Makanan apa saja yang tidak boleh dimakan saat perut kembung?

Makanan apa saja yang tidak boleh dimakan saat perut kembung?
Ilustrasi lapar. ©Shutterstock.com/Ilya Andriyanov

Merdeka.com - Banyak orang yang melewatkan waktu sarapan mereka dan langsung menuju makan siang. Hal ini biasanya malah membuat perut mereka menjadi sangat lapar kemudian.

Pada kondisi perut yang kosong, kamu merasa bakal bisa makan apa pun dan dalam jumlah banyak. Hal ini menyebabkan pola makan kita menjadi sangat tidak terkontrol saat kamu sedang luar biasa lapar.

Makan terlalu sedikit atau melewatkan waktu makan merupakan hal yang cenderung membuat kita makan berlebih. Lebih lanjut, hal ini juga cenderung membuat kita mengonsumsi cemilan tinggi kalori.

Kondisi ini bisa berujung bahaya seperti munculnya rasa mual, diare, muntah, serta keracunan makanan. Hal ini terjadi karena saluran gastrointestinal menjadi lebih sensitif setelah kosong untuk sementara waktu. Sejumlah makanan tertentu bisa jadi sangat buruk saat dikonsumsi dalam perut kosong.

Sejumlah makanan yang bergizi dan bernutrisi sebenarnya juga tidak baik saat disantap pada kondisi perut kosong. Dilansir dari Boldsky, berikut sejumlah makanan yang tidak boleh disantap pada saat perut dalam kondisi kosong dan sangat lapar.

2 dari 4 halaman

Buah dan Sayur yang Harus Dihindari

Makanan apa saja yang tidak boleh dimakan saat perut kembung?

1. Alpukat

Alpukat disebut sebagai buah sehat karena kaya nutrisi, bisa menurunkan tingkat kolesterol, mengatur gula darah, melindungi mata, meningkatkan kesuburan, dan masih banyak lagi. Walau begitu, konsumsi alpukat saat perut kosong bisa berdampak buruk. Kandungan lemak di dalam alpukat bisa dicerna dengan sangat lambat dan bisa menyebabkan mual.

2. Sayuran Mentah

Sayuran sebenarnya sangat bermanfaat bagi tubuh, namun dalam kondisi mentah, makanan ini harus dihindari pada saat perut kosong. Hal ini bisa menyebabkan kamu merasa sangat kenyang dan berakhir dengan menurunnya gula darah setelahnya. Sayuran tinggi serat juga bisa sangat sulit dicerna serta menyebabkan perut kembung.

3. Buah dalam Jumlah Besar

Pada saat perut kosong, konsumsi sebutir apel atau pisang mungkin tidak akan menjadi masalah. Namun ketika mengonsumsinya dalam jumlah besar, gula darah bisa melonjak seketika dan menimbulkan rasa lelah dan lapar kembali setelah 30-60 menit. Tingkat keasaman di dalam buah juga bisa menyebabkan refluks asam.

3 dari 4 halaman

Energy Bars, Protein Shakes, dan Daging Merah

Makanan apa saja yang tidak boleh dimakan saat perut kembung?

4. Energy Bars

Energy bars bisa memberi suntikan energi yang kamu butuhkan, namun dampak ini tidak bisa muncul ketika perut sedang kosong. Makanan ini bisa sangat membebani perut yang sedang kosong sehingga memunculkan gas ketika tubuh berusaha mencerna makanan.

5. Protein Shakes

Sebagian protein shakes memiliki kandungan whey yang bisa menimbulkan dampak buruk saat dikonsumsi dalam perut kosong. Hal ini bisa menimbulkan dampak berupa perut kembung, kram, dan diare.

6. Daging Merah

Daging merah merupakan makanan tinggi protein yang membutuhkan waktu lama untuk bisa dicerna tubuh dengan sempurna. Konsumsi daging merah saat perut kosong bisa menambah beban di perut untuk mencerna protein sehingga menyebabkan masalah di perut serta rasa kenyang berlebih.

4 dari 4 halaman

Kopi, Keripik, dan Permen Karet

Makanan apa saja yang tidak boleh dimakan saat perut kembung?

7. Kopi

Konsumsi kopi pada saat perut kosong di pagi hari bisa menimbulkan dampak buruk bagi tubuh. Hal ini bisa melepaskan asam hidroklorik ke dalam sistem pencernaan sehingga tingkat asam di perut meningkat dan menimbulkan masalah pencernaan.

8. Keripik

Keripik merupakan salah satu makanan yang juga tidak boleh dikonsumsi pada kondisi perut kosong. Makanan ini cenderung memiliki kandungan garam yang tinggi sehingga tidak baik bagi pencernaan ketika perut kosong.

9. Permen Karet

Banyak orang berpikiran bahwa mengunyah permen karet bisa membuatmu merasa kenyang. Walau begitu, melakukan hal ini pada saat perut kosong justru bisa menimbulkan sakit perut serta mual. [RWP]

Baca juga:
Ketahui Saran Asupan Kalori bagi Ibu Hamil saat Puasa
Pentingnya Konsumsi Susu saat Puasa Ramadan
Sering Dipikir Sehat, 5 Cemilan Ini Sebaiknya Dihindari ketika Diet

Perut kembung Harus makan apa?

Makanan yang Baik untuk Perut Kembung.
Jahe. Jahe dianggap sebagai salah satu obat herbal tertua di dunia. ... .
Pisang. Pisang merupakan salah satu makanan yang baik dikonsumsi ketika perut sedang kembung. ... .
3. Lemon. ... .
4. Alpukat. ... .
Pepaya..

Minuman apa yang bisa meredakan perut kembung?

Perut Kembung Gegera Asam Lambung?.
Air kelapa. Dilansir dari NDTV, asam lambung yang naik membuat tenggorokan seperti terbakar. ... .
Probiotik. Ketika asam lambung naik, cobalah untuk mengonsumsi probiotik. ... .
Teh jahe. ... .
Susu. ... .
Air putih..

Buah apa saja yang tidak boleh dimakan saat perut kembung?

5 Jenis Buah yang Harus Dihindari Saat Perut Kembung.
Buah kering. Menurut ahli diet terdaftar Trista Best, MPH, RD, LD, buah-buahan kering seringkali menyebabkan sakit perut dan atau penambahan berat badan, tergantung dari jumlah yang dikonsumsi. ... .
2. Apel. ... .
Plum. ... .
Pir. ... .
Sitrus..