Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

Metode 1:Disarankan! Agar dapat download video Youtube, Anda perlu menginstal SaveFrom.net Helper:   PASANG

YouTube.com adalah sumber hosting video terpopuler dan situs web terpopuler ketiga di dunia. Keberhasilan proyek ini berasal dari kenyamanannya, tetapi faktor tersebut terbatas ketika mencoba mengunduh video dari YouTube secara gratis. Tidak semua video bisa disimpan menggunakan metode biasa.

SaveFrom.net menghadirkan cara tercepat untuk download video dari Youtube tanpa aplikasi, dan menyediakan kualitas terbaik pada video yang disimpan. Coba sekali dan Anda akan setuju inilah download video YouTube mp4 gratis ternyaman yang pernah Anda gunakan!

Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

Cara download video Youtube MP4?

  1. Instal ekstensi "Savefrom.net";
  2. Setelah ekstensi terinstal, Anda bisa download video langsung dari halaman beranda;
  3. Klik tombol "Unduh" dan pilih salah satu format yang tersedia;
  4. Unduh dan nikmati!

Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

Cara download video Youtube atau lagu dari Youtube mp3?

  1. Untuk melakukannya, Anda perlu mengunduh program gratis bernama Televzr Downloader.
  2. Jika Anda menggunakan Ummy, tombol "HD via Ummy" atau "MP3 via Ummy" akan muncul di bawah video.
  3. Setelah Anda menginstal aplikasi download Youtube di mac atau pc, Anda akan melihat tombol "Unduh" di bawah setiap tawaran video untuk mengunduh HD atau mp3.
  4. Metode ini berfungsi dengan semua versi Windows.


Metode 2 mendownload video YouTube mp3 melalui SSyoutube.com

Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

Cara download video Youtube mp4 tanpa aplikasi?

Saat di YouTube.com, cukup tambahkan "ss" ke URL video untuk memulai pengunduh YouTube default. Contoh:

URL asli: http://youtube.com/watch?v=YOcmSsBfafg

URL untuk mengunduh: http://ssyoutube.com/watch?v=YOcmSsBfafg


Metode 3 Pengunduh video YouTube melalui "sfrom.net/" atau "savefrom.net/" Youtube downloader

Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

Bagaimana cara download video mp4 dari laman web apa saja?

Saat di situs web tempat video dimuat, tambahkan "sfrom.net/" atau "savefrom.net/" sebelum alamat URL laman web, kemudian tekan Enter. Anda dapat menyimpan video tidak hanya dari situs web berbagi video utama seperti TikTok atau Instagram, tetapi juga dari 99% halaman web yang memiliki video.

Contoh: sfrom.net/http://www.freethechildren.com/

Anda akan mendapatkan daftar berisi tautan langsung untuk semua file video yang dimuat pada laman terpilih.


Method 4 Mengunduh video melalui SaveFrom.net Youtube video converter

Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

Bagaimana cara download Youtube video melalui SaveFrom.net?

Cara umum menggunakan pengunduh YouTube gratis:

  1. Buka SaveFrom.net Youtube downloader dan masukkan alamat URL laman web yang ingin Anda unduh videonya ke bidang di atas laman;
  2. Klik tombol "Unduh" di kanan dan Anda akan mendapatkan daftar berisi semua tautan yang tersedia;
  3. Pilih format dan unduh;
  4. Semudah itu!

Sumber yang didukung


KONTAN.CO.ID - Jakarta. Inilah cara simpel download video YouTube lewat situs Saverom.net. Tidak hanya download video YouTube, situs Savefrom.net juga dapat Anda gunakan untuk mengunduh video dari beberapa platform media sosial populer lainnya.

Apakah Anda sudah tahu? Terdapat situs yang mempermudah pengguna untuk download video YouTube yang dapat diakses dengan mudah. Situs tersebut bernama Savefrom yang dapat diakses lewat URL atau alamat Savefrom.net.

Savefrom.net merupakan situs pihak ketiga yang menyediak layanan download video dari berbagai sumber, termasuk YouTube dan beberapa platform sosial media lainnya.

Anda dapat menggunakan Savefrom.net untuk download video dari YouTube, TikTok, Facebook, Twitter, Instagram dan masih banyak lagi. Buat Anda yang ingin mengoleksi video YouTube, mungkin dapat memanfaatkan situ Savefrom.net ini.

Cara penggunaannya juga cukup mudah, dari yang simpel hingga cara yang cukup dengan beberapa langkah tambahan. Apakah Anda ingin mencobanya? Yuk simak cara download video YouTube atau yang lainnya lewat situs Savefrom.net.

Baca Juga: Tidak hanya Yt1s, inilah daftar situs penyedia download video YouTube gratis

Cara simpel download video YouTube lewat situs Savefrom.ne​t:

  1. Buka video YouTube yang ingin Anda tonton
  2. Pada bagian URL atau alamat situs, tambahkan "ss" sebelum URL YouTube. Misalnya: www.youtube.com, tambahkan menjadi ssyoutube.com/xxxxxxx
  3. Setelah itu pilih resolusi dan format file video yang ingin Anda download
  4. Terakhir, tekan tombol Unduh

Tunggu proses download video YouTube berakhir. Anda dapat mengulangi cara di atas apabila ingin download video YouTube lainnya lewat situs Savefrom.net.

Mudah bukan? Bahkan pemula juga dapat mencoba cara simpel download video YouTube lewat situs Savefrom.net.

Selain lewat acara di atas, terdapat alternatif lainnya untuk download YouTube lewat situs Savefrom.net. Berikut caranya:

Cara mendownload video dari youtube menggunakan savefrom

  1. Tentukan video YouTube yang ingin Anda download, lalu copy URL atau link video tersebut
  2. Buka situs www.savefrom.net, lalu tempel paste URL atau tautan video YouTube yang ingin Anda download 
  3. Letakan URL atau link tersebut di kolom yang tersedia, lalu tekan Unduh
  4. Setelah itu, pilih jenis file (misalnya: MP4) dan resolusi yang Anda inginkan. Anda juga dapat memilih untuk download dalam bentuk file audio
  5. Tunggu proses unduh video YouTube selesai, ini akan memakan waktu sesuai dengan kecepatan internet yang Anda gunakan

Setelah proses unduh atau download video YouTube selesai, Anda dapat menontonnya langsung di laptop atau komputer yang digunakan. Video tersebut juga bisa Anda tonton berulang kali tanpa harus terhubung dengan internet di laptop atau smartphone.

Selanjutnya: Apakah WhatsApp lenyap dari HP Anda bulan November? Berikut cara cek versi Android

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

  • INDEKS BERITA


Tag

  • Jangan Lewatkan
  • cara download video youtube
  • cara download video youtube lewat savefrom.net
  • savefrom.net
  • savefrom

Bagaimana cara download video dari YouTube ke galeri?

Cara Download Video Youtube.
Buka Youtube..
Pilih video yang akan di download..
Copy link atau url video yang akan di download..
Buka situs savefrom.net..
Lalu paste link atau url video Youtube yang sudah di copy tadi..
Pilih kualitas video HD (MP4 720).
Lalu klik download, tunggu hingga muncul opsi pilihan penyimpanan..

Kenapa video di YouTube tidak bisa di download di Savefrom?

Salah satu penyebab tidak bisa download video di situs ini adalah server dari situs savefrom yang mengalami down. Apabila server down, maka pengguna akan kesulitan untuk mengaksesnya. Situs ini akan lag dan Video dari SaveFrom tidak bisa didownload walaupun koneksi internet sedang stabil.

Bagaimana cara download video dari YouTube tanpa aplikasi?

Download video YouTube tanpa aplikasi pakai SaveFrom Buka situs https://en. savefrom.net/91/. Kemudian Paste link video pada kolom yang tersedia lalu klik "Download". Klik pada "Download without installation" untuk mendownload tanpa menggunakan aplikasi tambahan.

Apakah Savefrom gratis?

Melakukan download video YouTube 2022 lewat Savefrom.net sampai sekarang alias detik ini masih gratis. Selain gratis, melakukan download video YouTube 2022 pakai Savefrom.net juga bisa menghemat kuota.