Bagaimana sebaiknya kita menyikapi perbedaan

Jika nada bicara mulai meninggi, semua orang memaksakan kehendak, dan perbedaan pendapat dalam keluarga menimbulkan suasana negatif, ini saatnya mengakhiri pembicaraan. Anda bisa kembali ke prinsip awal, yaitu sepakat untuk tidak sepakat. Setuju bahwa ada perbedaan.

Perhatikan gestur dan nada bicara Anda saat mengakhiri pembicaraan. Jangan memotong perkataan orang lain yang dapat membuatnya tersinggung. Cobalah mengatakan, “Saya baru menyadari hal itu. Coba saya pikirkan dahulu.”

Perbedaan pendapat dan argumen dalam keluarga tak selalu berarti buruk. Malah, ini merupakan pelajaran baru yang berharga bagi setiap anggota keluarga. Terutama bagi anak-anak yang sedang giat mencontoh sikap orang dewasa.

Pada akhirnya, keluarga adalah orang-orang terdekat yang paling bisa memahami satu sama lain. Perbedaan pendapat tak semestinya memecah-belah hubungan keluarga yang telah terjalin erat.

Bagaimana sebaiknya kita menyikapi perbedaan

Ilustrasi Keberagaman yang ada di Indonesia /MoteOo

BERITA SUBANG - Di bawah ini terdapat beberapa latihan soal tema 3 mata pelajaran PPKN kelas 2 SD. Seluruh soal tersebut membahas tentang kehidupan di lingkungan masyarakat sekitar.

Sikap yang baik dalam menyikapi perbedaan suku dan agama di sekolah adalah?

Soal di atas merupakan salah satu dari beberapa soal yang terdapat dalam pelatihan soal tema 3 mata pelajaran PPKN kelas 2 SD.

Untuk menjawab pertanyaan tersebut, seorang siswa tentunya harus paham dan mengetahui bahwa Indonesia merupakan negara yang memiliki keberagaman yang sangat kaya.

Perbedaan tersebut diantaranya meliputi suku, agama, ras, kebudayaan, bahasa, warna kulit dan lain sebagainya.

>

Tentunya hal yang perlu dilakukan dalam menyikapi perbedaan tersebut adalah dengan menghormati perbedaan tersebut.

Kepada teman kita yang memiliki suku dan agama yang berbeda dengan kita, sikap yang harus kita tunjukan adalah dengan menghormati serta menghargainya.

Itulah salah satu pembahasan singkat tentang sikap yang baik dalam perbedaan suku dan agama di sekolah.

Berikut di bawah ini terdapat kunci jawaban latihan soal tema 3 mata pelajaran PPKN kelas 2 SD.

Satu hal yang tidak akan lepas dari kehidupan ini adalah perbedaan, bagaimana pun perbedaan adalah hal yang paling mendasar pada manusia dan kehidupannya. Maka perbedaan adalah hal yang wajar terjadi dalam keseharian kehidupan manusia. Namun, sering kali perbedaan-perbedaan yang terjadi malah memicu konflik, rasanya nggak suka aja gitu kalau ada yang beda. Padahal, kalau paham konsepnya tadi kita ngga akan menganggap perbedaan itu sebuah bencana atau hal yang menyebalkan.

Dengan adanya perbedaan hidup jadi lebih berwarna, hidup jadi banyak rasa, hidup jadi penuh cerita, karena kalau sama semua kebayang deh gimana monotonnya kehidupan kita di dunia ini. Perbedaan juga menciptakan keseimbangan, melahirkan ilmu pengetahuan, mewujudkan banyak terobosan baru yang membuat kehidupan jadi semakin maju.

Berawal dari perbedaan pendapat bisa muncul diskusi yang menghasilkan ide yang brilian, berawal dari perbedaan kebudayaan Indonesia jadi kaya akan budaya. Jadi, apa sih yang dikhawatirkan dari sebuah perbedaan? Nggak ada.

Jadi, gimana sih kita seharusnya bersikap terhadap berbagai perbedaan yang terjadi?

1. Bersikap ramah

Bersikap ramah lah pada orang lain, binatang bahkan lingkungan. Keramahan membawa kedamaian, misalnya kamu ada di suatu daerah yang kebudayaannya berbeda denganmu, tentu kamu harus bersikap ramah untuk menghargai perbedaan tersebut. Seandainya kamu tidak bersikap ramah, tentu yang rugi adalah dirimu sendiri. Orang yang ramah juga lebih disenangi dari pada orang yang mudah marah bukan? Bersikap ramah juga bisa membantu kita untuk berkenalan dengan orang baru yang berbeda latar belakangnya dengan kita.

2. Jangan egois

Sikap selanjutnya adalah tidak egois. Tidak egois berarti tidak memaksakan kehendak atau kepentingan kita sendiri pada orang lain yang berbeda dengan kita. Kita sudah seharusnya menyadari bahwa selain kepentingan kita, ada kepentingan-kepentigan lain yang mana mereka juga sama-sama punya hak untuk menjalankannya. Sikap egois, keras kepala dan kebekuan hati dalam menerima pandangan atau pendapat orang lain akan menjadi penghalang terciptanya perdamaian.

3. Jangan merasa selalu benar

Selalu merasa benar adalah sikap yang kurang baik, karena pada dasarnya manusia itu memang tempatnya berbuat salah, kalau benar terus Namanya bukan manusia tapi malaikat. Ada kalanya kita berbuat salah, ada kalanya pendapat kita tidak selalu didengarkan, dan hal itu wajar-wajar saja untuk terjadi. Berkaitan dengan poin sebelumnya, orang yang egois cenderung merasa bahwa dirinya selalu benar dan dengan merasa selalu benar berarti kita menutup dan menolak segala bentuk perbedaan yang pada akhirnya menutup juga terjadinya perdamaian.

4. Tolong menolong

Tolong menolong tanpa memandang perbedaan. Bisa dikatakan ini merupakan tingkatan penghormatan terhadap perbedaan yang lebih dalam. Sikap ini dilandasi oleh empati dan rasa kebersamaan sebagai sesame manusia yang kemudian menggerakkan orang untuk turut membantu orang lain yang sedang membutuhkan, tanpa memandang perbedaan yang ada. Dengan sikap saling tolong menolong maka pintu perdamaian terbuka sangat lebar dan perbedaan sudah tidak berarti lagi.

Jadi, apakah kamu sudah melakukan hal-hal yang dijelaskan di atas? Atau kamu punya cara menghargai perbedaan versi kamu sendiri? yang terpenting adalah jangan sampai terjadi perpecahan hanya karena sebuah perbedaan yang sebenarnya bisa disikapi dengan sangat bijaksana.

Amirul Nisa Kamis, 24 Maret 2022 | 07:00 WIB

Bagaimana sebaiknya kita menyikapi perbedaan

Cara menghadapi perbedaan. (freepik)

Bobo.id - Perbedaan adalah hal wajar yang terjadi antar manusia dan bisa dalam banyak hal.

Karena itu, penting untuk bisa menghadapi perbedaan yang ada seperti penjelasan materi kelas 3 SD tema 7.

Perbedaan bisa terjadi pada banyak hal, seperti perbedaan pendapat, suku, budaya, bentuk fisik, hingga pekerjaan.

Setiap perbedaan itu wajar terjadi, terlebih di Indonesia yang memiliki banyak suku yang berbeda-beda.

Walau memiliki banyak perbedaan, masyarakat Indonesia tetap bersatu dalam negara yang sama.

Untuk bisa terus mempertahankan persatuan dan terhindar dari perpecahan, tentu diperlukan berbagai sikap yang harus dimiliki.

Berikut beberapa sikap penting untuk menghadapi perbedaan yang ada.

1. Saling Memahami

Saat menghadapi perbedaan, tentu penting untuk memiliki sikap saling memahami.

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 3 SD Tema 7, Apakah Penting Bagi Kita untuk Menghargai Keragaman?


Page 2


Page 3

Bagaimana sebaiknya kita menyikapi perbedaan

freepik

Cara menghadapi perbedaan.

Bobo.id - Perbedaan adalah hal wajar yang terjadi antar manusia dan bisa dalam banyak hal.

Karena itu, penting untuk bisa menghadapi perbedaan yang ada seperti penjelasan materi kelas 3 SD tema 7.

Perbedaan bisa terjadi pada banyak hal, seperti perbedaan pendapat, suku, budaya, bentuk fisik, hingga pekerjaan.

Setiap perbedaan itu wajar terjadi, terlebih di Indonesia yang memiliki banyak suku yang berbeda-beda.

Walau memiliki banyak perbedaan, masyarakat Indonesia tetap bersatu dalam negara yang sama.

Untuk bisa terus mempertahankan persatuan dan terhindar dari perpecahan, tentu diperlukan berbagai sikap yang harus dimiliki.

Berikut beberapa sikap penting untuk menghadapi perbedaan yang ada.

1. Saling Memahami

Saat menghadapi perbedaan, tentu penting untuk memiliki sikap saling memahami.

Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 3 SD Tema 7, Apakah Penting Bagi Kita untuk Menghargai Keragaman?

Grace Eirin Kamis, 15 Juli 2021 | 12:00 WIB

Bagaimana sebaiknya kita menyikapi perbedaan

Sikap toleransi dan menghargai perbedaan merupakan sikap yang harus dipupuk anak Indonesia. (Pixabay/sari7)

Bobo.id - Salah satu keistimewaan tinggal di Indonesia adalah dapat mengenal banyak budaya yang ada di setiap daerah.

Tidak hanya budaya, perbedaan juga bisa kita lihat dari adat, bahasa, dan agama. 

Lalu, sebagai anak Indonesia, kita harus saling menghargai terhadap perbedaan yang ditemui sehari-hari. 

Baca Juga: Bentuk Keragaman Suku Bangsa dan Budaya Indonesia dan Faktor yang Memengaruhinya

Teman-teman, kalau kamu memiliki teman yang berbeda tempat asal, apa yang sebaiknya kamu lakukan?

Nah, Bobo akan mengajak teman-teman belajar bersama menentukan sikap yang baik dalam menghadapi perbedaan.


Page 2


Page 3

Bagaimana sebaiknya kita menyikapi perbedaan

Pixabay/sari7

Sikap toleransi dan menghargai perbedaan merupakan sikap yang harus dipupuk anak Indonesia.

Bobo.id - Salah satu keistimewaan tinggal di Indonesia adalah dapat mengenal banyak budaya yang ada di setiap daerah.

Tidak hanya budaya, perbedaan juga bisa kita lihat dari adat, bahasa, dan agama. 

Lalu, sebagai anak Indonesia, kita harus saling menghargai terhadap perbedaan yang ditemui sehari-hari. 

Baca Juga: Bentuk Keragaman Suku Bangsa dan Budaya Indonesia dan Faktor yang Memengaruhinya

Teman-teman, kalau kamu memiliki teman yang berbeda tempat asal, apa yang sebaiknya kamu lakukan?

Nah, Bobo akan mengajak teman-teman belajar bersama menentukan sikap yang baik dalam menghadapi perbedaan.