Bagaimana peran generasi muda dalam melestarikan budaya Indonesia?

Peran Generasi Penerus Bangsa Dalam Mempertahankan Budaya Bangsa Indonesia (The Role of the Nation's Next Generation in Defending Indonesian Nation's Culture)

6 Pages Posted: 9 Jul 2020

See all articles by Ardian Wahyu Kristianto

Ardian Wahyu Kristianto

Universitas Djuanda

Date Written: June 16, 2020

Abstract

Indonesian Abstract: Indonesia terdiri dari 17.480 buah pulau dan memiliki lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia, atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010. Tentu sangat banyak sekali keragaman budaya di negara tercinta kita ini. Seiring berkembangnya zaman, banyak budaya-budaya asing yang masuk ke Indonesia, dari Timur maupun Barat. Tentu ini sebuah cobaan bagi penerus bangsa dalam menyikap budaya asing yang masuk ke Indonesia. Anak muda yang seyogyanya penerus bangsa Indonesia ini harus mempunyai peran dalam mempertahankan budaya asli kita yang memang sangat terkenal baik dari dalam negeri maupun dari luar negeri. Selain itu peran pemerintah juga sangat penting demi berjalannya budaya Indonesia yang sangat banyak ini, bias dari segi fasilitas atau infrastruktur maupun peraturan pemerintah.

English Abstract: Indonesia consists of 17,480 islands and has more than 300 ethnic groups or ethnic groups in Indonesia, or to be exact 1,340 ethnic groups according to the 2010 BPS census. Certainly there is very much cultural diversity in our beloved country. Along with the development of the times, many foreign cultures entered Indonesia, from East and West. Of course this is a trial for the nation's successors in responding to foreign cultures entering Indonesia. This young man who should be the successor of the Indonesian nation must have a role in maintaining our native culture which is indeed very well known both from within the country and from abroad. In addition, the role of the government is also very important for the running of this vast Indonesian culture, biased in terms of facilities or infrastructure as well as government regulations.

Note: Downloadable document is in Indonesian.

Keywords: Budaya, Penerus Bangsa, Pemerintah

Suggested Citation: Suggested Citation

Kristianto, Ardian Wahyu, Peran Generasi Penerus Bangsa Dalam Mempertahankan Budaya Bangsa Indonesia (The Role of the Nation's Next Generation in Defending Indonesian Nation's Culture) (June 16, 2020). Available at SSRN: https://ssrn.com/abstract=3628399 or http://dx.doi.org/10.2139/ssrn.3628399