Cara menggunakan EXPLORER++ pada JavaScript

Untuk melihat iklan Google di situs, aktifkan JavaScript di browser Anda.

Mengaktifkan JavaScript di Google Chrome

  1. Buka Chrome di komputer Anda.
  2. Klik 
    Cara menggunakan EXPLORER++ pada JavaScript
    Setelan.
  3. Klik Keamanan dan Privasi.
  4. Klik Setelan situs.
  5. Klik JavaScript.
  6. Pilih Situs dapat menggunakan JavaScript.

Mengaktifkan JavaScript di browser lain

Ikuti petunjuk yang diberikan oleh browser Anda:

  • Microsoft Edge
  • Mozilla Firefox
  • Apple Safari

Upgrade browser, software keamanan, atau patch dapat mengubah setelan JavaScript browser Anda. Jika mengalami masalah saat melihat iklan Google, pastikan JavaScript diaktifkan di browser Anda.

Jika setelan JavaScript ditetapkan ke "Prompt", situs yang menayangkan iklan Google dapat menampilkan peringatan.

Apakah ini membantu?

Bagaimana cara meningkatkannya?

Javascript merupakan salah satu bahasa pemrograman komputer yang cukup penting. Javascript biasanya digunakan pada web browser untuk memunculkan konten dinamis seperti pesan pop-up dan semacamnya. Hampir semua halaman web saat ini sudah dibekali dengan konten Javascript di dalamnya.

Setiap aplikasi web browser biasanya sudah mengaktifkan Javascript secara default. Namun karena satu dan lain hal, Javascript ini sering mati sehingga harus diaktifkan lagi secara manual. Nah, berikut Carisinyal akan mengulas berbagai cara mengaktifkan Javascript di berbagai browser.

Internet Explorer

  1. Klik ikon gir di sebelah kanan atas layar.
  2. Pilih Internet Options dari drop-down menu.
  3. Pilih tab Security yang ada di bagian atas.
  4. Pilih ikon internet bergambar bumi.
  5. Pilih tombol Custom Level yang terdapat di bawah bagian “Security level for this zone”.
  6. Carilah kategori Scripting, lalu pilih opsi Enable pada bagian Active Scripting.
  7. Klik OK lalu pilih Yes untuk melakukan konfirmasi.
  8. Klik OK untuk menutup jendela Internet Opstions.
  9. Refresh browser.

Mozilla Firefox

  1. Buka tab atau jendela baru di Firefox.
  2. Ketik “about:config” tanpa tanda petik di adress baru lalu tekan enter.
  3. Jika ada peringatan, tekan tombol "I'll be careful, I promise!"
  4. Pada kategori Preference Name, carilah opsi enabled.
  5. Klik ganda pada opsi tersebut lalu ubahlah value-nya dari “False” menjadi “True”.
  6. Refresh browser.

Cara menggunakan EXPLORER++ pada JavaScript

Safari (Windows)

  1. Klik menu Edit hingga muncul sebuah drop-down lalu pilih opsi Preferences.
  2. Pilih tab Security di bagian atas.
  3. Ceklis opsi “Enable JavaScript”.
  4. Tutup dialog box tersebut lalu refresh browser.

Safari (Mac)

  1. Pilih Safari dari Apple/System bar yang ada di atas layar.
  2. Pilih Preferences dari drop-down menu.
  3. Pilih tab Security yang ada di bagian atas.
  4. Pada kategori Web content, ceklis opsi “Enable JavaScript”.
  5. Tutup dialog box lalu refresh browser.

Safari (iOS)

  1. Buka menu Settings dari Homescreen iPhone/iPad.
  2. Selanjutnya pilih Safari.
  3. Pilih opsi Advanced pada bagian bawah layar.
  4. Geserkan tombol Javascript hingga berubah menjadi warna hijau.

Opera (Windows)

  1. Klik menu Tools hingga muncul drop-down menu lalu pilih Preferences.
  2. Pada jendela Preferences, pilihlah tab Advanced.
  3. Pada menu di sebelah kiri, pilihlah opsi Content.
  4. Ceklis opsi “Enable JavaScript”
  5. Klik Ok lalu tutup jendela Preferences.
  6. Refresh browser.

Opera (Mac)

  1. Pilih Opera dari Apple/System bar yang ada di atas layar.
  2. Pilih opsi Preferences dari drop-down menu.
  3. Pada jendela Preferences beralihlah ke tab Content.
  4. Ceklis pilihan “Enable JavaScript”.
  5. Klik OK lalu tutup jendela Preferences.
  6. Refresh browser.

Google Chrome (Windows)

  1. Klik ikon berbentuk 3 lempengan horizontal di pojok kanan atas layar.
  2. Pilihlah Settings dari drop-down menu yang muncul.
  3. Klik link “Show advanced settings” yang terletak di bagian bawah.
  4. Di bawah kategori privacy, klik tombol “Content settings”
  5. Di bawah kategori javascript, pilih opsi “Allow all sites to run JavaScript”
  6. Refresh browser.

Google Chrome (Mac)

  1. Pilih Chrome dari Apple/System bar yang ada di atas layar.
  2. Pada drop-down menu pilihlah Preferences.
  3. Pilih menu Settings pada kolom yang terletak di sebelah kiri.
  4. Scroll ke bagian bawah lalu klik link “Show advanced settings”.
  5. Klik tombol “Content settings” yang ada di bagian Privacy.
  6. Pilih opsi “Allow all sites to run JavaScript” pada bagian Javascript.
  7. Refresh browser.

Browser Android

  1. Buka browser bawaan Android.
  2. Pilih Menu
  3. Pilih More lalu Settings.
  4. Pilih opsi Enable JavaScript.

Nah itulah berbagai macam cara mengaktifkan Javascript di berbagai browser populer yang banyak digunakan saat ini. Khusus untuk Android, cara di atas hanya dapat digunakan untuk browser bawaan Android yang terpasang di OS Android 4.0 ke bawah. Pasalnya, browser yang digunakan oleh Android saat ini adalah Google Chrome.

Bagaimana agar JavaScript bisa jalan?

Mengaktifkan JavaScript di Google Chrome.
Buka Chrome di komputer Anda..
Klik. Setelan..
Klik Keamanan dan Privasi..
Klik Setelan situs..
Klik JavaScript..
Pilih Situs dapat menggunakan JavaScript..

Sebutkan langkah langkah mengaktifkan JavaScript?

Mengaktifkan JavaScript di browser Anda.
Buka Chrome di komputer Anda..
Klik. Setelan..
Klik Keamanan dan Privasi..
Klik Setelan situs..
Klik JavaScript..
Pilih Situs dapat menggunakan JavaScript..

Apa itu JavaScript di browser?

Ringkasan. Banyak situs internet web berisi JavaScript, bahasa pemrograman skrip yang berjalan pada browser web untuk membuat fitur tertentu pada halaman web yang berfungsi. Jika JavaScript telah dinonaktifkan dalam browser Anda, konten atau fungsi dari halaman web dapat dibatasi atau tidak tersedia.