Cara Membuat default Google di Chrome

Ilustrasi cara menjadikan Chrome sebagai default browser. Foto: Firmbee.com/Unsplash

Cara menjadikan Chrome sebagai default browser sangat mudah dilakukan terlebih di platform iOS yang di mana memiliki safari sebagai browser miliki Apple.

Sejak iOS 14, Apple akhirnya mengizinkan pengguna beralih dari Safari dan menjadikan peramban lain, macam Google Chrome atau Microsoft Edge, sebagai browser utama.

Melalui pembahasan kali ini, kamu bisa mengikuti langkah-langkah bagaimana cara menjadikan Chrome sebagai default browser di laptop atau HP dengan mudah.

Cara Menjadikan Chrome Sebagai Default Browser di PC atau Laptop

Pengaturan default browser pada iOS 14 versi Beta. Foto: Apple

Cara Menjadikan Chrome Sebagai Default Browser di HP

Cara menjadikan Chrome sebagai default browser bisa kamu lakukan di laptop dan HP. Berikut adalah langkah-langkahnya.

1. Unduh dan Instal Google Chrome

Unduh dan Instal Google Chrome terlebih dahulu di App Store. Buka akses “Settings” pada iPhone.

2. Cari Pengaturan Aplikasi Browser

Setelah menu “Settings” terbuka, scroll dan cari pengaturan aplikasi browser pilihan kamu. Kemudian pilih Chrome sebagai pilihan browser default di perangkat milikmu.

Selain di iOS, kamu juga bisa default browser di perangkat lainnya seperti laptop dan komputer.

Cara Menjadikan Chrome Sebagai Default Browser di Android

Ilustrasi Chrome di Android. Foto: Brett Jordan/Unsplash

  1. Di Android, buka 'pengaturan'.

  2. Pilih 'Apps & Notification'.

  3. Di pilihan bawah, klik 'Advanced'.

  4. Tekan 'Browser App' dan pilih Chrome sebagai default.

Cara Membersihkan Cache di Google Chrome

Ilustrasi membersihkan cache di Google Chrome. Foto: Christian Wiediger/Unsplash

Saat melakukan browsing menggunakan Google Chrome, tak jarang kita menemukan kesulitan dalam proses pencarian. Salah satu hambatan yang cukup banyak dijumpai pengguna Google Chrome adalah saat kita melakukan pencarian namun hasil pencarian yang ditampilkan mengalami kelambatan.

Hal tersebut rupanya dapat disebabkan banyaknya cache di Google Chrome yang membuat pengguna Google Chrome mengalami hambatan dalam proses browsing. Apa itu cache? Penjelasan lengkap mengenai cache dipaparkan dalam buku berjudul Pemrograman Berorientasi Obyek SMK/MAK Kelas XII yang disusun oleh Akhi Ha Runi Nur Rahayu, S.Pd. dan Bait Syaiful Rijal, S.Pd. (2021: 104).

Tertulis dalam buku tersebut bahwa apabila dalam program sudah terdapat cache file, maka file tersebut akan langsung dikirim ke browser. File cache inilah yang dapat membuat sebuah website dapat dibuka dengan lebih cepat.

Tak hanya itu, file cache rupanya juga memiliki kegunaan khusus. Sebagaimana yang dijelaskan dalam buku berjudul Arsitektur dan Organisasi Komputer yang ditulis oleh Barany Fachri, ‎Ikhsan Parinduri, ‎Siti Nurhabibah Hutagalung (2020: 51) yang memaparkan bahwa cache memory difungsikan mempercepat kerja memori sehingga mendekati kecepatan prosesor.

Saat jumlah cache terlalu banyak, maka tak heran jika cache menghambat kita untuk mengakses browser termasuk Google Chrome. Namun begitu, dapat mengatasinya dengan cara membersihkan cache di Google Chrome dengan langkah berikut:

  1. Buka aplikasi Chrome, lalu pilih menu lainnya yang ada di bagian kanan atas tampilan aplikasi Chrome

  2. Selanjutnya pilih menu Histori, lalu hapus data browsing.

  3. Di bagian atas tampilan Chrome, pilih rentang waktu yang ingin hapus cache-nya.

  4. Berikutnya centang kotak "Cookie dan data situs" dan "Gambar dan file cache" lalu pilih menu Hapus data.

Demikian cara menjadikan Chrome sebagai default browser yang bisa dilakukan dengan mudah.

Unduh PDF

Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan mengajarkan kepada Anda cara menetapkan Google sebagai mesin pencari utama peramban. Anda bisa melakukannya pada peramban-peramban seperti Chrome, Firefox, dan Safari, baik versi seluler maupun desktop. Anda juga bisa menetapkannya pada peramban Microsoft Edge dan Internet Explorer (hanya tersedia untuk versi desktop). Jika Anda sudah mengubah mesin pencari tetapi masih tetap harus menggunakan mesin pencari yang lain, Anda bisa menonaktifkan ekstensi peramban atau menjalankan pemindaian virus pada komputer untuk memeriksa program-program yang mungkin mengubah pengaturan peramban Anda.

  1. Cara Membuat default Google di Chrome

    1

    Buka

    Cara Membuat default Google di Chrome

    Google Chrome. Program ini ditandai oleh ikon bola berwarna merah, kuning, hijau, dan biru.

  2. 2

    Klik &# 8942;. Ikon ini berada di pojok kanan atas jendela peramban. Setelah itu, menu drop-down akan ditampilkan.

  3. 3

    Klik Settings. Pilihan ini berada di bagian bawah menu drop-down.

  4. 4

    Geser layar dan klik Manage search engines. Pilihan ini berada pada segmen "Search engine".

    • Anda juga bisa mengembalikan mesin pencari yang digunakan bilah alamat ke Google pada segmen ini dengan mengeklik kotak drop-down "Search engine used in the address bar" dan memilih “Google”.

  5. Cara Membuat default Google di Chrome

    5

    Klik &# 8942; yang ada di samping Google. Setelah itu, menu baru akan ditampilkan.

  6. 6

    Klik Make default. Pilihan ini bisa Anda lihat pada menu. Setelah itu, Google akan ditetapkan sebagai mesin pencari utama Google Chrome.

    Iklan

  1. 1

    Buka

    Cara Membuat default Google di Chrome

    Google Chrome. Sentuh ikon aplikasi Chrome yang tampak seperti bola berwarna merah, kuning, hijau, dan biru.

  2. 2

    Sentuh &# 8942;. Tombol ini berada di pojok kanan atas layar. Setelah itu, menu drop-down akan ditampilkan.

  3. 3

    Sentuh Settings. Pilihan ini berada di bagian bawah menu drop-down.

  4. 4

    Sentuh Search Engine. Pilihan ini berada di bagian atas halaman.

  5. 5

    Sentuh Google. Setelah itu, Google akan dipilih sebagai mesin pencari utama peramban Chrome.

  6. 6

    Sentuh DONE. Pengaturan baru yang ditetapkan akan disimpan dan Anda akan dibawa kembali ke tab atau jendela terakhir yang dikunjungi.

    • Lewati langkah ini jika Anda menggunakan perangkat Android.

    Iklan

  1. 1

    Buka Firefox. Ikonnya menyerupai rubah oranye yang mengelilingi bola dunia berwarna biru.

  2. 2

    Klik tombol . Tombol ini berada di pojok kanan atas halaman. Setelah itu, menu drop-down akan ditampilkan.

  3. 3

    Klik Options (Windows) atau Preferences (Mac). Pilihan ini berada di menu drop-down yang ditampilkan.

  4. 4

    Klik tab Search. Tab ini berada di sisi kiri jendela peramban (Windows) atau bagian atas jendela (Mac).

  5. 5

    Klik kotak drop-down "Default Search Engine". Kotak ini berada di bagian atas jendela. Setelah itu, menu drop-down baru akan ditampilkan.

  6. 6

    Klik Google. Setelah itu, Google akan terpilih sebagai mesin pencari utama Firefox.

    Iklan

  1. 1

    Buka Firefox. Sentuh ikon aplikasi Firefox yang tampak seperti rubah oranye yang mengelilingi bola dunia biru.

  2. 2

    Sentuh tombol (iPhone) atau &# 8942; (Android). Tombol ini berada di sisi tengah bawah (iPhone) atau pojok kanan atas layar (Android).

  3. 3

    Sentuh Settings. Pilihan ini berada di menu pop-up yang ditampilkan di bagian bawah layar (iPhone) atau di bagian bawah menu drop-down (Android). Setelah itu, menu pengaturan Firefox akan dibuka.

    • Pada iPhone, Anda mungkin perlu menggeser menu ke kiri atau kanan untuk menampilkan pilihan “Settings”.

  4. 4

    Sentuh Search. Pilihan ini berada di bagian atas halaman.

  5. 5

    Sentuh mesin pencari yang digunakan peramban saat ini. Anda bisa melihatnya di bagian atas halaman. Setelah itu, daftar mesin pencari yang tersedia akan ditampilkan di layar.

  6. 6

    Sentuh Google. Setelah itu, Google akan dipilih dan ditetapkan sebagai mesin pencari utama Firefox.

    Iklan

  1. 1

    Buka Microsoft Edge. Program ini ditandai dengan huruf “e” berwarna biru tua.

  2. 2

    Klik tombol . Tombol ini berada di pojok kanan atas jendela Edge. Setelah diklik, menu drop-down akan ditampilkan.

  3. 3

    Klik Settings. Pilihan ini berada di bagian bawah menu drop-down. Setelah itu, menu baru akan muncul di sisi kanan halaman.

  4. 4

    Geser layar dan klik View advanced settings. Pilihan ini berada di bagian bawah menu pop-out.

  5. 5

    Geser kembali layar dan klik Change search engine. Pilihan ini berada di segmen "Search in address bar with".

  6. 6

    Klik Google. Setelah itu, Google akan terpilih.

  7. 7

    Klik Set as default. Tombol ini berada di bagian bawah menu. Sekarang, mesin pencari yang digunakan oleh bilah alamat Microsoft Edge akan diubah menjadi Google.

    Iklan

  1. 1

    Buka Internet Explorer. Program ini ditandai oleh ikon huruf “e” berwarna biru muda yang dibalut oleh pita emas.

  2. 2

    Klik

    Cara Membuat default Google di Chrome

    “Settings”. Ikon roda gigi ini berada di pojok kanan atas jendela Internet Explorer. Setelah itu, menu drop-down akan ditampilkan.

  3. 3

    Klik Internet options. Pilihan ini berada di bagian bawah menu drop-down.

  4. 4

    Klik tab Programs. Tab ini berada di pojok kanan atas jendela “Internet Options”.

  5. 5

    Klik Manage add-ons. Tombol ini berada pada segmen "Manage add-ons" yang ditampilkan di jendela “Internet Options”. Setelah itu, jendela kedua akan terbuka.

  6. 6

    Klik tab Search Providers. Tab ini berada di sisi kiri jendela.

  7. 7

    Pilih Google. Klik ikon Google yang ada di bagian tengah jendela untuk memilihnya.

  8. 8

    Klik Set as default. Tombol ini berada di pojok kanan bawah jendela mesin pencari. Setelah itu, Google akan ditetapkan sebagai mesin pencari Internet Explorer.

  9. 9

    Klik Close. Tombol ini berada di pojok kanan bawah jendela.

  10. 10

    Klik OK. Tombol ini berada di bagian bawah jendela “Internet Options”. Sekarang, Internet Explorer akan menggunakan Google sebagai mesin pencari utama peramban.

    Iklan

  1. Cara Membuat default Google di Chrome

    1

    Buka Safari. Program ini ditandai oleh ikon kompas berwarna biru.

  2. 2

    Klik Safari. Pilihan ini berada di pojok kiri atas layar. Setelah itu, menu drop-down akan ditampilkan.

  3. 3

    Klik Preferences…. Pilihan ini berada di bagian atas menu drop-down “Safari”. Setelah diklik, jendela “Preferences” akan dibuka.

  4. 4

    Klik tab Search. Tab ini berada di bagian atas jendela “Preferences”.

  5. Cara Membuat default Google di Chrome

    5

    Klik kotak drop-down "Search engine". Kotak ini berada di bagian atas tab “Search”. Setelah diklik, menu drop-down baru akan ditampilkan.

  6. 6

    Klik Google. Pilihan ini ditampilkan di menu drop-down. Sekarang, Google ditetapkan sebagai mesin pencari utama Safari.

    Iklan

  1. 1

    Buka menu pengaturan iPhone

    Cara Membuat default Google di Chrome

    (“Settings”). Sentuh ikon roda gigi abu-abu yang biasanya ditampilkan di home screen.

  2. 2

    Geser layar dan sentuh Safari. Pilihan ini berada di sepertiga bagian terbawah halaman pengaturan.

  3. 3

    Sentuh Search Engine. Pilihan ini berada pada segmen "SEARCH".

  4. 4

    Sentuh Google. Pilihan ini berada di bagian atas halaman. Setelah itu, Google akan ditetapkan sebagai mesin pencari utama Safari.

    Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 88.378 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Bagaimana cara mengganti yahoo menjadi Google di Chrome?

Di pojok kanan atas browser, klik ikon Alat. Klik Internet options. Di tab General, temukan bagian "Search", lalu klik Settings. Pilih Google.

Bagaimana menjadikan Google sebagai beranda?

Buka browser, lalu buka www.google.com. Seret tab ke tombol Home, kemudian lepaskan..
Pada bilah menu di bagian atas browser, klik Tools..
Pilih Internet Options..
Klik tab General..
Di bagian "Home page", masukkan www.google.com di kotak teks..
Klik OK..
Mulai ulang browser..

Apa itu browser default?

Jawaban ini terverifikasi. Default Browser adalah Browser tetapan awal yang sudah disetting oleh pabrik (Bawaan). Sehingga saat kita menggunakan internet kita akan langsung menggunakan default browser jika kita belum mengubah settingan awal. Biasanya Mozilla Firefox atau Chrome yang sering menjadi Default Browser.

Dimana letak setting pada Chrome?

1. Buka menu setting Google Chrome. Klik menu yaitu icon 3 garis mendatar yang berada di sebelah kanan atas browser lalu klik Setelan atau Setting atau bisa juga langsung ketik chrome://settings pada address bar.