Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Beragam Cara Mematikan Laptop Error atau Hang dengan Mudah dan Tanpa Ribet

By

pras

-

September 28, 2017

5

Share on Facebook

Tweet on Twitter

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard
Bukan merupakan hal yang aneh apabila laptop yang sedang kita gunakan tiba-tiba hang tidak ada aktivitas alias eror tidak mau merespon perintah yang kita berikan. Tidak hanya laptop atau notebook, PC biasa pun juga terkadang sering mengalami hang entah akibat piranti keras atau piranti lunaknya. Mau tidak mau harus mengambil keputusan terhadap komputer kita yang hang.

Jika komputer atau laptop kita berhenti begitu saja tidak mau merespon apa pun yang kita perintahkan atau berjalan sangat lambat sehingga tidak menunjukkan tanda-tanda yang berarti maka satu-satunya cara yang bisa kita lakukan adalah reset paksa atau dimatikan paksa. Bagi yang sudah mengusai banyak ilmu komputer mungkin informasi ini bukanlah sesuatu yang baru, namun bagi yang masih pemula ini akan cukup membantu.

  • Daftar Harga Paling Lengkap Paketan Internet XL Terbaru 2020

Laptop sekarang ini sudah menjadi kebutuhan wajib bagi pelajar, mahasiswa, guru maupun pengusaha. Seiring perkembangan teknologi dan software internet, banyak pengguna laptop yang menginstal aplikasi apa saja tanpa melihat prioritas aplikasi yang dibutuhkan untuk membantu pekerjaan.

Akhirnya, banyak laptop yang tiba-tiba hang, not responding, lemot/lambat bahkan crash karena kelebihan beban aplikasi dan tidak melihat kemampuan laptop. Hal ini tentu saja mengganggu aktifitas kerja anda, terlebih jika pekerjaan itu menuntut untuk segera diselesaikan.

Dapat diibaratkan kita bersih-bersih, mulai dari aplikasi, software, bahkan driver serta tool-tool yang tidak diperlukan. Selain itu, melakukan cek up pada hardware juga amat penting dilakukan. Kali ini Tim Futureloka akan membahas mengenaiBeragam Cara Mematikan Laptop Error Atau Hang dengan Mudah dan Tanpa Ribet, berikut ulasannya :

Cara Mematikan Laptop Dengan Keyboard

Cara mematikan laptop menggunakan keyboard itu tidak sulit, dan bisa dilakukan di semua sistem operasi.

Umumnya adalah Windows XP, Windows 7, Windows 8 dan Windows 10. Keempatnya mendukung cara ini.

Ngomong-ngomong, selain untuk mematikan paksa laptop yang error, kita juga bisa mendapatkan beberapa keuntungan lain seperti:

  • Proses shutdown lebih cepat
  • Tanpa mouse atau touchpad (tentunya)
  • Tidak ribet. Siapa saja bisa melakukannya

Untuk caranya beda-beda. Ada beberapa opsi yang bisa dicoba dan bisa dipilih sesuai kebutuhan.

1. Mematikan Laptop Dengan Keyboard Menggunakan Tombol ALT + F4

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Yang paling umum untuk mematikan laptop memakai keyboard adalah melalui kombinasi tombol ALT + F4.

Untuk cara mematikan laptopnya, pada posisi layar utama Windows (Dekstop) tekan tombol ALT + F4. Nanti akan muncul jendela baru, atur pengaturan ke Shutdown menggunakan tanda panah keyboard lalu tekan Enter untuk OK. Maka laptop akan mati.

Selain Shutdown, Anda juga akan mendapati beberapa opsi lainnya. Seperti Sleep dan Restart yang salah satunya bisa dipilih kalau butuh.

RestartSleep
Memulai ulang sistem laptopMenonaktifkan laptop (tapi tidak mati)

Cara ini bisa dilakukan di semua jenis Windows. Dari pengalaman saya mulai dari Windows XP sampai Windows 10.

2. Mematikan Laptop Menggunakan Kombinasi Tombol CTRL + ALT + DEL

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Untuk yang sudah lama pakai Komputer, pastinya tidak asing dengan kombinasi tombol Ctrl + ALT + Del.

Rata-rata kombinasi ini dipakai untuk membuka Task Manager. Dimana kita bisa mengatur banyak hal disana, terutama Aplikasi-Aplikasi yang sedang berjalan.

Berikut cara mematikan laptop dengan keyboard lewat Ctrl Alt Del:

  1. Saat Laptop berada di layar utama, tekan tombol Ctrl + Alt + Del
  2. Kemudian akan muncul sebuah jendela baru
  3. Gunakan tombol tanda panah pada Keyboard, arahkan ke tombol Shutdown
  4. Kemudian klik Enter
  5. Secara otomatis laptop akan mati. Sama seperti biasa.

Catatan:

Sama seperti poin pertama, jendela khusus saat user menekan tombol Ctrl + ALT + Del ini sudah tersedia di semua sistem operasi.

Windows XP, Windows 7, Windows 8 sampai Windows 10. Begitu juga dengan tombol shutdownnya.

Baca Juga: Cara Mudah Menampilkan On-Screen Keyboard di Laptop

3. Mematikan Laptop Dengan Keyboard Khusus Untuk Windows XP

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Kalau Anda memakai Laptop lama dengan sistem operasi Windows XP, kita bisa shutdown lewat laptop namun dengan cara yang agak berbeda dengan sebelumnya.

Yaitu :

  1. Pertama silakan tekan tombol Windows.
  2. Kemudian tekan tombol U lalu tekan lagi tombol U.
  3. Tunggu beberapa saat, maka Laptop akan mati.

Atau dengan cara tekan tombol ALT + F4 lalu dilanjut dengan menekan tombol U. Maka Laptop akan mati.

Bisa dicoba untuk Windows XP SP2 atau Windows XP SP3.

Baca Juga: Cara Cek Keyboard Laptop Normal Atau Tidak

4. Mematikan Laptop Melalui CMD dengan Keyboard

Ada banyak sekali hal-hal yang bisa dilakukan dengan CMD, mengingat kodenya yang beragam. Salah satunya untuk shutdown laptop juga bisa. Saya pernah coba. Silakan ikuti langkah-langkah ini:

  • Klik tombol Windows + R kemudian ketik CMD

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

  • Lalu tekan Enter untuk OK.
  • Kemudian di CMD ketik shutdown.exe -s dan tekan Enter.

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

  • Windows akan mengkonfirmasi untuk mematikan laptop sebelum shutdown.

Selain itu, kita juga bisa loh untuk memberi timer. Caranya dengan mengetik perintah shutdown.exe -s -t 60 kemudian laptop akan shutdown dalam waktu 60 detik.

Catatan:

  • CMD adalah singkatan dari Command Prompt. Fungsinya yakni sebagai terminal untuk memasukkan perintah-perintah Windows.
  • Shutdown.exe -s -t 60 – Silakan ubah angka 60 dengan angka lain yang diinginkan.

Cara Mematikan Laptop Dengan Keyboard Karena Error

Permasalahan di mana anda tidak bisa mematikan laptop dengan menu shut down bisa terjadi karena adanya error pada laptop anda. Screen yang mengalami leg atau hang bisa menjadi pemicu sulitnya mematikan laptop, alhasil cursor tidak bisa bergerak untuk mematikan laptop. Kalau sudah begini anda akan kesulitan untuk mematikan laptop.

Tapi tenang ada, anda masih bisa mematikan laptop menggunakan keyboard. Ada beberapa cara mematikan laptop dengan keyboard, jadi ketika anda tidak bisa mematikan laptop dengan cara satu maka bisa menggunakan cara satunya lagi. Beberapa cara tersebut sangat mudah dilakukan, anda hanya perlu mengkombinasikan beberapa tombol yang ada di keyboard. Langsung saja berikut ini beberapa cara-caranya.

1. Pada Windows XP

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard
Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Bagi anda pengguna laptop dengan sistem operasi windows XP, berikut ini ada dua cara yang bisa anda gunakan untuk mematikan laptop.

  1. Anda bisa menekan tombol Windows. Dan dilanjutkan dengan menekan Tombol U dan tekan kembali U. Nantinya secara perlahan laptop anda akan segera mati.
  2. Dengan kombinasi tombol Alt, F4 dan huruf U. Caranya tekan Alt + F4 secara bersamaan. Kemudian disusul dengan menekan Huruf U.

2. Pada Windows 7

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard
Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Selanjtunya bagi anda yang menggunakan laptop dengan sistem operasi windows 7. Berikut ini 2 cara mematikan laptop dengan keyboard.

  1. Tekan secara bersamaan tombol Windows, Arah Kanan. Kemudian terakhir tekan Tombol Enter. Untuk beberapa detik laptop anda akan segera mati.
  2. Kombinasikan tombol Alt + F4 dan dilanjutkan menekan tombol Enter. Namun sebelum melakukannya anda harus berada di beranda dekstop, sebab apabila tidak, alt + F4 justru akan berfungsi menutup aplikasi laptop anda.

Baca Juga :

  • Cara Memperbaiki Touchpad Laptop Yang Error Dengan Mudah
  • Perkembangan Laptop Dari Awal Hingga Sekarang
  • 17+ Aplikasi Keyboard Android Keren, Ringan, Dan Memiliki Fitur Lengkap

3. Pada Windows 8 dan 10

Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard
Cara mematikan laptop Error dengan Keyboard

Yang terakhir yaitu cara mematikan laptop menggunakan keyboard pada sistem operasi windows 8 dan 10. Langsung saja berikut caranya.

  1. Masuk ke beranda awal laptop/dekstop kemudian tekan Alt + F4, Kemudian tekan Enter, nantinya laptop anda akan perlahan mati. Cara ini mirip dengan cara pada Windows 7.
  2. Tekan Alt + F4 dan dilanjutkan tekan U. Usahakan dalam kondisi dekstop/tampilan awal, dan juga cara ini dapat mempercepat mematikan laptop.

Tambahan

1. Dengan CTRL + ALT + DEL

  • Tekan CTRL+ALT+DEL bersamaan, kan muncul pilihan pada pojok kanan bawah. Pilih shut down, maka laptop akan mati.

2. Tombol Windows

  • Tekan tombol windows pada keyboard anda.
  • Pilih shut down dengan menaik turunkan tombol panah keyboard.

Itulah beberapa cara mematikan laptop dengan keyboard, cukup mudah bukan?. Hanya dengan mengokmbinasikan beberapa tombol yang ada di keyboard anda sudah bisa mematikan laptop dengan mudah.

Cara ini mungkin akan sangat efektif ketika laptop anda mengalami hang. Demikian artikel ini, semoga bermanfaat untuk anda, terima kasih atas kunjungan anda dan jangan lupa kembali lagi.

Cara Menonaktifkan Komputer dan Laptop dengan Keyboard

Pasa dara kali ini kalian dapat mematikan laptop dan komputer menggunakan keyboard. Maksud menggunakan keyboard adalah menggunakan tombol keyboard dengan cara mengkolaborasikan dengan tombol yang lain. Berikut ini caranya.

Menggunakan Tombol Windows + U

Cara yang pertama adalah menggunakan tombol kombinasi windows. Tombol kombinasi windows selain bisa digunakan untuk mematikan laptop juga bisa digunakan untuk berbagai hal tergantung dari kombinasi yang digunakan. Untuk menonaktifkan komputer kalian dapat menggunakan tombol kombinasi windows + U + U .

Menggunakan Tombol ALT

Selain menggunakan tombol kombinasi windows tombol kombinasi ALT juga bisa digunakan untuk menonaktifkan komputer atau laptop. Tombol kombinasi yang dapat kalian gunakan adalah ALT + F4. cara menggunakannya juga mudah kalian hanya perlu menekan tombol ALT dan tombol F4 kemudian pilih shutdown untuk menonaktifkan komputer dan laptop.

Menggunakan Tombol CTRL

Cara selanjutnya adalah menggunakan tombol kombinasi CTRL. CTRL merupakan singkatan yang artinya Control. Kalian dapat menonaktifkan komputer dengan tombol kombinasi CTRL + ALT + DEL setelah itu kalian lihat di bagian kanan bawah ada logo shutdown, kalian klik shutdown untuk mematikan laptop dan komputer.

Menggunakan Tombol Windows

Pada cara ini bisa digunakan pada windows 7 dan xp saja. cara ini juga tidak menggunakan tombol kombinasi akan tetapi kalian hanya perlu menekan tombol windows lalu menggunakan tombol ke atas lalu menggunakan tombol ke kanan lalu tekan enter jika sudah berada di tombol shutdown maka laptop kalian akan mati.

1. Menggunakan Tombol Start

cara mematikan laptopkolomgadget

Cara mematikan laptop yang pertama adalah dengan menggunakan tombol start yang ada pada laptop Sedulur. Ini merupakan cara yang paling umum untuk mematikan laptop. Sedulur bisa klik tombol start menggunakan mouse, lalu klik pilihan Shut down atau sign out.

Selanjutnya akan muncul beberapa opsi pilihan, seperti Restart, Sleep, Shut Down, Sign Out, Hibernate. Sedulur tinggal pilih saja. Bagi Sedulur yang akan menggunakannya lagi dalam beberapa jam, Sedulur bisa memilih opsi Sleep atau Hibernate. Namun bagi Sedulur yang sudah menggunakannya, Sedulur bisa memilih Shut Down untuk mematikan laptop.