Negara-negara yang terletak jauh dari garis khatulistiwa mempunyai

Daftar 13 Negara yang Terletak di Garis Khatulistiwa

Negara-negara yang terletak di Garis Khatulistiwa sering disebut juga dengan “Negara Khatulistiwa”. Berikut ini adalah daftar Negara-negara yang terletak di Garis Khatulistiwa beserta Benua dimana negara tersebut berada.

No.Nama NegaraBenua
1Sao Tome dan PricipeAfrika
2GabonAfrika
3Republik KongoAfrika
4Republik Demokratif KongoAfrika
5UgandaAfrika
6KenyaAfrika
7SomaliaAfrika
8MaladewaAsia
9IndonesiaAsia
10KiribatiOsenia
11EkuadorAmerika Selatan
12KolombiaAmerika Selatan
13BrasilAmerika Selatan

Share this:

  • Click to share on Twitter (Opens in new window)
  • Click to share on Facebook (Opens in new window)
  • Click to share on LinkedIn (Opens in new window)
  • Click to email this to a friend (Opens in new window)

Benua yang berada di garis khatulistiwa

Menurut ensiklopedia Reference, ThoughtCo., dan buku Pengantar Sistem Informasi Geografis karya Rolly Maulana Awangga, keempat benua yang dilewati garis lintang nol derajat atau khatulistiwa ini adalah Australia dan Oceania, Amerika (bagian selatan), Afrika, dan Asia.

Selanjutnya ada 13 negara dari keempat benua tersebut yang berada di garis lintang nol derajat. Sebagian besar berada di Benua Afrika.

13 Negara yang dilewati garis khatulistiwa

1. Kiribati di Australia dan Oceania

2. Ekuador di Amerika Selatan

3. Kolombia di Amerika Selatan

4. Brazil di Amerika Selatan

5. Sao Tome dan Principe di Afrika

6. Gabon di Afrika

7. Republik Demokratik Kongo di Afrika

8. Kongo di Afrika

9. Kenya di Afrika

10. Uganda di Afrika

11. Somalia di Afrika

12. Maldives (Maladewa) di Asia

13. Indonesia di Asia

Itulah benua dan negara yang berada pada garis lintang nol derajat atau garis khatulistiwa. Sebagai tambahan informasi untuk detikers, Buku Referensi Pintar Atlas Geografi Indonesia mengatakan bahwa garis lintang digunakan untuk menandai perbedaan zona iklim.

Baca juga: Apa yang Dimaksud dengan Letak Geografis? Ini Bedanya dengan Letak Astronomis



Simak Video "Bau dan Penuh Coretan Tak Senonoh, JPO Asia Afrika Bandung Ditutup!"
Negara-negara yang terletak jauh dari garis khatulistiwa mempunyai

(nah/pal)

13 Negara yang dilalui Garis Khatulistiwa di Dunia

Bumi merupakan sebuah planet di tata surya yang memiliki bentuk bulat dan pepat di kedua kutubnya. Ada banyak sekali hal- hal yang dapat kita pelajari mengenai Bumi. Salah satunya adalah penyusunan garis- garis khayal yang menyelimuti Bumi dengan jarak yang sama antara satu dengan lainnya. Adanya garis- garis khayal ini bukan tanpa tujuan. Para ilmuwan menggambarkan garis- garis khayal yang berupa garis lintang dan garis bujur untuk mengklasifikasikan negara berdasarkan kategori tertentu. Sebagai contoh adalah pembagian iklim di dunia yang bergantung letak suatu negara berdasarkan posisi garis lintangnya, serta pembagia waktu di dunia yang di dasarkan pada garis bujur nol derajat. Baik, pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai negara mana saja di dunia yang dilewati oleh garis khatulistiwa atau garis ekuator atau garis lintang nol derajat. Salah satunya ada Indonesia. Namun sebelum itu alangkah baiknya kita mulai dengan pengertian garis bujur dan garis lintang terlebih dahulu.

Apa itu Garis Lintang dan Garis Bujur?

Pasti kita semua sudah pernah mempelajari atau paling tidak mendengar nama garis lintang dan garis bujur. Adapun keduanya ini merupakan garis- garis khayal yang dibuat mengelilingi Bumi untuk tujuan tertentu. namanya garis khayal, pastilah garis ini tidak ada keyataan. Kita bisa menemukan keberadaan garis bujur atau lintang dari replika Bumi bulat atau yang disebut dengan globe. Di globe, kita akan menemukan garis yang vertikal atau berdiri yang menghubungkan kutub utara dan selatan dan garis yang melintang dai timur ke barat membelah Bumi. Adapun garis yang membujur dari utara dan selatan ini dinamakan garis bujur. Sementara garis yang melintang mengelilingi bumi disebut sebagai garis lintang.

Lintang Nol Derajat

Setiap garis khayal yang dibuat di permukaan Bumi memiliki letak dan biasa dituliskan dalam bentuk derajat. Lintang nol derajat merupakan garis lintang yang letaknya berada di tengah- tengah Bumi. Garis ini membelah Bumi menjadi bagian yang sama besar yakni bagian utara dan selatan. Garis lintang nol derajat lebih sering disebut sebagai Garis Ekuator atau Garisa Khatulistiwa. Adapun garis ini terpampang nyata melewati berbagai negara. Sementara garis bujur nol derajat merupakan garis bujur yang letaknya di posisi kota Greenwich. Namun kita tidak akan membahas mengenai garis bujur nol derajat, namun yang akan kita bahas adalah negara mana saja yang dilewati garis khatulistiwa. Tentunya kota- kota ini memiliki iklim tropis karena berada di tengah- tengah Bumi.

Negara- negara yang Dilalui Garis Khatulistiwa

Garis khatulistiwa merupakan garis yang berada di tengah- tengah Bumi dan melawati beberapa negara di dunia. Adapun beberapa negara yang dilalui oleh garis Khatulistiwa antara lain sebagai berikut:

  1. Kiribati
  2. Ekuador
  3. Colombia
  4. Brazila
  5. The Democratic Republic of Sao Tome and princpe
  6. Gabon
  7. Republik Kongo
  8. Republik demokratik Kongo
  9. Uganda
  10. Kenya
  11. Somalia
  12. Maldives/ maladewa
  13. Indonesia

Nah itulah beberapa negara di dunia yang posisinya berada di tengah Bumi dan dilalui garis khatulistiwa. Banyak sekali ya? Dan menurut posisi astronomisnya, karena negara- negara ini dilalui oleh garis khatulistiwa maka iklim di negara ini merupakan iklim tropis. Hal ini sesuai dengan pembagian iklim matahari. Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan mengenai negara- negara yang dilewati oleh garis khatulistiwa, semoga bermanfaat untuk kita semua.

Share
Published by
Desy Fatma
Tags: ekuatorgaris bujurgaris khatulistiwagaris lintangkhatulistiwa

    Related Post

  • Negara-negara yang terletak jauh dari garis khatulistiwa mempunyai
    Sao Tome dan Principe
Ilhéu das Rolas
0°0′N 6°31′E / 0.000°N 6.517°E / 0.000; 6.517 (Atlantic Ocean) Samudra Atlantik Teluk Guinea
0°0′N 9°21′E / 0.000°N 9.350°E / 0.000; 9.350 (Gabon) Gabon
0°0′N 13°56′E / 0.000°N 13.933°E / 0.000; 13.933 (Republic of the Congo) Republik Kongo
0°0′N 17°46′E / 0.000°N 17.767°E / 0.000; 17.767 (Democratic Republic of the Congo) Republik Demokratik Kongo Melewati 9km di selatan Butembo
0°0′N 29°43′E / 0.000°N 29.717°E / 0.000; 29.717 (Uganda) Uganda Melewati 32km di selatan Kampala
0°0′N 32°22′E / 0.000°N 32.367°E / 0.000; 32.367 (Lake Victoria) Danau Victoria Melewati beberapa pulau di Uganda
0°0′N 34°0′E / 0.000°N 34.000°E / 0.000; 34.000 (Kenya) Kenya Melewati 6km di utara Kisumu
0°0′N 41°0′E / 0.000°N 41.000°E / 0.000; 41.000 (Somalia) Somalia
0°0′N 42°53′E / 0.000°N 42.883°E / 0.000; 42.883 (Indian Ocean) Samudra Hindia Melewati antara Huvadhu Atoll dan Fuvahmulah di Maladewa
0°0′N 98°12′E / 0.000°N 98.200°E / 0.000; 98.200 (Indonesia) Indonesia Pulau-pulau Batu, Sumatra dan Kepulauan Lingga
0°0′N 104°34′E / 0.000°N 104.567°E / 0.000; 104.567 (Karimata Strait) Selat Karimata
0°0′N 109°9′E / 0.000°N 109.150°E / 0.000; 109.150 (Indonesia) Indonesia Pontianak, Kalimantan
0°0′N 117°30′E / 0.000°N 117.500°E / 0.000; 117.500 (Makassar Strait) Selat Makassar
0°0′N 119°40′E / 0.000°N 119.667°E / 0.000; 119.667 (Indonesia) Indonesia Sulawesi
0°0′N 120°5′E / 0.000°N 120.083°E / 0.000; 120.083 (Gulf of Tomini) Teluk Tomini
0°0′N 124°0′E / 0.000°N 124.000°E / 0.000; 124.000 (Molucca Sea) Laut Maluku
0°0′N 127°24′E / 0.000°N 127.400°E / 0.000; 127.400 (Indonesia) Indonesia Kayoa dan Kepulauan Halmahera
0°0′N 127°53′E / 0.000°N 127.883°E / 0.000; 127.883 (Halmahera Sea) Laut Halmahera
0°0′N 129°20′E / 0.000°N 129.333°E / 0.000; 129.333 (Indonesia) Indonesia Pulau Gebe
0°0′N 129°21′E / 0.000°N 129.350°E / 0.000; 129.350 (Pacific Ocean) Samudra Pasifik melewati 570 m di utara Pulau Waigeo, Indonesia
Melewati 13km di selatan Aranuka atoll, Kiribati
Melewati 21km di selatan Pulau Baker, Amerika Serikat
0°0′N 91°35′W / 0.000°N 91.583°W / 0.000; -91.583 (Ecuador) Ekuador Pulau Isabela di Kepulauan Galápagos
0°0′N 91°13′W / 0.000°N 91.217°W / 0.000; -91.217 (Pacific Ocean) Samudra Pasifik
0°0′N 80°6′W / 0.000°N 80.100°W / 0.000; -80.100 (Ecuador) Ekuador Melewati 24km di utara Quito, di dekat Mitad del Mundo
0°0′N 75°32′W / 0.000°N 75.533°W / 0.000; -75.533 (Colombia) Kolombia Melewati 4,3km di utara perbatasan dengan Peru
0°0′N 70°3′W / 0.000°N 70.050°W / 0.000; -70.050 (Brazil) Brasil Amazonas
Roraima
Amazonas
Pará
Amapá
Pará - kepulauan di mulut Sungai Amazon
0°0′N 49°20′W / 0.000°N 49.333°W / 0.000; -49.333 (Atlantic Ocean) Samudra Atlantik

1. Ekuador adalah salah satu negara yang berada di garis khatulistiwa. Nama "Ecuador" dalam bahasa Spanyol artinya khatulistiwa

Negara-negara yang terletak jauh dari garis khatulistiwa mempunyai
intrepidtravel.com

2. Kolombia adalah negara terdekat dengan Ekuador yang masuk dalam wilayah ekuator Bumi. Negara berpopulasi 55 juta jiwa ini memiliki mayoritas dataran yang tertutup oleh lebatnya hutan

Negara-negara yang terletak jauh dari garis khatulistiwa mempunyai
viahero.com

Iklim Tropis Terbagi Jadi 3

Perlu diketahui bahwa iklim tropis ini masih terbagi menjadi 3 jenis, pembagian ini berdasarkan curah hujan di setiap daerah. Antara lain adalah iklim hujan tropis, iklim monsun tropis dan sabana tropis.

BACA JUGA:
Perbedaan Antara Cuaca dan Iklim yang Penting DiketahuiPembagian Iklim Matahari Beserta Pengertiannya

Iklim hujan tropis memiliki jarak yang sangat dekat dengan garis khatulistiwa antara 10-15 derajat lintang utara ke selatan dan memiliki angin tenang serta curah hujan tinggi. Negara yang memiliki iklim hutan hujan tropis adalah Indonesia, Papua Nugini, Kongo, Singapura, Filipina, Madagaskar, Brunei, Malaysia, Kolombia, Peru dan masih banyak lagi.

Selanjutnya adalah iklim monsun tropis yang mempunya hujan sangat melimpah layaknya hutan hujan tropis akan tetapi disinari oleh sinar matahari lebih sering. Negara yang memiliki iklim monsun tropis adalah India, Sri Lanka, Bangladesh, Myanmar, Guyana, Afrika dan daerah Brazil bagian tenggara.

Berikutnya adalah iklim sabana tropis yang merupakan iklim terkering dan memiliki curah hujan yang kurang dari 60 mm. Musim kemarau akan sering terjadi kekeringan yang parah dan hewan-hewan liar biasanya berjalan puluhan kilometer untuk mencari air. Negara yang termasuk memiliki iklim sabana tropis adalah Australia bagian utara, melintasi Sundan dan Afrika Timur, bagian selatan dan tengah Brazil, Paraguay dan Madagaskar bagian barat.

3 dari 5 halaman

Negara-negara yang terletak jauh dari garis khatulistiwa mempunyai

Top List List