakalan coba biar suaraku baguss hehe

    3. Bacaterus berkata:
      14 Juli 2019 pukul 20:17

      Semoga berhasil!

  77. sabarhidayarlt berkata:
    19 Desember 2018 pukul 15:55

    Ya siplah
    Itu cukup

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      26 Desember 2018 pukul 15:39

      Terima kasih.

  78. Yoko berkata:
    28 Maret 2019 pukul 20:48

    Trimakasih

    Balas
    1. Bacaterus berkata:
      14 Juli 2019 pukul 20:20

      Sama-sama.

  79. Rizky kristianingrum berkata:
    6 Januari 2021 pukul 10:02

    Suara q parau tahunan pdahal aq hobi nyanyi tp kira2 bs sembuh ga y...pke apa biar suara q normal

    Balas
    1. Linda berkata:
      4 Februari 2021 pukul 03:32

      Hai Rizky, silakan coba ramuan di artikel ini. Jika masih belum membaik, kami sarankan untuk berkonsultasi ke dokter spesialis THT. - Linda, Editor Bacaterus

  80. Muhtadin berkata:
    3 April 2021 pukul 20:45

    Kalo cara mengatasi suara serak ada ngak?

    Balas
  81. Rus berkata:
    10 Oktober 2021 pukul 16:07

    Terima kasih atas sarannya

    Balas

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Komentar

Nama *

Email *

Situs Web