Gerak spesifik pernapasan renang gaya dada

Merdeka.com - Nama olahraga renang pastinya sudah sering kamu dengar di mana-mana. Dalam olahraga renang ini, ada beberapa gerakan yang harus kamu kuasai. Gerakan-gerakan ini harus dilakukan dengan teratur dan dengan cara yang benar. Dua hal yang perlu kamu pelajari untuk renang gaya dada adalah gerakan tangan dan teknik pengambilan napas.

Pertama, yuk kita bahas tentang gerakan tangan telebih dahulu. Gerakan tangan dalam renang gaya dada dibagi menjadi dua bagian, yaitu gerakan menarik dan kembali. Saat melakukan gerakan menarik kedua tangan, kedua siku dalam posisi menyamping dengan kedua tangan terpisah melebar sampai di bawah dagu. Saat menarik kedua lengan, kepala harus terangkat untuk bisa mengambil napas. Setelah itu, hadapkan telapak tangan ke bawah dan kedua lengan diluruskan lagi ke depan.

Gerakan ini dilakukan sambil mengangkat kepala untuk membuang napas. Gerakan menarik ini harus dilakukan dengan kuat supaya badan bisa meluncur ke depan dengan lancar. Gerakan kembali harus dilakukan dengan perlahan karena gerakan ini adalah gerakan kontra.

Yang kedua adalah pengambilan napas dalam renang gaya dada. Pengambilan napas ini dilakukan bersamaan dengan gerakan lengan. Pengambilan napas dilakukan saat mengangkat kepala keluar dari permukaan air. Untuk mengeluarkan napas, lakukan ketika kepala masuk ke dalam air.

Dengan begitu, di akhir gerakan menarik oleh kedua tangan, kepala akan diangkat sampai mulut ada di atas permukaan air untuk mengambil napas. Pengambilan napas ini bisa dilakukan dengan mulut atau menggunakan mulut dan hidung. Sebelum melakukan ini, kamu harus melakukan latihan yang rutin dan pemanasan terlebih dahulu supaya nanti nggak kram waktu masuk air. Materi ini penting untuk dipelajari karena ini adalah salah satu cabang olahraga yang bisa meningkatkan prestasi.

Jawaban:

1. gerakan meluncur

-Berdiri menempel pada pinggiran kolam renang dengan satu kaki menempel pada dinding kolam

-Posisi badan membungkuk sejajar dengan permukaan air seperti ketika rukuk dan posisi tangan lurus kedepan mengapit kedua daun telinga.

-Dorong badan kuat-kuat dengan kaki yang menempel pada dinding kolam, lalu tubuh anda akan meluncur ke depan.

-Posisi kan tangan, kaki dan tubuh lurus kedepan sejajar dengan permukaan air lalu jaga keseimbangan badan.

2. gerakan kaki

-Posisi badan terlungkup sejajar dengan air.

-Berpegangan pada dinding kolam renang.

-Kepala berada pada permukaan air (bisa bernafas)

-Tarik kedua kaki ke arah samping lalu luruskan kembali seperti katak ketika berenang.

-Buat lecutan ketika kaki akan menutup.Lakukan dengan kondisi kaki rileks.

-Ulangi berulang kali sampai gerakan menjadi sempurna.

3. gerakan tangan

-Posisikan kaki menempel pada dinding kolam renang.

-Luruskan kedua tangan dan kepala terlihat jelas dari atas permukaan air.

-Tarik kedua tangan ke arah dada secara bersamaan sembari mendayung air dengan telapak tangan.

-Latihan ini dapat anda gunakan dengan bantuan papan seluncur

4. mengambil nafas

Pernafasan dalam renang gaya dada dilakukan pada saat tangan ada ditarik ke samping lalu angkat kepala anda ke atas sambil mengambil udara. Kepala harus menghadap ke bawah, karena jika menghadap ke depan dapat membebani leher anda. Lalu keluarkan udara secara perlahan di dalam air.

Pernafasan dilakukan bisa setiap 2 kali gerakan atau 4 kali gerakan. Perenang handal dapat melakukan dalam 8 gerakan.

semoga bermanfaat:)

Gerak spesifik renang gaya dada terdiri dari 4 jenis, yakni gerakan meluncur, gerakan tangan, gerakan kaki, dan gerakan pernafasan. Dalam renang gaya dada, gerak spesifik sangat penting agar dapat melakukan renang gaya dada dengan baik dan benar.

Pembahasan

Renang gaya dada biasa disebut dengan renang gaya katak karena gerakan yang dihasilkan menyerupai gerakan katak ketika berenang. Renang gaya dada cocok digunakan untuk renang jarak jauh karena tidak membutuhkan banyak tenaga. Dalam renang gaya dada, terdapat beberapa gerak spesifik yang harus dikuasai. Gerak spesifik dalam renang gaya dada adalah

Gerakan meluncur

Gerakan meluncur pada renang gaya dada dilakukan dengan posisi badan tengkurap dan sejajar dengan permukaan air. Posisi kedua kaki lurus dan rapat ke belakang, sedangkan posisi kedua tangan lurus dan rapat kedepan.

Gerakan tangan

Gerakan tangan pada renang gaya dada dilakukan dengan menarik kedua tangan kesamping dan menekuk kedua siku hingga telapak tangan sejajar dengan bahu, kemudian dorong kedua tangan ke bawah dada.

Gerakan kaki

Gerakan kaki pada renang gaya punggung dilakukan dengan menarik dan menekuk kedua lutut hingga kedua tungkai kaki bertemu di belakang pantat. Kemudian dorong kedua kaki ke samping belakang dan rapatkan.

Gerakan pernafasan

Gerakan pernafasan pada renang gaya punggung dilakukan dengan mengangkat kepala ke atas permukaan air hingga mulut keluar dari air. Gerakan mengangkat kepala dilakukan ketika kedua tangan didorong ke bawah dada.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang kesalahan gerakan tangan pada renang gaya dada https://brainly.co.id/tugas/13786480

2. Materi tentang kesalahan gerakan kaki pada renang gaya dada https://brainly.co.id/tugas/10186128

3. Materi tentang manfaat renang gaya dada https://brainly.co.id/tugas/6855660

-----------------------------

Detil jawaban

Kelas: 8 SMP

Mapel: Penjaskes

Bab: Bab 17 - Teknik Dasar Renang Gaya Dada

Kode: 8.22.17

#AyoBelajar

Renang adalah olahraga kardio yang bermanfaat untuk meningkatkan detak jantung. Bila otot jantung kuat, maka pembuluh darah dapat mengalirkan darah lebih banyak dan lebih cepat sehingga mengalirkan oksigen lebih banyak ke setiap sel organ tubuh.

Hal ini memungkinkan jantung dan paru untuk bekerja lebih efisien serta meningkatkan kapasitas kerjanya. Semakin stabil detak jantung dan laju pernapasan saat beraktivitas, semakin baik pula kebugaran jasmani Anda. Pada akhirnya, Anda dapat beraktivitas fisik seperti biasa tanpa cepat merasa capek, serta dapat bernapas lebih baik lagi.

3. Menjaga tensi dan kadar gula darah stabil

Manfaat berenang juga tak kalah baik untuk kesehatan sistem kardiovaskular. Aktivitas renang membantu meningkatkan kebugaran jantung. Jantung yang bekerja lebih efisien saat memompa darah bisa membuat tekanan darah Anda lebih terkontrol.

Sirkulasi darah yang baik juga membantu peningkatan metabolisme tubuh. Hal ini membuat tubuh lebih maksimal membakar cadangan karbohidrat atau lemak sebagai sumber energi.

Mengutip jurnal Hormone Molecular Biology And Clinical Investigation pada 2019 menyebutkan berenang membantu peningkatan sensitivitas insulin dengan mengurangi faktor penyebab komplikasi diabetes. Alhasil, kadar gula darah dalam tubuh Anda bisa lebih terjaga.

4. Membakar lemak lebih efektif

Renang termasuk olahraga untuk menurunkan berat badan dan membakar kalori. Berenang gaya dada bolak-balik selama 10 menit bisa membakar hingga 60 kalori.

Anda bisa membakar 200 kalori hanya dengan berenang santai selama 30 menit. Bahkan, jumlah pembakaran kalori ini lebih banyak daripada berjalan kaki dengan durasi yang sama. Pembakaran lemak biasanya terjadi 20 menit setelah berenang, sebab tubuh Anda akan lebih dulu membakar karbohidrat cadangan, baru membakar lemak setelahnya.

Jika ingin berat badan cepat turun, sebaiknya Anda rutin berenang minimal 30 menit per hari. Semakin cepat dan jauh jarak yang Anda tempuh saat berenang, otomatis jumlah kalori yang terbakar akan lebih banyak.

Untuk pemula, cobalah berenang selama 10 menit lebih dahulu, kemudian tingkatkan durasi dan jarak secara bertahap. Jangan lupa, manfaat berenang untuk menurunkan berat badan akan lebih maksimal jika mengimbanginya dengan pola makan sehat dan seimbang.

5. Mencegah risiko penyakit kronis

Rutin berenang bisa membantu Anda menjaga dan menguatkan fungsi jantung. Detak jantung yang semakin kuat dan stabil juga bisa menjauhkan Anda dari berbagai risiko penyakit kronis, seperti penyakit jantung, stroke hingga diabetes.

Penelitian yang dimuat International Journal Of Biological Macromolecules pada 2018 juga membuktikan bahwa berenang dengan pengobatan tertentu mampu menurunkan kolesterol jahat (LDL) dalam pembuluh darah. Berenang juga termasuk jenis olahraga yang efektif meringankan sakit punggung bawah atau low-back pain kronis.

Sapuan kaitan angkatan umum khitan dan guntingan adalah usaha untuk menjatuhkan lawan dengan cara

Didalam permainan lempar tangkap bola beregu,kelompok yang menjatuhkan bola dianggap

jelaskan aba aba yang di gunakan dalam star jongkok​

tolong yang bisa di kerjakan tugas ini​

Dalam permainan kasti, apabila bola yang dipukul tidak kena maka pemain tersebut harus tolong jawab yaa​

1. Kapan tarikan lengan dan kaki yang panjang dilakukan?2. Bagaimana cara melakukan teknik membuang napas saat melakukan renang gaya bebas?​

Latihan menggantung dengan sikap mempertahankan posisi tubuh selama beberapa menit serta memegangkan kaki melatih kekuatan otot A Betis dan peral B Ta … ngan dan kepala C Leher dan lengan D. lengan dan perut​

memahami pencegahan penyakitjawab ya​

Sebutkan akibat dari kurangnya aktivitas fisik yang dilakukan?bantu jawab ya kk​

kakk tolong bantu jawab plissssss