Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

Cara Menghapus Riwayat Video Di Facebook. Tahukah Anda bahwa Facebook menyimpan catatan setiap video yang Anda tonton di platformnya? Ya, Facebook melacak setiap video yang Anda tonton dan setiap pencarian yang Anda lakukan di situs biru untuk meningkatkan pengalaman pengguna.

sebenarnya untuk Menghapus Riwayat Video Di Facebook (FB) anda sangat mudah untuk dilakukan oleh siapa saja dan disini kami akan memandu anda bagaimana cara hapus riwayat tontonan video di fb atau facebook anda dengan mudah.

Jadi, jika Anda tertarik untuk menghapus riwayat tontonan Facebook Anda, cukup ikuti langkah-langkah di bawah ini. Saya akan menunjukkan cara menemukan apa yang telah Anda tonton sebelumnya dan juga Cara untuk Menghapus Riwayat Video Di Facebook Anda di komputer dan ponsel. Siap? Mari kita mulai!

Cara Menghapus Riwayat Video Di Facebook

berikut adalah Cara Menghapus Daftar Riwayat Video di Facebook dengan mudah

1. Buka Facebook Dan login ke akun fb anda.

2. Klik gambar profil Anda di kanan atas halaman Facebook mana pun, klik Pengaturan & Privasi , lalu klik Log Aktivitas .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

3. Di sisi kiri halaman log aktivitas Anda dan di bawah Jenis aktivitas , gulir ke bawah dan klik Tindakan yang dicatat dan aktivitas lainnya .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

4. Selanjutnya, gulir ke bawah dan pilih Riwayat Video Di Facebook Atau Video yang Telah Anda Tonton .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton
Cara Menghapus Riwayat Video Di Fb

5. Sekarang, Anda akan melihat daftar semua video yang Anda tonton sebelumnya.

Baca Ini :  Cara Menghapus Album Foto Di FB Lite (Facebook) Dengan Mudah

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

6. Untuk Menghapus Riwayat Video Di Fb yang ditonton, klik ikon tiga titik di sebelahnya, lalu klik Hapus .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton
Cara Menghapus Riwayat Video Di Facebook

7. Untuk menghapus semua riwayat video di facebook yang ditonton sekaligus, klik tautan Hapus Riwayat Tontonan Video .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

8. Di jendela sembulan, klik Hapus Riwayat Tontonan Video .

Baca Ini :  Cara Melihat Daftar Blokir Di FB (Facebook) Dengan Mudah

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

Anda mungkin perlu menyegarkan halaman untuk melihat perubahannya.

Itu dia! begitulah cara Anda menemukan dan menghapus video yang baru saja ditonton di Facebook di komputer. Jika Anda ingin menghapus riwayat tontonan Facebook Anda di aplikasi, ikuti langkah-langkah yang dijelaskan di bawah ini.

Cara Menghapus Riwayat Video Di Facebook Melalui HP Lewat Aplikasi

1. Buka aplikasi Facebook, lalu masuk ke akun Facebook Anda, jika Anda belum masuk.

Baca Ini :  Cara Menghapus Akun Discord Permanen Di HP/PC Dengan Mudah

2. Ketuk ikon Facebook atau ikon tiga garis, lalu gulir ke bawah dan ketuk Pengaturan & Privasi .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

3. Ketuk Setelan .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

4. Gulir ke bawah dan ketuk Log Aktivitas .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

5. Gulir ke bawah lagi dan ketuk Tindakan yang dicatat dan aktivitas lainnya untuk memperluas daftar menu, lalu ketuk Video yang telah Anda tonton .

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton
Menghapus Riwayat Tontonan Video di Watch Facebook

6. Untuk menghapus Riwayat video di facebook apa pun dari laman riwayat tontonan, ketuk ikon tiga titik di sampingnya, lalu ketuk Hapus .

Note:Sayangnya, Anda tidak dapat menghapus semua riwayat tontonan sekaligus dari dalam aplikasi. Anda harus menggunakan Facebook versi desktop.

Itu dia! begitulah cara Anda menemukan dan menghapus riwayat tontonan di aplikasi Facebook.

Frequently Asked Questions

A. Tidak Bisa Menghapus Daftar Riwayat Video di Facebook (FB)?

Jika anda mengikuti tutorial di atas dengan seksama pasti anda berhasil menghapus riwayat di facebook anda karena kami sudah mencobanya sendiri dan berhasil pastikan anda mengikutinya dengan benar yaa.

Baca Ini :  Cara Menghapus Foto Sampul Di Facebook Terbaru HP/PC Lengkap

B. Cara menghapus semua pencarian Di Facebook (FB) Anda?

  1. Klik di kanan atas Facebook.
  2. lalu Pilih Pengaturan & Privasi, lalu klik Log Aktivitas.
  3. kemudian Klik Tindakan dan Aktivitas Lain yang Dicatat, di bawah Jenis Aktivitas.
  4. Selanjutnya Klik Riwayat pencarian Faceook.
  5. Terakhir Di kanan atas, klik Hapus Pencarian.
  6. selesai.

Kesimpulan

Mungkin itu saja ya artikel kali ini tentang tutorial bagaimana Cara Menghapus Riwayat Video Di Facebook dengan mudah dan cepat agar kedepannya anda sudah tidak bingung lagi saat ingin menghapus daftar riwayat video di facebook yang pernah anda tonton.

jika ada kendala bisa hubungi kami dikolom komentar dibawah ini yaa atau anda punya pertanyaan tentang kami ataupun artikel kali ini untuk itu jangan malu untuk bertanya kepada kami agar masalah anda terselesaikan.

itu saja sekian dari kami majalahponsel semoga membantu dan bermanfaat untuk anda maupun orang lain, jangan lupa share artikel ini sebanyak banyak ya agar kami selalu memberikan artikel tutorial yang bermanfaat untuk anda semua terima kasih sudah berkunjung di blog kami ini.

Cara Menghapus Riwayat Video di Facebook Watch yang Sudah ditonton – Facebook sudah menjadi platform media sosial paling populer yang digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia. Hal ini tidak lain karena Facebook selalu menghadirkan fitur-fitur dan layanan baru yang sangat menarik dan bermanfaat.

Tidak hanya menghadirkan fitur chatting, berbagi foto atau video, berbagi curhatan dalam bentuk status saja. Saat ini pengguna FB juga bisa streaming video melalui aplikasi Facebook juga loh.

Salah satu fitur baru yang dihadirkan Facebook adalah fitur Watch yang bisa digunakan pengguna FB untuk menonton video video keren yang dibuat oleh para creator. Bahkan fitur Facebook Watch ini dikadang kadang menjadi rival platform streaming video milik Google yaitu YouTube.

Perlu diketahui Facebook sendiri menyimpan aktifitas pencarian yang dilakukan pengguna mereka yang kemudian akan disimpan dan ditampilkan pada daftar riwayat pencarian. Melalui menu pencarian ini, pengguna bisa mencari dan menonton beragam video yang sudah diunggah ke Facebook Watch.

Terkadang karena alasan tertentu, pengguna ingin membersihkan daftar riwayat video yang sudah pernah mereka tonton di dalam menu Daftar Tonton. Lalu bagaimana sih cara menghapus riwayat video di Facebook Watch yang sudah pernah kalian tonton ?

Nah, jika saat ini kamu masih belum mengetahui caranya, maka pada tips kali ini SimakTekno akan memberikan panduan yang bisa kamu simak dan ikuti. Baik itu menghapus riwayat video satu per satu atau membersihkan semua riwayat video yang sudah pernah ditonton di Facebook Watch.

Cara Menghapus Riwayat Video di Facebook Watch

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

Facebook menyimpan riwayat pengguna seperti aktifitas, interaksi, pencarian, perubahan profil dan juga riwayat login. Untuk melihat riwayat aktifitas ini pengguna bisa masuk ke opsi Logged Action and Other Activity.

Simak juga :  Aplikasi Pemotong Lagu Terbaik Untuk Android dan Laptop

Nah di dalam menu ini pula kalian bisa melihat daftar riwayat video yang sudah pernah ditonton di Facebook Watch serta bisa langsung menghapusnya.

Silahkan teman-teman simak dan ikuti langkah-langkah cara membersihkan riwayat video yang sudah ditonton di Facebook Watch berikut ini.

  • Pertama buka aplikasi Facebook di HP kalian, pastikan kamu sudah login ke akun FB kalian yah
  • Selanjutnya masuk ke menu Setting and Privacy dengan cara tekan ikon baris tiga yang ada di pojok kanan atas layar

Cara menghapus semua riwayat video watch di facebook yang sudah ditonton

  • Jika sudah masuk ke opsi Setting, lalu cari dan masuk ke opsi Activity Log selanjutnya pilih Filter lalu tekan Category
  • Berikutnya cari opsi Logged Action and Other Activity, nantinya akan muncul dua kategori yaitu Videos You’ve Watched (video yang sudah pernah di tonton) dan Videos You’ve Search For (video yang pernah kamu cari melalui pencarian Watch)
  • Nah silahkan kamu pilih opsi Videos You’ve Watched untuk menampilkan daftar riwayat video yang sudah pernah kalian tonton
  • Langkah berikutnya tekan opsi titik tiga yang ada disebelah kanan daftar video lalu pilih Delete

Seperti kita ketahui, data riwayat ini akan tersimpan di dalam aplikasi Facebook dan Cache aplikasi. Semakin banyak data yang tersimpan tentunya bisa membuat memori ponsel cepat penuh dan menyebabkan kinerja HP menjadi lemot atau bahkan hank, serta bisa membuat Facebook terhenti tiba-tiba.

Selain cara diatas, kamu juga bisa menghapus daftar riwayat video Facebook Watch yang sudah pernah ditonton secara sekaligus. Hal ini tentunya akan sedikit meringankan beban memori internal HP kalian.

Berikut langkah-langkah yang bisa kalian lakukan untuk menghapus riwayat video yang ditonton di Facebook sekaligus.

  • Buka dan jalankan aplikasi File Manajer yang ada di HP kalian
  • Selanjutnya masuk ke folder Android lalu masuk ke folder Data kemudian cari folder com.facebook
  • Berikutnya masuk ke folder Cache lalu masuk ke folder Video
  • Nah disini kamu bisa melihat daftar file cache riwayat video yang sudah pernah kamu putar di Facebook Watch
  • Silahkan kalian hapus semua file yang ada di dalam folder Video ini untuk menghapus riwayat tontonan video kalian di Facebook Watch

Simak juga :  Cara Mengembalikan Akun Free Fire Yang Hilang

Mencari informasi atau hiburan dengan menonton video di platform media sosial seperti Facebook memang sudah banyak dilakukan pengguna gadget saat ini.

Namun, seperti halnya layanan mesin pencari Facebook juga menyimpan aktifitas pengguna mereka termasuk riwayat tontonan video yang sudah pernah diputar. Jadi jika kalian merasa kurang nyaman jika Daftar Tonton video di Facebook Watch terlihat maka kalian bisa mencoba tips diatas untuk menghapusnya.

Demikian tips singkat mengenai cara menghapus riwayat video yang telah ditonton di Watch Facebook yang bisa kamu coba. Semoga tips diatas bisa bermanfaat dan selamat mencobanya.