Dari pernyataan tersebut yang termasuk peran perkembangan IPTEK bagi kegiatan ekonomi adalah

Salah satu contoh dari Perkembangan IPTEK

TRIBUNNEWS.COM- Simak peran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK), lengkap dengan dampak positif dan negatifnya.

Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) merupakan suatu ilmu yang berorientasi pada pemenuhan kebutuhan manusia.

Perkembangan IPTEK saat ini terjadi sangat cepat.

Perkembangan IPTEK muncul akibat kegiatan manusia yang semakin berkembang untuk memenuhi kebutuhan.

Perkembangan IPTEK yang pesat membuat teknologi canggih semakin bermunculan termasuk di sektor ekonomi.

Kegiatan usaha menjadi semakin lancar akibat terjadinya perkembangan iptek.

Selain itu, perkembangan IPTEK juga membantu kesejahteraan masyarakat.

Lalu, apa saja peran perkembangan IPTEK dalam kegiatan ekonomi?

Baca juga: Pelanggaran Prokes, PTM di SDN 05 Jagakarsa Dihentikan, Kepala Sekolah dan Guru akan Dibina

Baca juga: Pembelaan HAM Seharusnya Jangan Membedakan Latar Belakang dan Kelompok Tertentu

Salah satu contoh Peran Perkembangan IPTEK dalam Kegiatan Ekonomi (TRIBUNNEWS.COM/ BUDI PRASETYO)

Dikutip dari buku Ilmu Pengetahuan Sosial SMP/Mts Kelas VII Kurikulum 2013, berikut peran IPTEK dalam kegiatan ekonomi lengkap dengan dampak positif dan negatifnya:

Perkembangan IPTEK memiliki dampak positif bagi kegiatan ekonomi.

Perhatikan wacana berikut! 

Pak Yudi seorang pengusaha sepatu di daerah. Setiap tahun permintaan produknya mengalami peningkatan sehingga Pak Yudi membutuhkan banyak bahan baku. Selanjutnya, Pak Yudi mendalami penggunaan internet untuk meningkatkan usaha. Pak Yudi memanfaatkan beberapa aplikasi toko daring untuk mencari bahan baku dengan kualitas yang baik dan harga terjangkau. 

Peran iptek dalam kegiatan ekonomi berdasarkan wacana tersebut adalah .... 

  1. memperluas jangkauan distribusi produk 

  2. mempercepat produk sampai kepada konsumen 

  3. mempermudah produsen mendapatkan bahan baku produksi 

  4. memudahkan dalam memasarkan produk kepada konsumen 

Mau dijawab kurang dari 3 menit? Coba roboguru plus!

tirto.id - Ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) sudah menjadi bagian dari kehidupan manusia. IPTEK sebagai sarana manusia mencapai kesejahteraan. Dengan IPTEK manusia mampu membantu pemenuhan kebutuhan manusia.

Sebagai contoh saat kita membutuhkan makanan dengan bantuan ponsel, kita bisa pesan makanan yang diantar langsung ke rumah tempat tinggal kita.

IPTEK adalah hasil dari kebudayaan manusia yang memberikan kemudahan dalam melakukan aktivitasnya. IPTEK dapat kita rasakan saat ini memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi kehidupan manusia.

Perkembangan IPTEK yang semakin pesat akan memengaruhi baik langsung maupun tidak langsung pada kehidupan manusia.

Sedangkan perkembangan IPTEK terhadap kehidupan manusia dalam bidang ekonomi dan industri, antara lain:

a. Pertumbuhan ekonomi yang semakin tinggi.

b. Terjadinya proses industrialisasi.

c. Produktivitas dunia industri semakin meningkat.

Peran IPTEK dalam Kegiatan Ekonomi

Perkembangan IPTEK memiliki dampak positif dalam kegiatan ekonomi, seperti dikutip modul Peran IPTEK dalam Menunjang Kegiatan Ekonomi SMP Kelas VII:

1. Produksi

Produksi adalah kegiatan menghasilkan suatu barang. Lebih luas lagi pengertian produksi adalah kegiatan menghasilkan barang/jasa atau kegiatan menambah nilai guna barang/jasa.

Berdasarkan pengertian produksi tersebut dapat disimpulkan bahwa nilai guna suatu barang akan bertambah bila barang tersebut diolah lagi dan menghasilkan barang lain.

IPTEK dapat menunjang kegiatan produksi terutama kebutuhan akan mesin-mesin produksi, bahan baku untuk produksi, dan bahan penolong

untuk produksi.

Contohnya mesin (IPTEK) untuk memproduksi sepatu. Dengan adanya teknologi maka akan mempercepat dan mempermudah proses produksi sepatu.

Karena sudah otomatis terukur dengan ukuran yang sama, produksi bisa dilipatgandakan sesuai dengan kebutuhan pasar.

2. Distribusi

Barang yang telah diproduksi oleh produsen tidak dapat begitu saja sampai ke tangan konsumen. Diperlukan suatu kegiatan yang perannya menyalurkan barang tersebut dari produsen ke konsumen.

Kegiatan distribusi adalah kegiatan untuk menyalurkan barang/jasa dari produsen kepada konsumen. Selain itu, distribusi juga merupakan usaha untuk menambah nilai guna barang/jasa.

Kegiatan distribusi bisa dilakukan oleh perorangan atau lembaga distribusi (perantara). Lembaga atau perorangan dan yang melakukan distribusi disebut distributor.

Contohnya seseorang melakukan transaksi online. Dengan pemesanan dan penjualan online, mempermudah transaksi tanpa harus bertemu langsung dan mempercepat proses distribusi barang ke konsumen.

Tujuan distribusi antara lain sebagai berikut:

a. Menyalurkan barang dari produsen kapada konsumen.

b. Agar hasil produksi lebih berguna bagi masyarakat.

c. Kebutuhan masyarakat akan barang/jasa terpenuhi.

d. Agar kontinuitas produksi terjamin.

3. Konsumsi

Konsumsi adalah kegiatan memakai, menggunakan atau menghabiskan kegunaan suatu barang baik secara berangsur-angsur maupun sekaligus habis. Kegiatan konsumsi bertujuan untuk memenuhi kebutuhan.

Peran IPTEK dalam kegiatan konsumsi ini adalah IPTEK dapat memberikan kemudahan konsumen dalam pemenuhan kebutuhan. Konsumen dapat dengan cepat dan mudah memperoleh barang yang dibutuhkannya.

Baca juga:

  • Dampak Negatif Iptek Terhadap Kehidupan Manusia, Apa Saja?
  • Mengenal Contoh Sikap Tanggung Jawab dalam Pengembangan IPTEK
  • Faktor Penghambat Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi IPTEK

Baca juga artikel terkait IPTEK atau tulisan menarik lainnya Maria Ulfa
(tirto.id - ulf/ulf)


Penulis: Maria Ulfa
Editor: Addi M Idhom

Subscribe for updates Unsubscribe from updates

Perkembangan IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi) berdampak luar biasa bagi peradaban umat manusia. Dengan pesatnya perkembangan tersebut, manusia mampu membantu beragam pemenuhan kebutuhannya. Salah satunya adalah peran IPTEK dalam kegiatan ekonomi khususnya pada produksi, distribusi, dan konsumsi.

Pada dasarnya, IPTEK adalah hasil dari kebudayaan manusia yang memberikan kemudahan dalam melakukan aktivitasnya. Diantaranya dari sisi ekonomi, dimana perkembangan IPTEK dapat memfasilitasi kegiatan usaha agar semakin lancar dengan harapan membawa kesejahteraan bagi masyarakat.

Sebagai contoh peran IPTEK dalam kegiatan ekonomi adalah saat kita membutuhkan makanan dengan bantuan ponsel, kita bisa dengan mudah memesan makanan yang diantar langsung ke rumah tempat tinggal kita. Dengan demikian, dapat dilihat kemajuan IPTEK ini mempermudah dari sisi produksi, distribusi, maupun konsumsi.

Peran IPTEK Pada Produksi, Distribusi, Konsumsi

Bagi produksi, IPTEK dapat menunjang kegiatan produksi terutama kebutuhan akan mesin-mesin produksi, bahan baku untuk produksi, dan bahan penolong untuk produksi. Misalnya, dengan teknologi cetak jauh, data yang sama dapat dicetak diberbagai tempat berjauhan secara serentak.

Baca juga: Melihat Perkembangan IPTEK di Negara ASEAN

Bagi distribusi IPTEK dapat memberikan kemudahan distribusi barang, dapat memperlancar distribusi barang, dan mempercepat barang sampai ke tangan konsumen. Misalnya, dengan kepastian sampai suatu barang di tempat tujuan semakin akurat.

Bagi konsumsi, peran IPTEK dengan memberikan kemudahan bagi konsumen dalam pemenuhan kebutuhan. Konsumen dengan mudah dan cepat memperoleh barang yang dibutuhkan. Misalnya, konsumen dapat memesan dan memperoleh barang tanpa harus meninggalkan rumah.

Dampak Positif dan Negatif Perkembangan IPTEK

Kendati demikian, perkembangan IPTEK tidak melulu memiliki dampak positif. Karena adanya suatu perubahan, seperti memiliki sisi dua mata uang yaitu ada dampak positif maupun dampak negatif.

Dampak Positif

  1. Aliran barang dan jasa dari produsen ke konsumen
  2. Perolehan informasi produk
  3. Cara pembayaran dan pelayanan purna jual
  4. Wawasan pengetahuan

Dampak Negatif

  1. Ruang pribadi (privacy) semakin terancam
  2. Munculnya bentuk kejahatan baru (cyber crime)
  3. Informasi negatif lebih cepat menyebar (hoax dan viral)
  4. Mengurangi hubungan sosial (asik dengan HP masing-masing)

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA