Jelaskan dua faktor yang mempengaruhi tekanan zat padat

Jelaskan dua faktor yang mempengaruhi tekanan zat padat

Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan zat padat adalah?

  1. gaya tekanan dan massa benda
  2. gaya tekanan dan gaya gravitasi
  3. luas bidang tekanan dan gaya tekan
  4. luas bidang tekan dan gaya gravitasi
  5. Semua jawaban benar

Jawaban: C. luas bidang tekanan dan gaya tekan

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan zat padat adalah luas bidang tekanan dan gaya tekan.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Tekanan Terbesar terdapat pada gambar? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.

Jakarta -

Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan sering kita jumpai dalam mata pelajaran fisika. Pengertian tekanan sendiri mengacu kepada gaya yang bekerja pada bidang per satuan luas.

Melansir dari buku Fresh Update Mega Bank Soal IPA SMP yang disusun oleh Tim Guru Eduka, terdapat dua faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan, apa saja?

Kedua faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan adalah gaya tekan dan luas bidang tekan. Faktor-faktor tersebut diperuntukan bagi tekanan benda padat.

Penerapan konsep tekanan dalam kehidupan sehari hari bisa dijumpai pada penggunaan sepatu sepak bola. Sol sepatu sepak bola sengaja dibuat tidak merata dan cenderung berupa tonjolan tonjolan.

Hal tersebut dimaksudkan untuk memperbesar gaya tekan terhadap tanah. Maka dengan begitu, pemain bola tidak mudah tergelincir saat menapak di tanah.

Selain sol sepatu sepak bola, ada juga mata pisau. Mata pisau sengaja dibuat tajam untuk memperbesar tekanan.

Lalu, adanya sepatu salju dengan alas besar juga merupakan penerapan konsep tekanan dalam kehidupan sehari hari. Mereka yang hidup di daerah bersalju membuat sepatu tersebut agar mampu memperkecil tekanan berat tubuhnya terhadap salju.

Selain penerapan konsep tekanan, tekanan juga dibedakan atas benda padat dan zat cair. Cara menghitung tekanan pada benda padat tidak bisa sembarangan, melainkan harus menggunakan rumus.

Rumus tekanan pada benda padat yaitu:

P = F/A

Keterangan:F = Besar gaya (N)A = Luas bidang (m2)

P = Tekanan (N/m2)

Sedangkan tekanan pada benda cair disebut dengan tekanan hidrostatis. Tekanan hidrostatis merupakan tekanan yang dialami oleh zat cair dalam kondisi diam.

Faktor faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan pada benda cair yaitu massa jenis zat, percepatan gravitasi bumi dan kedalaman atau ketinggian zat cair.

Adapun rumus tekanan hidrostatis adalah:

Pb = p x g x b

Keterangan:Pb = Tekanan hidrostatis (N/m2)p = Massa jenis (kg/m3)g = Percepatan gravitasi (m/s2)

h = Kedalaman (m)

Itulah faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan beserta penerapan konsepnya. Semoga dapat membantu ya, detikers!

Simak Video "Konsep Multiverse dalam Sudut Pandang Agama"



(kri/kri)

Faktor yang dapat mempengaruhi zat padat:

  1. Luas permukaan bidang sentuh, karena semakin kecil permukaan bidang sentuhnya, maka tekanan yang dihasilkan semakin besar.
  2. Gaya, karena semakin besar gaya yang dikenakan pada benda, maka tekanan yang dihasilkan semakin besar.

Jadi, jawaban yang tepat adalah luas permukaan dan gaya.

sebuah benda massanya 2 kg jatuh bebas pada ketinggian 40 m diatas tanah jika g = 10 m/s² tentukan : A. Energi potensial pada ketinggian tersebut!B. E … nergi potensial pada ketinggian 20 m diatas tanah !C. Energi kinetik saat mencapai ketinggian 20 m !D. Energi kinetik saat mencapai tanah ! pakai cara ya kak​

untuk mencairkan 1000 g es dari suhu -10°C sampai suhu 10°C , berapakah kalor yg di butuhkan jika kalor jrnis es 2100 J/kg°C ? pakek cara ya kak ​

Pakai rumus iya jawab nya

tolong jawab ya sama caranya​

tolong bantu ya sama caranya makasih ​

tolong bantu ya sama caranyaa​

P.Apa itu tekanan osmosis ? Brainly msh rame ga si? ​

D. 2,5 cm dan 4m/stolong bantu ya sekalian sama caranya makasih banyakk​

tolong bantu yaa thanks​

tolong bantu yaa makasii​

sebuah benda massanya 2 kg jatuh bebas pada ketinggian 40 m diatas tanah jika g = 10 m/s² tentukan : A. Energi potensial pada ketinggian tersebut!B. E … nergi potensial pada ketinggian 20 m diatas tanah !C. Energi kinetik saat mencapai ketinggian 20 m !D. Energi kinetik saat mencapai tanah ! pakai cara ya kak​

untuk mencairkan 1000 g es dari suhu -10°C sampai suhu 10°C , berapakah kalor yg di butuhkan jika kalor jrnis es 2100 J/kg°C ? pakek cara ya kak ​

Pakai rumus iya jawab nya

tolong jawab ya sama caranya​

tolong bantu ya sama caranya makasih ​

tolong bantu ya sama caranyaa​

P.Apa itu tekanan osmosis ? Brainly msh rame ga si? ​

D. 2,5 cm dan 4m/stolong bantu ya sekalian sama caranya makasih banyakk​

tolong bantu yaa thanks​

tolong bantu yaa makasii​