Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

Cari soal sekolah lainnya

KOMPAS.com - Beberapa contoh nama tari tradisional di Indonesia adalah tari Kecak dari Bali, tari Seudati dari Aceh, tari Topeng dari Jakarta, tari Kendalen dari Jawa Tengah, dan masih banyak lagi.

Seni tari menjadi salah satu bentuk seni yang ada dalam kehidupan masyarakat tradisional.

Suku bangsa di Indonesia yang beragam hampir seluruhnya memiliki tarian tradisional masing-masing.

Sudah menjadi tugas generasi muda untuk selalu melestarikan budaya tari tradisional yang ada, agar tidak punah dan hilang.

Tari-tari tradisional awalnya diciptakan untuk kepentingan adat, seperti upacara kerajaan dan ritual-ritual keagamaan.

Hingga kini tari-tari tradisional sudah berkembang menjadi sarana hiburan dan juga sarana pendidikan.

Baca juga: Nilai, Sikap, dan Keterampilan sebagai Penari

Dilansir dari buku Pemberdayaan Masyarakat (2019) karya Dedeh Maryani dan kawan-kawan, berikut beberapa nama tari di Indonesia dan asal daerahnya:

Keberagaman Indonesia adalah anugerah yang bisa digunakan agar tujuan dan cita-cita negara tercapai. meski memiliki budaya yang beraneka ragam, semuanya bisa mengisi satu sama lain.

Baca juga: Fungsi Iringan Tari

Tiap hari, kamu membuka website, menonton video di Youtube maupun film di Netflix. Kamu mengakses internet. Tapi, apa sebenarnya internet dan sejak kapan ada?

Tahukah kamu gagasan soal internet sebenarnya sudah muncul sejak tahun 1960-an? Bagaimana ceritanya? Temukan dalam komik Virion: Guru Avan.

Di komik itu, kamu akan belajar soal internet dari Guru Avan, seorang guru dari Madura. Bukan cuma soal teknologinya saja, kamu juga akan tahu soal kesenjangan digital. Apa itu? adakah hubungannya dengan internet lelet? Kamu bisa mengetahui di komiknya.

Mungkin kamu tidak puas dengan proses belajar saat Covid-19. Di akhir komik, kamu bisa memberi usulan kepada Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Nadiem Makarim, supaya proses belajarmu di rumah lebih baik.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Cari soal sekolah lainnya

Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

melyaandini04 melyaandini04

Jawaban:

1. tari kecak dari bali

2.tari tor tor dari sumatra utara

3. tari baksa kembang dari kalimantan selatan

  • Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

  • Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

  • Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

khotimqurrotulkhotim khotimqurrotulkhotim

Jawaban:

- Jawa timur, tarian reong Ponorogo

- Aceh ,tari saman

- Sumatra barat, tari piring

  • Sebutkan tiga tarian di Indonesia beserta daerah asalnya

    maaf kak kebalik nulisnya