Penggunaan fungsi BASE63 pada PHP

PHP

Penggunaan fungsi BASE63 pada PHP

  • By
  • 23 February 2016
  • PHP

Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP

Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP – Di tutorial kali ini di www.malasngoding.com saya ingin share tutorial lagi yang gak kalah pentingnya. yaitu salah satu teknik enkripsi di php. selain md5 yang telah kita bahas sebelumnya di tutorial malasngoding.com. ada juga base64. dan base64 yang akan kita bahas di tutorial PHP kali ini. baca tutorial sebelumnya tentang penjelasan md5 php di tutorial membuat form login dengan php dan mysql. simak penjelasan berikut ini tentang pengertian base64. dan base64 encode, base64 decode.

Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP

base64 adalah teknik menerjemahkan data biner yang berbentuk ASCII. kegunaan dari teknik base64 ini adalah untuk menyembunyikan data penting. misalnya menyembunyikan string,password dan lain-lain agar bisa di samarkan keasliannya. dengan tujuan agar tidak di ketahui oleh orang lain. banyak perusahaan raksasa yang menggunakan teknik base64 untuk keamanan. diantaranya adalah di gunakan pada email, data xml, url encoding dan MIME. atau lebih lengkap nya teman-teman bisa membaca tentang base64 di sini.

Jadi teknik encoding dan decoding base64 ini sama seperti md5 yang bertujuan sebagai cryptography/kriptografi. di PHP sudah di sediakan fungsi khusus untuk teknik kriptografi dengann tujuan untuk membuat encode text atau sebaliknya yaitu decode text. Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP.

Penggunaan base64 di PHP

Di php tersedia fungsi khusus untuk membuat base64 encode dan decode. di antaranya adalah:

  • base64_encode() = berguna untuk men-encode string.
  • base64_decode() = berguna untuk mengembalikan hasil encode atau men-decode string.

langsung saja kita masuk ke contoh penggunaan base64 di php.

<?php

$data="Tutorial base64 di php www.malasngoding.com";

echobase64_encode($data);

?>

coba perhatikan pada contoh di atas. terdapat sebuah string yang kita simpan di dalam variabel data. dan kemudian kita gunakan fungsi base64_encode() untuk meng-engkripsi string tersebut menggunakan base64. dan hasil enkripsi nya adalah.

cara enkripsi base64 php

dan gambar di atas adalah hasil enkripsi base64 di php. string yang semulanya berisi “tutorial base64 php www.malsangoding.com” berubah menjadi hasil enkripsi base64 seperti di atas.

dan bagaimana cara mengembalikan nilai nya atau men-decode nya kembali?

<?php

$data="Tutorial base64 di php www.malasngoding.com";

echobase64_encode(base64_decode($data));

?>

pengertian dan cara membuat base64 di php

baiklah teman-teman mungkin sekian dulu tutorial Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP. selanjutnya kita akan membahas tentang tutorial membuat enkripsi url dengan base64.

Baca juga :

  • Cara Membuat Form Validasi dengan PHP
  • Cara Membuat dan Menghapus Folder Dengan PHP

Incoming search terms:

  • base64 adalah
  • apa itu base64
  • cara menggunakan base64
  • kode base64
  • cara menggunakan base64 decode
  • pengertian base 64
  • cara decode base64
  • pengertian base64
  • cara membuat base64
  • fungsi base64_encode


Tags: base64 decoding, base64 encoding, base64 php, base64 php decode, codificar base64 php, contoh penggunaan base64 di php, Encode dan Decode Base64 denganPHP, kegunaan base64, membuat enkripsi url dengan base64, pengertian base64, pengertian base64 php, php base64 encode url

Pada tutorial kali ini kita akan belajar Mengenal Fungsi Base64 Encode pada PHP, Base64 Encode merupakan suatu bentuk dari binary menjadi bentuk text, maksudnya yaitu setiap data-data yang terdapat didalam computer adalah berupa binary yang berbentuk ASCII, yang diubah menjadi bentuk text sehingga dapat dipahami oleh manusia, fungsi dari Base64 Encode ini yaitu untuk menyembunyikan data-data penting tersebut kita dapat menggunakan Base64 Encode, seperti untuk menyembunyikan string, password dan data-data lainya sehingga data tersebut akan disamarkan atau di encrypt , dan banyak perusahaan yang menggunakan teknik Base64 Encode untuk keamanan, diantanya adalah digunakan pada email, data xml, dan url encode dan MIME.

Jadi Base64 Encode fungsinya hampir sama seperti md5 yang bertujuan untuk sebagai encrypt, pada tutorial Mengenal Fungsi Base64 Encode pada PHP kita akan coba untuk menggunakan fungsi dari Base64 Encode yaitu untuk meng-code seting, oke teman-teman kita akan coba membuat sebuah contoh sederhana dari Base64 Encode seperti dibawah ini :

<?php 
$data = "Mengenal Fungsi Base64 Encode pada PHP";
echo base64_encode($data);
?>

Jika kita jalankan pada browser maka nilai yang terdapat pada variable data akan di encrypt seperti dibawah ini :

Dan fungsi base64_encode juga bisa kita gunakan untuk meng-encrypt id yang terdapat pada url seperti dibawah ini :

Dan untuk script nya seperti dibawah ini :

<?php
$id = "qwerty";
$Encrypted = $id;
?>	
<a href="index.php?id=<?php echo base64_encode($Encrypted) ?>">Silahkan Klik Enkrip URL</a>

Oke teman-teman itulah pembahasan kita tentang Mengenal Fungsi Base64 Encode pada PHP.

Semoga bermanfaat.

Terimakasih.

PHP

  • By
  • 23 February 2016
  • PHP

Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP

Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP – Di tutorial kali ini di www.malasngoding.com saya ingin share tutorial lagi yang gak kalah pentingnya. yaitu salah satu teknik enkripsi di php. selain md5 yang telah kita bahas sebelumnya di tutorial malasngoding.com. ada juga base64. dan base64 yang akan kita bahas di tutorial PHP kali ini. baca tutorial sebelumnya tentang penjelasan md5 php di tutorial membuat form login dengan php dan mysql. simak penjelasan berikut ini tentang pengertian base64. dan base64 encode, base64 decode.

Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP

base64 adalah teknik menerjemahkan data biner yang berbentuk ASCII. kegunaan dari teknik base64 ini adalah untuk menyembunyikan data penting. misalnya menyembunyikan string,password dan lain-lain agar bisa di samarkan keasliannya. dengan tujuan agar tidak di ketahui oleh orang lain. banyak perusahaan raksasa yang menggunakan teknik base64 untuk keamanan. diantaranya adalah di gunakan pada email, data xml, url encoding dan MIME. atau lebih lengkap nya teman-teman bisa membaca tentang base64 di sini.

Jadi teknik encoding dan decoding base64 ini sama seperti md5 yang bertujuan sebagai cryptography/kriptografi. di PHP sudah di sediakan fungsi khusus untuk teknik kriptografi dengann tujuan untuk membuat encode text atau sebaliknya yaitu decode text. Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP.

Penggunaan base64 di PHP

Di php tersedia fungsi khusus untuk membuat base64 encode dan decode. di antaranya adalah:

  • base64_encode() = berguna untuk men-encode string.
  • base64_decode() = berguna untuk mengembalikan hasil encode atau men-decode string.

langsung saja kita masuk ke contoh penggunaan base64 di php.

<?php

$data="Tutorial base64 di php www.malasngoding.com";

echobase64_encode($data);

?>

coba perhatikan pada contoh di atas. terdapat sebuah string yang kita simpan di dalam variabel data. dan kemudian kita gunakan fungsi base64_encode() untuk meng-engkripsi string tersebut menggunakan base64. dan hasil enkripsi nya adalah.

cara enkripsi base64 php

dan gambar di atas adalah hasil enkripsi base64 di php. string yang semulanya berisi “tutorial base64 php www.malsangoding.com” berubah menjadi hasil enkripsi base64 seperti di atas.

dan bagaimana cara mengembalikan nilai nya atau men-decode nya kembali?

<?php

$data="Tutorial base64 di php www.malasngoding.com";

echobase64_encode(base64_decode($data));

?>

pengertian dan cara membuat base64 di php

baiklah teman-teman mungkin sekian dulu tutorial Pengertian Dan Cara Membuat base64 Pada PHP. selanjutnya kita akan membahas tentang tutorial membuat enkripsi url dengan base64.

Baca juga :

  • Cara Membuat Form Validasi dengan PHP
  • Cara Membuat dan Menghapus Folder Dengan PHP

Incoming search terms:

  • base64 adalah
  • apa itu base64
  • cara menggunakan base64
  • kode base64
  • cara menggunakan base64 decode
  • pengertian base 64
  • cara decode base64
  • pengertian base64
  • cara membuat base64
  • fungsi base64_encode


Tags: base64 decoding, base64 encoding, base64 php, base64 php decode, codificar base64 php, contoh penggunaan base64 di php, Encode dan Decode Base64 denganPHP, kegunaan base64, membuat enkripsi url dengan base64, pengertian base64, pengertian base64 php, php base64 encode url