Sebutkan contoh energi listrik yang dapat dijadikan energi panas

Sebutkan 5 contoh perubahan energi listrik menjadi energi cahaya dan energi panas

Sebutkan 5 contoh alat yang mengubah energi listrik menjadi energi panas

Televisi

Televisi mengubah energi listrik menjadi energi cahaya dan suara. Untuk menyalakan televisi, dibutuhkan aliran listrik.

Semakin besar ukuran televisi, makin semakin besar juga listrik yang dibutuhkan untuk menghasilkan cahaya dan suara.

Namun seiring dengan kecanggihan teknologi, televisi di masa sekarang lebih hemat listrik dibanding televisi di zaman dahulu.

Contohnya televisi LED membutuhkan daya 40-50 watt, lebih kecil dari televisi tabung yang mengonsumsi 75-100 watt.

Penerangan

Dalam kehidupan sehari-hari listrik digunakan untuk penerangan atau penghasil cahaya. Listrik menyalakan lampu yang memberikan cahaya terang juga stabil untuk menerangi malam maupun tempat yang gelap karena tidak terkena sinar matahari.

Selain penerangan di rumah, listrik sebagai penerangan juga digunakan sebagai senter, lampu jalan, dan lampu kendaraan bermotor untuk menghindari kecelakaan lalu lintas di malam hari.

Baca juga: Contoh Benda Hasil Perkembangan Teknologi yang Menggunakan Listrik

Menghasilkan panas

Energi listrik digunakan untuk menghasilkan panas dalam kehidupan sehari-hari. Energi listrik yang dialirkan ke dalam elemen pemanas berupa kumparan konduktor dapat mengemisikan energi panas. Misalnya pemanas ruangan, kompor listrik, setrika listrik, solder, dan juga penanak nasi.

Please Enable Cookies

cangkangsawit.id is using a security service for protection against online attacks. The service requires full cookie support in order to view this website.

Please enable cookies on your browser and try again.

Contoh Energi Alternatif

Berikut beberapa contoh energi alternatif dan pemanfaatannya bagi kehidupan manusia:

1. Matahari

Matahari merupakan energi terbesar yang mampu menghasilkan panas dan bermanfaat bagi kehidupan manusia. Beberapa contoh pemanfaatan energi matahari adalah pengembangan sel matahari atau solar sel untuk menampung energi matahari. Nantinya, energi matahari ini diubah menjadi energi listrik.

2. Angin

Sama halnya matahari, angin termasuk sumber energi alternatif yang dapat menggantikan listrik. Contoh pemanfaatan energi angin adalah sebagai alat penggerak generator untuk menghasilkan tenaga listrik.

3. Air

Air juga dapat menghasilkan energi yang potensial. Energi yang dihasilkan dari air dapat digunakan untuk menggerakkan turbin. Di mana, turbin berfungsi untuk menggerakkan generator yang dapat menghasilkan arus listrik.

4. Gelombang Air Laut

Gelombang air laut dapat menghasilkan banyak energi. Saat terpecah, air laut ini dapat diubah menjadi energi listrik. Biasanya air laut ini digunakan untuk menggerakkan turbin, seperti halnya air dalam bendungan.

5. Bahan Bakar Bio

Bahan bakar bio merupakan bahan bakar yang berasal dari flora dan fauna. Contohnya adalah pengolahan biji jarak dan biogas yang dihasilkan oleh kotoran hewan.

6. Panas Bumi atau Geothermal

Energi panas bumi atau geothermal adalah energi yang dihasilkan oleh magma dalam perut bumi. Panas bumi dapat memanaskan air yang ada di sekitarnya dan menghasilkan sumber uap panas. Uap ini dapat digunakan untuk menggerakkan turbin dan menghasilkan energi listrik.

7. Nuklir

Nuklir termasuk salah satu energi alternatif yang dapat menghasilkan energi panas. Energi panas dari reaktor nuklir ini disalurkan lewat turbin untuk kemudian menghasilkan energi listrik.

Baca juga: Apakah Nuklir Ramah Lingkungan? Ini Jawaban Para Profesor