Tuliskan 4 tujuan kerjasama negara asean dalam bidang sosial budaya

Jakarta -

Setiap manusia melakukan kerja sama dalam berbagai aspek kehidupan. Kerja sama dapat terjadi antara individu dengan individu lain, individu dengan kelompok, atau kelompok dengan kelompok.


Sebagai makhluk sosial, sudah sepatutnya setiap manusia saling membantu dan bekerja sama. Sebelum mempelajari lebih jauh, apa itu arti kerja sama?


Pengertian Kerja Sama


Charles H. Cooley, sosiolog Amerika, berpendapat bahwa kerja sama akan timbul jika individu menyadari bahwa mereka memiliki kepentingan yang sama dan sekaligus memiliki pengetahuan yang cukup serta kesadaran atas diri sendiri untuk memenuhi kepentingan tersebut.


Sedangkan Kamus Besar Bahasa Indonesia mendefinisikan kerja sama sebagai kegiatan atau usaha yang dilakukan oleh beberapa orang (lembaga, pemerintah, dan sebagainya) untuk mencapai tujuan bersama.


Dari pengertian di atas, dapat disimpulkan bahwa kerja sama adalah keinginan untuk bekerja secara bersama-sama dengan individu lain secara keseluruhan dan menjadi bagian dari kelompok dalam mencapai kepentingan bersama.


Tujuan Kerja Sama


Adapun tujuan kerja sama adalah sebagai berikut:


- Melatih berpikir kritis dalam menyelesaikan masalah


- Mengembangkan kemampuan bersosialisasi dan berkomunikasi


- Menumbuhkan rasa percaya diri


- Saling memahami individu dalam kelompok


Bentuk Kerja Sama


Abu Ahmadi dalam Buku Sosiologi Pendidikan menyebutkan ada 3 bentuk kerja sama yang didasarkan perbedaan di dalam organisasi, grup, atau di dalam sikap grup, yaitu:


1. Kerja Sama Primer

kerja sama primer adalah kerja sama yang dilakukan dalam kelompok terdekat yaitu keluarga. Di dalam kelompok-kelompok ini, individu cenderung membaurkan diri dengan individu lain di dalam kelompok, dan setiap individu hendak berusaha menjadi bagian dari kelompoknya.


2. Kerja Sama Sekunder

kerja sama sekunder merupakan kerja sama yang terjadi di lingkungan sekunder, seperti lingkungan kerja atau organisasi kemasyarakatan.


Sikap individu dalam kerja sama sekunder lebih individualis dibanding kerja sama primer. Individu dalam kerja sama sekunder lebih mementingkan menyelesaikan pekerjaannya dibandingkan kedekatan antar anggota.


3. Kerja Sama Tersier

Bentuk kerja sama dalam kerja sama tersier bersifat longgar dan mudah pecah. Hal ini dapat terjadi bila alat penyatu tidak membantu masing-masing pihak dalam mencapai tujuannya.


Contoh dari kerja sama tersier adalah hubungan murid yang ditengahi oleh guru BK dengan orang tua.


Nah, itulah pengertian kerja sama lengkap dengan tujuan dan bentuknya. Semoga detikers semakin memahaminya, ya!

Simak Video "Jokowi Bertemu Pangeran MBZ di UEA, RI Dapat Suntikan Rp 468 Triliun"



(faz/faz)

KEDUTAAN BESAR REPUBLIK INDONESIA
DI SEOUL, REPUBLIK KOREA

380 Yeouidaebang-ro, Yeongdeungpo-gu, Seoul, Republik Korea 07342

02-2224 9000, 783 5675/7, Hotline (010-5394-2546)

Sarah Nafisah Jumat, 4 Desember 2020 | 09:20 WIB

Bentuk kerja sama bidang sosial dan budaya negara ASEAN (asean.org)

Bobo.id - Pada tanggal 8 Agustus 1967 diadakan sebuah deklarasi di Bangkok Thailand. Deklarasi ini dihadiri oleh lima negara di Asia Tenggara.

Deklarasi ini akhirnya dikenal dengan nama Deklarasi Bangkok yang menjadi asal-usul organisasi ASEAN.

ASEAN atau Association of Southeast Asian Nations adalah sebuah organisasi yang menghipun negara-negara Asia Tenggara.

Salah satu tujuan ASEAN adalah untuk menyejahterakan wilayah Asia Tenggara melalui berbagai kerja sama di berbagai bidang.

Bidang-bidang yang dimaksud adalah bidang politik dan keamanan, pendidikan, ekonomi, juga sosial dan budaya.

Kali ini Bobo akan membahas bentuk kerja sama bidang sosial dan budaya di negara ASEAN. Yuk, simak!

Baca Juga: 7 Faktor Pendorong Terjadinya Kerja Sama di Negara-Negara ASEAN

Page 2

Page 3

asean.org

Bentuk kerja sama bidang sosial dan budaya negara ASEAN

Bobo.id - Pada tanggal 8 Agustus 1967 diadakan sebuah deklarasi di Bangkok Thailand. Deklarasi ini dihadiri oleh lima negara di Asia Tenggara.

Deklarasi ini akhirnya dikenal dengan nama Deklarasi Bangkok yang menjadi asal-usul organisasi ASEAN.

ASEAN atau Association of Southeast Asian Nations adalah sebuah organisasi yang menghipun negara-negara Asia Tenggara.

Salah satu tujuan ASEAN adalah untuk menyejahterakan wilayah Asia Tenggara melalui berbagai kerja sama di berbagai bidang.

Bidang-bidang yang dimaksud adalah bidang politik dan keamanan, pendidikan, ekonomi, juga sosial dan budaya.

Kali ini Bobo akan membahas bentuk kerja sama bidang sosial dan budaya di negara ASEAN. Yuk, simak!

Baca Juga: 7 Faktor Pendorong Terjadinya Kerja Sama di Negara-Negara ASEAN

Lihat Foto

canva.com

Lambang ASEAN memiliki arti kesepuluh anggota negara ASEAN.

KOMPAS.com - Salah satu tujuan dibentuknya ASEAN adalah menyejahterakan wilayah Asia Tenggara melalui kerja sama di berbagai bidang. Salah satunya adalah kerja sama di bidang sosial.

Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) adalah organisasi perkumpulan negara-negara di Asia Tenggara yang beranggotakan 10 negara.

Komite Pengembangan Sosial (Comitte on Social Develpoment atau COSD) adalah komite ASEAN yang bertugas melaksanakan kerja sama dalam bidang sosial dan budaya.

Berikut contoh-contoh kerja sama ASEAN dalam bidang sosial:

  • Pertemuan Tingkat Menteri ASEAN tentang Pembangunan Pedesaan dan Pengentasan Kemiskinan (ASEAN Ministerial Meeting on Rural Development and Poverty Eradication atau AMMRDPE)
  • Pertemuan Tingkat Menteri ASEAN tentang Perempuan (ASEAN Ministerial Meeting on Women atau AMMW)
  • Pertemuan Para Menteri ASEAN tentang Kesejahteraan Sosial dan Pembangunan (ASEAN Ministers Meeting on Social Welfare and Development atau AMMSDW)
  • Pertemuan Menteri Kesehatan ASEAN (ASEAN Health Ministers Meeting atau AHMM)
  • Program Kerjasama Ekonomi ASEAN Australia (ASEAN Australia Economic Cooperation Program atau AAECP)
  • Perjanjian Perdagangan Bebas ASEAN-Australia-Selandia Baru (ASEAN-Australia-New Zealand Free Trade Agreement atau AANZFTA)
  • Rencana Aksi Ha Noi (Ha Noi Plan of Action atau HPA)
  • Manajemen Kesehatan Hewan dan Tumbuhan (Animal and Plant Health Management)
  • Konferensi ASEAN tentang Masalah Kepegawaian (ASEAN Conference on Civil Service Matters atau ACCSM)
  • Pertemuan Tingkat Menteri ASEAN tentang Sains dan Teknologi (ASEAN Ministerial Meeting on Science and Technology atau AMMST)
  • Perjanjian ASEAN tentang Penanggulangan Bencana dan Tanggap Darurat (ASEAN Agreement on Disaster Management and Emergency Response atau AADMER)
  • Forum ASEAN GO-NGO untuk Kesejahteraan Sosial dan Pembangunan
  • Peta Jalan ASEAN untuk Pencapaian Tujuan Pembangunan Milenium
  • Keterlibatan Pemangku Kepentingan: Kerja sama dengan Organisasi Masyarakat Sipil

Pembangunan Sosial dan Ekonomi

ASEAN menekankan kesejahteraan golongan berpendapatan rendah, upah yang wajar, dan perluasan lapangan kerja.

Pertemuan Tingkat Menteri ASEAN tentang Pembangunan Pedesaan dan Pengentasan Kemiskinan (ASEAN Ministerial Meeting on Rural Development and Poverty Eradication atau AMMRDPE) dibentuk untuk pembangunan pedesaan dan pemberantasan kemiskinan.

Baca juga: Pengaruh Teknologi Komunikasi Terhadap Perubahan Ruang di ASEAN

Pengembangan Sumber Daya Manusia

Upaya pengembangan sumber daya manusia atau SDM dilakukan dengan kerja sama di bidang pendidikan.

Upaya pengembangan SDM bertujuan meningkatkan kualitas SDM sehingga memiliki daya saing di tingkat regional maupun internasional.

Peningkatan Kesejahteraan

ASEAN membentuk Pertemuan Para Menteri ASEAN tentang Kesejahteraan Sosial dan Pembangunan (ASEAN Ministers Meeting on Social Welfare and Development atau AMMSDW).

AMMSDW bertujuan untuk menangani masalah kesejahteraan sosial.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA