Apa yang dapat kamu lakukan untuk mengamalkan sila ke-3 dalam kehidupan sehari hari di lingkungan masyarakat?

Foto ini mungkin mengganggumu, apakah tetap ingin melihat?

Lihat
20 Contoh Sikap yang Menunjukkan Sila Ketiga Pancasila Foto: Istimewa

Sebagai dasar negara, Pancasila memiliki nilai-nilai luhur yang dapat dijadikan pedoman dalam hidup berbangsa dan bernegara. Salah satunya seperti sila ketiga, Persatuan Indonesia yang mengajarkan warga negara untuk hidup sebagai satu kesatuan yang kuat dan tidak mudah terpecah belah.

ADVERTISEMENT

Agar nilai tersebut dapat terwujud, warga negara dapat mengamalkan sila ketiga Pancasila itu dalam kehidupan sehari-hari. Mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari dapat dilakukan dengan berbagai cara. Ini penting dilakukan oleh setiap warga negara agar keutuhan dan kesatuan bangsa tetap terjaga.

Lantas apa saja contoh sikap dalam kehidupan sehari-hari yang mencerminkan sila ketiga Pancasila? Berikut 20 contohnya.

  1. Bergaul dengan teman tanpa membeda suku, ras, dan adat istiadat

  2. Cinta Tanah Air

  3. Tidak saling memaksakan kehendak kepada orang lain

  4. Menghargai perbedaan pendapat di antara kelompok

  5. Menjaga keamaan lingkungan

  6. Mementingkan kepentingan bersama dalam hidup bermasyarakat

  7. Bersikap toleransi dan mudah memaafkan

  8. Bangga dengan bangsa sendiri

  9. Menjaga ketertiban

  10. Tidak merendahkan suku atau budaya bangsa

  11. Saling menghormati perbedaan suku dan budaya

  12. Mengutamakan kepentingan umum di atas kepentingan pribadi

  13. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa

  14. Mendamaikan kelompok yang bermusuhan

  15. Mengikuti siskamling di lingkungan masyarakat

  16. Menjaga kedaulatan bangsa

  17. Tidak menyebarkan kebencian dan fitnah

  18. Tidak membuat kerusuhan

  19. Menjaga perdamaian dan kesatuan di lingkungan keluarga dan masyarakat

  20. Menjalin persahabatan dengan semua orang tanpa membedakan suku, ras dan agama

ADVERTISEMENT

(rdr)

Video

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA