Pada tanggal 1 Oktober memiliki arti penting dalam sejarah Indonesia jelaskan makna dibalik tanggal 1 Oktober dan sebagai peristiwa apa?

HARI KESAKTIAN PANCASILA

1 Oktober 2020 Uncategorized

Keluarga Besar Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Provinsi Kalimantan Utara mengucapkan selamat memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Okteber 2020.

Hari Kesaktian Pancasila diperingati setiap 1 Oktober dan tahun ini jatuh pada Kamis (1/10/2020).

Hari Kesaktian Pancasila berbeda dengan Hari Lahirnya Pancasila yang diperingati setiap 1 Juni.

Hari Kesaktian Pancasila adalah hari nasional dan diperingati setelah Peristiwa Gerakan 30 September atau yang lebih dikenal sebagai G30S.

Saat itu, otoritas militer dan kelompok terbesar menyebarkan kabar, insiden G30S merupakan usaha PKI mengubah unsur Pancasila menjadi ideologi komunis.

Pemerintah Orde Baru lantas menetapkan 30 September sebagai Hari Peringatan Gerakan 30 September/G30S dan 1 Oktober sebagai Hari Kesaktian Pancasila.

Satu di antaranya dengan berbagi ucapan selamat memperingatiHari Kesaktian Pancasila1 Oktober.

Tak lain demi mengingat kembali jasa para pahlawan sekaligus melanjutkan perjuangan mereka demi tegaknya Pancasila.

Navigasi pos

Previous Previous post: Surat Edaran Mendikbud tentang Penyelenggaraan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2020
Next Next post: Tindak Lanjut Surat Dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Tentang Permohonan Rekomendasi Penataan Organisasi Dan Tata Kerja UPT KEMDIKBUD RI Di Daerah Provinsi Kalimantan Utara

Video

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA